Anda di halaman 1dari 3

LK. 1.

2 Eksplorasi Penyebab Masalah

Nama : VINA MAILISA


No.Peserta : 201504048277

Masalah yang
Hasil eksplorasi penyebab Analisis eksplorasi penyebab
No. telah
masalah masalah
diidentifikasi
1. Anak belum Berdasarkan ekplorasi penyebab ● Minimnya dana yang harus dikelola
memiliki literasi masalah setelah melakukan kajian sekolah
yang baik literatur dan wawancara bersama ● Sekolah belum memprioritaskan
rekan guru dan pakar, penyebab
pengadaan buku-buku tambahan
masalahnya dapat disimpulkan referensi.
sebagai berikut:
● Manajemen perpustakaan yang belum
● Kurang Ketersediaan buku baik
akademik dan non
● Perpustakaan dikelola oleh guru, yang
akademik di perpustakaan.
bukan bidangnya (Bukan basic
● Kurang atau minimnya fasilitas kepustakaan)
literasi, seperti mading, pojok
● Tidak adanya ruang atau tempat seperti
baca, dan kondisi perpustakaan.
pojok baca yang memadai dan menarik
● Sekolah tidak serius dalam minat baca peserta didik.
menerapkan program literasi

2. Motivasi belajar Berdasarkan ekplorasi penyebab ● Siswa beranggapan hanya mata


siswa rendah masalah setelah melakukan kajian pelajaran produktif yang bermanfaat di
literatur dan wawancara bersama dalam dunia pekerjaannya nanti.
rekan guru dan pakar, penyebab ● Guru belum mampu menggali potensi
masalahnya adalah: peserta didik
● Peserta didik lebih berfokus ● Pemelajaran masih berfokus kepada
terhadap mata pelajaran Produktif. guru
● Guru belum menerapkan ● Pembelajaran tidak menggunakan
pembelajaran dengan media yang media-media yang menarik.
lebih menarik. ● Kurangnya pengawasan orang tua
● Peserta didik lebih tertarik bermain
Game.
3. Hubungan guru Berdasarkan ekplorasi penyebab ● Orang tua sibuk bekerja
dan Orang Tua masalah Berdasarkan ekplorasi ● Beberapa orang tua kurang peduli
terkait dalam penyebab masalah setelah melakukan dengan perkembangan belajar
pembelajaran kajian literatur dan wawancara anaknya
masih terbatas bersama rekan guru dan pakar, ● Rendahnya pengetahuan orang tua
penyebab masalahnya adalah: terhadap arti penting pengawasan
● Orang tua menyerahkan perkembangan belajar anak.
sepenuhnya pendidikan di ● Orang tua berprinsip pendidikan
sekolah anaknya sepenuhnya
● Pembelajaran dan kegiatan tanggungjawab sekolah.
sekolah atau projek jarang ● Sekolah jarang mengadakan even-
melibatkan orang tua even yang melibatkan orang tua.
● Tidak tersedianya jaringan seluler
yang baik menghambat hubungan
komunikasi guru dan orang tua.

4. Guru belum Berdasarkan ekplorasi penyebab ● Beberapa guru tidak berlatar belakang
maksimal masalah setelah melakukan kajian kependidikan
mengimplementas literatur dan wawancara bersama ● Guru tidak melakukan pemetaan
ikan model-model rekan guru dan pakar, penyebab karakteristik peserta didik sebelum
pembelajaran masalahnya adalah: pembelajaran
inovatif ● Guru belum memahami ● Guru lebih fokus pada pencapaian
karakteristik perserta didik materi
● Pembelajaran lebih berfokus kepada
● Guru kurang memahami model- guru
model pembelajaran yang inovatif ● Guru tidak dibekali dengan pelatihan-
pelatihan tentang model- model
pembelajaran
● Guru tidak berusaha mengikuti
kegiatan-kegiatan webinar tentang
model-model pembelajaran yang
inovatif
● Guru terbiasa mengajar dengan metode
konvensioanl

5. Murid belum Berdasarkan ekplorasi penyebab


mampu masalah setelah melakukan kajian  Guru belum memahami soal bentuk
menyelesaikan soal literatur dan wawancara bersama Literasi numerasi, HOTS
terkait Literasi rekan guru dan pakar, penyebab
numerasi, masalahnya adalah:  Guru tidak dibekali dengan pelatihan-
Advanced material,  Guru jarang memberikan soal pelatihan pembuatan soal Literasi
HOTS berbentuk Literasi numerasi, numerasi, HOTS
HOTS di kelas
6. Guru belum Berdasarkan ekplorasi penyebab
maksimal masalah setelah melakukan kajian ● Minimnya pengetahuan guru terhadap
mempergunakan literatur dan wawancara bersama perkembangan teknologi dalam
teknologi/inovasi rekan guru dan pakar, penyebab menunjang pembelajaran yang lebih
dalam masalahnya adalah: menarik
pembelajaran  Kurangnya semangat dan wawasan
Guru dalam pemanfaatan ● Guru tidak berusaha mengupgrade diri
Teknologi
● Guru tidak berkolaborasi dan
berinovasi dengan teknologi. ● Jaringan seluler dan internet tidak
tersedia dengan baik di daerah tersebut.

Anda mungkin juga menyukai