Anda di halaman 1dari 45

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP 01 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku Suka Teknologi / Animasi stickman 1
Alokasi Waktu : Pertemuan 1 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami aplikasi stykz.
4.1 Berketrampilan untuk membuat animasi sederhana : berjalan kemudian terbang.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema animasi stickman sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat animasi sederhana.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat animasi
sederhana : berjalan kemudian terbang menggunakan aplikasi Stykz.
 Peserta didik mampu mempraktekkan penggunaan aplikasi Stykz untuk membuat animasi sederhana :
berjalan kemudian terbang.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat animasi sederhana menggunakan stykz
dengan baik.
3. Peserta didik mampu memberikan contoh penggunaan stykz melalui pembuatan animasi sederhana
dengan tepat.
4. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
5. Peserta didik mampu memberikan contoh penggunaan stykz melalui pembuatan animasi sederhana
dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Aplikasi Stykz
 Membuat animasi sederhana: berjalan kemudian terbang

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, stykz .
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati: Membaca buku LKS kelas 6 mengenai animasi stickman 1 serta membuat animasi sederhana
menggunakan perangkat lunak stykz.
Menanya: Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan
pendalaman pemahaman mengenai animasi stickman 1 serta membuat animasi sederhana menggunakan
perangkat lunak stykz.
Mengeksplorasikan: Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang animasi
stickman 1 serta membuat animasi sederhana menggunakan perangkat lunak stykz.
Mengasosialisasikan: Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan
kesimpulan tentang animasi stickman 1 serta membuat animasi sederhana menggunakan perangkat lunak
stykz.
Mengomunikasikan: Membuat animasi sederhana : berjalan kemudian terbang.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 1, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak stykz

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 02 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku Suka Teknologi / Animasi Stickman 2
Alokasi Waktu : Pertemuan 2 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami menu dan perangkat dalam aplikasi stykz.
4.1 Berketrampilan untuk membuat animasi : orang menaiki tangga.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema animasi stickman sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta diddik mampu memahami mengenai add line, add figure stykz serta membuat animasi : orang
menaiki tangga menggunakan stykz.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat animasi
sederhana : orang menaiki tangga menggunakan aplikasi Stykz.
 Peserta didik mampu mempraktekkan penggunaan aplikasi Stykz untuk membuat animasi : orang menaiki
tangga.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat animasi sederhana menggunakan stykz
dengan baik.
 Peserta didik mampu memperkirakan penggunaan add line, add figure stykz serta membuat animasi :
orang menaiki tangga menggunakan stykz dengan tepat.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu memberikan contoh penggunaan stykz melalui pembuatan animasi sederhana
dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Menggunakan Tool Add Line, Add Cicle
 Membuat animasi sederhana

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, stykz.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati: Membaca buku LKS kelas 6 mengenai animasi stickman 1 serta membuat membuat animasi :
orang menaiki tangga.
Menanya: Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan
pendalaman pemahaman mengenai membuat animasi : orang menaiki tangga menggunakan perangkat
lunak Stykz.
Mengeksplorasikan: Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang membuat
animasi: orang menaiki tangga menggunakan perangkat lunak Stykz.
Mengasosialisasikan: Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan
kesimpulan tentang membuat animasi : orang menaiki tangga menggunakan perangkat lunak Stykz.
Mengomunikasikan: Membuat animasi : orang menaiki tangga menggunakan perangkat lunak Stykz.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 2, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak styckz

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP 03 )

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG
Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku Suka Teknologi / Teknologi Video 1
Alokasi Waktu : Pertemuan 3 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Menafsirkan tentang video dan digital video.
4.1 Berketrampilan untuk editing video dengan menggunakan visual effect.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema teknologi video sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai editing video dengan menggunakan visual effect di
perangkat Windows Movie Maker.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas editing video dengan menggunakan visual effect di
perangkat Windows Movie Maker.
 Peserta didik mampu mempraktekkan program Windows Movie Maker untuk editing video dengan
menggunakan visual effect.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas editing video dengan menggunakan visual effect
menggunakan Windows Movie Maker dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu memperkirakan penggunaan Windows Movie Maker melalui penyisipan video
dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Video dan digital video
 Menyunting video

