Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

MATA PELAJARAN : PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK & BUDI PEKERTI

KELAS/ SEMESTER : X/II

TAHUN PELAJARAN : 2018/2019

Kompetensi IPK Materi Indikator Bent Level No Kunc


Dasar Belajar Soal uk Soal Soa Rumusan Soal i
Soal l Jawa
ban
1.6 Beriman Menjelaska Kitab Suci Disajikan PG L1 26 Dalam sejarah keselamatan, relasi
Kepada n makna Perjanjian siswa dapat antara manusia dengan Allah diikat
Allah istilah Lama menjelaskan oleh suatu perjanjian. Makna A
melalui “Perjanjian “ makna istilah “Perjanjian” dalam
Kitab Suci dalam istilah perjanjian Lama adalah........
dan Tradisi Perjanjian “Perjanjian” a. Allah akan senantiasa
sebagai Lama dalam menyelamatkan manusia
dasar iman Perjanjian dan manusia dituntut
kristiani Lama untuk setia Kepada Allah
b. Allah memberikan banyak
rejeki kepada manusia
sehingga manusia hidup
makmur
c. Allah akan menghukum
semua manusia yang
berdosa
d. Allah selalu menjawab
semua doa manusia
e. Allah menuntun dan
membimbing semua
manusia
Mengidenti Disajikan PG L1 27 Kitab Suci Perjanjian Lama
fikasi siswa dapat dikelompokkan menjadi empat
bagian- mengidentifi bagian besar yakni.......... C
bagian kitab kasi bagian- a. Pentateukh-para nabi-
suci bagian Kitab mazmur –kebijaksanaan
Perjanjian Suci b. Sejarah-mazmur-
Lama Perjanjian pentateukh-para nabi
Lama c. Pentateukh-sejarah-
kebijaksanaan-para nabi
d. Para nabi-sejarah-mazmur-
amsal
e. Mazmur-amsal-para nabi-
pentateukh
Menentuka Disajikan PG L1 28 Berikut ini merupakan kitab-kitab
n Kitab- siswa dapat yang termasuk dalam kelompok
Kitab menentukan kitab pentateukh(taurat) B
pentateukh lima kitab adalah.................
yang a. Kejadian-keluaran, yesaya-
termasuk bilangan-yeremia
kelompok b. Kejadian-keluaran-imamat-
pentateukh bilangan-ulangan
c. Keluaran-imamat-bilangan-
yesaya-yeremia
d. Imamat-bilangan-kejadian-
keluaran-yesaya
e. Mazmur-yesaya-yeremia-
kebijaksanaan-yosua
2.6 Responsif Menyebutka Disajikan PG L1 29 Untuk mengetahui proses
dan proaktif n tiga tokoh siswa dapat terjadinya Kitab Suci Perjanjian
dalam dalam menyebutka Lama, sebaiknya dimulai dengan
mengembangka Perjanjian n tiga tokoh awal sejarah bangsa Israel yaitu E
n pemahaman Lama yang dalam
sekitar tahun 1800 S.M
tentang ajaran dikenal Perjanjian
(Sebelum Masehi). Antara tahun
Kitab Suci dan sebagai Lama yang
Tradisi sebagai bapa-bapa dikenal 1800-1600 S.M, periode ini
dasar iman bangsa sebagai disebut zaman Bapa-Bapa
kristiani bapa-bapa bangsa. Siapakah Bapa-Bapa
bangsa bangsa itu……..
a. Abraham, Musa, Elia
b. Ishak, Daud, Salomo
c. Yakub, Yosua, Saul
d. Daud, Salomo, Samuel
e. Abraham, Ishak, Yakub

