Anda di halaman 1dari 50

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Mangunjaya


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Interaksi Keruangan dalam Kehidupan di Negara-Negara ASEAN
Alokasi Waktu : 9 Kali Pertemuan x 4 Jam Pelajaran @40 Menit

A. Kompetensi Inti
 KI1 dan KI2: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya serta
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak
di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa,
negara, dan kawasan regional.
 KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
 KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan ranah
abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menelaah perubahan3.1.1 Menyebutkan negara-negara yang termasuk dalam
keruangan dan interaksi
3.1.2 ASEAN
antarruang di Indonesia
3.1.3 Menjelaskan letak, luas dan iklim Negara-Negara
dan negara-negara 3.1.4 ASEAN
ASEAN yang Menganalisis Karakteristik Negara-Negara ASEAN
diakibatkan oleh faktor
3.1.5 Menjelaskan Pengertian, Faktor pendorong dan
alam dan manusia Penghambat Kerja Sama
(teknologi, ekonomi,3.1.6 Membedakan Bentuk-Bentuk Kerja Sama (Sosial,
pemanfaatan lahan, Politik, Budaya, Pendidikan, dan Perkembanganya
politik) dan pengaruhnya Mengidentifikasi Pengaruh Kerjasama Bidang
terhadap 3.1.7 Ekonomi, Sosial, Politik, Budaya, dan Pendidikan
keberlangsungan terhadap Kehidupan di ASEAN
kehidupan ekonomi, 3.1.8 Menganalisis Upaya-Upaya dalam Meningkatkan Kerja
sosial, budaya, dan Sama di Antara Negara-Negara ASEAN
politik. 3.1.9 Menjelaskan Perubahan Ruang dan Interaksi
Antarruang Akibat Faktor Alam
3.1.10 Mengidentifikasi Pengaruh Perkembangan Ilmu dan
Teknologi terhadap Perubahan Ruang
3.1.11 Mengidentifikasi Pengaruh Perubahan Ruang terhadap
Kehidupan Ekonomi
Meganalisis Pengaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Industri dan Pemukiman terhadap Perubahan Ruang
dan Interaksi Antarruang
4.1 Menyajikan hasil telaah 4.1.1 Menggambarkan sketsa peta wilayah negara ASEAN
tentang perubahan 4.1.2 Mempresentasikan hasil diskusi tentang kondisi alam
keruangan dan interaksi dan
antarruang di Indonesia karakteristik negara-negara anggota ASEAN
dan negara- negara 4.1.3 Membuat laporan tentang Bentuk Interaksi Antar
ASEAN yang Negara-
diakibatkan oleh faktor Negara ASEAN
alam dan manusia 4.1.4 Membuat laporan Pengaruh Perubahan dan Interaksi
(teknologi, ekonomi, Keruangan terhadap Kehidupan di Negara-Negara
pemanfaatan lahan, ASEAN
politik) dan pengaruhnya
terhadap
keberlangsungan
kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, dan
politik.

* Nilai Karakter :
Religius, Disiplin, Komunikatif, Tanggung jawab

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan ke-1
Melalui pembelajaran kooperatif (Cooperative Learning), peserta didik dapat
1. Menyebutkan Negara-Negara yang termasuk dalam ASEAN secara tepat;
2. Menjelaskan letak geografis Asia Tenggara secara tepat;
3. Menjelaskan letak Koordinat Asia Tenggara secara tepat;
4. Menjelaskan iklim setiap negara anggota ASEAN secara kritis;
5. Mengkomunikasikan laporan kerja kelompoknya dengan terampil.
Pertemuan Ke-2
Melalui pembelajaran Project Based Learning (PJBL), peserta didik dapat :
1. Menggambarkan sketsa peta negara anggota ASEAN dengan baik;
2. Menjelaskan Karakteristik Negara-Negara ASEAN secara cermat;
Pertemuan ke-3
Melalui pembelajaran Problem Based Learning(PBL), peserta didik dapat
1. Menganalisis bentuk-bentuk kerja sama antarnegara ASEAN secara cermat;
2. Mempresentasikan hasil diskusi tentang kondisi alam dan karakteristik negara-negara
anggota ASEAN dengan terampil.
Pertemuan ke-4 - 9
Melalui pembelajaran Discovery Learning, peserta didik dapat
1. Menjelaskan Pengertian, Faktor pendorong dan Penghambat Kerja Sama dengan tepat
2. Membedakan Bentuk-Bentuk Kerja Sama (Sosial, Politik, Budaya, Pendidikan, dan
Perkembanganya secara cermat
3. Mengidentifikasi Pengaruh Kerjasama Bidang Ekonomi, Sosial, Politik, Budaya, dan
Pendidikan terhadap Kehidupan di ASEAN dengan teliti
4. Membuat laporan tentang Bentuk Interaksi Antar Negara-Negara ASEAN dengan benar
5. Menganalisis Upaya-Upaya dalam Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara
ASEAN dengan tepat
6. Menjelaskan Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang Akibat Faktor Alam
7. Mengidentifikasi Pengaruh Perkembangan Ilmu dan Teknologi terhadap Perubahan
Ruang
8. Mengidentifikasi Pengaruh Perubahan Ruang terhadap Kehidupan Ekonomi
9. Membuat laporan Pengaruh Perubahan dan Interaksi Keruangan terhadap Kehidupan di
Negara-Negara ASEAN
10. Meganalisis Pengaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Industri dan Pemukiman terhadap
Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler:
 Mengenal Negara-negara ASEAN
 Interaksi Antarnegara-negara ASEAN
 Upaya-Upaya Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN
2. Materi Pembelajaran Pengayaan:
 Upaya-Upaya Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN
3. Materi Pembelajaran Remedial
 Mengenal Negara-negara ASEAN
 Interaksi Antarnegara-negara ASEAN
 Upaya-Upaya Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Metode : Tanya Janwab, Diskusi kelompok
Model Pembelajaran :
Pertemuan Ke 1 : Model Kooperative Learning
Pertemuan Ke 2 : Model Project Based Learning
Pertemuan Ke 3 : Model Problem Based Learning
Pertemuan ke 4-9 : Model Discovery Learning

