Anda di halaman 1dari 2

KOORDINASI PENDAFTARAN DENGAN UNSUR

PENUNJANG TERKAIT
No. Dokumen :
No. Revisi :-
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :

UPTD PUSKESMAS Megawati, S.K.M ., M.M


BETUNG NIP. 19651225 198603 2 013

1. Pengertian Suatu bentuk kerja sama antara unit-unit pelayanan yang ada di puskesmas dengan
teratur dan terarah untuk saling membantu dan melengkapi.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menjamin kesinambungan pelayanan.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala puskesmas Betung Tentang Jenis-Jenis Pelayanan yang
disediakan
4. Referensi Peraturan Mentri Kesehatan No.43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur Alat :
Alat Tulis Kantor
Bahan :
Kartu Rekam Medik (Kartu Rawat Jalan)
6. Langkah-langkah 1. Mendaftar di loket pendaftaran terdahulu
2. Petugas mendaftarkan dan diarahkan sesuai dengan ruang pemeriksaan yang
dituju
3. Petugas loket menyerahkan personal rekam medis kepada petugas porter sesuai
dengan masing-masing unit kesehatan yang dituju.
4. Petugas mempersilahkan pasien untuk menunggu diruang tujuan.
5. Petugas ruang kesehatan memanggil dan melaksanakan pemeriksaan,
pemeriksaan penunjang, rujukan bila perlu, surat keterangan sehat dan
memberiakan resep.
6. Petugas menyuruh membawa resep ke ruang farmasi untuk mendapatkan obat
dan keterangan mengenai pemakaian obat .
7. Bagan Alir
Mendaftar di loket pendaftaran

Mendaftarkan dan diarahkan sesuai dengan


keluhan

Kartu Rekam Medik diantar ke masing-


masing ruang kesehatan

Mempersilahkan untuk menunggu di


masing-masing ruang kesehatan

Melaksanakan pemeriksaan di ruang pemeriksaan dan memberikan


pemeriksaan penunjang (LAB)

menyuruh membawa resep ke ruang farmasi untuk mendapatkan obat dan


keterangan mengenai pemakaian obat

8. Hal-hal yang perlu Kartu Rekam Medik (Kartu Rawat Jalan)


diperhatikan

9. Unit Terkait Semua Unit Pelayanan

10. Dokumen Terkait Kartu Rekam Medik (Kartu Rawat Jalan)


11. Rekaman Historis
Perubahan no yang diubah isi perubahan tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai