Anda di halaman 1dari 5

KELOMPOK 3

LEMAK / LIPID
1. ALFINA RAHMA D
2. CLARIVA MEYDIETA W
3. FEBRI AMELIA P
4. KUSBANDORO HARYO
5. MUHAMMAD AKBAR S
STRUKTUR LEMAK / LIPID

lemak adalah ester dari gliserol


dengan asam-asam karboksilat
suku tinggi. Ester-ester itu dikenal
dengan gliserida.

lemak umumnya bersumber


dari hewan sedangkan minyak
dari tumbuhan

Pada temperatur kamar lemak


berwujud padat, sedangkan
pada temperatur kamar minyak
berwujud cair
KEGUNAAN LEMAK / LIPID

1. bahan bakar metabolik untuk memberikan


energi kepada sel-sel tubuh
2. sebagai bentuk penyimpan energi
3. komponen struktural pada membran sel
4. komponen pembentuk insulator untuk
mengurangi penurunan panas tubuh
5. berperan sebagai pensinyalan
6. sebagai pelarut vitamin
7. sebagai pelindung di dinding sel
CARA MENGUJI
LEMAK
Menguji kandungan lemak dapat dilakukan
untuk mengetahui sifat, kelarutan, dan jenis
lipid dalam suatu bahan. Menguji lemak
dalam suatu bahan makanan dapat
dilakukan dengan mengoleskan larutan pada
kertas. Jika kertas menjadi transparan atau
buram, maka bahan yang diuji mengandung
lemak.

Pengujian lemak juga dapat dilakukan


dengan menggunakan etanol dan air,
dengan cara memasukkan etanol ke dalam
air, apabila dalam larutan tersebut menjadi
emulsi putih keruh berarti bahan makanan
tersebut mengandung lemak
1. Dibawah ini yang termasuk asam lemak
tidak jenuh adalah …

a. Asam Butirat
b. Asam Stearat
c. Asam Palmitat
d. Asam Laurat
e. Asam Linoleat
Jawaban : E
PEMBAHASAN
Ada dua jenis asam lemak, yaitu asam
lemak jenuh dan asam lemak tidak jenuh.
Asam lemak jenuh yaitu asam lemak yang
mempunyai ikatan antara atom C-nya
merupakan ikatan tunggal (-C–C-),
sedangkan asam lemak tidak jenuh yaitu
asam lemak yang mempunyai ikatan
antara atom C-nya merupakan ikatan
rangkap dua (-C=C-).

Anda mungkin juga menyukai