Anda di halaman 1dari 2

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis yang sudah diuraiakan pada uji-uji yang telah

dilakukan pada bab IV dan hasilnya sebagai berikut sebagai berikut :

5.1.1. Berdasarkan hasil jawaban responden yang merupakan konsumen

Daihatsu Mobil mengenai efektivitas penjualan melalui media sosial,

maka terlihat dari setiap dimensi yang merupakan indikator efektifitas

memiliki rata-rata nilai skor dalam skala efektif.

5.1.2. Berdasarkan hasil jawaban responden yang merupakan konsumen

Daihatsu Mobil mengenai efektifitas penjualan melalui media cetak

brosur, maka terlihat dari setiap dimensi yang merupakan indikator

efektifitas memiliki rata-rata nilai skor dalam skala efektif.

5.1.3. Berdasarkan hasil Uji-t sampel independen (uji beda rata-rata), maka

perbedaan nilai rata-rata efektivitas penjualan melalui media sosial dan

penjualan melalui media cetak brosur adalah signifikan, dilihat dari

nilai sig. (2-tailed) sebesar 0,000 lebih kecil dari nilai α sebesar 0,05.

Sehingga dapat disimpulkan bahwa nilai rata-rata efektivitas penjualan

melalui media sosial dan penjualan melalui media cetak brosur adalah

berbeda. Hal ini menunjukkan bahwa hipotesis Ho diterima dan Ha

ditolak yang menyatakan ada berbedaan nilai rata-rata efektivitas


penjualan melalui media sosial dan penjualan melalui media cetak

brosur secara signifikan.

5.2. Saran

Anda mungkin juga menyukai