Anda di halaman 1dari 7

Penugasan Perbaikan - 2021

Nama : Nuraeni

Kelas : 3A

METODOLOGI PENELITIAN

1. Carilah jurnal penelitian, cantumkan judulnya dan link-nya. Masing-masing 1 judul


a. Univariat :
GAMBARAN GAYA HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG
HEMODIALISA RSUD Dr. HARJONO PONOROGO
https://scholar.google.com/scholar?
hl=id&as_sdt=0%2C5&q=gambaran+gaya+hidup+penderita+hemodialisis&oq=gambaran+gay
a+hidup+penderita+hem#d=gs_qabs&u=%23p%3DbViLwiEwPnQJ

b. Bivariat :
Faktor-faktor yang berhubungan dengan status gizi anak balita di wilayah kerja Puskesmas
Nanggalo Padang
https://scholar.google.com/scholar?
hl=id&as_sdt=0%2C5&q=jurnal+kesehatan+bivariat&btnG=#d=gs_qabs&u=%23p
%3DFS5vOMNt6ioJ

c. Multivariat :
ANALISIS MULTIVARIAT HUBUNGAN ANTARA USIA, PARITAS, RIWAYAT
PENYAKIT, KONSUMSI KALSIUM DENGAN KEJADIAN PREEKLAMPSIA PADA IBU
HAMIL

https://journal.unsika.ac.id/index.php/HSG/article/view/1191

2. Carilah 1 laporan penelitian lengkap/fulltext (dilampirkan)


Judul : LAPORAN HASIL PENELITIAN HUBUNGAN SARAPAN PAGI DAN STATUS GIZI
DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV-V SEKOLAH DASAR SWASTA
CEMPAKA WANGI JAKARTA PUSAT TAHUN 2014
http://perpus.fikumj.ac.id/index.php?p=fstream-pdf&fid=786&bid=2575

a. Tuliskan fenomena masalah yang di temukan oleh peneliti


Jawab : Kebiasaan sarapan pagi dan status gizi dengan prestasi belajar siswa kelas IV-V
Sekolah Dasar Swasta Cempaka Wangi Jakarta Pusat

b. Tuliskan Definisi Operasional yang digunakan peneliti

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

Jawab : 1) tingkah laku rutin anak untuk makan pagi sebelum berangkat ke sekolah dengan
jenis sajian yang dimakan mengkonsumsi 1porsi yang terdiri dari:
- Nasi
- Lauk pauk
- Sayuran

c. Rumus apa yang digunakan peneliti untuk menentukan sample-nya


Jawab :Teknik sampling yang digunakan adalah Total sampling yaitu seluruh populasi
dijadikan sampel utama

d. Tuliskan metode analisa yang digunakan


Jawab : Metode yang digunakan adalah metode deskriptif

e. Apa alat pengumpulan data yang digunakan oleh penelitinya?


Jawab : Alat yang digunakan adalah kuesioner

f. Bagaimana hasil uji validitas dan reliabilitas alat pengumpulan datanya?


Jawab : Ada hubungan yang signifikan antara sarapan pagi terhadap prestasi belajar siswa
sekolah dasar.

g. Apakah terjawab pertanyaan penelitian-nya ? cantumkan!


Jawab : terjawab, ada hubungan yang signifikan antara sarapan pagi terhadap prestasi belajar
siswa sekolah dasar.

3. Carilah 1 kuesioner penelitian (dilampirkan)


Lampiran 1
Permohonan Menjadi Responden
Kepada Yth
Bapak/Ibu.....
Di tempat
Dengan hormat,
Saya Mahfudz bayu P.S Jurusan Keperawatan FIK Universitas Muhammadiyah Surakarta,
bermaksud akan mengadakan penelitian mengenai “Hubungan tingkat pengetahuan dan Dukungan
Keluarga dengan Keaktifan Kontrol Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Puskesmas Gatak
Kabupaten Sukoharjo”. Bapak/Ibu/Saudara yang turut berpartisipasi dalam penelitian ini akan
diharapkan untuk mengisi kuesioner dan menjawab pertanyaan yang telah disediakan.

Kami menjamin bahwa penelitian tidak berdampak negatif atau merugikan bagi penderita.
Bila selama penelitian ini Bapak/Ibu/Saudara merasakan ketidaknyamanan, maka
Bapak/Ibu/Saudara berhak untuk berhenti dari penelitian.

Data yang diperoleh dari penelitian ini diharapkan dapat memberi gambaran yang jelas
mengenai gambaran Hubungan tingkat pengetahuan dan Dukungan Keluarga dengan Keaktifan
Kontrol Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Puskesmas Gatak Kabupaten Sukoharjo.

