Anda di halaman 1dari 1

PENGOPERASIAN IPAL ( INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH )

No. Dokumen: Revisi: Halaman:


SPO/02/MNTC/UMUM 00 1/1
Ditetapkan:
Tanggal Terbit: Direktur
Prosedur Tetap
01 Mei 2009
Dr. Widya Putri

Pengertian IPAL adalah unit pengolahan air limbah yang mengolah limbah cair rumah
sakit awal bros batam
Tujuan 1. Untuk mengolah seluruh limbah cair yang dihasilkan dari seluruh sumber
limbah cair rumah sakit antara lain kamar operasi, laboratorium, ruang
bersalin, ruang rawat pasien, haemodialysis, ruang bersalin, gizi laundry
dan lain-lain.
2. Untuk mengoptimalkan fungsi unit IPAL sehingga mampu mengolah
limbah cair rumah sakit mencapai baku mutu limbah cair.
Kebijakan Kep. MenKes.RI No. 1204 /MENKES/SK/X/2004 tentang Persyaratan
Kesehatan Lingkungan Rumah Sakit.

Prosedur 1. Pengecheckan grease trap, angkat sampah kasar yang menutupi pipa over
flow.
2. Pengecheckan pompa sumpit bila perlu lakukan uji fungsi melalui radar
pompa sumpit.
3. Lakukan pengecheckan panel control unit pengolahan limbah, semua
sistem harus pada posisi auto.
4. Pastikan tampilan pada display dalam keadaan normal atau tidak ada
alarm, dan lakuka pengecheckan lebih lanjut apabila alarm berbunyi.
5. Lakukan pengecheckan screen filter primer tank bila sudah berisi 1/3 oleh
sampah langsung diangkat untuk dilakukan pembersihan screen filter
tersebut.
6. Lakukan pengcheckan equalisasi tank, kontrol aerator, equalisasi pump
dan uji fungsi radar-radar.
7. Lakukan pengecheckan clarifier tank dan bila perlu lakukan pembersihan
pipa saluran over flow apabila ada kotoran yang menutupi lubang-lubang
saluran over flow.
8. Lakukan pengecheckan biodetok tank :
 Pastikan saluran over flow dari clarifier tank tidak tersumbat
 Air limbah harus selalu berbuaih karena diproses secra aerobik
dengan menggunakan blower dan fixed bed casete sebgai media
berkembangnya bateri
 Pastikan nozel sprayer tidak tersumbat
 Bersihkan pipa saluran over flow yang menuju ke chlorination
tank
9. Lakukan pengecheckan chlorination tank :
 Pastikan injeksi clhorin berjalan normal
 Isi chlorin baru untuk injeksi dossing pump bila level sudah
minimum pada clhorin tank.

Unit Terkait - Unit Pemelihara Sarana (Maintenance)

Anda mungkin juga menyukai