Anda di halaman 1dari 8

1

PENGARUH TERAPI MUSIK TERHADAP PENURUNAN DEPRESI

DI … TAHUN …..

BAB I

PENDAHULUAN

- - - - - - -- - - ---------------------------------------------------------------- - -

A. Tujuan Penelitian
Tujuan Umum
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi musik terhadap penurunan
tingkat depresi……………….

Tujuan Khusus
a. Mengidentifikasi karakteristik responden : jenis kelamin dan usia
b. Mengidentifikasi tingkat depresi pada pretest
c. Mengidentifikasi tingkat depresi pada pada postest
d. Menganalisis perbedaan tingkat depresi antara sebelum (pretest) dan sesudah
(posttest) diberikan intervensi terapi musik
2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

--- - - - ……………………………………………………… - - - - - - - - -
3

BAB III KERANGKA KONSEP , DO DAN HIPOTESIS

A. Kerangka Konsep
Skema 3.1

Skema Kerangka Konsep

Variabel Terikat
Variabel Bebas
Penurunan Depresi
Terapi musik

Variabel Perancu

1. Usia
2. Jenis Kelamin

Keterangan

: Variabel yang diteliti

: Variabel yang tidak diteliti

B. DEFINISI OPERASIONAL
- - -- -- - - - - - - - - - - - - - …………………………………….

C. Hipotesa
Ada Pengaruh Terapi musik terhadap penurunan depresi di …..
4
5

BAB V
HASIL PENELITIAN

5.1.Gambaran Jenis Kelamin

Tabel 5.1a
Distribusi Pasien Menurut Jenis Kelamin di RS …Tahun ….

Jenis Kelamin Frekuensi Persentase


1.Pria 11 55,0
2.Wanita 9 45,0
Total 20 100,0

Berdasarkan tabel 5.1 terlihat bahwa persentase yang paling banyak pasien adalah berjenis
kelamin pria yaitu ada sebanyak 55,0 %. Sedangkan pasien wanita hanya ada sebanyak 45,0 %

5.2.Gambaran Umur

Tabel 5.2a

Distribusi Pasien Menurut umur di RS … Tahun ….

Variabel Mean Standar Deviasi Min - Mak


umur 29,15 7,29 19 - 42

Menurut tabel 5.2a terlihat bahwa rata-rata umur adalah 29,15 tahun dan standar deviasi 7,29
tahun. Umur paling muda adalah 18 tahun dan yang paling tua 42 tahun

5.3.Gambaran Depresi Sebelum Terapi Musik (Pretest)

Tabel 5.3

Distribusi Pasien Menurut Depresi Sebelum Terapi Musik di RS … Tahun ….

Variabel Mean Standar Deviasi Min - Mak


Depresi sebelum terapi musik 10,20 5,06 2 - 15

Berdasarkan tabel 5.3 terlihat bahwa rata-rata Depresi pada saat sebelum adanya terapi music
adalah 10,20 dengan variasi 5,06. Tingkat depresi yang paling rendah adalah 2 dan yang paling
tinggi adalah 15

5.4. Gambaran Depresi Sesudah Terapi Musik (posttest)


6

Tabel 5.4a

Distribusi Pasien Menurut Depresi Sesudah Terapi Musik di RS … Tahun ….

Variabel Mean Standar Deviasi Min - Mak


Depresi setelah terapi musik 4,45 3,39 1 - 10

Berdasarkan tabel 5.4a terlihat bahwa rata-rata depresi pada saat sesudah adanya terapi music
adalah 4,45 dengan variasi 3,39. Tingkat depresi yang paling rendah adalah 1 dan yang paling
tinggi adalah 10

Uji Normalitas Data


Sebelum dilakukan uji t dependen/pair , peneliti terlebih dahulu melakukan uji normalitas data. Uji
normalitas menggunakan nilai Z skewness dan standar error dengan keputusan uji bila hasil pembagian
skewness dengan standar error didapatkan nilai (-2) sampai dengan (+2) maka data dinyatakan
berdistribusi normal. Hasil uji normalitas tekanan darah sebelum (pre) dan setelah (post) diberikan
intervensi, sebagai berikut :

Tabel 5.4c
Hasil Uji Normalitas Tingkat Depresi Sebelum (pre) dan Setelah (post)

Keterangan
Nilai Z
Std. Error Hasil
Variabel Skewnes
s
Depresi pre Distribusi normal
0,512 -1,203
-0,616
Depresi post Distribusi normal
0,512 1,154
0,591

Hasil uji normalitas menunjukkan bahwa semua variabel tersebut berdistribusi normal (hasil antara -2
s/d +2). Berdasarkan hasil uji tersebut maka uji bivariat menggunakan uji parametrik yaitu uji t
dependen ( paired t-test)

2, Analisis Bivariat

5.5 Pengaruh Terapi Musik terhadap Penurunan Depresi

Tabel 5.5a
Perbedaan Tingkat Depresi antara sebelum dan sesudahTerapi Musik
di RS… Tahun …..
7

Sebelum (pretest) Sesudah (posttest) n P Value


Mean Standar Deviasi Mean Standar Deviasi
10,20 5,06 4,45 3,39 20 0,0005
Hasil uji pengaruh terapi musik terhadap penurunan depresi menunjukkan bahwa sebelum
dilakukan terapi musik, rata-rata tingkat depresinya adalah 10,20 dengan variasi 5,06. Setelah
dilakukan terapi musik, rata-rata tingkat depresinya mengalami penurunan menjadi 4,45 dengan
variasi 3,39.
Dengan demikian intervensi terapi musik dapat menurunkan rata2 tingkat depresi sebesar 5,75.
Hasil uji statistic diperoleh p value =0,0005 artinya ada perbedaan yang signifikan tingkat
depresi antara sebelum dan sesudah pemberian intervensi terapi musik. Dengan kata lain ada
pengaruh yang signifikan intervensi terapi musik terhadap penurunan tingkat depresi.

BAB VI

PEMBAHASAN

BAB VII

KESIMPULAN SARAN
8

Anda mungkin juga menyukai