Anda di halaman 1dari 2

PENANGGUNG JAWAB MANAJEMEN

MUTU
No.Dokumen :440/A.III.SOP.17.0001.07/436.6.3/2022
No. Revisi :0
Tanggal Terbit : 15 juli 2022
Halaman : 1-1

SOP

Kepala klinik Medika Utama


Klinik Medika Utama Tanda Tangan : dr.Anam Agus Sulistyo

1. Pengertian :
Manajemen mutu merupakan sistem manajemen yang menyangkut kualitas sebagai strategi usaha
dan berorientasi pada kepuasan pelanggan dengan melibatkan seluruh anggota organisasi.

2. Tujuan :
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah petugas untuk mengendalikan mutu, jaminan mutu dan
peningkatan kualitas.

3. Kebijakan :
SK Klinik Medika Utama No. 440/A.III.SK.17.0005.07/436.6.3/2022 Tentang Penerapan
Manajemen Mutu

4. Referensi :
Manual mutu Klinik Medika Utama

5. Prosedur Langkah-langkah :
5.1. Penanggung jawab menetapkan sistem manajemen mutu.
5.2. Penanggung jawab mensosialisasikan sistem manajemen mutu.
5.3. Penanggung jawab mengawasi jalannya sistem manajemen mutu
5.4. Penanggung jawab mengevaluasi melalui audit internal.
5.5. Penanggung jawab mengkoordinir kegiatan tinjauan manajemen.
5.6. Penanggung jawab melaksanakan Rapat Tinjauan Manajemen.

6. Diagram Alir :-

7. Unit Terkait :
Semua poli
DAFTAR TILIK
PENANGGUNG JAWAB MANAJEMEN MUTU

NO PENANGGUNG JAWAB MANAJEMEN YA TIDAK


MUTU
1. Penanggung jawab menetapkan sistem manajemen
mutu.
2. Penanggung jawab mensosialisasikan sistem
manajemen mutu.
3. Penanggung jawab mengawasi jalannya sistem
manajemen mutu
4. Penanggung jawab mengevaluasi melalui audit
internal.
5.. Penanggung jawab mengkoordinir kegiatan tinjauan
manajemen.
6. Penanggung jawab melaksanakan Rapat Tinjauan
Manajemen.

Anda mungkin juga menyukai