F. Media dan Bahan Pembelajaran


Media :
 Gambar yang menunjukkan Negara-negara ASEAN
 Tayangan video yang berkaitam dengan Negara-Negara ASEAN
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)

Alat/Bahan :
 Penggaris, spidol, papan tulis
 Laptop & infocus

G. Sumber Belajar
 Buku Guru IPS Kelas VIII, Kemendikbud, Tahun 2017
 Buku Siswa IPS Kelas VIII, Kemendikbud, Tahun 2017
 Internet
 Atlas
 Globe

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka.
 Guru bersama peserta didik berdoa untuk memulai pembelajaran (salah satu peserta
didik memimpin do’a)
 Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin.
 Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.
Apersepsi
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Langkah 1. 1. Peserta didik menerima informasi tentang pembelajaran yang akan
Menyampaikan dilaksanakan dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan
Tujuan dan materi sebelumnya.
Memotivasi 2. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, ruang
Peserta didik lingkup materi, tujuan, manfaat, langkah pembelajaran, metode
penilaian yang akan dilaksanakan
3. Guru mencari informasi pengetahuan peserta didik d e n g a n
b e r t a n y a tentang materi Negara-negara ASEAN dan peserta
didik menjawab
4. Guru mengaitkan materi yang diajarkan dengan kehidupan nyata
Langkah 2. 5. Guru meminta semua peserta didik yang ada untuk memperhatikan
Menyajikan tampilan tayangan video yang berkaitan dengan materi Interaksi
Informasi keruangan dalam kehidupan di Negara-Negara ASEAN, sub materi
pokok mengenal Negara-negara ASEAN

Langkah 3. 6. Guru meminta peserta didik untuk membentuk kelompok menjadi 5


Mengorganisas kelompok yang terdiri dari 5-6 orang secara tertib
ikan Peserta 7. Guru memberikan lembar kerja (LK) yang dibagikan kepada
didik dalam masing-masing kelompok
kelompok- 8. Guru membimbing kelompok diskusi dalam mengerjakan LK yang
kelompok telah diberikan
belajar 9. Peserta didik melakukan diskusi dalam kelompok masing-masing
berdasarkan intruksi yang ada dalam LK
10. Peserta didik d a l a m masing-masing kelompok d i t u g a s k a n
untuk membahas dan berdiskusi berdasarkan petunjuk LK tentang:
a. Mencocokan letak dan nama-nama Negara ASEAN dalam gambar
b. Letak geografis Negara-negara ASEAN
c. Letak koordinat Negara-negara ASEAN
d. Menuliskan iklim dari masing-masing Negara ASEAN

Langkah 4. 11. Guru berkeliling melakukan bimbingan kepada kelompok yang


Membimbing mengalami kesulitan dan memberikan arahan untuk mengerjakan
Kelompok LK dengan media yang telah disediakan
bekerja dan
belajar
Langkah 5. 12. Setelah diskusi selesai, beberapa perwakilan kelompok menyajikan
Melakukan secara tertulis dan lisan hasil pembelajaran atau apa yang telah
Evaluasi dipelajari atau didiskusikan

Langkah 6.
Memberikan
Penghargaan 13. Guru memberikan penghargaan dengan memberikan tepuk tangan
kepada kelompok yang sudah tampil mempresentasikan hasil
diskusinya
14. Guru dan peserta didik memberikan tanggapan hasil presentasi
meliputi tanya jawab untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan
informasi, melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya

Kegiatan Penutup (15 Menit)


1. Peserta didik menyimpulkan materi yang telah dipelajari dengan merespon pertanyaan
guru yang sifatnya menuntun dan menggali
2. Peserta didik merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penguasaan materi.
3. Peserta didik saling memberikan umpan balik hasil refleksi yang dilakukan
4. Guru memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan Negara-negara ASEAN
5. Melaksanakan postes terkait Negara-Negara ASEAN, Peserta didik mendengarkan
arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya
6. Untuk memberi penguatan materi yang telah di pelajari, guru memberikan arahan untuk
mencari referensi terkait materi yang telah dipelajari baik melalui buku-buku di
perpustakaan atau mencari di internet.
7. Guru memberikan tugas
8. Guru menutup kegiatan dengan berdo’a dan mengucapkan salam.
Penugasan:
1. Isilah table di bawah ini!

Negara Paling Negara Paling


Lintang Utara Selatan

........................ ........................

Negara Paling Negara Paling


Bujur Barat Timur

........................ ........................

2. Berdasarkan isian table di atas, tuliskan letak koordinat Negara-negara ASEAN


berdasarkan garis lintang dan garis bujur!

..…….°LU sampai ..……°LS dan ..……°BT sampai ..…….°BT

Pertemuan Ke-2 (4 x 40 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
1. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka.
2. Guru bersama peserta didik berdoa untuk memulai pembelajaran (salah satu peserta didik
memimpin do’a)
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin.
4. Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
5. Guru mereview materi pada pertemuan sebelumnya
6. Guru memberikan apersepsi mengenai materi yang akan di ajarkan dengan memberikan
pertanyaan : Misalnya bagaimanakah keadaan alam negara Thailand? Apa keunggulan
sumber daya alam yang dimiliki negara Thailand? Dan seterusnya.“ (Menggunakan Tabel
TIP : Tahu, Ingin, Pelajari)
7. Guru menyampaikan informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan, manfaat,
langkah pembelajaran, dan metode penilaian yang akan dilaksanakan.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Tahap – 1 KEGIATAN LITERASI
Persiapan dan  Penjelasan guru tentang materi yang dipelajari yang diikuti dengan
Penentuan instruksi tugas proyek yang dilengkapi dengan persyaratan tertentu,
Topik termasuk ketentuan waktu.
 Guru menyajikan masalah nyata kepada peserta didik dengan
menayangkan video dan gambar peta yang menunjukkan karakteristik
negara-negara ASEAN.

