Anda di halaman 1dari 6

BAB II  Hasil penguraian ini berupa zat mineral

yang akan meresap ke dalam tanah.


INTERAKSI ORGANISME
Zat mineral tersebut akan diambil
tumbuhan.
Materi Pelajaran :
C. Satuan – satuan Ekosistem
A. Ekosistem
Individu : individu adalah makhluk hidup
Makhluk hidup dengan lingkungan merupakan
tunggal.
satu kesatuan fungsional yang tidak dapat
dipisahkan. Hubungan timbal balik antara
makhluk hidup dengan lingkungannya disebut
ekosistem
B. Komponen Ekosistem
Komponen ekosistem terdiri dari dua komponen,
yaitu:
1. Komponen yang tak hidup disebut dengan
komponen abiotik, antara lain: tanah, air,
udara, cahaya matahari.
Populasi: sekelompok makhluk hidup yang
2. Komponen yang terdiri dari makhluk hidup
sejenis mendiami tempat tertentu.
disebut dengan komponen biotik, terdiri dari
tumbuhan, hewan, manusia dan
mikroorganime.
Berdasarkan fungsi, komponen biotik dibedakan
menjadi:
a.Produsen
• Produsen merupakan kelompok organisme
yang dapat membuat makanan sendiri.
• Semua jenis tumbuhan hijau termasuk
produsen.
Komunitas: kumpulan beberapa populasi yang
• Organisme yang dapat membuat makanan
berbeda yang saling
sendiri disebut organisme autotrof
berinteraksi pada daerah dan
b. K o n s u m e n
waktu tertentu.
Kelompok yang terdiri dari hewan dan
manusia. Kelompok ini tidak dapat membuat
makanan sendiri, untuk itu tergantung pada
organisme lain.
Organisme tersebut disebut organisme
heterotrof , artinya tidak dapat membuat
makanan sendiri
 untuk memenuhi kebutuhannya
tergantung pada organisme lain.
 Maka di sini terjadi peristiwa makan
D. Keseimbangan Ekosistem
memakan
Ekosistem yang seimbang adalah ekosistem
c. . Pengurai atau Dekomposer
yang komponen penyusunnya memiliki
 Merupakan mikroorganisme yang
komposisi yang seimbang. Komposisi seimbang
menguraikan senyawa organik atau
bukan berarti jumlahnya sama.
bahan makanan yang ada pada sisa
Misalnya pada waktu musim hujan, jumlah
organisme menjadi senyawa an organik
rumput (produsen) di suatu padang rumput
yang lebih kecil.
meningkat sehingga dapat mencukupi
 Pengurai biasanya dari golongan jamur
kebutuhan makan populasi rusa. Ketika musim
dan bakteri yang tidak dapat membuat
kemarau, jumlah rumput berkurang sehingga
makanan sendiri
menyebabkan jumlah rusa juga menurun.
 Makanan diperoleh dengan cara
Apabila perubahan komposisi itu terjadi secara
menguraikan organisme yang telah
seimbang dari waktu ke waktu, maka ekosistem
mati.
itu dikatakan seimbang dan dapat bertahan
lama. c
E. Hubungan Antar Komponen Ekosistem .
1 . Hubungan antara komponen biotik dan
komponen abiotik
 Keberadaan komponen abiotik dalam
ekosistem sangat mempengaruhi
komponen biotik
 Misal: tumbuhan dapat hidup baik apabila
lingkungan memberikan unsur-unsur Piramida makanan
yang dibutuhkan tumbuhan tersebut, • Merupakan gambaran perbandingan
contohnya air, udara, cahaya, dan antara produsen, konsumen I, konsumen
garam–garam mineral. Begitu juga II, dan seterusnya.
sebaliknya komponen biotik sangat • Dalam piramida ini semakin ke puncak
mempengaruhi komponen abiotik yaitu biomassanya semakin kecil.
tumbuhan yang ada di hutan sangat
mempengaruhi keberadaan air, sehingga
mata air dapat bertahan, tanah menjadi
subur. Tetapi apabila tidak ada
tumbuhan, air tidak dapat tertahan
sehingga dapat menyebabkan tanah
longsor dan menjadi tandus.
Komponen abiotik yang tidak tergantung dengan
biotik antara lain: gaya grafitasi, matahari,
tekanan udara G. Arus
2 . Hubungan antara komponen biotik dengan
komponen biotik Energi
Di antara produsen, konsumen dan pengurai Merupakan perpindahan energi dari tempat
adalah saling ketergantungan. Tidak ada yang tinggi ke tempat yang rendah. Yaitu dari
makhluk hidup yang hidup tanpa makhluk sinar matahari lalu produsen, ke konsumen
lainnya. Setiap makhluk hidup memerlukan tingkat I, ke konsumen tingkat II sampai
makhluk hidup lainnya untuk saling pengurai. Sedangkan mineral membentuk
mendukung kehidupan baik secara langsung siklus. Energi yang dilepas sangat kecil karena
maupun tak langsung. setiap organisme membutuhkan energi dalam
F. Hubungan saling Ketergantungan antara memenuhi kebutuhannya.
Produsen, Konsumen dan Pengurai
a . Rantai makanan
Merupakan peristiwa makan dan dimakan
dalam suatu ekosistem dengan urutan
tertentu.

