Anda di halaman 1dari 5

ANC

ANC K1

Ny. DS, 28 tahun, G2P1A0, hamil 6 minggu, kontrol rutin ANC

Pemeriksaan Antenatal Care adalah suatu program yang terencana berupa observasi, edukasi dan
penanganan medik pada ibu hamil, untuk memperoleh suatu proses kehamilan dan persalinan yang
aman dan memuaskan Menurut WHO (2010), Antental Care adalah pengawasan sebelum persalinan
terutama ditujukan pada pertumbuhan dan perkembangan janin dalam rahim.
Manfaat Antenatal Care yaitu Memfasilitasi hasil yang sehat dan positif bagi ibu hamil maupun
bayinya dengan alas an menegakkan hubungan kepercayaan dengan ibu, mendeteksi komplikasi
yang dapat mengancam jiwa, mempersiapkan kelahiran dan memberikan pendidikan kesehatan.
ANC terpadu adalah pelayanan pemeriksaan pada ibu hamil secara komprehensif dan terpadu,
mencakup upaya promotif, preventif, sekaligus kuratif dan rehabilitatif.Setiap ibu hamil diharapkan
dapat menjalankan kehamilannya dengan sehat, bersalin dengan selamat serta melahirkan bayi yang
sehat. Oleh karena itu, setiap ibu hamil harus dapat dengan mudah mengakses fasilitas kesehatan
untuk mendapat pelayanan sesuai standar ANC terpadu, seperti menimbang berat badan, mengukur
lingkar lengan atas, mengukur tekanan darah, mengukur tinggi fundus uteri, menghitung denyut
jantung janin, menentukan presentasi janin, memberikan imunisasi tetanus toksoid, memberi tablet
besi, serta melakukan pemeriksaan laboratorium.

Saat ini tidak ada keluhan dalam kehamilan


PEMERIKSAAN FISIK :
TTV : TD (110/70 mmHg), N (85 x/m), RR (20 x/m)
TB : 157 cm, BB : 85 kg
HPHT : 1 Maret 2022
riwayat persalinan sebelumnya : (-)
RPD : Dm dan hipertensi disangkal
status generalis :
mata : CA -/- SI -/-
telinga : dbn
hidung : dbn
tenggorokan : dbn
toraks : auskultasi VBS +/+, ronki -/-, perkusi sonor, vokal vremitus kanan dan kiri simetris.
BJ I dan II reguler, murmur (-)
abdomen : striae (-), ballotement (+), bising usus dbn, NTE (-)
ekstremitas : akral hangat, CRT < 2 det
LILA : 32 cm
STATUS OBSTETRIK :
pemeriksaan leopold presentasi kepala, punggung kiri
TFU : 17 cm
DJJ : 142x/menit
pemeriksaan kehamilan dengan test pack menggunakan sampel urin : positif
G1P0A0
penatalaksanaan : pemberian suplementasi tablet Fe 1 x 1, suntik TT
mengedukasi pasien untuk mengonsumsi makanan tinggi protein, istirahat teratur dan rutin
berolahraga. = INPUT OK.

Ny. P, 37 tahun, G1P0A0, hamil 29 minggu

Saat ini tidak ada keluhan dalam kehamilan


PEMERIKSAAN FISIK :
TTV : TD (120/70 mmHg), N (90 x/m), RR (18 x/m)
TB : 147 cm, BB : 56 kg
HPHT : 2 Februari 2022
riwayat persalinan sebelumnya : (-)
RPD : Dm dan hipertensi disangkal
status generalis :
mata : CA -/- SI -/-
telinga : dbn
hidung : dbn
tenggorokan : dbn
toraks : auskultasi VBS +/+, ronki -/-, perkusi sonor, vokal vremitus kanan dan kiri simetris.
BJ I dan II reguler, murmur (-)
abdomen : striae (-), ballotement (+), bising usus dbn, NTE (-)
ekstremitas : akral hangat, CRT < 2 det
LILA : 25 cm
STATUS OBSTETRIK :
pemeriksaan leopold presentasi bokong, punggung kanan
TFU : 23 cm
DJJ : 138x/menit
pemeriksaan kehamilan dengan test pack menggunakan sampel urin : positif
G1P0A0, hamil 29 minggu
penatalaksanaan : pemberian suplementasi tablet Fe 1 x 1, suntik TT
mengedukasi pasien untuk mengonsumsi makanan tinggi protein, istirahat teratur dan rutin
berolahraga. = INPUT OK.

