Anda di halaman 1dari 4

BAHAN AJAR II

BAHASA INGGRIS KELAS 7


K.D 3.1: Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menyapa,
berpamitan, mengucapkan terimakasih, dan meminta maaf, serta
menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya

I. Materi: penggunaan kalimat greeting, say thank you, take leave, dan say sorry,
yang biasa digunakan di kehidupan sehari-hari ketika berjumpa seseorang

II. Tujuan pembelajaran


Agar kalian sebagai peserta didik dapat:
1. Menyebutkan kalimat menyapa seperti good morning, good afternoon, serta
kalimat berpamitan, meminta maaf, dan berterimakasih beserta responnya dengan
baik dan benar.
2. Menuliskan kalimat menyapa, berpamitan, meminta maaf, dan berterimakasih
dalam bahasa inggris dengan tepat.

III. Materi ajar


Materi ajar yang disajikan dibawah ini merupakan materi lanjutan di KD 3.1, yakni
mengenai taking leave (berpamitan), apologizing (meminta maaf), dan thanking
(berterimakasih).

c) Taking leave
Taking leave sentences merupakan kumpulan kalimat yang digunakan untuk
berpamitan. Ketika seseorang telah selesai melakukan percakapan/
pembicaraan maka akan di akhiri dengan kalimat tersebut. kalimat seperti: ‘see
you’, ‘bye-bye’ merupakan contoh dari kalimat taking leave.
Berikut contoh kalimat take leave dan responnya:

Taking leave (ungkapan) Responding (respon/balasan)


 Goodbye/Bye/Bye-bye  Bye/ Bye-bye
 See you (later/tommorow)  See you too
 Good night dear  Good night, Mom
 So long  See you
 Take care of yourself  You too
 Sorry, I think I should to go now  It’s nice to see you

d) Apologizing
Apologizing sentence adalah kumpulan kalimat permintaan maaf. Kalimat
tersebut digunakan ketika kita melakukan kesalahan terhadap seseorang.
Seperti saat seorang siswa datang terlambat ke sekolah, membuat barang/
benda milik teman rusak, tiba- tiba meninggalkan teman sendirian di suatu

1
tempat dan kegiatan lainnya yang merugikan orang lain. Kalimat apologizing
yang sering di ucapkan seperti: ‘I am sorry’, ‘please forgive me’ dan lainnya.
Berikut contoh kalimat apologizing serta responnya:

Apologizing (ungkapan) Responding (respon/ balasan)


 I am really sorry  Never mind
 I am sorry for arriving late  O.K. but don’t do it again
 Please, forgive me  Sure
 I do apologize  It’s alright
 Sorry for what i have done. I didn’t  It’s Ok. Forget it
mean to

Contoh percakapan singkat yang terdapat kalimat apologizing dan kalimat taking leave:

Mario : Good morning, bro


Marko : Good morning.
Mario : How are you today?
Marko : I’m fine,and you?
Mario : I am fine too. ( mario’s phone is ring)
Marko : Who’s calling you?
Mario :My mum, I must go home now. I am sorry
Marko : never mind
Mario : see you bro
Marko : see you too

Berikut terjemahan dari contoh percakapan di atas:


Mario : selamat pagi kawan
Marko : selamat pagi
Mario : bagaimana kabarmu hari ini?
Marko : saya baik- baik saja, kalau kamu?
Mario : saya pun begitu. “tiba-tiba handphone mario berdering”
Marko : siapa yang menelpon mu?
Mario : ibu saya yang menelpon, saya harus Kembali ke rumah sekarang. Saya minta
maaf
Marko : tidak masalah
mario : sampai jumpa kawan
marko : sampai jumpa juga.
(kalimat I am sorry dan never mind merupakan contoh dari ungkapan apologize dan
responnya, sedangkan kalimat see you bro dan see you too merupakan contoh dari
ungkapan take leave dan responnya).

2
e) Thanking
Thanking sentences merupakan kumpulan kalimat yang berisi ucapan terima kasih.
Misalnya, ketika seseorang mengucapkan kalimat seperti “thank you very much”, kalimat
tersebut biasanya diucapkan kepada teman yang sudah membantunya. Berikut contoh
dari kalimat Thanking beserta responnya:
Thanking (ungkapan) Responding (respon/ balasan)
 Thanks  You’re welcome
 Thanks a million  Dont mention it
 Thank you very much  My pleasure
 Thank you so much  That’s OK
 I’d like to show my gratitude  No problem

Sekian materi pembelajaran untuk KD 3.1, pertemuan berikut akan dilanjutkan dengan KD 3.2.

Sekarang coba kerjakan beberapa contoh soal di bawah ini:

I. Match each expression with its appropriate response!


(menyesuaikan kalimat pernyataan dengan respon yang sesuai)

Expression Response
1. see you next week a. Not too bad, thank you
2. Hi, Ganish b. Glat to hear that.
3. Good afternoon c. good night and sweet dreams too
4. Good night and sweet dreams d. Hi, Emily
5. How are you doing? e. Good afternoon
f. See you.

II. Complete the following dialogs with suitable expressions.


(lengkapi percakapan di bawah ini dengan kalimat yang tepat)
Conversation 1 ( percakapan 1)
Mr. Rahadian : Can you fetch the ladder from the storeroom, dear?
Edwin : Sure, Dad.
Mr. Rahadian : ………………………………….( thanking)
Edwin : ………………………………….(response)

3
Conversation 2 ( percakapan 2)
Rosa : Hi, Flora. How are you doing?
Flora : Hi, Rose. Very well , thank you, and you?
Rosa : …………….. (response)

Conversation 3 ( percakapan 3)
Indra : I’m going to bed now. Good Night, Dad
Mr. James : ---------------------------(response) ,Sweet dreams

Conversation 4 (percakapan 4)
Eping : Aldy, I’ve been waiting for half an hour. Why are you late?
Aldy : ------------------. I have a flat tire

III. fill in the blanks correctly!


(lengkapilah bagian yang kosong dengan jawaban yang tepat)
Note: (Soal Latihan romawi III merupakan gabungan dari materi bahan ajar 1 dan 2, jadi
dalam mengerjakannya perhatikan juga materi di bahan ajar 1)
For number 1 to 3, complete the dialog with suitable sentences.
Risa : (1) ________, Mr. Hari.
Mr. Hari : Good morning, Risa.
Risa : (2) ________?
Mr. Hari : Very well, thanks. And you?
Risa : (3) _______.
Mr. Hari : Please come in. randy is waiting for you.
Risa : Thank you, sir.

For number 4 and 5, complete the dialog with suitable sentences.


Mrs. Tiara : It is already 10 pm, dear. Go to sleep now.
Bayu : Another few minutes, Mom.
Mrs. Tiara : No excuse. It’s already late.
Bayu : O.K, Mom. (4) _________.
Mrs. Tiara : Good night, dear. (5) ________.
Bayu : You too, mom.

catatan:
1. Untuk soal Latihan I dan II diserahkan pada saat pengumpulan tugas/ pekerjaan ke 2
2. untuk soal Latihan III diserahkan pada saat pengumpulan tugas/ pekerjaan ke 3

Anda mungkin juga menyukai