H. Siklus Energi
b . Jaring-jaring makanan
Merupakan perpindahan zat dari tempat satu ke
• Merupakan sekumpulan rantai makanan
tempat yang lainnya. Akhirnya akan kembali ke
yang saling berhubungan dalam suatu
tempat zat itu berasal. Contoh lihat siklus air di
ekosistem.
bawah ini!
• Terdiri atas lebih dari 2 rantai makanan.
Hubungan kompetisi terjadi jika dalam suatu
ekosistem terdapat ketidakseimbangan,
misalnya kekurangan air, makanan,
pasangan kawin, dan ruang. Hubungan
kompetisi dapat terjadi antara individu-
individu dalam satu spesies maupun
individu-individu yang berbeda spesies.
Contoh hubungan kompetisi yang berbeda
spesies adalah hubungan antara banteng
dan rusa yang menempati padang rumput
I. Interaksi Antar Organisme yang sama.
1. Hubungan Netral Contoh hubungan kompetisi dalam satu jenis
Hubungan netral yaitu hubungan yang tidak adalah persaingan antara pejantan kumbang
saling Memengaruhi. Netralisme terjadi badak untuk memperebutkan betina ketika
apabila nisianya berbeda. Namun musim kawin tiba.
sesungguhnya hubungan yang benar-benar 4. Hubungan Predasi
netral tidak ada, sebab setiap organisme • Hubungan predasi yaitu hubungan antara
memerlukan komponen abiotik (udara, organisme yang memangsa dan
ruangan, air, dan cahaya) yang sama, organisme yang dimangsa.
sehingga timbul persaingan. Selain itu setiap • Contohnya adalah hubungan antara rusa
organisme juga mengeluarkan zat sisa yang dengan singa. Meskipun tampaknya
dapat mengganggu organisme lain. Contoh kejam, hubungan predasi diperlukan untuk
hubungan netral ini adalah hubungan antara engendalikan jumlah populasi mangsa.
kambing dan ayam yang dipelihara manusia Kamu tentu tahu bahwa rusa dapat
dalam kandang yang berdekatan. berkembang biak dengan cepat. Jika
2. Hubungan Simbiosis sebagian populasi rusa tidak dimakan oleh
Hubungan simbiosis yaitu hubungan saling singa, maka rusa-rusa itu dapat
memengaruhi antara dua organisme. kekurangan makanan.
Hubungan simbiosis ada tiga jenis, yaitu 5. Antibiosis
sebagai berikut.
a. Simbiosis Mutualisme
Bentuk interaksi dimana kedua pasangan Jawablah dengan benar !
yang berinteraksi saling menguntungkan.
Contoh umum mutualisme adalah A. Pilihan Ganda
penyerbukan yang dilakukan oleh
1.
serangga.
b. Simbiosis Komensalisme 2. Perhatikan gambar di bawah ini !
Komensalisme adalah interaksi yang
saling menguntungkan satu organisme
tetapi tidak berpengaruh pada yang lain. Jaring – jarring makanan di atas terdiri dari … rantai
Contoh: Epifit (ex. Anggrek) yang tumbuh makanan.
pada tumbuhan inang.
c. Simbiosis Parasitisme
Hubungan di antara dua organisme, yang a. 1 c. 3
satu sebagai parasit dan yang lain b. 2 d. 4
sebagai inang. Parasit memperoleh 3. 4. Dalam suatu perairan terdapat organisme :
keuntungan 1. Zooplankton
dari kehidupan bersama ini dengan 2. Phytoplankton
mendapatkan bahan makanan, 3. Ikan kecil
sedangkan inang tertekan (dirugikan). 4. Ikan besar
Contoh hubungan antara tumbuhan
Urutan rantai makanan yang benar adalah … .
Beluntas (Plucea indica) dengan Tali
putri (Cuscuta). a. 1–2–3–4 c. 4–3–2–1
3. Hubungan Kompetisi b. 2–1–3–4 d. 2–3–4–1
5. 6. Manakah pernyataan berikut yang menunjukkan
hubungan ketergantungan antara komponen biotic
dengan komponen abiotik ?
a. Burung makan ulat c. Tanah menjadi
dan ulat makan subur setalah
daun dipupuk
b. Tumbuhan d. Taman kota dapat
menyerap air dan mengurangi polusi Jika tikus di basmi karena mengganggu tanaman padi,
mineral udara masalah yang terjadi pada jarring – jarring makanan di
7. 8. Keseimbangan ekosistem dapat tercapai apabila atas adalah … .
a. Jumlah produsen c. Fluktuasi
selalu lebih banyak dihilangkan agar
dari konsumen herbivore lebih a. padi semakin habis
banyak b. populasi burung meningkat
b. Terjadi fluktuasi d. Komponen – c. populasi burung menurun
dengan komponen – komponen
d. populasi ular meningkat
komponen yang ekosisitem
15. Perhatikan gambar jaring – jaring makanan berikut
serasi berjumlah sama
Kacang

