Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN PRATIKUM GIZI KULINER

“PEMBUATAN GARNISH”

Kelompok 2

Adinda Nur Aini Rofiqoh (P07223119003)


Diana Rastiani (P07223119017)
Viswageta Rubby Wellyantara (P07223119048)
Wulan Febry Dwistika (P07223119049)

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATAN KALIMANTAN TIMUR
PRODI SARJANA TERAPAN GIZI DAN DIETETIKA
TAHUN 2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah


memberikan kita berbagai macam nikmat, sehingga aktifitas hidup yang
kita jalani ini akan selalu membawa keberkahan, baik kehidupan di
alam dunia ini, lebih-lebih lagi pada kehidupan akhirat kelak, sehingga
semua cita-cita serta harapan yang ingin kita capai menjadi lebih mudah
dan penuh manfaat.

Terima kasih sebelum dan sesudahnya kami ucapkan kepada


Dosen serta teman-teman sekalian yang telah membantu, baik bantuan
berupa moriil maupun materil, sehingga laporan ini terselesaikan dalam
waktu yang telah ditentukan.

Kami menyadari sekali, didalam penyusunan makalah ini masih


jauh dari kesempurnaan serta banyak kekurangan-kekurangnya, baik
dari segi tata bahasa kepada dosen serta teman-teman sekalian, untuk itu
besar harapan kami jika ada kritik dan saran yang membangun untuk
lebih menyempurnakan laporan kami dilain waktu.

Harapan yang paling besar dari penyusunan laporan ini ialah,


mudah-mudahan apa yang kami susun ini penuh manfaat, baik untuk
pribadi, teman-teman, serta orang lain yang ingin mengambil atau
menyempurnakan lagi atau mengambil hikmah dari laporan ini sebagai
tambahan dalam menambah referensi yang telah ada.

Samarinda, 28 Januari 2020

Penyusun
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..........................................................................................................1
DAFTAR ISI........................................................................................................................2
DAFTAR LAMPIRAN........................................................................................................3
DAFTAR LAMPIRAN........................................................................................................4
BAB I PENDAHULUAN...................................................................................................5
A.Latar Belakang...........................................................................................................5
B. Tujuan........................................................................................................................6
1. Tujuan Umum
2. Tujuan Khusus
C. Manfaat...................................................................................................................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA..........................................................................................7
BAB III METODE PRAKTIKUM......................................................................................9
A. Tempat dan Waktu...................................................................................................9
B. Alat dan Bahan.........................................................................................................9
C. Prosedur Kerja.........................................................................................................10
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
A.Hasil Praktikum.........................................................................................................12
B.Pembahasan................................................................................................................15
BAB V PENUTUP..............................................................................................................18
A.Kesimpulan
B. Saran
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................19
LAMPIRAN 1 ....................................................................................................................20
3
LAMPIRAN 2 ....................................................................................................................21
LAMPIRAN 3.....................................................................................................................22
DAFTAR LAMPIRAN

GAMBAR 1.1......................................................................................................................19
GAMBAR 1.2......................................................................................................................19
GAMBAR 1. 3.....................................................................................................................20
GAMBAR 1.4......................................................................................................................21

4
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Semua jenis memerlukan hidup untuk bertahan hidup, tidak terkecuali manusia
juga membutuhkan makanan. Namun ada juga yang membedakan manusia dengan
makhluk hidup yang berkaitan dengan makanan, yaitu manusia yang menikmati
makanan tidak hanya dengan indera perasa tetapi juga dengan indera penglihatan,
penciuman dan peraba. Misalkan Anda memesan makanan di restoran, sebelum
makan itu makan Anda, pasti lebih dulu dilihat bentuknya dan menyajikannya, daya
jual dan harga sajian makanan juga bisa meningkat jika tampilan dan presentasi sajian
tersebut menarik. .
Tugas dietisyen adalah mengatur kliennya memiliki status gizi yang baik dan pola
makan yang sehat, bagi seorang dietisyen untuk dapat menjalankan tugasnya dengan
baik, seorang dietisyen harus bisli memastikan kliennya mau membeli makanan yang
diminta oleh dietisyen hal ini dapat membantu dengan cara mempercantik makanan
yang disajikan dengan garnish jadi klien yang seharusnya tidak mau menjadi mau
makan dan menghabiskan makanan yang disajikan, berdasarkan inilah teknik
pembuatan garnish menjadi salah satu skill yang penting dan harus dipelajari untuk
calon calon dietisyen.