Dengan menayangkan video dan gambar peta.


Peserta didik diminta mengidentifikasi informasi yang telah didapat (apa yang
mereka ketahui, apa yang perlu mereka ketahui, dan apa yang perlu dilakukan
untuk menyelesaikan masalah).

Tahap – 2 CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIS)


Perancangan Guru memfasilitasi Peserta didik untuk merancang langkah-langkah kegiatan
langkah- penyelesaian beserta pengelolaannya dari awal sampai akhir.
langkah  Peserta didik dibagi menjadi 5 kelompok. Tiap-tiap kelompok mendapatkan
2 negara anggota ASEAN.
penyelesaian
 Peserta didik mencari informasi penting mengenai negara kelompoknya.
 Guru menyampaikan langkah-langkah membuat sketsa peta negara anggota
ASEAN yang harus disiapkan oleh setiap kelompok:
1. Menyiapkan alat dan bahan membuat sketsa peta wilayah Asia Tenggara,
misalnya kertas karton ukuran, penggaris, pensil, penghapus, dan lain
sebagainya.
2. Sebagian anggota kelompok membuat sketsa peta wilayah Asia
Tenggara.
3. Bagian anggota kelompok lainnya mengumpulkan informasi tentang
karakteristik satu negara anggota ASEAN yang telah dibagikan
sebelumnya melalui berbagai sumber misalnya buku paket siswa,
internet, dan lain-lain.
4. Mengumpulkan gambar sketsa peta wilayah satu negara beserta
informasinya
5. Mempresentasikan sketsa peta karakteristik sebuah negara anggota
ASEAN.
Tahap – 3 CREATIVITY (KREATIVITAS)
Penyusunan Guru memberikan pendampingan kepada peserta didik melakukan
jadwal penjadwalan semua kegiatan yang telah dirancangnya.
Jadwal kegiatan
pelaksanaan
membuat sketsa peta wilayah sebuah negara anggota ASEAN.
N Kegiatan Waktu
o
1. Menyiapkan alat dan bahan 5 menit
membuat sketsa peta wilayah
Asia Tenggara, misalnya kertas
karton, penggaris, pensil,
penghapus, dan lain
sebagainya.
2. Sebagian anggota kelompok 30 menit
membuat sketsa peta wilayah
Asia Tenggara.
3. Bagian anggota kelompok yang 30 menit
lain mengumpulkan informasi (bersamaan waktu dengan no.2 di atas )
tentang karakteristik negara
anggota ASEAN yang telah
dibagikan sebelumnya melalui
berbagai sumber misalnya buku
paket siswa, internet, dan lain-
lain.
4. Mengumpulkan gambar sketsa 5 menit
peta wilayah negara beserta
informasinya berupa bagan
MIND MAPPING
5. Mempresentasikan sketsa peta 40 menit
karakteristik sebuah negara Pertemuan ke 3
anggota ASEAN yang telah
ditempel
Tahap – 4 COLLABORATION (KERJASAMA)
Penyelesaian Guru memfasilitasi dan memonitor peserta didik dalam melaksanakan
dengan rancangan yang telah dibuat.
fasilitasi dan
monitoring 1. Sebagian anggota kelompok membuat sketsa peta wilayah Asia Tenggara.
guru 2. Bagian anggota kelompok lainnya mengumpulkan informasi tentang
karakteristik negara anggota ASEAN yang telah dibagikan sebelumnya
melalui berbagai sumber misalnya buku paket siswa, internet, dan lain-lain.
3. Guru berkeliling membimbing dan mengawasi jalannya penyelesaian
proyek dalam diskusi kelompok.

Tahap – 5
Penyusunan COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
laporan dan Guru memfasilitasi Peserta didik untuk mempresentasikan dan
presentasi/publ mempublikasikan hasil karya.
 Masing-masing kelompok mengumpulkan gambar sketsa peta wilayah satu
negara beserta informasinya berupa bagan MIND MAPPING .
ikasi hasil
 Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi ke depan kelas sementara
kelompok lain menanggapi.
Langkah -6 COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Evaluasi CREATIVITY (KREATIVITAS)
proses dan 1. Guru dan peserta didik pada akhir proses pembelajaran melakukan refleksi
hasil terhadap aktivitas dan hasil tugas.
2. Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik
4. Peserta didik diberi pesan tentang nilai dan moral
5. Peserta diingatkan untuk menyempurnakan laporan yang telah dicatat
secara lengkap untuk dikumpulkan kepada guru.
Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
1. Peserta Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang Karakteristik Negara-negara
ASEAN yang baru dilakukan.
2. Peserta didik mengumpulkan tugas yang telah dikerjakan.
3. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya
4. Untuk memberi penguatan materi yang telah di pelajari, guru memberikan arahan untuk
mencari referensi terkait materi yang telah dipelajari baik melalui buku-buku di
perpustakaan atau mencari di internet.
5. Guru menutup kegiatan dengan berdo’a dan mengucapkan salam.
Pertemuan Ke-3 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
1. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka.
2. Guru bersama peserta didik berdoa untuk memulai pembelajaran (salah satu peserta didik
memimpin do’a)
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin.
4. Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
5. Guru mereview materi pada pertemuan sebelumnya dan mengaitkan dengan materi yang
akan diajarkan
6. Guru menyampaikan informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan, manfaat,
langkah pembelajaran, dan metode penilaian yang akan dilaksanakan.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak
Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelaja
ran
Tahap – 1 KEGIATAN LITERASI
Orientasi Guru menyampaikan tujuan pengamatan gambar. Guru meminta peserta didik
peserta untuk membuat prediksi apa yang akan dipelajari(Menggunakan Tabel Prediksi).
didik pada Guru menyajikan masalah nyata kepada peserta didik. Dengan menayangkan
masalah gambar tentang karakteristik negara-negara ASEAN.
Peserta didik diminta mengidentifikasi informasi yang telah didapat (apa yang
mereka ketahui, apa yang perlu mereka ketahui, dan apa yang perlu dilakukan
untuk menyelesaikan masalah). Peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan
tentang gambar tersebut:
1. Apa persamaan dan perbedaan antar negara anggota ASEAN?
2. Bagaimana peran negara-negara ASEAN dalam pembangunan ekonomi
ASEAN?
3. Apa saja sumber daya yang dapat dimanfatkan sebagai modal kerja sama
antarnegara-negara ASEAN ?

