Anda di halaman 1dari 7

TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

dan
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)

Sekolah : SMK Negeri 4 Semarang


Nama Penyusun : Koman Wastito Edi Wibowo
Mata Pelajaran : Jalan dan Jembatan
Kelas/Prog. Keahlian : XI dan XII / DPIB
Alokasi Waktu : 216 Jam Pelajaran

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Elemen Konstruksi Jalan
Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu memahami sejarah jalan, klasifikasi jalan, bagian-
bagian jalan.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 1 Kode TP


1 Memahami sejarah jalan XI KJ 1.1

2 Memahami klasifikasi jalan XI KJ 1.2


3 Memahami bagian-bagian jalan XI KJ 1.3

4 Mempresentasikan klasifikasi dan bagian-bagian jalan XI KJ 1.4

2. Elemen Peta Topografi


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu membaca data peta topografi, garis kontur dan
membaca peta topografi untuk perencanaan jalan jembatan

No Tujuan Pembelajaran Elemen 2 Kode TP


1 Membaca data peta topografi XI PT 2.1

2 Memahami garis kontur XI PT 2.2


3 Menjelaskan peta topografi untuk perencanaan jalan jembatan XI PT 2.3

4 Menerapkan peta topografi untuk perencanaan jalan jembatan XI PT 2.4

3. Elemen Perkerasan Jalan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu memahami jenis perkerasan jalan, lapisan
perkerasan jalan, material perkerasaan jalan, konstruksi perkerasan jalan.
No Tujuan Pembelajaran Elemen 3 Kode TP

1 Memahami jenis perkerasan jalan XI PJ 3.1


2 Memahami lapisan perkerasan jalan XI PJ 3.2

3 Menjelaskan material perkerasaan jalan XI PJ 3.3


4 Menerapkan konstruksi perkerasan jalan XI PJ 3.4

4. Elemen Drainase Jalan dan Jembatan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu menerapkan fungsi drainase, spesifikasi drainase,
drainase jalan, dan drainase jembatan.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 4 Kode TP


1 Memahami fungsi drainase jalan dan jembatan XI DJJ 4.1

2 Memahami spesifikasi drainase jalan dan jembatan XI DJJ 4.2


3 Menerapkan perencanaan drainase jalan XI DJJ 4.3

4 Menerapkan perencanaan drainase jembatan. XI DJJ 4.4

5. Elemen Alinyemen Horisontal dan Vertikal Jalan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu menerapkan alinyemen horisontal dan
alinyemen vertikal.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 5 Kode TP


1 Memahami alinyemen horisontal XI AHV 5.1

2 Memahami alinyemen vertikal XI AHV 5.2


3 Merencanakan alinyemen horisontal dan alinyemen vertikal XI AHV 5.3

4 Menerapkan alinyemen horisontal dan alinyemen vertikal XI AHV 5.4

6. Elemen Dasar Penggambaran Konstruksi Jalan dan Jembatan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu menggambar konstruksi jalan jembatan, denah
jalan dan jembatan, gambar tampak jalan dan jembatan, gambar potongan jalan dan jembatan secara
umum.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 6 Kode TP


1 Memahami konsep dasar menggambar denah, tampak dan XI DPK 6.1
potongan jalan

2 Menggambar denah, tampak dan potongan jalan XI DPK 6.2


3 Memahami konsep dasar menggambar denah, tampak dan XI DPK 6.3
potongan jembatan
4 Menggambar denah, tampak dan potongan jembatan XI DPK 6.4

7. Elemen Gambar Detail Jalan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu menggambar bagian-bagian jalan, jalur lalulintas
jalan, saluran jalan, dan detail konstruksi perkerasan jalan.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 7 Kode TP


1 Memahami detail bagian-bagian jalan, jalur lalulintas jalan, saluran XI GDJl 7.1
jalan, dan konstruksi perkerasan jalan

2 Menggambar detail bagian-bagian jalan, jalur lalulintas jalan, XI GDJl 7.2


saluran jalan, dan konstruksi perkerasan jalan

8. Elemen Konstruksi Jembatan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu memahami klasifikasi jembatan, bagian-bagiab
jembatan, bahan konstruksi jembatan

No Tujuan Pembelajaran Elemen 8 Kode TP

1 Memahami klasifikasi jembatan XII KJ 8.1


2 Memahami bagian-bagian jembatan XII KJ 8.2

3 Memahami bahan konstruksi jembatan XII KJ 8.3


4 Merencanakan konstruksi jembatan XII KJ 8.4

9. Elemen Gambar Detail Jembatan


Capaian Pembelajaran Elemen: peserta didik mampu menggambar detail jembatan, gambar
bangunan atas jembatan, gambar bangunan bawah jembatan, gambar pondasi jembatan, jalan
pendekat pada jembatan, dan detail konstruksi yang dibutuhkan.

