Anda di halaman 1dari 9

KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE

PELAKSANAAN BANTUAN OPERASIONAL KESEHATAN PROVINSI


DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) NONFISIK BIDANG KESEHATAN
TAHUN ANGGARAN 2022 UPT PUSKESMAS WARU

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum
Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2022 Tentang Perubahan
Atas Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 2 Tahun 2022 Tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana
Alokasi Khusus Non Fisik Bidang Kesehatan Tahun Anggaran 2022

2. Gambaran Umum
Berisi gambaran umum terkait kondisi kesehatan di daerah dan program-program prioritas kesehatan di
daerah dana arah pemanfaatan DAK Nonfisik berdasarkan prioritas kegiatan.

Menguraikan masing-masing rincian menu kegiatan, milsalnya:


No Rinciaan Menu/Kompoen Uraian
1 Upaya Penurunan AKI, AKB
a Kunjungan rumah bagi ibu Merupakan kegiatan kunjungan rumah untuk melakukan
hamil, ibu nifas, neonatus dan pelayanan bagi ibu hamil, ibu nifas,neonatus dan bayi oleh
bayi oleh kader/ mahasiswa/ kader atau tenaga lainnya ksebagai upaya penurunan angka
kematian ibu dan angka kematian bayi
fasilitator/ tenaga lainnya

b Pemantauan Tumbuh Merupakan kegiatan kunjungan kelapangan seperti posyandu


Kembang Balita dan TK/PAUD oleh tenaga kesehatan untuk melakukan
pemantauan tumbuh kembang balita

2 Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat


a Peningkatan cakupan Merupakann kegiatan kunjungan kerumah balita yang tidak
pelayanan melalui kunjungan datang keposyandu sebagau upaya pemantaun dan perbaikan
rumah, sweeping balita yang gizi balita
tidak datang ke posyandu
b Pemberdayaan Masyarakat, kader, Merupakan kegiatan sosialisasi pemberdayaan masyarakat untuk
tokoh masyarakat, tokoh agama mempercepat upaya perbaikan gizi dimasyarakat
dalam upaya percepatan perbaikan
gizi masyarakat di tingkat
kecamatan
3 Upaya Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) (PAGU :25.421.024)
a Kegiatan penggerakkan tokoh Merupakan kegiatan penggerakan masyarakat untuk melakukan
masyarakat, tokoh agama, kegiatan Germas
kader, fasilitator desa,
kelompok masyarakat lainnya
untuk melakukan kegiatan
Germas
b Pelaksanaan Germas, Aktifitas Merupakan Pelaksanaan Germas, Aktifitas Fisik, Pemeriksaan
Fisik, Pemeriksaan Kesehatan Kesehatan Berkala, dan Edukasi Gizi Seimbang di Tingkat
Berkala, dan Edukasi Gizi Kecamatan/ Wilayah Puskesmas sebagai upaya gerakan
Seimbang di Tingkat masyarakat hidup sehat
Kecamatan/ Wilayah
Puskesmas
4 Upaya Deteksi Dini, Preventif, dan Respons Penyakit
a Pelaksanaan Pelayanan Merupakan Upaya deteksi dini, Preventif dalam Pelaksanaan
Imunisasi Baik Imunisasi Rutin, Pelayanan Imunisasi Baik Imunisasi Rutin, Pengenalan Antigen
Pengenalan Antigen Baru, Baru, Imunisasi Tambahan, Maupun Kegiatan Defaulter
Imunisasi Tambahan, Maupun Tracking
Kegiatan Defaulter Tracking
b Deteksi Dini Kasus HIV/AIDS, Merupakan kegiatan lapangan Deteksi dini Penyakit menular
TBC, Hepatitis, Malaria dan seperti HIV /AIDS, TBC, Hepatitis dan Malaria
Penyakit Menular Lainnya pada
Ibu Hamil dan Kelompok
Berisiko.
c Penyelidikan Epidemiologi (PE) Merupakan kegiatan lapangan dalam hal pengumpulan ,
Penyakit Potensi KLB dan pengolahan dan analisa data terhadap peningkatan penyakit
Penanggulangan KLB potensi KLB
Akselerasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK)
5
a Pelaksanaan Kunjungan Merupakan Kegiatan yang dilakaukan tenaga kesehatan dalam
Keluarga dan Intervensi Awal hal Kunjungan Keluarga dan Intervensi Awal dalam Rangka
dalam Rangka Deteksi Dini dan Deteksi Dini dan Pengelolaan Masalah Kesehatan Terintegrasi
Pengelolaan Masalah Kesehatan Melalui Pendekatan Keluarga
Terintegrasi Melalui
Pendekatan Keluarga
b Pelaksanaan Intervensi Lanjut Merupakan Pelaksanaan Intervensi Lanjut Termasuk Perkesmas
Termasuk Perkesmas dalam dalam Rangka Intervensi Hasil PIS-PK
Rangka Intervensi Hasil PIS-PK
6 Upaya Kesehatan Lanjut Usia