Memotivasi peserta didik untuk terlibat dalam pemecahan masalah yang dipilih
Tahap – 2 COLLABORATION (KERJASAMA)
Mengorgan Guru membantu peserta didik untuk mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas
isasi belajar yang berhubungan dengan masalah tersebut.
peserta o Peserta didik di bagi menjadi 5 kelompok.
didik untuk o Tiap-tiap kelompok memilih dua negara anggota ASEAN. Diusahakan tidak
belajar ada kelompok yang memilih pasangan negara yang sama.
o Peserta didik berbagi peran/tugas untuk menyelesaikan masalah:
1. Apa persamaan dan perbedaan antar 2 negara anggota ASEAN?
2. Bagaimana peran negara-negara ASEAN dalam pembangunan ekonomi
ASEAN?
3. Apa saja sumber daya yang dapat dimanfaatkan sebagai modal kerja sama
antar negara-negara ASEAN?
Tahap – 3 CREATIVITY (KREATIVITAS)
Membimbi o Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi yang sesuai,
ng untuk mendapatkan penjelasan dan pemecahan masalah
peyelidikan
(Hubungan sebab akibat, solusi, dll)
individual
ataupun
kelompok
Tahap – 4 COLLABORATION (KERJASAMA) dan CREATIVITY (KREATIVITAS)
Mengemba
ngkan dan o Guru membantu peserta didik dalam merencanakan dan menyiapkan laporan
menyajikan yang sesuai (mengubah moda audio visual menjadi moda teks), serta
hasil karya membantu mereka untuk berbagi tugas dengan temannya.
o Guru membimbing peserta didik untuk menentukan penyelesaian masalah
yang paling tepat dari berbagai alternatif pemecahan masalah yang peserta
didik temukan.
o Peserta didik menyusun laporan hasil penyelesaian masalah, misalnya hasil
wawancara, mengamati, membrowsing atau literature untuk menyusun laporan
sederhana hasil temuan dalam menjawab pertanyaan-pertanyaan yang menjadi
fokus kajian
Tahap – 5 COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Menganalis o Guru mengkonfirmasi prediksi.
is dan o Guru membantu peserta didik untuk melakukan refleksi atau evaluasi
mengevalu
terhadap penyelidikan mereka dan proses yang mereka gunakan.
asi
proses o Guru meminta peserta didik melakukan presentasi untuk menyajikan hasil
pemecahan laporan yang telah mereka buat kepada teman-temannya.
masalah o Guru mendiskusikan dan mengingatkan kembali langkah-langkah pemecahan
masalah yang telah ditetapkan sebelumnya oleh peserta didik
o Membimbing dan memfasilitasi peserta didik membuat kesimpulan kegiatan
pembelajaran.

Catatan : Selama pembelajaran Tata air dan tanah Negara-negara ASEAN berlangsung,
guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme,
disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
1. Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik.
2. Peserta didik mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya
3. Guru memberikan tugas mandiri.
4. Untuk memberi penguatan materi yang telah di pelajari, guru memberikan arahan untuk
mencari referensi terkait materi yang telah dipelajari baik melalui buku-buku di
perpustakaan atau mencari di internet.
5. Guru menutup kegiatan dengan berdo’a dan mengucapkan salam.
Pertemuan Ke-4 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan
YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi dengan cara :
rangsangan) → Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Pemberian materi untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan pengertian, serta faktor pendorong dan
penghambat kerjasama
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan
→ Mendengar
  Pemberian materi oleh guru.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data)

→ Membaca sumber lain selain buku teks


  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi yang telah disusun
dalam daftar pertanyaan kepada guru.
   
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat
kerjasama
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi yang telah diperoleh pada buku
catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
→ Mengolah informasi dari materi pengertian, serta faktor pendorong dan
penghambat kerjasama yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai pengertian, serta faktor
pendorong dan penghambat kerjasama
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi pengertian, serta faktor
pendorong dan penghambat kerjasama berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir
sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi yang dilakukan dan peserta didik
lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
   
→ Menjawab pertanyaan tentang materi yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi yang akan
selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi pengertian, serta faktor
pendorong dan penghambat kerjasama yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu
untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Letak, luas dan iklim Negara-negara
ASEA yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran pengertian, serta faktor pendorong
dan penghambat kerjasama yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus
mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran
pengertian, serta faktor pendorong dan penghambat kerjasama
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan
benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran pengertian, serta faktor pendorong dan
penghambat kerjasama kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
Pertemuan Ke-5 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai
dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan
di ASEAN
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya
rangsangan) dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN:
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar/foto/video yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik,
budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
● Pemberian contoh-contoh materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi,
social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social,
politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Pengaruh
kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap
kehidupan di ASEAN
→ Mendengar
  Pemberian materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik,
budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data) → Mengamati obyek/kejadian
  Mengamati dengan seksama materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi,
social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide presentasi yang
disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social,
politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social,
politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Pengaruh kerjasama
bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap
kehidupan di ASEAN yang telah disusun dalam daftar pertanyaan kepada
guru.
   
