Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

A. Identitas
1. Satuan Pendidikan : SMK Muhammadiyah Gamping
2. Kelas : XI/Ganjil
3. Mata Pelajaran : Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan
4. Program Keahlian : Teknik Otomotif
5. Materi Pokok : Sistem Pelumasan
6. Tahun Pelajaran : 2018/2019
7. Alokasi Waktu : 8 X 45 Menit (1 Pertemuan)
8. KI-3 :
Memahamani, menerapan dan menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.
9. KI-4 :
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

10. Kompetensi Dasar dan Indikator


No Kompetensi Dasar Indikator
.
1. Pengembangan dan Menunjukkan pengembangan dan
penggunaan teknologi dalam penggunaan teknologi dalam
kegiatan belajar harus selaras kegiatan belajar yang harus selaras
dan tidak merusak dan dan tidak merusak dan mencemari
mencemari lingkungan, alam lingkungan, alam dan manusia.
dan manusia.
2. Menunjukkan sikap positif, Menampilkan sikap positif, cermat
cermat dan teliti terhadap dan teliti terhadap alat selama

1
alat selama melakukan melakukan perawatan berkala
perawatan sistem pelumasan sistem pelumasan

3. Menunjukkan sikap cermat Menampilkan sikap cermat dan


dan teliti dalam menerapkan teliti dalam menerapkan cara
cara perawatan sistem perawatan sistem pelumasan
pelumasan

Menunjukkan sikap cermat Menampilkan sikap cermat dan


dan teliti dalam memahami teliti dalam memahami filosofi
filosofi perawatan sistem perawatan sistem pelumasan
pelumasan

Menunjukkan sikap disiplin Menampilkan sikap disiplin dan


dan tanggung jawab dalam tanggung jawab dalam mengikuti
mengikuti langkah-langkah langkah-langkah melakukan
melakukan perawatan perawatan berkala sistem
berkala sistem pelumasan pelumasan sesuai dengan SOP
sesuai dengan SOP

Menunjukkan sikap peduli Menampilkan sikap peduli


terhadap lingkungan melalui terhadap lingkungan melalui
kegiatan yang berhubungan kegiatan yang berhubungan dengan
dengan perawatan berkala perawatan berkala sistem
sistem pelumasan pelumasan

3. Menerapkan cara perawatan 1. Mampu menjelaskan


sistem pelumasan pengertian sistem pelumasan
2. Mampu menjelaskan fungsi
sistem pelumasan pada
kendaraan
3. Mampu menyebutkan
komponen-komponen sistem
pelumasan beserta fungsinya
4. Mampu menjelaskan perinsip
kerja sistem pelumasan mesin

2
5. Mampu menjelaskan
pengertian perawatan sistem
pelumasan
6. Mampu menyebutkan langkah-
langkah perawatan sistem
pelumasan

4. Merawat berkala sistem Mampu melakukan perawatan


pelumasan berkala sistem pelumasan sesuai
SOP dan manual book

B. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah dilaksanakannya pembelajaran sistem pelumasan
diharapkan:
1. Siswa dapat menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan yang
berhubungan dengan mata pelajaran pemeliharaan mesin kendaraan
ringan, dengan materi pokok sistem pelumasan.
2. Siswa dapat menunjukkan sikap cermat, disiplin, tanggung jawab dan teliti
dalam melakukan perawatan sistem peelumasan sesuai SOP.
3. Siswa mampu mengembangkan dan menggunakan teknologi (alat dan
bahan) dalam melakukan perawatan sistem pelumasan.
4. Siswa mampu melakukan perawatan berkala sistem pelumasan sesuai
SOP.

C. Materi Pembelajaran
1. Pengertian sistem pelumasan
2. Fungsi sistem pelumasan
3. Komponen-komponen sistem pelumasan
4. Perinsip kerja sistem pelumasan
5. Pengertian perawatan sistem pelumasan
6. Langkah-langkah perawatan sistem pelumasan

3
D. Metode Pembelajaran
1. Demonstrasi
2. Ceramah
3. Diskusi
4. Tanya jawab

E. Media Pembelajaran
1. Visual (power point)
2. Riil (benda asli)

F. Agenda Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Metode Media
Waktu
Pembukaan
 Berdoa.
 Presensi awal.
Pendahuluan - - 15 menit
 Memaparkan
tujuan
pembelajaran
Inti Guru Ceramah Visual 330
mendemonstrasikan dan dan menit
kepada siswa: demonstrasi riil
 Pengertian
sistem
pelumasan
 Fungsi sistem
pelumasan
 Komponen-
komponen
sistem
pelumasan

4
 Perinsip kerja
sistem
pelumasan.
 Cara perawatan
sistem
pelumasan
Siswa melaksanakan:
 Diskusi langkah-
langkah
melakukan
perawatan
berkala sistem
Demonstrasi
pelumasan sesuai Riil
dan diskusi
SOP dan manual
book.
 Pengerjaan tugas
tes aspek kognitif
yang diberikan
guru.
Tanya Jawab Tanya Riil
 Guru bertanya jawab
dengan siswa
tentang mana
yang belum
jelas.
 Siswa bertanya
kepada guru
tentang apa
yang belum
jelas.

