Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP )

Satuan Pendidikan : SMPN 2 Palaangka Raya


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas/ Semester : VIII / 1
Tahun Pelajaran : 2021 / 2022
Materi Pokok : Pengaruh Perkembangan Ilmu dan Teknologi Terhadap Perubahan
Ruang
Alokasi Waktu : 2 JP ( 1 x Pertemuan )

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
beradaannya.
KI 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan
prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan
yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi


No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
1 Kompetensi Pengetahuan IPK Pendukung
3.1.Menelaah perubahan 3.1.1 Mengidentifikasi faktor alam yang
keruangan dan interaksi mempengaruhi interaksi antarnegara
antarruang di Indonesia dan ASEAN
negara-negara ASEAN yang IPK Kunci
diakibatkan oleh faktor alam 3.1.2 Menelaah pengaruh perubahan
dan manusia (teknologi, keruangan dan interaksi antarruang di
ekonomi, pemanfaatan lahan, negara – negara ASEAN yang
politik) dan pengaruhnya diakibatkan oleh faktor alam
terhadap keberlangsungan IPK Pengayaan
kehidupan ekonomi, sosial, 3.1.3 Menyimpulkan pengaruh perubahan
budaya, politik. keruangan dan interaksi antarruang di
Indonesia dan negara-negara ASEAN
terhadap keberlangsungan kehidupan
ekonomi, sosial, budaya, politik.
2 Kompetensi Keterampilan 4.1.1 Menyajikan hasil diskusi kelompok
4.1.Menyajikan hasil telaah tentang identifikasi faktor alam yang
tentang perubahan keruangan memengaruhi interaksi antarnegara
dan interaksi antarruang di ASEAN
Indonesia dan negara-negara 4.1.2 Menyajikan hasil telaah pengaruh
ASEAN yang diakibatkan perubahan keruangan dan interaksi
oleh faktor alam dan manusia antarruang di negara – negara ASEAN
(teknologi, ekonomi, yang diakibatkan oleh faktor alam
pemanfaatan lahan, politik) 4.1.3 Menyajikan hasil simpulan pengaruh
dan pengaruhnya terhadap perubahan keruangan dan interaksi
keberlangsungan kehidupan antarruang di Indonesia dan negara-
ekonomi, social, budaya, negara ASEAN terhadap keberlang-
politik sungan kehidupan ekonomi, sosial,
budaya, politik.
4.1.4 Membuat alternatif solusi akibat
perubahan keruangan oleh faktor alam
 Sikap Karakter (PPK)1: Religius, Gotong Royong, Nasionalis, Mandiri, Integritas. ( Disiplin,
Tanggung Jawab, Jujur, Kerja Sama, Percaya Diri )
 Literasi (GLS)2 : Bahasa, Numerasi, Sains, Digital, Finansial, Budaya dan kewargaan ( Membaca,
Mengamati, Menulis, Berbicara, Menghitung, dll )
 Keterampilan abad 21 ( 4C )3 : Creativity and Inovator, Critical Thinking and Problem Solving,
Communication, Collaboration
 Ketrampilan Berpikir Tingkat Tinggi ( HOTS )4 :Transfer Knowledge, Critical and Creative
Thinking, Problem Solving

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan ke 3
Setelah kegiatan pembelajaran :
1. Peserta didik dapat mengidentifikasi berbagai jenis sarana dan prasarana sistem transportasi dan
komunikasi dengan tepat;
2. Peserta didik dapat menjelaskan kegunaan berbagai jenis sarana dan prasarana sistem
transportasi dan komunikasi dengan tepat
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan dari perkembangan teknologi
transportasi dan teknologi komunikasi dengan tepat.

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Reguler
I. Interaksi Keruangan dalam Kehidupan di Negara – Negara ASEAN
C. Pengaruh Perubahan dan Interaksi Keruangan terhadap Kehidupan di Negara - Negara
ASEAN
2. Pengaruh Perkembangan Ilmu dan Teknologi terhadap Perubahan Ruang
a. Teknologi Transportasi
b. Teknologi Komunikasi
2. Materi Pengayaan
 Faktor Transportasi dan Faktor Komunikasi
3. Materi Remedial
 Faktor Transportasi dan Faktor Komunikasi

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model pembelajaran : Problem Based Learning ( PBL )
3. Metode /Strategi/ Teknik : Diskusi Kelompok
F. Media Pembelajaran
1. Media : Video Pembelajaran ( Pengaruh Perkembangan Ilmu dan Teknologi Terhadap
Perubahan Ruang di kehidupan sehari-hari)
2. Alat / Bahan: Laptop, LCD, Power point, HP dan kuota, Spidol, Penghapus.