Aya
m
Tiku
Musan s
g
Ular
Kucing

Perhatikan gambar di bawah ini ! Katak


Pada gambar di atas, yang menjadi konsumen tingkat
Elan
II adalah … . g
Apabila semua musang pada jaring – jaring makanan di
atas mengalami kematian akibat di bunuh oleh pemburu,
Pengur
yang terjadi pada ekosistem adalah ... . ai
a. populasi ular dan elang menurun
b. populasi tikus dan ayam menurun
c. populasi elang dan katak meningkat
d. populasi kucing dan ayam meningkat
a. Tikus dan elang c. Tikus dan kelinci10. Perhatikan data berikut !
b. Rumput dan kelinci d. Elang dan harimau 1) Ikan Remora dengan ikan Hiu
9. 10.Interaksi antar makhluk hidup yang menunjukkan 2) Kupu-kupu dengan tumbuhan bunga sepatu
terjadinya simbiosis komensalisme adalah … .
3) Rhizopus sp dengan tumbuhan kacang-
a. burung jalak yang hinggap pada punggung
burung kacangan
b. cacing pita yang hidup dalam usus manusia 4) Tumbuhan Tali Putri dengan tanaman pagar
c. benalu yang hidup pada pohon besar Berdasarkan data tersebut, yang merupakan
d. anggrek yang menempel pada pohon simbiosis mutualisme ditunjukkan oleh nomor …
11.12.Beberapa siswa mengamati kolam di belakang a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
sekolah, yang didalamnya terdapat sejumlah ikan b. 1 dan 3 d. 2 dan 4
mas, ikan mujair, ada yang besar ada yang kecil. 11. Peristiwa makan dan dimakan dalam urutan tertentu
Sekelompok ikan mas dalam kolam disebut … . yang diikuti dengan aliran energi dan materi disebut
a. individu c. ekosistem dengan…
b. populasi d. komunitas a. rantai makanan c. piramida makanan
13.14.Perhatikan gambar di bawah ini ! b. jaring-jaring d. predatorisme
makanan
12. Perhatikan gambar piramida makanan di bawah ini !
17. Dalam arus energi suatu ekosistem yang berperan
sabagai sumber enrgi utama adalah ... .
a. Cahaya matahari
b. Konsumen
c. Produsen
d. pengurai