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Windows Movie Maker.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai penyuntingan video serta melakukan editing video (menyisipkan
salah satu atau beberapa video) di perangkat Windows Movie Maker.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai editing video dengan menggunakan visual effect pada perangkat Windows Movie
Maker.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang editing video dengan menggunakan
visual effect pada perangkat Windows Movie Maker.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
editing video dengan menggunakan visual effect pada perangkat Windows Movie Maker.
Mengomunikasikan:
Melakukan editing video dengan menggunakan visual effect menggunakan perangkat Windows Movie
Maker.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Melakukan evaluasi dan refleksi tentang materi yang sudah diajarkan.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Windows Movie Maker

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 04 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku suka teknologi / Teknologi Video 2
Alokasi Waktu : Pertemuan 4 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Menafsirkan tentang penyuntingan video.
4.1 Berketrampilan untuk melakukan editing video (memberikan transisi dan teks).

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema teknologi video sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu memberikan contoh aplikasi penyuntingan video.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk menyunting video,
memberikan transisi dan teks menggunakan Windows Movie Maker.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas menyunting video, memberikan transisi dan teks.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan program Windows Movie Maker untuk menyunting video,
memberikan transisi dan teks .

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu memberikan contoh aplikasi penyuntingan video dengan tepat.
3. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas melakukan editing video (memberikan transisi dan teks) di
perangkat windows movie maker dengan baik.
4. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
5. Peserta didik mampu memperkirakan penggunaan Windows Movie Maker melalui editing video
(memberikan transisi dan teks) dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Penyuntingan Video
 Memberikan transisi dan teks

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Windows Movie Maker.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai penyuntingan video serta melakukan editing video (memberikan
transisi dan teks) di perangkat Windows Movie Maker.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai penyuntingan video serta melakukan editing video (memberikan transisi dan teks) di
perangkat Windows Movie Maker.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang penyuntingan video serta melakukan
editing video (memberikan transisi dan teks) di perangkat Windows Movie Maker.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
penyuntingan video serta melakukan editing video (memberikan transisi dan teks) di perangkat Windows
Movie Maker.
Mengomunikasikan:
melakukan editing video (memberikan transisi dan teks) menggunakan perangkat Windows Movie Maker.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Melakukan evaluasi dan refleksi tentang materi yang sudah diajarkan.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Windows Movie Maker

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 05 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku suka teknologi / Animasi
Alokasi Waktu : Pertemuan 5 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya seni.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di rumah dan
sekolah.
3.1 Memperkirakan penggunaan aplikasi pemrograman.
4.1 Berketrampilan untuk mengenal action script dan tools lain pada program Adobe Flash.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema pemrograman sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai action script dan tools lain pada program Adobe Flash.
 Peserta didik mampu mempraktekkan penggunaan action script dan tools lain pada program Adobe Flash.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama proses
kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh pengajar
dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam pengenalan action script dan tools lain pada program
Adobe Flash dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan action script dan tools lain pada program Adobe Flash melalui praktek
secara langsung dengan baik.

E. Materi Pembelajaran
 Mengenal bahasa pemrograman
 Membuat animasi kincir angin

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, adobe flash.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai Bahasa Pemrograman dan pengenalan action script menggunakan
perangkat Adobe Flash.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai Bahasa Pemrograman dan pengenalan action script dan tools lain pada program
Adobe Flash.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang Bahasa Pemrograman dan action
script dan tools lain pada program Adobe Flash.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
Bahasa Pemrograman dan action script dan tools lain pada program Adobe Flash.
Mengomunikasikan:
Mengembangkan kreatifitas untuk membuat animasi kincir angin dengan menggunakan program Adobe
Flash.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Melakukan evaluasi dan refleksi tentang materi yang sudah diajarkan.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Adobe Flash