G. Sumber belajar
a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2018. Buku Guru
Mata Pelajaran IPS Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2018. Buku Siswa
Mata Pelajaran IPS Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
c. P.T Intan Pariwara 2019. Buku IPS Kelas VIII.Yogyakarta
d. Sumber Lain yang Relevan

Pertemuan ke 3

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan Ke 3

TAHAP ALOKAS
PEMBELJAR KEGIATAN PEMBELAJARAN I
AN WAKTU
A. Kegiatan Pendahuluan

Pendahuluan  Guru mempersiapkan psikis dan fisik membuka pelajaran 3 menit


(persiapan/
dengan mengucapkan salam, menanyakan perasaan/
orientasi)
keadaan siswa, dan berdoa serta mengingatkan untuk
tetap menjaga prokes Covid-19
 Memeriksa kehadiran Peserta didik
 Menyanyikan salah satu lagu wajib Nasional
Apersepsi  Guru menanyakan materi yang telah dipelajari 2 menit
sebelumnya
Motivasi  Guru memberi motivasi pada siswa untuk aktif dalam 5 menit
pembelajaran
 Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai selama
pembelajaran
 Guru menyampaikan metode penilaian yang akan
digunakan
 Guru menyampaikan secara garis besar strategi /skenario
pembelajaran yang akan dilakukan.
 Guru mengaitkan materi yang akan dibahas dengan
materi-materi sebelumnya yang relevan dan dengan
kehidupan sehari – hari
 Guru membentuk 5-6 kelompok diskusi (Collaborasi

KA 21 4C) dengan menggunakan LKPD


B. Kegiatan Inti

Orientasi  Disajikan gambar / foto tentang ilmu dan teknologi terhadap 30 menit
peserta didik
perubahan ruang
pada masalah

 Peserta didik diminta untuk memperhatikan tayangan video


pembelajaran https://www.youtube.com/watch?
v=JMtq4R5wL64
 Peserta didik diminta untuk mengamati video pembelajaran
yang diberikan oleh guru
Mengorgani-  Guru membantu peserta didik mendefinisikan dan
sasi Peserta
mengorganisasikan masalah ( memberi tugas untuk menggali
Didik Untuk
Belajar informasi )
 Peserta didik diminta untuk memberikan tanggapan dan
pendapat terhadap gambar / foto yang diberikan
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk menetapkan
permasalahan dalam bentuk pertanyaan yang berhubungan
dengan gambar yang diamati.
 Peserta didik mengumpulkan informasi untuk membangun ide
mereka sendiri dalam memecahkan masalah tentang pengaruh
factor alam terhadap perubahan ruang dan interaksi keruangan

Membimbing  Guru membagikan LKPD dan langkah kerja kelompok


Penyelidikan
Individu dan  Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk memberi
Kelompok pendapat pada permasalahan yang di berikan.
 Guru membimbing Peserta didik untuk mengerjakan LKPD
secara berkelompok.
Mengembang Peserta didik mencatat data hasil penyelidikan kelompok
-
dalam Lembar Kerja
kan dan
menyajikan  Peserta didik mengolah data yang diperoleh dari kelompoknya
hasil karya
 Menyajikan hasil Penyelidikan

Menganalisa  Peserta didik dan guru mengevaluasi hasil proses penyelidikan


dan
melalui diskusi kelas
mengevaluasi
proses  Peserta didik diminta mempresentasikan penyelidikan dan
pemecahan
diskusi kelompok di depan kelas, dilanjutkan dengan
masalah
penyamaan persepsi cara mengatasi permasalahan Pengaruh
factor alam terhadap perubahan ruang dan interaksi keruangan
 Kelompok peserta didik yang berhasil memecahkan
permasalahan diberi penghargaan
C. Kegiatan Penutup

Penutup 1. Peserta didik dan Guru membuat kesimpulan materi 10 menit


pembelajaran
2. Guru memberikan Quiz / evaluasi secara individu /mandiri
3. Mengajak Peserta didik untuk refleksi tentang materi
pelajaran
yang telah sampaikan
4. Menyampaikan topik yang akan datang
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah
6. Menutup pelajaran dengan berdoa sesuai agama
dan kepercayaan masing – masing, salam penutup
PENILAIAN PEMBELAJARAN

A. Sikap : Pengamatan
B. Pengetahuan : Masalah Pada LKPD
C. Keterampilan : Kuis Individu

Palangka Raya, September 2022

Yuni Verawati
( AFC 118 037)

Anda mungkin juga menyukai