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi yang telah diperoleh pada buku
catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
→ Mengolah informasi dari materi Pengaruh kerjasama bidang ekonomi,
social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun
hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang
sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Pengaruh
kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap
kehidupan di ASEAN
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Pengaruh kerjasama bidang
ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di
ASEAN berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis,
atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang Pengaruh kerjasama bidang ekonomi,
social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan
pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN
   
→ Menjawab pertanyaan tentang Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social,
politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Pengaruh
kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap
kehidupan di ASEAN yang akan selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Pengaruh kerjasama bidang
ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di
ASEAN yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar
lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan
siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Pengaruh kerjasama bidang
ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN yang baru
diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus
mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran
Pengaruh kerjasama bidang ekonomi, social, politik, budaya dan pendidikan terhadap
kehidupan di ASEAN
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan
benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Pengaruh kerjasama bidang ekonomi,
social, politik, budaya dan pendidikan terhadap kehidupan di ASEAN kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
Pertemuan Ke-6 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai
dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
rangsangan) dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar/foto yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor
alam
● Pemberian contoh-contoh materi Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat
faktor alam
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Perubahan ruang
dan interaksi ruang akibat faktor alam
→ Mendengar
  Pemberian materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
oleh guru.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data) → Mengamati obyek/kejadian
  Mengamati dengan seksama materi Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide
presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat
faktor alam yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor
alam yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Perubahan ruang dan
interaksi ruang akibat faktor alam yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
   

COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor
alam
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi Perubahan ruang dan interaksi
ruang akibat faktor alam yang telah diperoleh pada buku catatan dengan
tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat
faktor alam sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
→ Mengolah informasi dari materi Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Perubahan
ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Perubahan ruang dan interaksi
ruang akibat faktor alam berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam dan ditanggapi
oleh kelompok yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Perubahan ruang dan interaksi
ruang akibat faktor alam yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
   
→ Menjawab pertanyaan tentang materi Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Perubahan
ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam yang akan selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Perubahan ruang dan interaksi
ruang akibat faktor alam yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Perubahan ruang dan interaksi ruang
akibat faktor alam yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus
mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran
Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan
benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Letak, luas dan iklim Negara-negara
ASEAN kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
Pertemuan Ke-7 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai
dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Perubahan ruang dan interaksi ruang akibat faktor alam
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
 Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi Letak, luas dan iklim Negara-negara ASEAN dengan cara :
rangsangan) → Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar/foto yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap
perubahan ruang
● Pemberian contoh-contoh materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang untuk dapat dikembangkan peserta
didik, dari media interaktif, dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi,
terhadap perubahan ruang
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait pengaruh
perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
→ Mendengar
  Pemberian materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap
perubahan ruang.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data) → Mengamati obyek/kejadian
  Mengamati dengan seksama materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba
menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi,
terhadap perubahan ruang yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi,
terhadap perubahan ruang yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi pengaruh perkembangan
Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang yang telah disusun dalam
daftar pertanyaan kepada guru.
   
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap
perubahan ruang
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang telah diperoleh pada buku
catatan dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi,
terhadap perubahan ruang sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
→ Mengolah informasi dari materi pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi,
terhadap perubahan ruang yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi pengaruh
perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang dilakukan dan peserta didik
lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
   
→ Menjawab pertanyaan tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi pengaruh
perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang yang akan
selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi pengaruh perkembangan
Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus
mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran
pengaruh perkembangan Ilmu, Teknologi, terhadap perubahan ruang
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja
dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran pengaruh perkembangan Ilmu,
Teknologi, terhadap perubahan ruang kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik.
 Guru menutup pertemuan dengan berdoa bersama dan salam
Pertemuan Ke-8 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai
dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
rangsangan) dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan
ekonomi
● Pemberian contoh-contoh materi pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan
ekonomi
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait pengaruh
perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
→ Mendengar
  Pemberian materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
oleh guru.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data) → Mengamati obyek/kejadian
  Mengamati dengan seksama materi pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi yang sedang dipelajari dalam bentuk
gambar/video/slide presentasi yang disajikan dan mencoba
menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan
ekonomi yang sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan
ekonomi yang sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi pengaruh perubahan
ruang terhadap kehidupan ekonomi yang telah disusun dalam daftar
pertanyaan kepada guru.
   
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan
ekonomi
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi pengaruh perubahan ruang
terhadap kehidupan ekonomi yang telah diperoleh pada buku catatan
dengan tulisan yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik
dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
→ Mengolah informasi dari materi pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi pengaruh
perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi pengaruh perubahan ruang
terhadap kehidupan ekonomi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan
pendapat dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi dan ditanggapi
oleh kelompok yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi pengaruh perubahan ruang
terhadap kehidupan ekonomi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
   