a Pelatihan Caregiver Informal Merupakan kegiatan pelatihan kepada masyarakat dalam hal
oleh Puskesmas pelayanan ataupu perawatan terhadap lansia yang mengalami
gangguan kesehatan
b
Fungsi Manajemen Puskesmas
7
a Lokakarya Mini dalam Rangka Merupakan kegiatan rapat koordinasu dengan lintas sektor yang
Penguatan Perencanaan (P1), ada diwilayah kerja puskesmas
Penggerakan Pelaksanaan (P2),
Pengawasan Pengendalian dan
Penilaian (P3) Kinerja
Puskesmas Serta Kegiatan
Koordinasi Lintas Sektor
Lainnya.

Upaya Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 19 (COVID-


8 19)
a Pengolah Data Puskesmas Merupakan suatu bentuk apresiasi terhadap tim pengolah data
dan surveilence untuk pelayanan kesehatan dalam upaya
pencegahan dan pengendalian Covid-19
b

B. PENERIMA MANFAAT
Menggambarkan siapa penerima manfaat misalnya, ibu hamil, ibu bersalin, bayi baru lahir, kader
posyandu, tokoh masyakarakat, lintas sektor dan lain-lain.
No Nama Kegiatan Jumlah Penerima
Manfaat
1 Kunjungan rumah bagi ibu hamil, ibu nifas, neonatus dan 326 Ibu Hamil, Nifas,
bayi oleh kader/ mahasiswa/ fasilitator/ tenaga lainnya dan Neonatus

2 Pemantauan Tumbuh Kembang Balita 1339 Balita

3 Peningkatan cakupan pelayanan melalui kunjungan rumah, 200 Balita


sweeping balita yang tidak datang ke posyandu

4 Pemberdayaan Masyarakat, kader, tokoh masyarakat, tokoh agama 50 Masyarakat


dalam upaya percepatan perbaikan gizi masyarakat di tingkat
kecamatan

5 Kegiatan penggerakkan tokoh masyarakat, tokoh agama, kader, 50 Masyarakat


fasilitator desa, kelompok masyarakat lainnya untuk melakukan
kegiatan Germas
6 Pelaksanaan Germas, Aktifitas Fisik, Pemeriksaan Kesehatan 60 orang
Berkala, dan Edukasi Gizi Seimbang di Tingkat Kecamatan/
Wilayah Puskesmas
7 Pelaksanaan Pelayanan Imunisasi Baik Imunisasi Rutin, 600 orang
Pengenalan Antigen Baru, Imunisasi Tambahan, Maupun
Kegiatan Defaulter Tracking
8 Deteksi Dini Kasus HIV/AIDS, TBC, Hepatitis, Malaria dan 326 orang
Penyakit Menular Lainnya pada Ibu Hamil dan Kelompok
Berisiko.
9 Penyelidikan Epidemiologi (PE) Penyakit Potensi KLB dan 50 orang
Penanggulangan KLB

