Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS DENGAN DIAGNOSA GAYA HIDUP

KURANG GERAK TERKAIT DENGAN KURANGNYA MINAT TERHASAP


AKTIVITAS FISIK

Disusun guna memenuhi tugas Praktikum Komunitas

Disusun oleh :

Lely kurniawati : (M19010013)

Nita Sulistianti (M19010023)

Risfatur Rahman Sutejo

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MADANI YOGYAKARTA

2022/2023

A. Analisa Data

No Data Diagnosa Keperawatan


1 DS:- Domain:Domain 1(Promosi Kesehatan)
DO:Remaja bermain game 69,2 % Kelas:Kelas 1(Kesadaran Kesehatan)
Aktivitas game 0% Kode Diagnosa:00168

Gaya hidup kurang gerak terkait dengan


kurangnya minat terhadap aktivitas fisik

B. Rencana Keperawatan

N Data Diagnosis NOC NIC


O
1 DS:- Domain 1 Domain 3 Domain 3
DO: Kelas 1 Kelas Kelas
 Remaja Kode Dx:00168 Kode 1633 Kode 0200
bermain Peningkatan
game 69,2 % Gaya hidup Setelah dilakukan Latihan
 Aktivitas kurang gerak tindakan
fisik 0% terkait dengan keperawatan Primer
kurangnya berupa 1. Informasikan
minat terhadap peningkatan remaja
aktivitas fisik. Latihan dalam mengenai
waktu 30 menit, manfaat
maka diharapkan aktivitas fisik
dapat bagi
menunjukkan
kriteria hasil: Kesehatan
1.Remaja mampu Tersier
melakukan 1. Gali hambatan
olahraga secara untuk
teratur melakukan
2.Remaja mampu olahraga
mempertahankan 2. Gali
aktivitas fisik pengalaman
3.Remaja mampu sebelumnya
manajemen terkait aktifitas
waktu dalam fisik yang
rutinitas harian biasa
4.Remaja mampu dilakukan
menggunakan 3. Dukung
strategi agar remaja untuk
olahraga lebih memulai
menarik olahraga dan
aktivitas
lainnya

Tersier
1. Lakukan
olahraga
bersama
remaja jika
diperlukan
2. Dampingi
pada saat
menjadwalkan
Latihan secara
rutin tiap
minggunya
3. Sediakan
umpan balik
positif atas
usaha yang
dilakukan.
4. Informasikan
mengenai
manfaat
aktivitas fisik
bagi
Kesehatan

C. IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

NO HARI TANGGAL WAKTU JENIS KEGIATAN


1 SABTU, 11 JUNI 08. 00 Melakukan kegiatan penyuluhan
2022 kesehatan
2 Minggu, 12 Juni 08.00 Mengadakan dan mengajak remaja untuk
2022 mengikuti senam / olahraga

D. EVALUASI KEPERAWATAN

NO DIAGNOSA KEPERAWATAN EVALUASI


1 Gaya hidup kurang gerak terkait dengan S: * para remaja mengatakan mengerti
kurangnya minat terhadap aktivitas fisik cara melakukan olahraga
 Para remaja mengatakan merasa
lebih nyaman setelah berolahraga
 para remaja mengatakan lebih
banyak melakukan aktifitas fisik
dari pada bermain game
O : * para remaja tampak aktif mengikuti
kegiatan olahraga / aktifitas fisik
lainnya
 para remaja mengikuti kegiatan
olahraga sampai selesai
A : masalah keperawatan gaya hidup
kurang gerak teratasi
P : * pertahankan intervensi
 anjurkan para remaja untuk tetap
melakukan olahraga minimal satu
minggu satu kali.

Anda mungkin juga menyukai