Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester
Kelas/Semester : VIII/Genap
Materi Pokok : Garis Singgung Lingkaran
Alokasi Waktu : 8 X 40 menit ( 3 pertemuan)
pertemuan)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati
menghayati perilaku jujur,
j ujur, disiplin, tanggungjawa
t anggungjawab,
b, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya
percaya diri, dalam berinteraksi
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
li ngkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, Melukis, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar
3.8 Menjelaskan garis singgung persekutuan luar dan persekutuan dalam dua lingkaran dan cara
melukisnya
4.8 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan garis singgung persekutuan luar
dan persekutuan dalam dua lingkaran

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Aktif bertanya selama proses pembelajaran disajikan;
2. Mengajukan pendapat selama proses diskusi;
3. Membantu sesama anggota kelompok untuk memahami masalah selama proses diskusi
kelompok;
4. Menjelaskan konsep garis singgung lingkaran, garis singgung persekutuan luar dan
 persekutuan dalam
dalam dua lingkaran,;
lingkaran,;
5. Melukis garis singgung persekutuan luar dan persekutuan dalam dua lingkaran;
6. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan garis singgung persekutuan luar dan persekutuan
dalam dua lingkaran

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui pengamatan, tanya jawab, penugasan individu dan kelompok, diskusi kelompok, siswa
dapat: mengembangkan
mengembangkan rasa ingin tahu, interaksi
interaksi yang efektif dan rasa tanggung
tanggung jawab secara
 pribadi maupun kelompok
kelompok dalam:
dalam:
Pertemuan
Pertemuan ke 1 (3 JP)
1. Menjelaskan
Menjelaskan konsep garis singgung lingkaran
2. Menjelaskan
Menjelaskan konsep garis singgung persekutuan luar dua li ngkaran
3. Menjelaskan
Menjelaskan konsep garis singgung persekutuan dalam dua lingkaran

Pertemuan
Pertemuan ke 2 (2 JP)
1. Melukis garis singgung persekutuan luar dua lingkaran
2. Melukis garis singgung persekutuan dalam dua l ingkaran
Pertemuan ke 3 (3 JP)
1. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan garis singgung persekutuan luar dan
 persekutuan dalam dua lingkaran

E. Materi Pembelajaran:
Materi garis singgung lingkaran ini dipelajari dalam tiga kali pertemuan melalui pemberian
 pengalaman belajar sebagai berikut, yaitu:
1. Penyajian awal materi berupa memperhatikan tayangan materi garis singgung lingkaran
 berupa software pembelajaran;
2. Kegiatan utama berupa diskusi kelompok mengenai LKPD yang diberikan guru lalu
menyampaikannya di depan kelas sebagai hasil laporan diskusi;
3. Menyelesaikan soal-soal yang berkaitan dengan konsep garis singgung lingkaran secara
 berkelompok;
4. Diakhiri dengan quiz.

Materi ajar yang dipelajari siswa selama pertemuan pelaksanaan pembelajaran yang
menggunakan RPP ini adalah: Pengertian / konsep, Melukis garis singgung lingkaran, dan
 pemecahan masalah tentang garis singgung lingkaran.
Motivasi
Menanyakan kepada siswa tentang benda-benda yang bersinggungan. Misalnya

1. Pernahkah kalian melihat rantai sepeda dan girnya, atau katrol dan talinya yang
digunakan untuk menimba air?
2. Bagaimanakah rantai dengan girnya, apakah saling berpotongan? atau tali dan katrol
untuk menimba air, apakah saling berpotongan?
3. Menurut pengamatan kalian itu termaksud contoh garis singgung atau bukan?

Appersepsi
Kedudukan Garis Terhadap Lingkaran

(a) (b) (c)

Pada gambar terlihat bahwa gambar (b) adalah gambar garis yang menyinggung lingkaran.
A. Garis Singgung Persekutuan Luar Dua Lingkaran

Ulasan materi terkait garis singgung lingkaran yang pertama akan dibahas adalah garis singgung
 persekutuan luar dua lingkaran. Persamaan garis singgung lingkaran persekutuan luar melibatkan dua
lingkaran dan sebuah garis singgung lingkaran. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar di
 bawah.