Menyebutka Disajikan PG L1 30 Jumlah seluruh Kitab suci


n jumlah siswa dapat Perjanjian Lama yang diakui dan D
seluruh menyebutka diterima oleh gereja katolik
Kitab Suci n jumlah adalah........
Perjanjian seluruh a. 27
Lama Kitab Suci b. 30
Perjanjian c. 38
Lama d. 46
e. 48
Menyebutka Disajikan PG L1 31 Antara tahun 1030-930 S.M
n raja-raja siswa dapat disebut periode Raja-Raja. Pada
yang menyebutka periode ini bangsa Israel
terkenal n raja-raja memasuki tahap baru dalam A
dari bangsa yang
kehidupannya. Mereka mulai
Israel terkenal dari
menganut sistem kerajaan.
bangsa
Israel Raja-Raja yang terkenal pada
(periode periode ini adalah…………
1030-930 a. Saul-Daud- Salomo
SM) b. Daud-Salomo-Abraham
c. Saul-Salomo-Ishak
d. Saul-Abraham-Ishak
e. Abraham-Ishak-Yakub

3.6 memahami Menentuka disajikan PG L1 32 Orang Yahudi menentukan


Kitab suci dan n daftar siswa dapat sejumlah kitab yang aslinya
Tradisi sebagai kitab yang menentukan ditulis dalam bahasa Ibrani
dasar iman diterima kan daftar sebagai Kitab Suci. Daftar kitab- C
krstiani oleh orang kitab yang
kitab yang mereka terima
Yahudi diterima
sebagai kitab suci disebut……
sebagai oleh orang
kitab suci Yahudi a. Alkitab
sebagai b. Taurat
kitab suci c. Kanon
d. Mazmur
e. Amsal

Menyebutka Disajikan PG L1 33 Seluruh kitab suci perjanjian


n arti siswa dapat lama yang aslinya ditulis dalam
terjemahan menyebutka bahasa Ibrani kemudian
seluruh n arti diterjemahkan kedalam bahasa D
kitab suci terjemahan
Yunani. Terjemahan itu
yang kitab suci
disebut……….
berbahasa yang
Ibrani berbahasa a. Pentateuk
kedalam Ibrani b. Vulgata
bahasa kedalam c. Taurat
Yunani bahawa d. Septuaginta
Yunani e. Mazmur

Mengidenti Disajikan PG L1 34 Cermatilah!


fikasi kitab- siswa dapat 1. Kitab Daniel
kitab yang mengidetifik 2. Kitab Kejadian
ditulis pada asi kitab- 3. Kitab Ester
periode dua kitab yang 4. Kitab Keluaran C
abad ditulis pada 5. Kitab Tobit
terakhir periode dua 6. Kitab Mazmur
proses abad Kitab-kitab yang ditulis pada
penyusunan terakhir periode dua abad terkahir dalam
kitab suci proses proses penyusunan kitab suci
perjanjian penyusunan perjanjian lama adalah..........
lama kitab suci a. 1-2-3
perjanjian b. 4-5-6
lama c. 1-3-5
d. 2-4-6
e. 1-4-6

Menunjukka Disajikan PG L1 35 Salah satu dokumen gereja katolik


n dokumen siswa dapat yang menjelaskan tentang
gereja menunjukka penafsiran kitab suci perjanjian B
katolik yang n dokumen lama adalah.............
menjelaskan gereja a. Dokumen Konsili Vatikan II,
tentang katolik yang Gaudium et Spes
penafsiran menjelaskan b. Dokumen Konsili Vatikan II,
kitab suci tentang Dei Verbum
perjanjian penafsiran c. Dokumen Konsili Vatikan II,
lama kitab suci Lumen Gentium
perjanjian d. Dokumen Konsili Vatikan
lama II, Pacem in Terra
e. Dokumen Konsili Vatikan II,
Inter Mirifica
Menjelaska Kitab Suci Disajikan PG L1 36 Kitab Suci Perjanjian Baru berisi
n inti Perjanjian siswa dapat tentang kesaksian dan renungan
pewartaan Baru menjelaskan yang mendalam dari para murid
para murid inti mengenai Yesus Kristus. Inti
tentang pewartaan pewartaan yang disampaikan
Yesus para murid adalah…….. E
Kristus tentang a. Yesus mengubah air
dalam kitab Yesus menjadi anggur
suci Kristus b. Yesus menyembuhkan
perjanjian dalam kitab orang sakit
baru suci c. Yesus mengusir roh jahat
perjanjian d. Yesus mengalami sengsara
baru e. Yesus Tuhan Juru Selamat
Menganalisi Disajikan PG L1 37 Perjanjian Baru melanjutkan dan
s perjanjian siswa dapat menyempurnakan Perjanjian Lama,
baru yang menganalisi disamping itu perjanjian baru
merupakan s perjanjian memang berisi tentang “Perjanjian
lanjutan dan baru yang Baru” yang oleh Allah diikat dengan A
penyempur merupakan umat manusia melalui………..
naan dari lanjutan dan a. Yesus Kristus
perjanjian penyempur b. Para Nabi
lama naan c. Ishak
perjanjian d. Para Murid
lama e. Abraham