I. Penilaian dan Hasil Belajar

BENTUK TEKNIK BENTUK


INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 06 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Aku suka teknologi / Animasi
Alokasi Waktu : Pertemuan 6 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya seni.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di rumah dan
sekolah.
3.1 Memperkirakan penggunaan adobe flash.
4.1 Berketrampilan untuk bahasa pemrograman animasi motion tween.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema pemrograman sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat animasi motion
tween diperangkat adobe flash.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat animasi motion tween.
 Peserta didik mampu mempraktekkan program adobe flash untuk membuat animasi motion tween.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat animasi motion tween menggunakan adobe
flash dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat animasi motion
tween diperangkat adobe flash dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Menegnal animasi pada Adobe Flash
 Menggunakan aniamsi tween

F. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Scientific
 Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, adobe flash.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai pemrograman dan membuat animasi kursor berubah warna
menggunakan perangkat Adobe Flash.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai pemrograman dan membuat animasi animasi motion tween menggunakan
perangkat Adobe Flash.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang pemrograman dan membuat animasi
motion tween menggunakan perangkat Adobe Flash.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
pemrograman dan membuat animasi motion tween menggunakan perangkat Adobe Flash.
Mengomunikasikan:
Membuat animasi motion tween menggunakan perangkat Adobe Flash.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Melakukan evaluasi dan refleksi tentang materi yang sudah diajarkan.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak adobe Flash

I. Penilaian dan Hasil Belajar

BENTUK TEKNIK BENTUK


INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 07 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Globalisasi / Globalisasi berbagai bidang
Alokasi Waktu : Pertemuan 7 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami tentang globalisasi teknologi.
4.1 Berketrampilan untuk membuat tabel globalisasi di berbagai bidang.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema globalisasi teknologi sebagai wujud
syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menguraikan dampak globalisasi teknologi.
 Peserta didik mampu menafsirkan tentang globalisasi teknologi.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat tabel di
perangkat Open Office Base atau Ms Access.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat tabel di perangkat Open Office Base atau Ms
Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan di perangkat Open Office Base atau Ms Access untuk membuat tabel
globalisasi di berbagai bidang.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu menggunakan Open Office Base atau Ms Access dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu mengoperasikan Open Office Base atau Ms Access untuk membuat tabel dengan
tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Globalisasi teknologi
 Membuat tabel globalisasi di berbagai bidang

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Open Office Base atau Ms Access.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai globalisasi teknologi serta membuat tabel globalisasi di berbagai
bidang menggunakan Ms Access.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai globalisasi teknologi serta membuat globalisasi di berbagai bidang menggunakan Ms
Access.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang globalisasi teknologi serta membuat
tabel globalisasi di berbagai bidang menggunakan Open Office Base atau Ms Access.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
globalisasi di berbagai bidang menggunakan Open Office Base atau Ms Access.
Mengomunikasikan:
Membuat tabel globalisasi di berbagai bidang menggunakan perangkat Ms Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 2, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Open Office Base atau Ms Access.

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP 08 )
SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2
Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG
Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Globalisasi / Globalisasi Kebudayaan
Alokasi Waktu : Pertemuan 8 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami globalisasi kebudayaan.
4.1 Berketrampilan untuk membuat tabel database tentang budaya Indonesia.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema globalisasi kebudayaan sebagai wujud
syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menguraikan dampak globalisasi pada kebudayaan Indonesia.
 Peserta didik mampu menafsirkan globalisasi kebudayaan.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat database tabel
budaya indonesia menggunakan perangkat Open Office Base atau Ms Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat database tabel budaya indonesia
menggunakan perangkat Open Office Base atau Ms Access.
 Peserta didik mampu mempraktekkan Ms Access untuk membuat tabel database tentang budaya
Indonesia.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat tabel database tentang budaya Indonesia.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu menguraikan dampak globalisasi pada kebudayaan Indonesia melalui pembuatan
tabel database tentang budaya Indonesia dengan baik.
3. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat naskah tentang dampak globalisasi pada
kebudayaan Indonesia.
4. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.

