Anda di halaman 1dari 2

PEDOMAN WAWANCARA PERILAKU AKTIVITAS FISIK PADA REMAJA

OBESITAS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KAMPUNG BALI


KOTA BENGKULU

A. Karakteristik Informan :
Nama :
Umur :
Jenis kelamin :
Pendidikan :
B. Daftar wawancara :
Haru, tanggal :
Tempat :
Pukul :
C. Pertanyaan
1. Pengetahuan remaja
a. Menurut adik, apakah yang dimaksud dengan aktifitas fisik ?
b. Apa yang adik ketahui tentang obesitas ?
c. Menurut adik, apakah manfaat aktivitas fisik bagi remaja ?
d. Menurut adik, apa dampak jika remaja tidak melakukan aktifitas fisik?
e. Apakah adik mengetahui tentang pemeriksaan secara berkala ?
2. Sikap remaja
a. Bagaima pandangan adik tentang aktifitas fisik apakah dapat mengatasi
atau mencegah terjadinya obesitas ?
b. Apa yang membuat adik merasa sulit melakukan aktifitas fisik ?
c. Apakah yang membuat adik sulit pemeriksaan secara berkala ?
d.
3. Perikaku
a. Kegiatan aktifitas fisik apa yang adik lakukan dalam mengatasi
obesitas ?
b. Berapa lama adik melakukan aktifitas fisik dalam sehari ?
c. Seberapa sering adik melakukan cek kesehatan secara berkala ?
INFORMRD CONSENT
(SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN)

Setelah mendengar penjelasan dari peneliti, maka dengan ini saya :


Nama :
Umur :
Alamat :
Menyatakan bersedia untuk menjadi responden dalam penelitian yang berjudul
“Perilaku Aktivitas Fisik Pada Remaja Obesitas Di Wilayah Kerja Puskesmas
Kampung Bali Kota Bengkulu” yang akan dilaksanakan oleh Khalifah Tulhayati
Mahasiswi Program Studi Promosi Kesehatan Sarjana Terapan Poltekkes Kemenkes
Bengkulu. Demikian pernyataan ini saya buat, atas kerjasama yang baik saya ucapkan
terimakasih.

Responden

( )

Anda mungkin juga menyukai