Perhatikan gambar jaring – jaring makanan dibawah ini


untuk menjawab no. 18, 19 dan 20 !
18. B
e
r
d
a
s
Berdasarkan gambar piramida makanan tersebut yang a
menduduki tropik 2 adalah … r
k
a. Produsen c. pengurai a
b. Konsumen 1 d. Konsumen 2 n
13. Penguraian sampah daun, kotoran binatang dan sisa
makanan binatang mengakibatkan ... .
a. Kandungan mineral tanah menurun
b. Kematian tanaman
c. Kesuburan tanah meningkat
d. Kesuburan tanah menurun
14. Perpindahan energi secara langsung terjadi pada ... .
a. Herbivora ke tumbuhan hijau
b. Karnivora ke tumbuhan hjau gambar di atas jumlah rantai makanan yang terbentuk
c. Matahari ke tumbuhan hijau adalah ... .
d. Matahari ke herbivora a. 3
15. Suatu perairan tercemar logam berat yang bersifat toksik b. 4
dan dapat terakumulasi dalam tubuh. Kemungkinan c. 5
organisme yang mengakumulasi logam terbanyak d. 6
adalah ... . 19.Berdasarkan gambar diatas yang menduduki konsumen
a. produsen tingkat II adalah ...
b. Konsumen tingkat I a. Tikus dan ulat
c. Konsumen tingkat II b. Burung dan katak
d. Konsumen tingkat III c. Ulat dan burung
d. Katak dan tikus
20. Organisme herbivora pada gambar di atas adalah... .
a. Sawi dan bunga sepatu
16. Perhatikan gambar di bawah ini1 b. Belalang dan burung
c. Tikus dan ulat
d. elang
21. Perhatikan Gambar di bawah ini !

Keberadaan belalang dalam ekosistem tersebut


mengganggu kondisi tanaman sehingga dilakukan
penyemprotan insektisida untuk memusnahkannya.
Prediksi yang terjadi apabila hal itu dilakukan
adalah . . . .
a. Populasi ular akan habis Gambar tersebut menunjukkan pola interaksi.... .
b. Populasi tikus meningkat a. Kompetisi
c. Populasi kelinci berkurang b. simbiosis
d. Populasi elang menurun c. antibiosis
d. predasi
22. Perhatikan gambar di bawah !

Pola interaksi makhluk hidup pada gambar di atas adalah... .


a. Kompetisi
b. Simbiosis komensalisme
c. Simbiosis mutualisme
d. Simbiosis parasitisme
23. Pola interaksi kompetisi pada ekosistem padang rumput
ditunjukkan oleh... .
a. Macan – singa
b. Domba - sapi
c. Sapi – singa
d. Rumput - domba

B. Uraian
1. Buatlah jaring-jaring makanan yang terdapat
pada
ekosistem sawah !
2. Apakah yang dimaksud dengan ekosistem yang
seimbang?
3. Berilah contoh hubungan simbiosis
mutualisme,komensalisme, dan parasitisme.
4. Bagaimanakah pola perpindahan energi pada
rantai makanan dan jaring-jaring makanan?

Anda mungkin juga menyukai