No Tujuan Pembelajaran Elemen 9 Kode TP


1 Memahami gambar bangunan atas jembatan XII GDJj 9.1

2 Memahami gambar bangunan bawah jembatan XII GDJj 9.2


3 Memahami gambar pondasi jembatan XII GDJj 9.3

4 Memahami jalan pendekat pada jembatan XII GDJj 9.4


5 Merencanakan detail konstruksi jembatan XII GDJj 9.5

6 Menggambar konstruksi jembatan beserta detailnya XII GDJj 9.6


B. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Elemen Tujuan Pembelajaran Kode Ruang Lingkup Materi Modul
Waktu
Konstruksi Jalan Memahami sejarah jalan XI KJ 1.1 Pengertian dan sejarah jalan, 16 JP A
Memahami klasifikasi jalan XI KJ 1.2 klasifikasi jalan dan bagian-bagian
Memahami bagian-bagian jalan XI KJ 1.3 jalan
Mempresentasikan klasifikasi dan bagian- XI KJ 1.4
bagian jalan
Peta Membaca data peta topografi XI PT 2.1 Peta topografi, kontur, dan 24 JP B
Topografi Memahami garis kontur XI PT 2.2 perencanaan jalan pada peta
Menjelaskan peta topografi untuk XI PT 2.3 topografi
perencanaan jalan jembatan
Menerapkan peta topografi untuk XI PT 2.4
perencanaan jalan jembatan
Perkerasa Memahami jenis perkerasan jalan XI PJ 3.1 Jenis perkerasan jalan, lapisan dan 16 JP C
n Jalan Memahami lapisan perkerasan jalan XI PJ 3.2 material perkerasan jalan
Menjelaskan material perkerasaan jalan XI PJ 3.3
Menerapkan konstruksi perkerasan jalan XI PJ 3.4
Drainase Jalan Memahami fungsi drainase jalan dan XI DJJ 4.1 Macam-macam drainase, fungsi 16 JP D
dan Jembatan jembatan dan spesifikasi drainase, dan
Memahami spesifikasi drainase jalan dan XI DJJ 4.2 perencanaan drainase jalan dan
jembatan jembatan
Menerapkan perencanaan drainase jalan XI DJJ 4.3
Menerapkan perencanaan drainase jembatan. XI DJJ 4.4
Alinyemen Memahami alinyemen horisontal XI AHV 5.1 Alinyemen dan perencanaan 16 JP E
Horisontal dan Memahami alinyemen vertikal XI AHV 5.2 alinyemen horisontal dan vertikal
Vertikal Jalan Merencanakan alinyemen horisontal dan XI AHV 5.3
alinyemen vertikal
Menerapkan alinyemen horisontal dan XI AHV 5.4
alinyemen vertikal
Dasar Memahami konsep dasar menggambar denah, XI DPK 6.1 Dasar menggambar konstruksi 24 JP F
Penggambaran tampak dan potongan jalan jalan dan jembatan
Konstruksi Jalan Menggambar denah, tampak dan potongan XI DPK 6.2
dan Jembatan jalan
Alokasi
Elemen Tujuan Pembelajaran Kode Ruang Lingkup Materi Modul
Waktu
Memahami konsep dasar menggambar denah, XI DPK 6.3
tampak dan potongan jembatan
Menggambar denah, tampak dan potongan XI DPK 6.4
jembatan
Gambar Detail Memahami detail bagian-bagian jalan, jalur XI GDJl 7.1 Bagian-bagian konstruksi jalan 32 JP F
Jalan lalulintas jalan, saluran jalan, dan konstruksi dan gambar detail konstruksi
perkerasan jalan jalan
Menggambar detail bagian-bagian jalan, jalur XI GDJl 7.2
lalulintas jalan, saluran jalan, dan konstruksi
perkerasan jalan
Konstruksi Memahami klasifikasi jembatan XII KJ 8.1 Pengertian jembatan, klasifikasi 24 JP G
Jembatan Memahami bagian-bagian jembatan XII KJ 8.2 jembatan dan bagian-bagian
Memahami bahan konstruksi jembatan XII KJ 8.3 jembatan
Merencanakan konstruksi jembatan XII KJ 8.4
Gambar Detail Memahami gambar bangunan atas jembatan XII GDJj 9.1 Bagian-bagian konstruksi 48 JP G
Jembatan Memahami gambar bangunan bawah XII GDJj 9.2 jembatan dan gambar detail
jembatan konstruksi jembatan
Memahami gambar pondasi jembatan XII GDJj 9.3
Memahami jalan pendekat pada jembatan XII GDJj 9.4
Merencanakan detail konstruksi jembatan XII GDJj 9.5
Menggambar konstruksi jembatan beserta XII GDJj 9.6
detailnya

JUMLAH JAM 216

Anda mungkin juga menyukai