Anda di halaman 1dari 1

ANALISIS

C A R A B EMATERI
LAJAR
E F E K T I F S E BKP
Pembelajaran E L2
UM
UJIAN
MENGUBAH PECAHAN KE BENTUK DESIMAL DAN PERSEN

Materi mengubah pecahan ke bentuk desimal dan persen menjadi salah


satu topik kajian pada domain Bilangan dan Aljabar. Pada jenjang MI, kajian
ini dimulai dengan mengenal bentuk-bentuk pecahan, mengubah bentuk
pecahan menjadi desimal, dan mengubah bentuk pecahan menjadi persen
serta menyelesaikan masalah terkait dengan mengubah pecahan menjadi
bentuk desimal dan persen dalam kontek kehidupan sehari-hari.

Materi prasyarat yang harus dikuasai peserta didik dalam mengubah


bentuk pecahan menjadi bentuk desimal dan persen adalah peserta didik
harus memahami pengertian pecahan, mampu menyatakan nilai pecahan
dari suatu benda serta mampu membedakan pembilang dan penyebut.
Agar sesuai dengan karakteristik peserta didik MI, maka desain
pembelajaran yang disusun sebaiknya berbasis konteks.

Konsep tentang rasio (perbandingan bilangan) dan bilangan menjadi


landasan untuk pembahasan materi pecahan, desimal, dan persen. Secara
ringkas, keterkaitan antara konsep-konsep tersebut dapat disajikan dalam
sebuah peta konsep berikut.

Desimal
Pecahan
Senilai

Bilangan Rasio Pecahan

Pecahan
Senilai

Persen

Perbaikan Pembelajaran Literasi Numerasi


Modul Cakap, KP 2

Anda mungkin juga menyukai