E. Materi Pembelajaran
 Globalisasi kebudayaan
 Membuat database tabel budaya Indonesia

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, membuat tabel database tentang budaya Indonesia
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai globalisasi kebudayaan serta membuat tabel database tentang
budaya Indonesia menggunakan perangkat Ms Access.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai globalisasi kebudayaan serta membuat database tabel budaya indonesia
menggunakan perangkat Open Office Base atau Ms Access.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang globalisasi kebudayaan serta
membuat database tabel budaya indonesia menggunakan perangkat Open Office Base atau Ms Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
globalisasi kebudayaan serta membuat database tabel budaya indonesia menggunakan perangkat Open
Office Base atau Ms Access.
Mengomunikasikan:
Membuat database tabel budaya indonesia menggunakan perangkat Open Office Base atau Ms Access.
3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 3, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.
H. Sumber dan Media Pembelajaran
 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Open Office Base atau Ms Access
I. Penilaian dan Hasil Belajar
BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 09 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Wirausaha / Usaha dan Produk
Alokasi Waktu : Pertemuan 9 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami pengertian usaha dan produk.
4.1 Memahami database pada program Open Office Base atau Ms Access.
4.2 Berketrampilan untuk membuat tabel data stok barang dan penjualan.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema tipografi dan logo sebagai wujud
syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok. Peserta didik mampu menafsirkan arti usaha dan produk.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat database pada
perangkat Open Office Base atau Ms Access.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat tabel data stok barang dan penjualan.
 Peserta didik mampu mempraktekkan Ms Access untuk membuat tabel data stok barang dan penjualan.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama proses
kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh pengajar
dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat tabel data stok barang menggunakan Ms
Access dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menarik kesimpulan arti dan fungsi tabel data stok barang dan penjualan melalui Ms
Access dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Usaha dan produk
 Membuat tabel data stok barang dan penjualan

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Open Office Base atau Ms Access.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati: Membaca buku LKS kelas 6 mengenai membuat tabel data stok barang dengan menggunakan
perangkat Ms Access.
Menanya: Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan
pendalaman pemahaman mengenai usaha dan produk serta membuat tabel data stok barang dengan
menggunakan perangkat Ms Access.
Mengeksplorasikan: Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang membuat tabel
data stok barang dan penjualan dengan menggunakan perangkat Ms Access.
Mengasosialisasikan: Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan
kesimpulan tentang usaha dan produk serta membuat tabel data stok barang dan penjualan dengan
menggunakan perangkat Ms Access.
Mengomunikasikan: Membuat satu contoh tabel data stok barangdan penjualan dengan menggunakan
perangkat Ms Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 9, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Open Office Base atau Ms Access

I. Penilaian dan Hasil Belajar

BENTUK TEKNIK BENTUK


INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 10 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Wirausaha / Media Promosi
Alokasi Waktu : Pertemuan 10 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami tentang media promosi.
4.1 Berketrampilan untuk membuat database stok data barang.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema usaha dan produk sebagai wujud
syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menafsirkan tentang media promosi.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tools relationship dan query design untuk membuat
tabel stok barang di perangkat Open Office Base atau Ms Access.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat tabel stok data barang.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan penggunaan tools relationship dan query design untuk membuat
tabel stok barang di perangkat Open Office Base atau Ms Access.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat tabel stok barang menggunakan tools
relationship dan query design pada ms access dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menyimpulkan tentang media promosi melalui pembuatan tabel stok barang dengan
tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Media promosi
 Membuat tampilan query toko komputer

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing –masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, ms access.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai usaha dan produk serta membuat database stok data barang dengan
menggunakan perangkat Ms Access.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai usaha dan produk serta membuat database stok data barang dengan menggunakan
tools relationship dan query design pada perangkat Ms Access.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang usaha dan produk serta membuat
database stok data barang dengan menggunakan tools relationship dan query design pada perangkat Ms
Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
usaha dan produk serta membuat database stok data barang dengan menggunakan tools relationship dan
query design pada program Ms. Access.
Mengomunikasikan:
Membuat database stok data barang dengan menggunakan perangkat Ms Access.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 10, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak Open Office Base atau Ms Access