1.2 Tujuan Pratikum

1.2.1 Tujuan Umum


Tujuan dari pratikum ini adalah agar mahasiswa mampu mengaplikasikan kreativitas
masing masing ke dalam buah- buahan dan sayur dengan garnish .
5

1.2.2 Tujuan Khusus


Menganalisis tingkat kesukaan panelis melalui penampilan garnish

1.3 Manfaat
Agar mahasiswa dapat mempelajari berbagai macam garnish yang menarik dan cara
mempertahankan organoleptik dari bahan yang digunakan untuk garnish tersebut
BAB 11
TINJAUAN PUSTAKA

Garnish merupakan suatu contoh keterampilan yang menggunakan akal, fikiran,


ide, dan kreatifitasnya dalam mengerjakan, mengubah menyelesaikan ataupun
membuat sesuatu menjadi lebih bermakna sehingga menghasilkan sebuah nilai dari
hasil pekerjaan tersebut. Keterampilan atau kemampuan tersebut pada dasarnya akan
lebih baik bila diasah dan dilatih untuk menaikkan kemampuan sehingga akan
menjadi ahli atau menguasai dari salah satu bidang keterampilan yang ada (Mulyasa,
2013). Garnish merupakan hiasan untuk makanan (Hernanto,2001). Hiasan dalam hal
ini adalah segala sesuatu yang umumnya bisa dimakan yang dibuat sedemikian rupa
sehingga menunjang penampilan suatu hidangan, sekaligus menggugah selera makan
seseorang. Pendapat lain dikemukakan oleh Pratiwi (2008), garnishselain mempunyai
arti menghias, juga memliki pengertian hiasan. Garnish adalah bahan-bahan tambahan
yang diletakkan pada bahan makanan pokok, yang disajikan secara terpisah dan
berfungsi sebagai hiasan yang menarik.

6
BAB III
METODE PENILITIAN
3.1 Tempat dan Waktu Pratikum
 Tempat
Pratikum gizi kulinari dakam pembuatan garnish dilaksanakan di
laboratorium kuliner prodi sarjana terapan gizi dan dietetika Politeknik
Kesehatan Kementerian Kesehatan Kalimantan timur
 Waktu
Penelitian ini dilakukan sesuai dengan jadwal pratikum mata kuliah Gizi
Kuliner dilakukan pada :
Hari : Rabu
Tanggal : 22 Januari 2020

3.2 Alat dan Bahan


3.2.1 Alat
 Talenan
 Pisau garnish
 Pisau kecil
 Gunting kecil
 Pisau dapur
 Piring saji
 Tusuk gigi
3.2.2 Bahan
 Melon
 Apel
 Lemon 7
 Tomat
 Mentimun
 Wortel
 Kacang panjang
 Daun kol
 Cabe hijau
 Bawang bombai
3.3 Prosedur pembuatan
Garnish:
Bersihkan semua bahan yang akan dihias dengan air mengalir
Iris tipis wortel dan sedikit mentimun lalu rendam sebentar wortel
dalam air yang telah dilarutkan garam
Potong besar sisa mentimun lalu iris kecil sisi kulit mentimun. Jangan
sampai terpotong . Irisan harus tetap menyatu dengan mentimun.
Lalu sisipkan irisan mentimun kedalam sela- sela potongan besar
mentimun dengan menggunakan bantuan pisau.
 Tiriskan wortel dengan tisu lalu tata wortel menjadi 1 baris lalu
gulung wortel. Hal ini seperti menggulung sushi. Lalu tusuk wortel
yang sudah tergulung sempurna menjadi bunga dengan tusuk gigi.
Kupas tipis kulit tomat lalu gulung seperti sushi dan tusuk dengan
tusuk gigi agar bunga tomat terbentuk dengan sempurna dan tidak
hancur.
Potong daun kol dibagian ujung nya saja
Kupas bawang bombai lalu Potong bagian pangkal. Potong bawang
bombay menjadi dua bagian tetapi tidak sampai terpisah.Buat
potongan-potongan lagi hingga sama rata.
 Potong kulit lemon dengan pola yang sudah ditentukan lalu iris tipis
lemon
Belah dua apel lalu buat potong apel sesuai pola yang telah ditentukan
Tata garnish di atas piring saji

8
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN
Dari hasil uji organoleptic dengan menggunakan formlir uji organoleptic pada
lampiran 2 mendapatkan gambaran tentang sasil suatu produk yang kami olah, dalam
hal ini yang kami olah adalah garnish. Oleh karena itu, pada uji ini terdapat beberapa
sifat sensorik yang dipilihadalah penampilan.