5
Penutup:
 Menyimpulkan
pembelajaran
yang telah
dilaksanakan
melalui tanya
jawab guru
dengan siswa. Demonstrasi
Penutup  Guru dan tanya Riil 15 menit
memberikan jawab
gambaran
tentang
pembelajaran
berikutnya
kepada siswa.
 Presensi akhir.
 Berdoa.

G. Sumber Belajar
1. Buku Toyota Pedoman Reparasi Mesin Seri K
2. Buku New Step 1 Training Manual

H. Alat Pembelajaran
1. Laptop
2. Proyektor
3. Engine stand
4. Manual book
5. White-board.
6. Boardmarker dan penghapus.

6
I. Lembar Observasi

Aspek : Afektif Nama Siswa :


Mata Pelajaran : Teori Sistem Pelumasan No. Siswa :
Kelas :

Bobot
NO. Komponen Yang Diobservasi
1 2 3 4
1 Sikap        
2 Kedisiplinan        
3 Keseriusan belajar        
4 Keaktifan selama belajar        
5 Peduli terhadap lingkungan        
Bobot yang diperoleh  
Bobot yang diperoleh
Skor yang diperoleh = x 100
Bobot maksimum

Penilai

..........………
NIP.

No. Indikator Instrumen Skor

7
1. Sikap  Selalu menunjukkan sikap sopan 4
santun, cermat, dan teliti selama
kegiatan pembelajaran.
 Menunjukkan sikap sopan santun, 3
tetapi sesekali tidak cermat, dan
tidak teliti selama kegiatan
pembelajaran.
 Kuarang menunjukkan sikap sopan 2
santun, cermat, dan teliti selama
kegiatan pembelajaran.
 Tidak menunjukkan sikap sopan 1

santun, cermat, dan teliti selama


kegiatan pembelajaran.
2. Kedisiplinan  Selalu datang ke kelas, memulai 4
pembelajaran, mengakhiri
pembelajaran dan meninggalkan
kelas sesuai dengan waktu yang
ditentukan.
 Sesekali datang ke kelas, memulai 3
pembelajaran, mengakhiri
pembelajaran dan meninggalkan
kelas tidak sesuai dengan waktu
yang ditentukan.
 Seringkali datang ke kelas, memulai 2
pembelajaran, mengakhiri
pembelajaran dan meninggalkan
kelas tidak sesuai dengan waktu
yang ditentukan.
 Selalu datang ke kelas, memulai 1

pembelajaran, mengakhiri
pembelajaran dan meninggalkan
kelas tidak sesuai dengan waktu

8
yang ditentukan.
3. Keseriusan  Selalu memperhatikan pembelajaran 4
belajar dan tertib mengerjakan tugas selama
kegiatan pembelajaran.
 Memperhatikan pembelajaran tetapi 3
sesekali tidak tertib mengerjakan
tugas selama kegiatan
pembelajaran.
 Kurang memperhatikan 2
pembelajaran dan kurang tertib
mengerjakan tugas selama kegiatan
pembelajaran.
 Tidak memperhatikan pembelajaran 1

dan tidak tertib mengerjakan tugas


selama kegiatan pembelajaran.
4. Keaktifan  Selalu aktif bertanya ketika belum 4
selama belajar faham, cekatan menjawab soal atau
pertanyaan dan aktif berdiskusi.
 Sesekali bertanya ketika belum 3
faham, sesekali menjawab soal atau
pertanyaan dan jarang berdiskusi.
 Kurang bertanya ketika belum 2
faham, kurang cekatan menjawab
soal atau pertanyaan dan kurang
berdiskusi.
 Tidak pernah bertanya ketika belum 1

faham, tidak pernah menjawab soal


atau pertanyaan dan tidak pernah
berdiskusi.

9
5. Peduli  Selalu peduli terhadap lingkungan 4
terhadap kelas dan peduli terhadap alat.
lingkungan  Peduli terhadap lingkungan kelas 3
tetapi sesekali tidak peduli terhadap
alat.
 Kurang peduli terhadap lingkungan 2
kelas dan kurang peduli terhadap
alat.
 Tidak peduli terhadap lingkungan 1

kelas dan tidak peduli terhadap alat.

J. Tes Aspek Kognitif

Kunci Jawaban:

1. E
2. A
3. C
4. B
5. B
6. D
7. A
8. E
9. D
10. C

Penilaian:
Jumlah jawaban benar × 10

K. Pedoman Penilaian

10
A +B
Nilai akhir =
2
Keterangan:
A : Skor observasi aspek afektif
B : Skor observasi aspek kognitif

Mengetahui
Kepala sekolah

………………
NIP.

11

Anda mungkin juga menyukai