Garis AB adalah garis singgung persekutuan luar dua lingkaran. Konsep untuk mengetahui panjang
garis singgung persekutuan luar dua lingkaran adalah teorema pythagoras. Langkah pertama adalah
 proyeksikan titik P ke garis OA. Panjang garis PP’ sama dengan garis AB, sehingga dengan
menghitung panjang PP’ maka kita juga akan mendapatkan panjang AB (garis singgung persekutuan
dua lingkaran).

Perhatikan bahwa segitiga PP’O merupakan segitiga siku-siku yang siku-siku di P’. Dengan teorema
 phytagoras dapat diperoleh panjang PP’ yaitu sebagai berikut.

Sehingga, rumus garis singgung persekutuan luar dua lingkaran dapat dinyatakan dalam rumus
sebagai berikut.

Keterangan:
AB = PP’ = Garis singgung persekutuan luar lingkaran
OP = Jarak antara kedua pusat lingkaran
R = Jari-jari lingkaran besar
r = jari-jari lingkaran kecil
B. Garis Singgung Persekutuan Dalam Dua Lingkaran

Seperti halnya garis singgung persekutuan luas dua lingkaran, garis singgung persekutuan dalam dua
lingkaran juga melibatkan dua buah lingkaran dan sebuah garis singgung. Bedanya terletak pada
 posisi garis singgung lingkaran. Dua titik singgung lingkaran pada garis singgung persekutuan luar
dua lingkaran terletak di sisi yang sama. Sedangkan dua titik singgung lingkaran pada garis singggung
 persekutuan dalam dua lingkaran terletak berseberangan. Untuk lebih jelasnya, perhatikan gambar di
 bawah!

Sama halnya dengan garis singgung persekutuan dalam, garis singgung persekutuan luar juga didapat
dengan menerapkan konsep teorema phytagoras.

Perhatikan bahwa segitiga PP’O merupakan segitiga siku-siku yang siku-siku di P’. Dengan teorema
 phytagoras dapat diperoleh panjang PP’ yaitu sebagai berikut.

Sehingga, rumus garis singgung persekutuan dalam dua l ingkaran dapat dinyatakan dalam rumus
sebagai berikut.

Keterangan:
AB = PP’ = Garis singgung persekutuan luar lingkaran
OP Jarak kedua lingkaran
R = Jari-jari lingkaran besar
r = jari-jari lingkaran kecil

F. Model / Metode Pembelajaran


a. Pendekatan Kontekstual
 b. Model Cooperative Learning tipe STAD
c. Metode : Tanya jawab dan Diskusi kelompok, demonstrasi
G. Media Pembelajaran
LCD (ppt)
H. Sumber Belajar:
Buku Siswa terbitan mendikbud sesuai Kurikulum 2013
I. Langkah-langkah Pembelajaran

 Pertemuan pertama (3 JP)

Tahapan DeskripsiKegiatan Waktu

Penyampaian Pendahuluan 10
tujuan dan menit
1. Guru menyiapkan siswa untuk siap menerima pelajaran;
mempersiapkan
siswa 2. Appersepsi: Siswa mengingat materi unsur-unsur lingkaran,
kedudukan garis terhadap lingkaran.
3. Guru menyempaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini.
4. Motivasi : Guru menjelaskan manfaat yang dapat diperoleh dengan
mempelajari garis singgung lingkaran.
5. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok dengan kemampuan
anggota yang heterogen (jumlah kelompok terdiri dari 4-5 siswa)
6. Guru membagikan lembar kerja siswa dan membimbing siswa
mendiskusikan dan mengisi Lembar Kerja Siswa (LKPD)

Kegiatan Inti 100


menit
1. Guru menganjurkan kepada setiap kelompok untuk membaca dan
Pemberian memahami serta menanyakan jika ada suatu permasalahan di LKPD,
rangsangan untuk dipecahkan dan siswa diminta untuk mengisi dan melengkapi
garis singgung lingkaran.

