Anda di halaman 1dari 2

Resume Materi Kelompok 4

DEMOKRASI INDONESIA

Pada awalnya konsep demokrasi lahir dari suatu pemikiran tentang hubungan negara dan hukum
di Yunani Kuno. Konsep demokrasi tersebut kemudian dipraktikkan dalam hidup bernegara
antara abad VI SM – IV M. Pada waktu itu demokrasi yang dipraktikkan adalah demokrasi
langsung (direct democracy). Demokrasi merupakan suatu jalan untuk melakukan perubahan
atas apa yang terjadi di masa lampau.

PENGERTIAN DEMOKRASI
Secara etimologi demokrasi terdiri dari 2 kata, yaitu :
 DEMOS (rakyat)
 CRATEIN/CRATOS (kekuasaan atau kedaulatan
DEMOS-CRATOS = Kekuasaan atau kedaulatan rakyat, kekuasaan tertinggi berada dalam
keputusan rakyat, rakyat yang berkuasa, pemerintahan rakyat dan kekuasaan oleh rakyat.
Sedangkan pengertian dari beberapa para ahli adalah, Schmeter, demokrasi merupakan suatu
perencanaan institusional untuk mencapai keputusan politik dimanja individu-individu
memperoleh kekuasaan untuk memutuskan dengan cara perjuangan kooperatif atas suara rakyat.

MACAM DEMOKRASI
Berdasarkan penyaluran kehendak rakyat, demokrasi dibedakan atas:
 Demokrasi Langsung
 Demokrasi Tidak Langsung
Berdasarkan prinsip ideologi, demokrasi terbagi menjadi:
 Demokrasi Konstitusional
 Demokrasi Rakyat
 Demokrasi Pancasila
Bedasarkan Tujuan:
 Demokrasi Formal
 Demokrasi Material
 Demokrasi Gabungan
PRINSIP – PRINSIP DEMOKRASI DI INDONESIA
Menurut kencana prinsip – prinsip demokrasi sebagai berikut :
Adanya pembagian Timbulnya budaya demokratis, kekuasaan dipisahkan antara
kekuasaan (sharing pembuatan undang – undang dengan pelaksanaan undang – undang
power) agar terjadi pengawasan atau control.

Adanya pemilihan Terpilihnya pemerintah yang dikehendaki rakyat yang akan


umum yang bebas mewakili suara rakyat sendiri diperlukan pemilihan umum yang
(general election) jujur, adil, bebas, dan demokratis yang dilakukan Lembaga
independent.

Adanya manajemen Tidak terciptanya negara tirai besi yang kaku dan
pemerintahan yang oriter,keikutsertaan rakyat menilai pemerintahan.hal ini wujud bila
terbuka manajemen pemerintah secara transparan.

Adanya peradilan bebas Tidak ikut campunya aparat pemerintah dalam penegak hukum,
maka apparat pengadilan harus bebas dari pengaruh eksekutif.

 PERKEMBANGAN DEMOKRASI DI INDONESIA


Sistem demokrasi mengalami berbagai tantangan dan perubahan. Berikut empat periode
perkembangan demokrasi di Indonesia sejak Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945.
1. 1945 – 1959 Liberal Parlementer
2. 1959 – 1965 Terpimpin
3. 1965 – 1998 Pancasila Era Orde Baru
4. 1998 – SEKARANG Pancasila Era Reformasi

Anda mungkin juga menyukai