Anda di halaman 1dari 4

Laporan Hasil Penelitian

Biji Kacang Hijau

Disusun oleh :
1. Anggun Lili Safitri
2. Meida Anjani Anugrah Ihwanto
3. Mustika Agesti
4. Sayu Etika Sari
5. Sisca Resgita Chayani
6. Ravellia Rizky Agustina
7. Tyas Eka Ramadhanty

SMA NEGERI 1 KOTA GAJAH


TAHUN AJARAN
2022/2023
Penelitian Kacang Hijau

1. Tema
Pengaruh cahaya terhadap pertumbuhan dan perkembangan pada biji kacang
hijau.

2. Tujuan
1. Mengidentifikasi pengaruh cahaya matahari.
2. Mengetahui perbedaan dampak cahaya matahari terhadap pertumbuhan
dan perkembangan biji kacang hijau pada tempat gelap dan terang.

3. Alat dan bahan


1. Alat :
• 2 cawan Petri
• Alat tulis
2. Bahan :
• Air
• 20 biji kacang hijau
• Kapas

4. Cara kerja
1. Siapkan 2 cawan petri untuk bagian tempat terang dan tempat gelap,
masing-masing cawan petri diberi kapas dan 10 biji kacang hijau.
2. Beri tanda panah atau dan sekaligus nomor pada cawan tersebut dengan
pulpen agar mudah mengingatnya.
3. Memasukkan kapas serta 10 biji kacang hijau pada cawan petri untuk yang
di tempat terang dan 10 biji kacang hijau untuk yang di tempat gelap.
4. Taruh 1 cawan petri di tempat yang terkena sinar matahari yang cukup dan
1 cawan petri lainnya ditaruh pada tempat yang tidak terkena sinar matahari
atau pada tempat gelap.
5. Mencatat pertumbuhan dan perkembangan setiap harinya selama 7 hari.
5. Hasil pengamatan
1. Data hasil pengamatan pertumbuhan dan perkembangan biji kacang hijau di
tempat terang.
Biji Kacang Panjang kecambah pada hari ke- (cm)
Hijau
1 2 3 4 5 6 7

1 - - - - - - -
2 - - - - - - -
3 - - - - - - -
4 - - - - - - -
5 - - - - - - -
6 - - - - - - -
7 - - - - - - -
8 - - - - - - -
9 - - - - - - -
10 - - - - - - -
Rata-rata - - - - - - -

2. Data hasil pengamatan pertumbuhan dan perkembangan biji kacang hijau di


tempat gelap.
Biji Kacang Panjang kecambah pada hari ke- (cm)
Hijau
1 2 3 4 5 6 7

1 - - - - - - -
2 - - - - - - -
3 - - - - - - -
4 - - - - - - -
5 - - - - - - -
6 - - - - - - -
7 - - - - - - -
8 - - - - - - -
9 - - - - - - -
10 - - - - - - -
Rata-rata - - - - - - -

6. Pembahasan
Pada praktikum yang sudah kami kerjakan tidak ada pembahasan nya
dikarenakan ada sebuah masalah yang menjadikan tidak ada sama sekali
pertumbuhan dan perkembangan, masalahnya ada dari faktor internal dan
eksternal. Pada faktor internal adalah gen atau biji, mungkin biji yang kami
gunakan kurang baik jadi tidak ada pengaruh apapun untuk pertumbuhan dan
perkembangan. Kemudian di faktor eksternal ada faktor cahaya, di tempat gelap
tidak ada cahaya dan itu bisa menjadi salah satu faktor terhadap tidak ada
tumbuhnya dari biji kacang hijau tersebut.

7. Kesimpulan
Dari hasil penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa ada faktor
eksternal dan internal yang membuat tidak ada pertumbuhan dan perkembangan.
Pemilihan kualitas biji mempengaruhi hasil pertumbuhan dan perkembangan biji
kacang hijau, sehingga pertumbuhan dan perkembangan tidak tumbuh dengan
sempurna. Diharapkan untuk pengamatan selanjutnya peneliti dapat memilih biji
kacang hijau dengan kualitas baik dan mendapatkan hasil yang baik pula.

Anda mungkin juga menyukai