Menjelaska Disajikan PG L1 38 Dalam Injil Markus 1:9-11


n makna siswa dapat mengisahkan tentang pembaptisan
perikope menjelaskan Yesus oleh Yohanes Pembaptis di
injil Markus makna sungai Yordan. Makna perikope
1 : 9 - 11 perikop injil Injil tersebut adalah………. D
Markus 1 : 9 a. Yesus menyelamatkan
– 11 manusia
b. Yesus adalah anak Allah
c. Yesus adalah Mesias
d. Yesus menunjukkan
solidaritas kepada manusia
e. Yesus adalah jalan
kebenaran

Menyebutk Disajikan PG L1 39 Jumlah seluruh kitab suci


an jumlah siswa dapat perjanjian baru yang diakui dan B
kitab suci menyebutka diterima oleh gereja katolik
perjanjian n jumlah adalah.........
baru yang kitab suci a. 25
diakui dan perjanjian b. 27
diterima baru yang c. 29
oleh gereja diakui dan d. 30
katolik diterima e. 31
oleh gereja
katolik
Menjelaskan Disajikan PG L1 40 Setelah dibaptis oleh Yohanes
misi Yesus siswa dapat Pembaptis, Yesus mulai berkeliling
setelah Ia menjelaskan dari Galilea sampai ke Yudea untuk
dibaptis misi Yesus mewartakan Kerajaan Allah C
oleh setelah dengan…………
Yohanes dibaptis a. Hikmat bijaksana
Pembaptis oleh b. Setia dan jujur
Yohanes c. Perkataan dan perbuatan
pembaptis d. Sopan dan baik
e. Teguh dan kuat

Mengelomp Disajikan PG L1 41 Kitab suci perjanjian baru


okkan kitab siswa dapat dikelompokkan menjadi empat
suci mengelomp bagian besar yakni............
perjanjian okkan kitab a. Injil-kisah para rasul-surat-
baru suci surat-matius
perjanjian b. Injil-surat-surat-wahyu- E
baru kisah para rasul-markus
c. Injil-kisah para rasul-
wahyu-lukas
d. Injil-yohanes-kisah para
rasul-surat-surat
e. Injil-kisah para rasul-surat-
surat-wahyu
Mengidentifi Disajikan PG L1 42 Cermatilah!
kasi susunan siswa 1. Matius
empat mengidenti 2. Lukas
pnginjil fikasi 3. Markus
sesuai susunan 4. Yohanes
urutan empat Susunan keempat Penginjil yang A
dalam kitab penginjil tepat sesuai dengan urutan dalam
suci sesuai Kitab Suci Perjanjian Baru
perjanjian urutan
adalah……………
baru dalam kitab
suci a. 1-3-2-4
b. 1-2-3-4
perjanjian
baru c. 1-4-3-2
d. 2-3-4-1
e. 4-3-2-1
Menyebutka Disajikan PG L1 43 Berikut ini surat-surat Santo
n surat- siswa dapat Paulus yang ditujukan kepada D
surat rasul menyebutka
paulus n surat- jemaat atau kelompok umat
surat rasul beriman, kecuali......
paulus a. Galatia
b. Roma
c. Tesalonika
d. Titus
e. Korintus