→ Menjawab pertanyaan tentang materi pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi pengaruh
perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi yang akan selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi pengaruh perubahan ruang
terhadap kehidupan ekonomi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi yang baru diselesaikan.
 Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus
mempelajarai pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran
pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan
benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran pengaruh perubahan ruang terhadap
kehidupan ekonomi kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
 Guru menutup pelajaran dengan membaca doa bersama dan salam
Pertemuan Ke-9 (4 x 40 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 MMenyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
 Apabila materitema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai
dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi :
Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan
interaksi antarruang
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 130 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation KEGIATAN LITERASI
(stimullasi/ Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
pemberian pada topik materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan
rangsangan) Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang dengan cara :
→ Melihat (tanpa atau dengan Alat)
  Menayangkan gambar yang relevan.
→ Mengamati
● Lembar kerja materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan
Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang
● Pemberian contoh-contoh materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif,
dsb
→ Membaca.
  Kegiatan literasi ini dilakukan di rumah dan di sekolah dengan membaca
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri
dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang
→ Menulis
  Menulis resume dari hasil pengamatan dan bacaan terkait Pegaruh
Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
→ Mendengar
  Pemberian materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan
Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang oleh guru.
→ Menyimak
  Penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi
pelajaran mengenai materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
  untuk melatih rasa syukur, kesungguhan dan kedisiplinan, ketelitian,
mencari informasi.
Problem CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
statemen Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
(pertanyaan/ sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
identifikasi dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
masalah) → Mengajukan pertanyaan tentang materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat.
Data KEGIATAN LITERASI
collection Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
(pengumpulan pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
data) → Mengamati obyek/kejadian
  Mengamati dengan seksama materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang yang sedang dipelajari dalam bentuk gambar/video/slide
presentasi yang disajikan dan mencoba menginterprestasikannya.
→ Membaca sumber lain selain buku teks
  Secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi dari berbagai sumber guna menambah pengetahuan dan
pemahaman tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri
dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang yang
sedang dipelajari.
→ Aktivitas
  Menyusun daftar pertanyaan atas hal-hal yang belum dapat dipahami dari
kegiatan mengmati dan membaca yang akan diajukan kepada guru
berkaitan dengan materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri
dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang yang
sedang dipelajari.
→ Wawancara/tanya jawab dengan nara sumber
  Mengajukan pertanyaan berkaiatan dengan materi Pegaruh Konvensi
Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang
dan interaksi antarruang yang telah disusun dalam daftar pertanyaan
kepada guru.
   
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk:
→ Mendiskusikan
  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas contoh dalam buku
paket mengenai materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan
Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang
→ Mengumpulkan informasi
  Mencatat semua informasi tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan
Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan
interaksi antarruang yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan
yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
→ Mempresentasikan ulang
  Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan
materi dengan rasa percaya diri Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang sesuai dengan pemahamannya.
→ Saling tukar informasi tentang materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING
processing (BERPIKIR KRITIK)
(pengolahan Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan
Data) dengan cara :
→ Berdiskusi tentang data dari Materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
→ Mengolah informasi dari materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
→ Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai materi Pegaruh
Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
Verification CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
(pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
→ Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan tentang materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalization COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
(menarik Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
kesimpulan) → Menyampaikan hasil diskusi tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan
Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan
interaksi antarruang berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara
lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti,
toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan.
→ Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
→ Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan tentanag materi
Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang dan ditanggapi oleh kelompok
yang mempresentasikan.
→ Bertanya atas presentasi tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian
ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.
   
CREATIVITY (KREATIVITAS)
→ Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa :
  Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang materi :
  Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang
   
→ Menjawab pertanyaan tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian
ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi
antarruang yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar
kerja yang telah disediakan.
→ Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa berkaitan dengan materi Pegaruh
Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap
perubahan ruang dan interaksi antarruang yang akan selesai dipelajari
→ Menyelesaikan uji kompetensi untuk materi Letak, Pegaruh Konvensi
Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang
dan interaksi antarruang yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran.
Catatan : Selama pembelajaran Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan
Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang berlangsung, guru mengamati
sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: nasionalisme, disiplin, rasa percaya
diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu,
peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang yang baru
dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian
ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang yang baru
diselesaikan.
Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus mempelajarai
pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa untuk materi pelajaran Pegaruh
Konvensi Lahan Pertanian ke Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan
interaksi antarruang
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan
benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian tugas
 Memberikan penghargaan untuk materi pelajaran Pegaruh Konvensi Lahan Pertanian ke
Indusrtri dan Pemukiman terhadap perubahan ruang dan interaksi antarruang kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
 Guru menutup pembelajaran dengan doa bersama dan mengucap salam.
I. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Sikap Spiritual : Observasi/Jurnal
b. Sikap sosial : Observasi/Jurnal
c. Pengetahuan : Tes Lisan, Penugasan
d. Keterampilan : Non Tes yaitu menggunakan observasi pada kegiatan diskusi dan
presentasi serta produk Mind Mapping pada materi mengenal negara-
negara ASEAN

a. Kompetensi Sikap Spiritual

No. Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan


Teknik Pelaksanaan
Instrumen Instrumen
1 Observasi Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
observasi berlangsung untuk dan
(Catatan pencapaian
Jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
learning)

b. Sikap Sosial
No. Teknik Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
observasi berlangsung untuk dan
(catatan pencapaian
jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
2 learning)
Penilaian Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
Diri observasi usai sebagai
(catatan pembelajaran
jurnal) (assessment
as learning)
3 Penilaian Lembar Terlampir Setelah Penilaian
Antar observasi pembelajaran usai sebagai
Teman (catatan pembelajaran
jurnal) (assessment
as learning)
c. Kompetensi Pengetahuan
Bentuk Contoh Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
No Teknik
Instrumen Instrumen
1 Tes Tertulis Pilihan Terlampir Saat pembelajaran Penilaian untuk
Uraian berlangsung pembelajaran
(assessment for
learning) dan
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)

d. Kompetensi Keterampilan

Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan


No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Projek Membuat Terlampir Saat Penilaian
peta pembelajaran untuk,
Negara- berlangsung sebagai,
negara dan/atau
ASEAN pencapaian
pembelajaran
(assessment
for, as, and of
learning)

2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan pendalaman materi dengan
meringkas buku referensi terkait materi pengertian ruang dan interaksi antarruang.
Mengetahui, Mangunjaya, 15 Juli 2019
Kepala SMP N 1 Mangunjaya, Guru Mata Pelajaran,

Setio Aji, S.Pd., M.M. Siti Setiasih, S.Pd.


