Anda di halaman 1dari 3

FRESH WATER GENERATOR (FWG)

NAMA : AGUNG DWI NUGROHO


NO. ABSEN / NIT : 01 / 58211122055 T
KELAS : TEKNIKA 3 D
MATA KULIAH : KONSTRUKSI DAN PRINSIP KERJA
PERMESINAN BANTU
DOSEN : Bapak H. MUSTHOLIQ, M.M., M.Mar.E.
TANGGAL : 23 SEPTEMBER 2022

Tugas :

1. sebutkan jenis2 nya


2. jelaskan fungsinya
3. sebutkan nama2 bagianya
4. jelaskan prinsip kerjanya
5. Berikan gbr sketsanya

Jawab :

1. Sebutkan Jenis -jenis Fresh Water Generator !


Jawab :
1. F resh Water Generator Plate/Shale Type
2. Fresh Water Generator Tube/Pipe Type

2. Jelaskan Fungsi Fresh Water Generator !


Jawab :
Permesinan Bantu diatas kapal yang fungsinya untuk memproduksi air bersih/fresh water
dengan cara penyulingan, media utama adalah air laut.
Air bersih digunakan untuk kebutuhan crew, pembersihan deck, pengoperasian mesin,
pembersihan engine, kebutuhan air untuk boiler, dsb

3. Sebutkan Bagian -Bagian Fresh Water Generator !


Jawab :
1. Ejecto r pump
2. Evaporator
3. Deflector
4. Demister
5. Condensor
6. Salinity meter
7. Flow meter
8. Destilate pump
9. Pressure gauge
10. Thermometer
11. Separator
12. Motor for fresh water pump
13. Filter

4. Jelaskan Prinsip kerja Fresh Water Generator Jawab :


Sistem kerja Fresh Water Generator secara garis besar dapat digambarkan dengan singkat
yaitu air laut dipompa kedalam evaporator, air laut tersebut dipanaskan dengan suhu
antara 75º C sampai dengan 80º C, suhu panas ini berasal dari keluaran air tawar
pendingin mesin induk dengan kevakuman antara 90% sampai dengan 95 % sehingga air
laut akan menguap, uap air laut yang panas akan didinginkan di kondensor sehingga
membentuk butir-butir air, selanjutnya butir-butir air tersebut akan ditampung oleh
demister kemudian dihisap oleh pompa destilasi dan dialirkan kedalam tangki air tawar.

5. Berikan Gambar Sketsa Fresh Water Generator !

Anda mungkin juga menyukai