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 11 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Wirausaha / Ruko dan Rukan
Alokasi Waktu : Pertemuan 11 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami tentang ruko dan rukan.
4.1 Berketrampilan untuk membuat report pembelian barang.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema ruko dan rukan (tempat usaha) sebagai
wujud syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menafsirkan fungsi ruko dan rukan.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool form design yang digunakan untuk membuat
form survey diperangkat Ms Access.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat form pembelian barang pada Ms. Access.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan program perangkat Ms Access untuk membuat form pembelian
barang.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat form pembelian barang menggunakan Ms
Access dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menyimpulkan fungsi ruko dan rukan dengan tepat.

E. Materi Pembelajaran
 Ruko dan rukan
 Membuat form pembelian barang

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Ms Access.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati: Membaca buku LKS kelas 6 mengenai Ms Access dan membuat form survey menggunakan
perangkat Ms Access.
Menanya: Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan
pendalaman pemahaman mengenai ruko dan rukan dan membuat form pembelian barang menggunakan
perangkat Ms Access.
Mengeksplorasikan: Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang ruko dan rukan
dan membuat form pembelian barang menggunakan perangkat Ms Access.
Mengasosialisasikan: Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan
kesimpulan tentang ruko dan rukan serta membuat form form pembelian barang menggunakan perangkat
Ms Access.
Mengomunikasikan: Membuat form form pembelian barang dengan menggunakan perangkat Ms Access.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 11, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Program Ms Access

I. Penilaian dan Hasil Belajar

BENTUK TEKNIK BENTUK


INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 12 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Kesehatan Masyarakat / Mengenal jenis penyakit
Alokasi Waktu : Pertemuan 12 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memahami jenis-jenis penyakit.
4.1 Berketrampilan untuk membuat tabel data jenis penyakit.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema mengenal jenis penyakit sebagai wujud
syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menguraikan jenis penyakit menular dan tidak menular.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool merge cell dan wrap text yang digunakan untuk
membuat tabel data jenis penyakit diperangkat Open Office Calc atau Ms Excel.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas untuk membuat tabel data jenis penyakit.
 Peserta didik mampu mempraktekkan program Ms Excel untuk tabel data jenis penyakit.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggung jawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat tabel data jenis penyakit menggunakan
merge cell dan wrap text yang digunakan untuk membuat tabel data jenis penyakit diperangkat Open
Office Calc atau Ms Excel.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menyimpulkan Open Office Calc atau Ms Excel melalui pembuatan tabel data jenis
penyakit dengan baik.

E. Materi Pembelajaran
 Mengenali jenis penyakit
 Membuat tabel data jenis penyakit

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing -masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Ms Excel.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai mengenal jenis penyakit serta membuat tabel data jenis penyakit
dengan menggunakan perangkat Ms Excel.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai mengenal jenis penyakit serta membuat tabel data jenis penyakit dengan
menggunakan perangkat Ms Excel.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang mengenal jenis penyakit serta
membuat tabel data jenis penyakit dengan menggunakan perangkat Ms Excel.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
mengenal jenis penyakit serta membuat tabel data jenis penyakit dengan menggunakan perangkat Ms
Excel.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengomunikasikan:
Membuat membuat tabel data jenis penyakit dengan menggunakan perangkat Ms Excel.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 12, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
proses
Observasi
mengumpulkan data, Skala sikap Lihat lampiran
analisis data dan
pembuatan laporan.

Menilai laporan
peserta didik dalam
Instrumen penilaian
Portopolio pemanfaatan Lihat LKS
karya digital
penggunaan TIK.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 13 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Kesehatan Masyarakat / Pola hidup sehat
Alokasi Waktu : Pertemuan 13 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memperkirakan tentang lingkungan pola hidup sehat.
4.1 Berketrampilan untuk membuat tabel perhitungan data.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema pola hidup sehat sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu menafsirkan tentang pola hidup sehat.
 Peserta didik mampu memberikan contoh cara pola hidup sehat.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat tabel jumlah
kasus penyakit malaria diperangkat Open Office Calc atau Ms Excel.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat tabel jumlah penyakit malaria.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan program Open Office Calc atau Ms Excel untuk membuat tabel
jumlah kasus penyakit malaria.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat tabel jumlah kasus penyakit malaria
menggunakan Ms Excel dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu memaparkan contoh pola hidup sehat melalui pembuatan tabel jumlah kasus
penyakit malaria dengan baik.