NIP. 19650414 198903 1 012 NIP. 19930701 201903 2 015
LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN

A. PENILAIAN SIKAP
I. Teknik penilaian:
Observasi/jurnal
Penilaian Observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari,
baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamata langsung oleh
guru.

II. Instrumen penilaian


1. JURNAL PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
Nama Sekolah : SMP N 1 Mangunjaya
Mata Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : VIII ..../Ganjil
Tahun Pelajaran : 2019/2020

Petunjuk:
1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran dan/atau di luar jam
pembelajaran
2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa
Waktu/ Nama Butir Ttd Tindak
No. Catatan Perilaku
Tanggal Siswa Sikap Lanjut
Tidak mengikuti shalat
15/7/201 Ketakwa Pembinaa
1 A berjamaah yang -
9 an n
diselenggarakan di sekolah.
Mengganggu teman yang
Ketakwa Pembinaa
B sedang berdoa pada saat -
an n
akan dimulai pembelajaran
Mengajak temannya untuk
berdoa sebelum Ketakwa
C - -
pertandingan sepakbola di an
lapangan olahraga sekolah.
Mengingatkan temannya Toleransi
D untuk melaksanakan sholat hidup - -
Dzuhur di sekolah. beragama

2. JURNAL PENILAIAN SIKAP SOSIAL


Nama Sekolah : SMP N 1 Mangunjaya
Mata Pelajaran : IPS
Kelas/Semester : VIII ..../Ganjil
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Petunjuk:
1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran dan/atau di luar jam
pembelajaran
2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa
Waktu/ Nama Butir Ttd Tindak
No. Catatan Perilaku
Tanggal Siswa Sikap Lanjut
15/7/201 Mengantar teman sebangku
1 A Kepedulian - -
9 yag sakit ke UKS
Berbohong ketika ditanya
Pembinaa
B alasan tidak masuk sekolah Kejujuran -
n
di ruang guru.
Menyerahkan dompet yang
ditemukannya di halaman
C Kejujuran - -
sekolah kepada satpam
sekolah.
Terlambat masuk kelas
Pembinaa
D selama 30 meni tanpa alas Kedisiplinan -
n
an
B. PENILAIAN PENGETAHUAN

KISI-KISI SOAL
Jlh.
No Bentuk
KD Materi Indikator soal Soa
. Soal
l
1. 3.1 Memahami Mengenal 1. Menyebutkan letak geografis
perubahan Negara-negara Asia Tenggara!; Uraian 1
keruangan dan ASEAN 2. Menyebutkan letak
interaksi o Letak atronomis Asia Tenggara!; Uraian 1
antarruang di Geografis 3. Menyebutkan negara beserta
Indonesia dan Negara-negara ibu kota negara yang
negara-negara ASEAN bergabung dengan ASEAN; Uraian 1
o Letak
ASEAN yang 4. Mengidentifikasi keunggulan
Astronomis
diakibatkan faktor Negara-negara dan keterbatasan sumber
alam dan manusia ASEAN daya yang dimiliki Indonesia
(teknologi, o Karakteristik dan negara-negara ASEAN; Uraian 1
ekonomi, Negara-negara 5. Menjelaskan sumber daya
pemanfaatan ASEAN yang dapat dimanfatkan
lahan, politik) dan sebagai modal kerja sama Uraian 1
pengaruhnya antarnegara-negara ASEAN;
terhadap
keberlangsungan
kehidupan
ekonomi, sosial,
budaya, politik.
Jumlah soal 5

BUTIR SOAL:
1. Sebutkan letak geografis Asia Tenggara!;
2. Sebutkan letak atronomis Asia Tenggara!;
3. Sebutkan negara yang bergabung dalam ASEAN beserta ibu kota Negara dan luas
wilayahnya!
4. Jelaskan keunggulan dan keterbatasan sumber daya yang dimiliki Filipina!
5. Jelaskan sumber daya yang dapat dimanfatkan sebagai modal kerja sama antarnegara-
negara ASEAN!

RUBRIK PENILAIAN DAN PEDOMAN PENSKORAN


No. Kunci Jawaban Skor Bobot
1. Secara geografis Asia Tenggara terletak pada posisi silang antara dua
2 20
benua (Asia dan Australia) dan dua samudera (Hindia dan Pasifik)
2. Letak astronomis Asia Tenggara: 280 LU – 110 LS dan 950BT – 1410BT 2 20
3. Nama Negara, Ibu Kota, dan Luas Wilayahnya
No Nama Negara Ibu Kota Luas
. Wilayah
1. Indonesia Jakarta 1.922.570
km2
2. Malaysia Kuala Lumpur 330.803 km²
3. Filipina Manila 30.000 km²
4. Singapura Singapura 697 km2
5. Thailand Bangkok 513.120 km2 2 20
2
6. Brunei Bandar Seri 5,765 km
Darussalam Begawan
7. Myanmar Yangon 678.036 km2
8. Laos Vientiane 236.804 km2
9. Kamboja Phnom Penh 181.300 km2
10. Vietnam Hanoi 513.120 km²