8.2

7.8

7.6

7.4

7.2

6.8

6.6

6.4
penampilan warna
Gambar 1. Penilaian menu organoleptic garnish

Tingkat penerimaan panelis terhadap formula didapakan rata rata 7,5.


Penampilan garnish yang kami buat memiliki kekurangan yakni komposisi ukuran
yang tidak sesuai yaitu ukuran bawang Bombay yang sangat besar, ukuran melon
yang sangat kecil dan ukuran daun salada yang sangat lebar. Penilaian kedua yakni
warna, dari organoleptic warna ini kami memadukan warna dominan putih sehingga
kurang menarik karena komposisi warna yang tidak seimbang.

9
BAB V

PENUTUP
5. 1.1 KESIMPULAN
Pada praktikum ini membantu kami untuk mengaplikasikan bakat
kreativitas kami , melalui cara yaitu menuangkan dalam kreativitas garnsh
buah buahan juga sayur sayuran yang kami buat. Membuat garnis bukan
merupakan proses yang sederhana namun juga buka merupakan proses yang
sulit, tergantung dari kepribadiang dan kekreativitasan individu, memerlukan
ide dan ketelitian, tetapi dari praktikum ini kami menambah pengalaman
kamitentang garnish dan hal lainnya, adapun proses penilain membuat kami
terasa terpacu oleh semangat baru untuk menghasilkan karya baru serta
membat kami mengetahui letak kesalahan kami sehingga kedepannya lebih
baik lagi.
5.1.2 SARAN
Adapun saran kami untuk proses praktikum selanjutnya yaitu lebih
memperhatikan komposisi dan kontras warna yang terdapat dalam garnis,
lebih memperluas lagi wawasan dengan cara membaca literature dan atau
berjelajah dalam dunia internet, hargai proses karna hasil adalah perwujutan
dari proses yang terjalani, proses ini juga mengajarkan kita untuk tidak
menyepelehkan hal kecil.

1
DAFTAR PUSTAKA

Masraroh,Maura.2015. LAPORAN PRAKTIKUM FDC Garnish. Makalah diakses


selasa, 28 januari 2020 tersedia pada
https://www.academia.edu/15629693/LAPORAN_PRAKTIKUM_FDC_Garnish

Naura Prasetya, Della.2016. Laporan Praktikum Garnish. Makalah di akses pada


selasa,28 januari 2020 tersedia pada
https://www.scribd.com/document/347612941/Laporan-FDC-Garnish

Usmiati. 2016. Modul Paket Keahlian Patiseri Sekolah Menengah Kejuruan.


Kemdikbud. Jakarta.

1
Lampiran 1
FORMULIR UJI ORGANOLEPTIK MAKANAN( GARNISH)
KELOMPOK 2

KEINDAHAN BUNGA DIALAM LIAR


PANELIS
WARNA RASA KONSISTENSI KEMATANGAN PENAMPILAN AROMA KET
1 8 - - - 7 -
2 8 - - - 7 -
Rata-rata Skor :

*Keterangan penilaian
9 - 10 = sangat baik
7 - 8 = enak /cukup
5 - 6 = kurang enak/kurang baik

Saran /catatan :
a. Bawang bombay untuk garnish terlalu besar, daun sawi putihnya juga
dipotong terlalu besar, seharusnya agak lebih kecil (panelis 1)
b. Garnis bombay terlalu besar, melon terlalu kecil (panelis 2)

1
Lampiran 2
Daftar Nama Panelis
No Nama Jabatan
1. Rieska Indah Mulyani, S.Gz,M.Sc Dosen
2. Kurniati Dwi Utami, MPH Dosen

1
Lampiran 3
Dokumentasi

D. Bahan yang akan di garnish

E. Saat pembuatan garnish dari mentimun

Anda mungkin juga menyukai