Ny. D, 36 tahun, G2P1A0, hamil 37 minggu

Saat ini tidak ada keluhan dalam kehamilan


PEMERIKSAAN FISIK :
TTV : TD (110/80 mmHg), N (80 x/m), RR (20 x/m)
TB : 148 cm, BB : 51 kg
HPHT : 9 Desember 2021
riwayat persalinan sebelumnya : (-)
RPD : Dm dan hipertensi disangkal
status generalis :
mata : CA -/- SI -/-
telinga : dbn
hidung : dbn
tenggorokan : dbn
toraks : auskultasi VBS +/+, ronki -/-, perkusi sonor, vokal vremitus kanan dan kiri simetris.
BJ I dan II reguler, murmur (-)
abdomen : striae (-), ballotement (+), bising usus dbn, NTE (-)
ekstremitas : akral hangat, CRT < 2 det
LILA : 25 cm
STATUS OBSTETRIK :
pemeriksaan leopold presentasi kepala, punggung kanan
TFU : 26 cm
DJJ : 153x/menit
pemeriksaan kehamilan dengan test pack menggunakan sampel urin : positif
G2P1A0, hamil 37 minggu
penatalaksanaan : pemberian suplementasi tablet Fe 1 x 1, suntik TT
mengedukasi pasien untuk mengonsumsi makanan tinggi protein, istirahat teratur dan rutin
berolahraga. = INPUT OK.
Saat ini tidak ada keluhan dalam kehamilan
PEMERIKSAAN FISIK :
TTV : TD (110/80 mmHg), N (80 x/m), RR (20 x/m)
TB : 148 cm, BB : 51 kg
HPHT : 9 Desember 2021
riwayat persalinan sebelumnya : (-)
RPD : Dm dan hipertensi disangkal
status generalis :
mata : CA -/- SI -/-
telinga : dbn
hidung : dbn
tenggorokan : dbn
toraks : auskultasi VBS +/+, ronki -/-, perkusi sonor, vokal vremitus kanan dan kiri simetris.
BJ I dan II reguler, murmur (-)
abdomen : striae (-), ballotement (+), bising usus dbn, NTE (-)
ekstremitas : akral hangat, CRT < 2 det
LILA : 25 cm
STATUS OBSTETRIK :
pemeriksaan leopold presentasi kepala, punggung kanan
TFU : 26 cm
DJJ : 153x/menit
pemeriksaan kehamilan dengan test pack menggunakan sampel urin : positif
G2P1A0, hamil 37 minggu
penatalaksanaan : pemberian suplementasi tablet Fe 1 x 1, suntik TT
mengedukasi pasien untuk mengonsumsi makanan tinggi protein, istirahat teratur dan rutin
berolahraga. = INPUT OK.

Ny. RAY, 23 tahun, G1P0A0, hamil 11 minggu


Saat ini tidak ada keluhan dalam kehamilan
PEMERIKSAAN FISIK :
TTV : TD (100/70 mmHg), N (80 x/m), RR (20 x/m)
TB : 157 cm, BB : 50 kg
HPHT : 9 Desember 2021
riwayat persalinan sebelumnya : (-)
RPD : Dm dan hipertensi disangkal
status generalis :
mata : CA -/- SI -/-
telinga : dbn
hidung : dbn
tenggorokan : dbn
toraks : auskultasi VBS +/+, ronki -/-, perkusi sonor, vokal vremitus kanan dan kiri simetris.
BJ I dan II reguler, murmur (-)
abdomen : striae (-), ballotement (+), bising usus dbn, NTE (-)
ekstremitas : akral hangat, CRT < 2 det
LILA : 27 cm
STATUS OBSTETRIK :
pemeriksaan leopold presentasi kepala, punggung kanan
TFU : -
DJJ : -
pemeriksaan kehamilan dengan test pack menggunakan sampel urin : positif
G1P0A0, hamil 11 minggu
penatalaksanaan : pemberian suplementasi tablet Fe 1 x 1, suntik TT
mengedukasi pasien untuk mengonsumsi makanan tinggi protein, istirahat teratur dan rutin
berolahraga. = INPUT OK.

1. Ny. RMS, 18 tahun, G1P0A0


2. Ny. P, 37 tahun, G1P0A0
3. Ny. D, 36 tahun, G2P1A0
4. Ny. RAY, 33 tahun,
5. Ny. N, 38 tahun,
6. Ny. ST, 33 tahun
7. Ny. SAN, 30 tahun

Anda mungkin juga menyukai