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

Kami akan berusaha menjaga hak-hak Bapak/Ibu/Saudara sebagai responden dari


kerahasiaan selama penelitian berlangsung, dan peneliti menghargai keinginan responden untuk
tidak meneruskan dalam penelitian kapan saja saat penelitian berlangsung.

Dengan penjelasan ini, kami sangat mengharapkan partisipasi dari Bapak/Ibu/Saudara. Atas
perhatian dan partisipasi Bapak/Ibu/Saudara dalam penelitian ini, kami ucapkan terimakasih.

Sukoharjo, 2014
Peneliti
Mahfudz Bayu P.S
J210100076

Lampiran 2

Lembar Persetujuan Responden


Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama :
Umur :

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya, bahwa saya telah mendapatkan penjelasan
mengenai tujuan pengumpulan data untuk penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa Jurusan
Keperawatan FIK Universitas Muhammadiyah Surakarta yang bernama Mahfudz Bayu P.S (NIM.
J210100076) dengan judul “Hubungan tingkat pengetahuan dan Dukungan Keluarga dengan
Keaktifan Kontrol Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah Puskesmas Gatak Kabupaten Sukoharjo”.
Untuk itu secara sukarela saya menyatakan bersedia menjadi partisipan penelitian tersebut.

Saya juga mengerti bahwa catatan mengenai penelitian ini akan dijamin kerahasiannya,
semua data yang mencantumkan identitas subjek penelitian hanya akan digunakan untuk keperluan
pengelohan data dan bila sudah tidak digunakan akan dimusnahkan serta hanya peneliti yang tahu
kerahasiaan data tersebut.

Demikian saya menyatakan bersedia berpartisipasi dalam penelitian ini. Pernyataan ini saya
buat dengan sebenarnya dengan penuh kesediaan tanpa adanya paksaan.

...................................., 2014
Responden

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

(........................................)

Lampiran 3

KUESIONER PENELITIAN

Hubungan tingkat pengetahuan dan dukungan keluarga dengan keaktifan kontrol pada penderita
Hipertensi
Kode Responden: (diisi oleh peneliti)

Petunjuk pengisian :
1. Bacalah dengan cermat dan teliti pada tiap item pertanyan.
2. Pilih salah satu jawaban yang menurut Bapak/Ibu paling sesuai dengan kondisi yang
dialami dengan cara memberi tanda ceklis (√) pada pilihan yang dipilih.
3. Isilah titik-titik yang tersedia dengan jawaban yang benar.
A. Karakteristik Responden
Nama (inisial) : .........................................................................................
Umur : .........................................................................................
Jenis Kelamin : .........................................................................................
Tingkat Pendidikan : Tidak tamat SD

SD

SMP

SMA

Perguruan tinggi
B. Keluarga yang selama ini merawat:

Suami :

Istri :

Anak :

Ayah/Ibu :

Yang lain sebutkan .......................................................

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

C. Pengetahuan tentang Hipertensi

No. Pernyataan Benar Salah


1. Hipertensi/ darah tinggi adalah penyakit meningkatnya tekanan
darah.
2. Tekanan darah normal adalah 120/80 mmHg.
3. Semakin tua kita, tekanan darah semakin meningkat.
4. Tekanan darah dapat berubah-ubah sesuai dengan aktivitas yang
dilakukan.
5. Tekanan darah dapat berubah-ubah sesuai dengan aktivitas
yang dilakukan
6. Hipertensi/darah tinggi dapat diturunkan dari orang tua keanak
7. olahraga
8.
9.
10

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

HeLF 2’19 doc


Penugasan Perbaikan - 2021

https://digilib.esaunggul.ac.id/public/UEU-Undergraduate-5074-22.%20LAMPIRAN%20III.pdf

a. Tuliskan skala yang digunakan oleh peneliti


Jawab : skala yang di gunakan yaitu skala Likert

b. Tuliskan nomor pertanyaan yang favorable dan nomor pertanyaan yang unfavorable
Jawab :
- Favorable nomer 1 bagian kuesioner hipertensi
- Unfavorabel nomer 4 bagian kuesioner hipertensi

Dikumpulkan ke email : henny.lilyanti.krw@horizon.ac.id


Nama file saat pengumpulan : Metlit-Nama-Kelas (Contoh : Metlit-Anaengsih-3C)
Saat kirim email langsung di attachment Lampiran-lampirannya (tidak terpisah)
Paling lambat : 2 Agustus 2021 Jam 24.00 Lebih dari itu tidak akan saya koreksi
Penilaian, selain ketepatan jawaban :
1. Kerapian juga akan saya nilai (EYD, spasi, font, jenis tulisan)
2. Copas-copas temannya akan saya beri nilai 20 bagi yang memberi contekan atau yang diberi contekan

HeLF 2’19 doc

Anda mungkin juga menyukai