10 Pelaksanaan Kunjungan Keluarga dan Intervensi Awal dalam 200 Kepala Keluarga
Rangka Deteksi Dini dan Pengelolaan Masalah Kesehatan
Terintegrasi Melalui Pendekatan Keluarga
11 Pelaksanaan Intervensi Lanjut Termasuk Perkesmas dalam 200 Kepala Keluarga
Rangka Intervensi Hasil PIS-PK

12 Pelatihan Caregiver Informal oleh Puskesmas 30 orang

13 Lokakarya Mini dalam Rangka Penguatan Perencanaan (P1), 50 orang


Penggerakan Pelaksanaan (P2), Pengawasan Pengendalian dan
Penilaian (P3) Kinerja Puskesmas Serta Kegiatan Koordinasi
Lintas Sektor Lainnya.
14 Pengolah Data Puskesmas 2 Nakes

C. STRATEGI PECAPAIAN KELUARAN


Output Metode Tahapan
No Rincian Menu/Komponen
Satuan Volume Pelaksanaan Pelaksana
1 Upaya Penurunan AKI-AKB
a. Kunjungan rumah bagi ibu Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
hamil, ibu nifas, neonatus dan Laporan Administrasi
bayi oleh kader/ mahasiswa/ 2. Pelaksanaan
fasilitator/ tenaga lainnya Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(februari-
april)
4. Pembuatan
Laporan
Akhir
b. Pemantauan Tumbuh Kembang Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
Balita Laporan Administrasi
2. Pelaksanaan
Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(februari-
april)
4. Pembuatan
Laporan
Akhir
2. Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat
a. Peningkatan cakupan pelayanan Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
melalui kunjungan rumah, Laporan Administrasi
sweeping balita yang tidak datang 2. Pelaksanaan
ke posyandu
Kegiatan
3. Waktu
Pelaksanaan
(februari-
april)
4. Pembuatan
Laporan Akhir
b. Pemberdayaan Masyarakat, kader, Dokumen 12 Swakelola 1) Persiapan
tokoh masyarakat, tokoh agama dalam Laporan Administrasi
upaya percepatan perbaikan gizi
masyarakat di tingkat kecamatan 2) Pelaksanaan
Kegiatan
3) Waktu
4) Pelaksanaan
(februari- april)
5) Pembuatan
6) Laporan Akhir
3. Upaya Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS)
a. Kegiatan penggerakkan tokoh Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
masyarakat, tokoh agama, kader, Laporan Administrasi
fasilitator desa, kelompok 2. Pelaksanaan
masyarakat lainnya untuk
Kegiatan
melakukan kegiatan Germas
3. WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4. Pembuatan
5. Laporan Akhir
b. Pelaksanaan Germas, Aktifitas Dokumen 12 Swakelola 1) Persiapan
Fisik, Pemeriksaan Kesehatan Laporan Administrasi
Berkala, dan Edukasi Gizi 2) Pelaksanaan
Seimbang di Tingkat Kecamatan/ Kegiatan
Dokumen LaporanWilayah
Puskesmas 3) WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4) Pembuatan
5) Laporan Akhir
Output Metode Tahapan
No Rincian Menu/Komponen
Satuan Volume Pelaksanaan Pelaksana
4. Upaya deteksi dini, preventil dan respons penyakit
a. Pelaksanaan Pelayanan Imunisasi Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
Baik Imunisasi Rutin, Pengenalan Laporan Administrasi
Antigen Baru, Imunisasi 2. Pelaksanaan
Tambahan, Maupun Kegiatan
Kegiatan
Defaulter Tracking
3. WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4. Pembuatan
5. Laporan Akhir
b. Deteksi Dini Kasus HIV/AIDS, Dokumen 12 Swakelola 1) Persiapan
TBC, Hepatitis, Malaria dan Laporan Administrasi
Penyakit Menular Lainnya pada 2) Pelaksanaan
Ibu Hamil dan Kelompok Kegiatan
Berisiko.
3) WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4) Pembuatan
5) Laporan Akhir
C Penyelidikan Epidemiologi (PE) Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
Penyakit Potensi KLB dan Laporan Administrasi
Penanggulangan KLB 2. Pelaksanaan
Kegiatan
3. WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4. Pembuatan
5. Laporan Akhir
5. Akselerasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK)

