Anda di halaman 1dari 3

PEMERI NTAH KABU PATEN MAGELANG

DINAS KESEHATAN
Jl. Soekarno Hatta No. 47 Kota Mungkid Telp (0293) 789572
Kode Pos 5651 1 Website www,dinkes,magelangkab.go.id
Email dinkes@magelangkab. go. id

NOTA -DINAS

Kepada Yth Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kab. Magelang


Dari Pelaksana Tugas
Tanggal 24 Agustus2022
Nomor 8001b16b 10512022
Sifat Biasa
Lampiran
Hal Laporan Pelaksanaan Seminar Online
Tembusan Kepala BKPPD Kabupaten Magelang

Disposisi
Berdasarkan surat dari Sekretaris Daerah Kabupaten Magelang

kami laporkan hal-hal sebagai berikut.


Bahwa saya telah mengikuti seminar dimaksud pada hari Rabu
tanggal 24 Agustus 2022 mulai pukul 09.00 WIB sampai dengan
selesai. Adapun materi yang didapat:
No Materi Penyaji
1 Menguatkan Kepribadian Berbudaya lrene Camelyn
untuk menjaga Bhinneka Tunggal lka Sinaga
dengan isi materi antara lain : ( Direktur
- Bangsa lndonesia tidak boleh menjadi Jaringan dan
obyek dari bangsa lain dalam hal Pembudayaan
produk. Gunakan produk hasil bangsa Badan
sendiri. Pembinaan
- RPJMN 2020-2024 terkait ldeologi
Pembudayaan Ideologi Pancasila Pancasila )
adalah pencapaian visi 2045 melalui
transformasi ekonomi yang didukung
oleh hilirisasi industri dengan
memanfaatkan sumber daya manusia,
infrastruktur, penyederhanaan
regulasi dan reformasi birokrasi.
- Pidato paling lengkap dalam sidang
BPUPK yang bisa menjawab masalah
dasar Negara ialah pidato !r. Sukarno
tanggal 1 Juni 1945.
- Dari 84.096 desa hasil pendataan
Podes 2021, 13.579 desa tergolong
desa sangat tertinggal dan tertinggal.
- Hasil survey GNFI menunjukkan
peningkatan optimisme Pemuda
tahun 2018 dibanding pada tahun
2010.
2 Budaya Jawa sebagai Falsafah Hidup Sutnsna Wibawa
Generasi Milenialdengan isi materi antara
lain :
- Filsafat ( nilai luhur ) Jawa diantaranya
adalah Ngudi kasampurnan yang
berarti mencari kesempurnaan hidup
dan Sangkan pasaning dumadi yang
berarti ilmu asal usul dan tujuan akhir
kehidupan.
- Ajaran moral Jawa mengandung
keutamaan-keutamaan moral yang
tercermin pada sikap sepi ing pamrih
rame ing gawe yang artinya kesediaan
untuk melepaskan diri.
- Kebudayaan Jawa menjadi filsafat
sinkretis yang menyatukan unsur-
unsur pra-Hindu, Hindu-Jawa dan
lslam.
- Tantangan zaman baru saat ini yakni
manusia dituntut untuk dapat lebih
memiliki kemampuan memecahkan
masalah yang kompleks, berpikir kritis
dan kreatif.
3 Etos Kerja Milenial untuk Mendukung Dr. Dra. Martuti
Kabangkitan lndonesia menuju lndonesia ( BPSDMD
Emas dengan isi materi antara lain : Provinsi Jateng )
- Siapapun, apapun dan bagaimanapun
kita, kita mempunyai Potensi Yang
sama dengan yang lain, jika orang lain
bisa maka kita pasti BISA.
- Dimensi Agility yang dibutuhkan
adalah kemampuan bekerjasama,
beradaptasi, berPrestasi dan
mempelajari hal baru dengan cepat.
- Prinsip budaya yang bisa diambil dari
Negara Jepang adalah integritas,
berani, murah hati dan mencintai
sesama, santun, tulus iklas,
kemulyaan dan kehormatan, serta
loyal.
- Wulangreh Pakubuana lV meliPuti
ajaran untuk gemi ( hemat ), setiti
( teliti ), nastiti ( tuntas efektif ), ngati-
ati ( waspada ), bekti ( mengabdi /
loyal ), taberi ( tekun, ulet, jujur ).
- Generasi Y(Milenial )adalah
generasi yang terlahir antara tahun
'1980-1995 dengan karakteristik
mudah beradaptasi, melek teknologi,
achievement oriented, butuh
perhatian, berpikiran terbuka, mudah
bosan.
- Diperlukan kalimat afirmasi yakni
kalimat yang dimasukkan dalam alam
bawah sadar dan bersifat sugestif,
diucapkan Penuh keYakinan dan
berula
4 Diskusi dan tanya jawab : Dipandu
Generasi milenial elemen roso moderator:
masih kurang. Bagaimana cara Nadia Aufa
menumbuhkannya?
Dijawab oleh Dr. Dra. Martuti agar
dalam proses pembelajaran bagi
generasi milenial perlu dihadirkan
suasana kelas yang seperti taman
( menyenangkan ) dengan
menghargai siswa didik agar
merasa nyaman, pola komunikasi
dengan cara menyentuh hati
mereka.

Demikian laporan ini saya sampaikan untuk menjadikan periksa.


Mengetahui
DINAS
Pelaksana Tugas
MAGELANG

Tingkat I NIP. 1 14062005


21004

Anda mungkin juga menyukai