E. Materi Pembelajaran
 Pola hidup sehat
 Membuat tabel jumlah kasus penyakit malaria

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Ms Excel.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai pola hidup sehat serta membuat tabel perhitungan data
menggunakan program Ms Excel.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai pola hidup sehat serta membuat tabel perhitungan data menggunakan program Ms
Excel.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang pola hidup sehat serta membuat
tabel perhitungan data menggunakan program Ms Excel.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
pola hidup sehat serta membuat tabel perhitungan data menggunakan program Ms Excel.
Mengomunikasikan:
membuat tabel perhitungan data menggunakan program Ms Excel.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 13, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 14 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Kesehatan Masyarakat / Survey Kesehatan Nasional
Alokasi Waktu : Pertemuan 14 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di lingkungan
sekitar.
3.1 Memperkirakan pengertian survey kesehatan nasional.
3.2 Berpegang pada pola untuk membuat grafik survey kesehatan nasional.
4.1 Berketrampilan untuk membuat grafik survey kesehatan nasional.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema survey kesehatan nasional sebagai
wujud syukur kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu berkesimpulan tentang fungsi survey kesehatan nasional.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat grafik survey
kesehatan nasional diperangkat Open Office Calc atau Ms Excel.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas dalam membuat grafik survey kesehatan nasional.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


 Peserta didik mampu mempraktekkan program Open Office Calc atau Ms Excel untuk membuat grafik
survey kesehatan nasional.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama
proses kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh
pengajar dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat grafik survey kesehatan nasional
menggunakan Ms Excel dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menyimpulkan fungsi survey kesehatan nasional melalui membuat grafik survey
kesehatan nasional dengan tepat.
E. Materi Pembelajaran
 Survey kesehatan nasional
 Membuat grafik survey kesehatan

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Ms Excel.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai survey kesehehatan nasional serta membuat grafik survey kesehatan
nasional menggunakan program Ms Excel.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai survey kesehehatan nasional serta membuat grafik survey kesehatan nasional
menggunakan program Ms Excel.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang survey kesehehatan nasional serta
membuat grafik survey kesehatan nasional menggunakan program Ms Excel.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
survey kesehatan nasional serta membuat grafik survey kesehatan nasional menggunakan program Ms
Excel.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


Mengomunikasikan:
Membuat grafik survey kesehatan dengan menggunakan perangkat Ms Excel.

3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Bertanya jawab tentang materi yang sudah dipelajari.
 Memberikan komentar terhadap kegiatan pembelajaran dalam pertemuan 14, terutama hal-hal yang
kurang berkenan sebagai masukan untuk perbaikan dalam pertemuan berikutnya.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak: Open Office Calc atau Ms Excel.

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 15 )

Nama Sekolah : SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG


Mata Pelajaran : TIK
Kelas / Semester :6/2
Tema / Sub tema : Kesehatan Masyarakat / Media Sosial
Alokasi Waktu : Pertemuan 15 (2 jam Pelajaran)

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah di sekolah dan tempat bermain.
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam
gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlaq mulia.