Pengumpulan 2. Guru menginstruksi siswa dalam setiap kelompoknya untuk


Data mengamati tayangan atau mendengarkan contoh dalam kehidupan
sehari-hari yang berkaitan dengan garis singgung lingkaran. Sehingga
siswa dapat menarik kesimpulan berupa definisi dari garis singgung
lingkaran berdasarkan apa yang ia amati dan dengarkan.

Pertanyaan
Guru merangsang siswa melalui suatu peristiwa sehingga memunculkan
 pertanyaan dalam diri siswa.
Tahapan DeskripsiKegiatan Waktu

 Perhatikan peristiwa berikut:

(a) (b) (c)

 Pada gambar (a) menunjukkan dua katrol yang dihubungkan


dengan sebuah tali.
 Pada gambar (b) menunjukkan dua gir sepeda yang
dihubungkan oleh rantai.
 Pada gambar (c) menunjukkan dua katrol yang dihubungkan
 sebuah tali.
Contoh pertanyaan:
 Pada ketiga peristiwa tersebut, manakah yang menunjukkan
adanya penerapan garis singgung persekutuan luar dua
lingkaran dan garis singgung persekutuan dalam dua
lingkaran?

Pengolahan
3. Guru memberikan kesempatan kepada siswa dalam setiap
Data
kelompoknya untuk menelaah soal pada lembar kerja siswa dan
 berdiskusi dalam kelompok untuk mengumpulkan informasi
sebanyak-banyaknya mengenai garis singgung lingkaran kemudian
memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya ada bagian-
 bagian yang perlu dijelaskan.
4. Guru memperhatikan sekaligus membimbing siswa untuk melakukan
 penemuan dengan menggunakan LKPD yang telah disediakan
5. Melalui pertanyaan-pertanyaan pada LKPD yang menggiring siswa
kearah penemuan mengenai konsep pengertian garis singgung
lingkaran menurut pendapat mereka masing-masing.

6. Guru meminta siswa untuk memeriksa hasil yang mereka lakukan


Refleksi apakah benar atau salah berdasarkan langkah-langkah yang telah
ditetapkan dengan teman yang mereka peroleh dihubungkan dengan
Komunikasi
hasil data pengamatan pada LKPD. Kemudian salah satu siswa dari
kelompok diminta untuk menyampaikan hasil temuan mereka.

7. Setelah siswa melakukan serangkaian uji coba dan menjawab


menarik  permasalahan di LKPD guru meminta siswa untuk menarik
Kesimpulan kesimpulan dari penemuan yang telah didiskusikan sebagai tahap
akhir dalam menemukan definisi garis singgung lingkaran

8. Guru meminta siswa untuk mengerjakan lembar evaluasi untuk


Pembuktian menambah pemahaman siswa mengenai bentuk aljabar
4. Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Rasa ingin tahu Diskusi yg Efektif Tanggung Jawab
NO Nama
SB B KB SB B KB SB B KB
1
2
3

...
32
SB = sangat baik B = baik KB = kurang baik

................, ...............................2018
Pengamat

------------------------------------------
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
(LEMBAR PENILAIAN DIRI)
A. Petunjuk Umum
1. Instrumen penilaian sikap ini berupa Lembar Penilaian Diri.
2. Instrumen ini diisi oleh siswa untuk menilai dirinya sendiri.
B. Petunjuk Pengisian
Untuk No. 1 s.d. 5, isilah dengan angka 4 –  1 di depan tiap pernyataan:
4 : selalu 2 : kadang-kadang
3 : sering 1 : tidak pernah
C. Lembar Penilaian Diri
Partisipasi dalam Diskusi Kelompok
 Nama :
 Nama-nama anggota kelompok :

Kegiatan kelompok :
Isilah pernyataan berikut dengan jujur!
1. ___ Selama diskusi saya mengusulkan ide kepada kelompok untuk didiskusikan
2. ___ Ketika kami berdiskusi, tiap orang diberi kesempatan mengusulkan sesuatu.
3. ___ Semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu selama kegiatan.
4. ___ Tiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalam kelompok sa ya.
5. Selama kerja kelompok, saya:
 ___ mendengarkan orang lain
 ___ mengajukan pertanyaan
 ___ mengorganisasi ide-ide saya
 ___ mengacaukan kegiatan
 ___ melamun

Anda mungkin juga menyukai