Anda di halaman 1dari 8

TUGAS I

Menghitung piutang yang terbayar/terkumpul:


Piutang awal tahun Rp 128,542,028.00
Pejualan kredit Rp 643,266,419.00
Bad debt Rp 6,497,641.00
Piutang neto Rp 649,764,060.00
Jumlah piutang Rp 778,306,088.00
Piutang akhir tahun Rp 170,247,594.00
Piutang yang terbayar 1 tahun Rp 608,058,494.00
TUGAS II

Menghitung besarnya piutang untuk masing-masing kelompok:


Kelompok Proporsi piutang Nama pelanggan
1 2 3
I 20% A, B, C, D, E, F, G, H, I, J
II 45% K, L, M, N, O, P, Q, R, S, T, U, V, W, X, Y
III 20% Z, AA, AB, AC, AD
IV 15% BB, BC, BD
JUMLAH
Jumlah piutang
4
Rp 155,661,217.60
Rp 350,237,739.60
Rp 155,661,217.60
Rp 155,661,217.60
Rp 817,221,392.40
TUGAS II

Menghitung jumlah pembayaran piutang menurut periode pembayaran dan potongannya:


Pemba
Kelompok Proporsi piutang Cash Discount
Saldo awal
1 2 3 4
I 20% Rp 1,169,575.31 Rp 25,708,405.60
II 45% Rp 1,400,950.96 Rp 57,843,912.60
III 20% Rp 1,975,282.74 Rp 25,708,405.60
IV 15% Rp 1,754,362.96 Rp 19,281,304.20
JUMLAH Rp 6,300,171.97 Rp 128,542,028.00
TUGAS II

potongannya:
Pembayaran (berdasarkan piutang neto)
Periode diskon 1 Bulan >1 Bulan Jumlah
5 6 7 8
Rp 57,309,190.09 Rp 45,483,484.20 Rp 25,990,562.40 Rp 154,491,642.29
Rp 136,024,147.73 Rp 116,957,530.80 Rp 38,011,197.51 Rp 348,836,788.64
Rp 96,788,854.38 Rp 28,589,618.64 Rp 2,599,056.24 Rp 153,685,934.86
Rp 85,963,785.14 Rp 6,822,522.63 Rp 2,923,938.27 Rp 114,991,550.24
Rp 376,085,977.34 Rp 197,853,156.27 Rp 69,524,754.42 Rp 772,005,916.03
TUGAS II

Menghitung perputaran piutang dan rerata pengumpulan piutang berdasarkan:


A. Keseluruhan
Tingkat perputaran piutang = 4,3 kali
Rerata hari pengumpulan piutang = 84 hari
B. Per kelompok
Lama Terikatnya Dana Pada Piutang
Kelompok
Periode diskon 1 Bulan >1 Bulan Jumlah
I 4.5 10.5 12 27
II 4.7 12 7.8 24.5
III 7.6 6.6 1.2 15.4
IV 9 2.1 1.8 12.9

Berikan komentar atas syarat pembayaran 2/10 net 30 yang ditetapkan


perusahaan. Hubungkan perhitungan tingkat perputaran dengan rerata hari
pengumpulan piutang.
Syarat pembayaran 2/10 net 30. Berarti pelanggan mempunyai jangka waktu
30 hari sejak tanggal transaksi dilakukan untuk melunasi semua utangnya, tetapi jika
pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari, pelanggan mendapat potongan tunai
sebesar 2%. Potongan ini dapat menarik pembeli untuk membayar piutangnya lebih
cepat, hal ini akan memperpendek jangka waktu rata-rata pengumpulan piutang dan
jika faktor lainnya tetap, akan mengurangi investasi dalam piutang. Dengan pendeknya
jangka waktu rata-rata pengumpulan piutang menunjukkan bahwa resiko piutang tak
tertagih piutang sangat kecil. Telah dijelaskan sebelumnya bahwa akan adanya
pengurungan investasi dalam piutang itu menunjukkan tingginya perputaran piutang
pada perusahaan dan memberikan pandangan mengenai bagusnya kualitas piutang
perusahaan dan seberapa perusahaan dalam menagihnya.

Berikan komentar atas kebijakan perusahaan dalam melakukan seleksi terhadap


pelanggan (hubungkan dengan 5C yaitu, Charateristic, capital, capacity,
collateral,dan condition):
Risiko kredit adalah risiko tidak Terbayarnya kredit yang telah diberikan kepada
para pelanggan Sebelum perusahaan memutuskan untuk menyetujui permintaan atau
penambahan kredit oleh para pelanggan maka perusahaan perlu mengadakan evaluasi
risiko kredit dari para pelanggannya untuk menilai risiko kredit,credit manager harus
mempertimbangkan berbagai faktor yang menentukan besar kecilnya kredit tersebut.
Pada umumnya bank atau perusahaan dalam mengadakan penilaian resiko kredit adalah
dengan memperhatikan lima “C”.
Lima “C” tersebut adalah Character, Capacity, Capital, Collateral, dan Conditions.
a) Character
Menunjukkan kemungkinan atau probabilitas dari pelanggan berusaha untuk
memenuhi kewajiban-kewajibannya. Faktor ini adalah sangat penting, karena
setiap transaksi kredit mengandung kesanggupan untuk membayar.
b) Capacity
Adalah pendapat objektif mengenai kemampuan dari pelanggan ini diukur
dengan record di waktu yang lalu, dilengkapi dengan 10 observasi fisik pada
pabrik atau toko dari pelanggan
c) Capital
Diukur oleh posisi financial perusahaan secara umum dimana hal ini
ditunjukkan oleh analisa rasiofinansial, yang khususnya ditekankan pada “tangi
ble net worth” dari perusahaan.
d) Collateral
Dicerminkan oleh aktiva dari langganan yang dikatakan atau dijadikan jaminan
bagi keamanan kredit yang diberikan kepada langganan tersebut.
e) Conditions
Menunjukkan impact (pengaruh langsung) dari trend ekonomi pada umumnya
terhadap perusahaan yang bersangkutan atau perkembangan khusus dalam suatu
bidang ekonomi tertentu yang mungkin mempunyai efek terhadap kemampuan
pelanggan untuk memenuhi kewajibannya.

Berikan usulan kebijakan piutang tahun mendatang


Perusahaan harus mempertahankan sistem pemberian kredit dengan syarat bayar memberikan diskon.
contohnya: syarat pembayaran 2/10 net 30 yang ditetapkanperusahaab. Hubungkan perhitungan tingkat perputaran dengan rerat
Maksud dari Syarat pembayaran 20/10 net 30. Berarti pelanggan mempunyai jangka waktu
30 hari sejak tanggal transaksi dilakukan untuk melunasi semua utangnya, tetapi jika
pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari, pelanggan mendapat potongan tunai
sebesar 2%. Potongan ini dapat menarik pembeli untuk membayar piutangnya lebih
cepat, hal ini akan memperpendek jangka waktu rata-rata pengumpulan piutang dan
jika faktor lainnya tetap, akan mengurangi investasi dalam piutang. Dengan pendeknya
jangka waktu rata-rata pengumpulan piutang menunjukkan bahwa resiko piutang tak
tertagih piutang sangat kecil. Telah dijelaskan sebelumnya bahwa akan adanya
pengurungan investasi dalam piutang itu menunjukkan tingginya perputaran piutang
pada perusahaan dan memberikan pandangan mengenai bagusnya kualitas piutang
perusahaan dan seberapa perusahaan dalam menagihnya.
perputaran dengan rerata hari pengumpulan piutang.

Anda mungkin juga menyukai