4. Keunggulan sumber daya Filipina:


Sumber daya alam yang terdapat di Filipina antara lain kayu, minyak
bumi, nikel, cobalt, perak, emas, dan perunggu. Sedangkan hasil
pertaniannya berupa padi, jagung, kelapa, tebu, pisang, abaca
2 20
(sisal/serat), tembakau, nanas, dan ikan.
Keterbatasan sumber daya Filipina:
Sebagian besar di negara-negara ASEAN kualitas sumber daya manusia
atau SDM-nya masih tergolong rendah.
5 Potensi sumber daya yang dimiliki negara-negara anggota ASEAN
rata-rata sama yaitu dari hasil tambang, pertanian, dan perikanan.
Kendati sumber daya sama namun komoditas yang dihasilkan berbeda- 2 20
beda. Masing-masing negara memiliki keunggulan sendiri dibanding
negara lainnya sehingga memungkinkan untuk melakukan kerja sama.
Jumlah 10 100

Skor perolehan
Nilai = ------------------- x Bobot soal
Skor maksimal

C. PENILAIAN KETERAMPILAN
Berupa Observasi Kegiatan Diskusi dan Presentasi, serta Observasi Simulasi

KISI-KISI
Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
1 4.1. Menyajikan hasil telaah Mengenal Negara- 4.1.1. Keterampilan Penilaian
tentang perubahan negara ASEAN melaksanakan Kinerja
keruangan dan interaksi o Letak Geografis diskusi dan dan
antarruang di Indonesia Negara-negara presentasi tentang Produk
dan negara-negara ASEAN
ASEAN yang pengertian ruang
o Letak Astronomis dan interkasi
diakibatkan faktor alam
Negara-negara
dan manusia (teknologi, antarruang.
ASEAN
ekonomi, pemanfaatan 4.1.2 Mempraktikkan/
o Karakteristik
lahan, politik) dan mensimulasikan
Negara-negara
pengaruhnya terhadap kegiatan interaksi
ASEAN
keberlangsungan
antarruang
kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, politik. menunjukan
saling
ketergantungan.

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN - UNJUK KERJA


1. Penilaian Kinerja Diskusi dan Presentasi
Dilaksanakan pada saat proses pembelajaran, saat siswa menyampaian hasil diskusi
tentang Letak Geografis Negara - negara ASEAN, Letak Astronomis Negara - negara
ASEAN, dan Karakteristik Negara - negara ASEAN.

LEMBAR OBSERVASI KINERJA DISKUSI DAN PRESENTASI

Mata pelajaran : IPS


Kelas/Semester : VIII … /Ganjil
Sub Pokok Bahasan : Mengenal Negara-negara ASEAN
Aspek Penilaian Rerata
Kemampu Kemampu Kemampua Nilai
No. Nama Siswa an an n
presentasi bertanya menjawab
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
Keterangan Skor : Kriteria Nilai
Baik sekali = 4 Skor perolehan A = 86 – 100
Baik = 3 Nilai = ------------------- x 100 : Baik Sekali
Cukup = 2 Skor maksimal B = 71– 85
Kurang = 1 : Baik
C = 56 – 70
: Cukup
D = ≤ 55 : Kurang
LEMBAR PENILAIAN PRODUK (MIND MAPPING)

Mata pelajaran : IPS


Kelas/Semester : VIII …/Ganjil
Sub Pokok Bahasan : Mengenal Negara-negara ASEAN

Kelayakan Kelayakan Kelayakan Jumlah Skor


No
Nama Siswa Bahasa Isi Kreatifitas
.
(1-4) (1-4) (1-4)
1. Adi Setiawan 4 3 3 11
2.

Keterangan Tabel:
a. Kelayakan bahasa adalah kemampuan menyampaikan materi atau presentasi dengan
menggunakan bahasa yang baik dan benar.
b. Kelayakan isi berkaitan dengan kemampuan peserta didik dalam membuat Mind Mapping
dan materinya sudah sesuai dengan inti materi tugas.
c. Kelayakan kreativitas adalah kemampuan peserta didik dalam membuat Mind Mapping
dengan kreativitas yang tinggi.

Pedoman Penskoran dan Penentuan Nilai


a. Rumus Penghitungan Skor Akhir

Nilai Akhir = (Skor akhir/perolehan : Jumlah Skor

Maksimal) x 4

b. Kategori skor kompetensi keterampilan peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 53


Tahun 2016

2. Pembelajaran Remedial
Tindak lanjut bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM),
maka guru bisa memberikan soal tambahan misalnya sebagai berikut :
1) Sebutkan Batas – batas dari Negara ASEAN!
2) Jelaskan iklim dari Negara-negara ASEAN !
3) Jelaskan bentuk kerjasama negara Indonesia dengan Negara lain yang termasuk anggota
ASEAN!

CONTOH PROGRAM REMIDI


Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Bentuk Nomor
Nama Indikato Pembelajara soal yang Nilai
Nilai
N Pesert r yang n yang dikerjaka Setelah Keteranga
Ulanga
o a Belum diberikan n Peserta Remedia n
n
Didik Dikuasai kepada didik l
peserta didik
1
2
3

3. Pembelajaran Pengayaan
Program pengayaan dilakukan dengan cara pada akhir pertemuan ke 3 (setelah selesai
pembelajaran materi sub bab pertama). Peserta didik yang nilainya di atas KKM diminta
mencari contoh terkait dengan karakteristik negara-negara ASEAN Mengenai Sumber daya
alam di setiap negara dan hasilnya di tulis dalam buku tugas dan di presentasikan di depan
kelas.

No Nama Siswa Nilai Bentuk Pengayaan


Ulangan
1. Adi Setiawan 80 Bentuk pengayaan :
2. Peserta didik diminta mencari contoh
3. terkait dengan karakter Negara –negara
Dst. ASEAN mengenai Sumber Daya Alam
dari setiap Negara dan di tulis di buku
tugas untuk di presentasikan di depan
kelas.

Anda mungkin juga menyukai