Anda di halaman 1dari 1

FORMAT RANCANGAN TUGAS

PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN


POLTEKKES KARYA HUSADA YOGYAKARTA

Mata kuliah : Keperawatan Maternitas


Semester : IV

1. TUJUAN TUGAS
Menyusun Asuhan Keperawatan pada Gangguan Reproduksi dan KB
2. URAIAN TUGAS
a. Obyek garapan : Keperawatan Maternitas
b. Batasan yang harus dikerjakan:
Mahasiswa dibagi 8 kelompok, menyusun makalah sesuau kelompoknya:
1. Asuhan keperawatan pada kanker Serviks
2. Asuhan keperawatan pada kanker Endometrium
3. Asuhan Keperawatan pada Kanker Ovarium
4. Asuhan keperawatan pada Mioma Uteri
5. Alat Kontrasepsi Farmakologi
6. Alat kontrasepsi Alami
7. Alat kontrasepsi Penghalang
8. Alat Kontrasepsi IUD dan MOW
c. Metode/ cara pengerjaan
- Metode discovery learning proses keperawatan
- Komponen makalah:
Bab I. Pendahuluan
Bab 2. Isi
Bab 3. Penutup
d. Deskripsi luaran tugas yang dihasilkan :
Makalah disusun dan dikumpulkan 15 Maret dan seluruh mahaiswa mengunggah di
portal Aturan .
Masing masing kelompok menyiapkan PPT untuk presentasi sesuai jadwal.

Anda mungkin juga menyukai