a. Pelaksanaan Kunjungan Keluarga Dokumen 6 Swakelola 1) Persiapan


dan Intervensi Awal dalam Laporan Administrasi
Rangka Deteksi Dini dan 2) Pelaksanaan
Pengelolaan Masalah Kesehatan Kegiatan
Terintegrasi Melalui Pendekatan
Keluarga 3) WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4) Pembuatan
5) Laporan Akhir
b. Pelaksanaan Intervensi Lanjut Dokumen 6 Swakelola 1. Persiapan
Termasuk Perkesmas dalam Laporan Administrasi
Rangka Intervensi Hasil PIS-PK 2. Pelaksanaan
Kegiatan
3. WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4. Pembuatan
5. Laporan Akhir
6. Upaya Kesehatan Lanjut Usia

a. Pelatihan Caregiver Informal oleh Dokumen 12 Swakelola 1) Persiapan


Puskesmas Laporan Administrasi
2) Pelaksanaan
Kegiatan
3) WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4) Pembuatan
5) Laporan Akhir
b.
7. Fungsi Manajemen Puskesmas
a. okakarya Mini dalam Rangka Dokumen 12 Swakelola 1. Persiapan
Penguatan Perencanaan (P1), Laporan Administrasi
Penggerakan Pelaksanaan (P2), 2. Pelaksanaan
Pengawasan Pengendalian dan Kegiatan
Penilaian (P3) Kinerja Puskesmas
Serta Kegiatan Koordinasi Lintas 3. WaktuPelaksana
Sektor Lainnya. an (februari-
april)
4. Pembuatan
5. Laporan Akhir
b.
8. Upaya Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 19 (COVID-19)
a. Pengolah Data Puskesmas Dokumen 6 Swakelola 1) Persiapan
Laporan Administrasi
2) Pelaksanaan
Kegiatan
3) WaktuPelaksana
an (februari-
april)
4) Pembuatan
5) Laporan Akhir
b.

D. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


Januari - Desember Tahun 2022
E. BIAYA YANG DIPERLUKAN
Biaya yang diperlukan untuk pencapaian keluaran Bantuan Operasional Kesehatan Provinsi sebesar Rp
482.010.160,- (Empat Ratus Delapan Puluh Dua Juta Sepuluh Ribu Seratus Enam Puluh Rupiah) dengan
kebutuhan per rincian menu kegiatan sebagai berikut:

No Rincian Menu Kegiatan Kebutuhan Biaya


1 Upaya Penurunan AKI, AKB Rp 71.039.400
Rp 51.868.375
2 Upaya Percepatan perbaikan gizi masyarakat
Rp 47.199.300
3 Upaya Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS)
Rp 152.144.850
4 Upaya deteksi dini, preventil dan respons penyakit
5 STBM Desa /Kelurahan Prioritas
Rp 15.600.000
Akselerasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Rp 4.984.000
6 Keluarga (PIS-PK)

Fungsi Manajemen Puskesmas (P1, P2, P3) Rp 30.000.000


7

Upaya Kesehatan Lanjut Usia Rp 8.473.675


8

Upaya Pencegahan Pengendalian Covid-19 Rp 23.750.000


9

Pemenuhan Kebutuhan Sumber Daya Manusia Kesehatan Rp 40.800.000


10
Sesuai Standar
Insentif UKM Rp 36.150.560
11

TOTAL Rp 482.010.160

Rincian Anggaran Biaya (RAB) terlampir

Ka. UPT. PUSKSMAS


WARU

NIP

Anda mungkin juga menyukai