B. Kompetensi Dasar
1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya sebagai anugerah Tuhan.
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya seni.
2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya.
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap teknologi sekitar melalui
berkarya.
2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dalam menggunakan teknologi di rumah dan
sekolah.
3.1 Memahami jenis-jenis media sosial
4.1 Berketrampilan membuat grafik survey penggunaan Sosmed di aplikasi Ms Excel.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


 Peserta didik mampu menyesuaikan diri dengan teknologi sebagai suatu alat yang telah Tuhan sediakan
untuk kebutuhan manusia.
 Peserta didik mampu mengikuti pembelajaran mengenai sub tema media sosial sebagai wujud syukur
kepada Tuhan selama pembelajaran dengan baik.
 Peserta didik mampu melaksanakan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar baik secara individu
maupun berkelompok.
 Peserta didik mampu memberikan contoh-contoh media sosial.
 Peserta didik mampu menarik kesimpulan mengenai tool yang digunakan untuk membuat grafik survey
penggunaan Sosmed di program Open Office Calc atau Ms Excel.
 Peserta didik mampu mengembangkan kreatifitas membuat grafik survey penggunaan Sosmed.
 Peserta didik mampu mempraktekkan program Open Office Calc atau Ms Excel untuk membuat grafik
survey penggunaan Sosmed.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu bersikap tanggungjawab, santun, peduli, jujur, disiplin dan percaya diri selama proses
kegiatan belajar mengajar berlangsung melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh pengajar
dengan baik.
2. Peserta didik mampu mengerjakan aktivitas dalam membuat grafik survey penggunaan Sosmed di program
Open Office Calc atau Ms Excel dengan baik.
3. Peserta didik mampu menggunakan perangkat keras melalui praktek secara langsung dengan baik.
4. Peserta didik mampu menyimpulkan jenis-jenis media sosial melalui pembuatan grafik survey penggunaan
Sosmed dengan baik.

E. Materi Pembelajaran
 Media Sosial (sosmed)
 Membuat grafik survey penggunaan Sosmed

F. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Metode : Diskusi dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Mengajak siswa berdo’a menurut agama dan keyakinannya masing-masing.
 Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
 Menginformasikan tentang tema/subtema yang akan dibelajarkan.
 Diberikan ilustrasi tentang perangkat lunak, Open Office Calc atau Ms Excel.
 Memberikan persepsi awal tentang materi pembelajaran.
 Menyampaikan dan menjelaskan tentang tujuan dan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

2. Kegiatan Inti
Mengamati:
Membaca buku LKS kelas 6 mengenai Media Sosial serta membuat grafik survey penggunaan Sosmed di
program Ms Excel.
Menanya:
Berdiskusi dengan teman sebangku dan atau teman sekelas lainnya untuk mendapatkan pendalaman
pemahaman mengenai Media Sosial serta membuat grafik survey penggunaan Sosmed di program Ms
Excel.
Mengeksplorasikan:
Mengumpulkan informasi terkait dengan pemahaman materi tentang Media Sosial serta membuat grafik
survey penggunaan Sosmed di program Ms Excel.
Mengasosialisasikan:
Menganalisis hasil informasi yang didapat dari berbagai sumber untuk mendapatkan kesimpulan tentang
Media Sosial serta membuat grafik survey penggunaan Sosmed di Ms Excel.
Mengomunikasikan:
Membuat grafik survey penggunaan Sosmed di program Ms Excel.

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2


3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil belajar.
 Melakukan evaluasi dan refleksi tentang materi yang sudah diajarkan.
 Mengajak siswa berdoa menurut agama dan keyakinanya masing-masing.

H. Sumber dan Media Pembelajaran


 LKS
 Komputer
 Perangkat lunak: Open Office Calc atau Ms Excel.

I. Penilaian dan Hasil Belajar


BENTUK TEKNIK BENTUK
INSTRUMEN
PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN
Mengamati kegiatan
peserta didik dalam
Observasi proses
Skala sikap Lihat lampiran
mengumpulkan data,
analisis data dan
pembuatan laporan.
Menilai laporan
peserta didik dalam Instrumen penilaian
Portopolio Lihat LKS
pemanfaatan karya digital
penggunaan TIK.
Menilai kemampuan
peserta didik dalam
Tes tertulis Soal tes Lihat LKS
memahami materi
yang diberikan.

Menyetujui, T u l u n g ag u n g , Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Elisabeth Murniati, S.Pd Antonius Pungki SP,ST

SD KATOLIK SANTA MARIA TULUNGAGUNG – R P P S e m e s t e r 2

Anda mungkin juga menyukai