Mengelomp Disajikan PG Lots 44 Cermatilah !


okkan surat- siswa dapat 1. I Petrus
surat katolik mengelomp 2. I Timotius
okkan surat- 3. II Petrus
surat katolik
4. II Timotius
5. I Yohanes
6. I Tesalonika B
7. II Yohanes
8. II Tesalonika
Dari susunan di atas yang termasuk
dalam kelompok surat-surat Katolik
ditunjukkan pada nomor………………
a. 1-2-3-4
b. 1-3-5-7
c. 1-3-6-8
d. 5-6-7-8
e. 2-4-6-8

Menunjukka Disajikan PG L1 45 “segala tulisan yang diilhamkan


n salah satu siswa dapat oleh Allah memang bermanfaat
kutipan menunjukka untuk mengajar, untuk
yang n salah satu menyatakan kesalahan, untuk
menjadi kutipan memperbaiki kelakuan dan
pedoman yang mendidik orang dalam kebenaran”. E
pembelajara menjadi Kutipan diatas diambil dari surat
n kitab suci pedoman kedua rasul paulus kepada
perjanjian pembelajara timotius khususnya...........
baru n kitab suci a. 3 : 10 – 11
perjanjian b. 4 : 12 – 13
baru c. 5 : 8 – 13
d. 6 : 13 – 14
e. 3 : 16 – 17

PG L1 46 “Karena tidak mengenal Kitab Suci


berarti tidak mengenal Kristus”.
Ungkapan ini berasal dari salah C
santo dalam Gereja Katolik
yaitu…………………
a. Santo Yohanes
b. Santo Paulus
c. Santo Hironimus
d. Santo Benediktus
e. Santo Fransiskus

Menunjukka Disajikan PG L1 47 “Alkitab mengajarkan dengan


n dokumen siswa dapat teguh dan setia tanpa kekeliruan
gereja menunjukka kebenaran yang oleh Allah
katolik yang n dokumen dikehendaki supaya dicantumkan
menegaskka gereja dalam kitab-kitab suci demi A
n kebenaran katolik yang keeselamatan kita”
ajaran kitab menegaskan Kutipan tersebut terdapat dalam
suci kebenaran Konstitusi Dogmatik Dei Verbum
ajaran kitab (Wahyu Ilahi) artikel..........
suci a. 11
b. 12
c. 13
d. 14
e. 15
Menjelaskan Tradisi Disajikan PG L1 48 “Proses penerusan atau
pengertian siswa dapat komunikasi iman dari satu
tradisi menjelaskan angkatan kepada angkatan berikut
gereja tradisi dan terjadi diantara satu angkatan”
katolik gereja disebut...... D
katolik a. Prosesi
b. Meditasi
c. Atraksi
d. Tradisi
e. Ilustrasi

Mengenali Disajikan PG L1 49 Dalam tradisi terdapat satu


tradisi siswa dapat periode atau kurun waktu yang
dalam kurun mengenali istimewa dan sangat
waktu yang tradisi menentukan sejarah kristianitas
istimewa dalam kurun
yaitu……………
sepanjang waktu yang B
a. Zaman para nabi dan para
sejarah istimewa
raja
kristianitas sepanjang
b. Zaman Yesus dan Para
sejarah
Rasul
kristianitas
c. Zaman para santo dan
santa
d. Zaman para Paus dan
uskup
e. Zaman dahulu dan
sekarang

Menyebutka Disajikan PG L1 50 Contoh tradisi ajaran Gereja Katolik


n contoh siswa dapat yang dihayati dan dipahami sebagai
tradisi menyebutka kekayaan iman adalah…………
gereja n salah satu a. Doa pribadi
katolik contoh b. Doa umat C
tradisi c. Doa syahadat
gereja d. Doa makan
katolik e. Doa bersama

Anda mungkin juga menyukai