Anda di halaman 1dari 17

PERATURAN MENTERI KESEHATAN RI

NOMOR 44 TAHUN 2018

TENTANG
PENYELENGGARAAN PROMOSI
KESEHATAN RUMAH SAKIT

PPPKMI Jabar
Tuti Surtimanah

Pendidikan Terakhir PW Muslimat Jabar


Magister Kesmas UI Pengurus

Purnabakti PNS Dosen PPPKMI Jabar


2012 – Dinas Kes Prov. STIKes Dharma Husada Ketua
PKRS
Proses
Derajat kesehatan
memberdayakan
Peran aktif optimal
• Pasien,
• Keluarga Pasien, • perubahan perilaku dan
• sumber daya manusia RS, proses asuhan lingkungan
• Pengunjung RS • menjaga - meningkatkan
• Masyarakat sekitar RS
kesehatan
Promosi Kesehatan di Rumah Sakit
(PKRS)
• Proses memberdayakan Pasien, keluarga Pasien, sumber daya
manusia Rumah Sakit, pengunjung Rumah Sakit, dan masyarakat
sekitar Rumah Sakit
• untuk berperan serta aktif dalam proses asuhan
• untuk mendukung perubahan perilaku dan lingkungan serta menjaga
dan meningkatkan kesehatan menuju pencapaian derajat kesehatan
yang optimal.

Ketentuan Umum – Pasal 1 Butir 2


Penyelenggaraan PKRS

Pelaksanaan Pemenuhan
Manajemen PKRS Standar PKRS
Manajemen PKRS

1. Pengkajian 3. Pelaksanaan
• Sesuai standar PKRS
Melihat penyebab - faktor
• Strategi
risiko penyakit  perilaku
• Metode, media sumber daya
dan non perilaku

2. Perencanaan 4. Monev
a. penetapan tujuan & sasaran;
• memantau pelaksanaan
b. penentuan materi;
c. penentuan metode - tujuan & sasaran; • mengukur keberhasilan
d. penentuan media;
e. penyusunan rencana evaluasi;
f. penyusunan jadwal pelaksanaan.
Standar PKRS
01 02 03
RS memiliki RS melaksanakan RS melaksanakan

Regulasi Promkes Asesmen Promkes Intervensi Promkes

04
RS melaksanakan

Monev Promkes
Regulasi Promkes

Pelaksanaan  berbagai sasaran

Organisasi

5 Tenaga Pengelola

Anggaran – sarana

Pelaksanaan berkelanjutan
Asesmen Promkes

Asesmen promkes  pasien dan keluarga pasien

3 Asesmen promkes bagi


SDM RS

Asesmen promkes pengunjung RS dan


masyarakat sekitar RS
Intervensi Promkes

Intervensi promkes  pasien dan keluarga pasien

3 Intervensi promkes bagi


SDM RS

Intervensi promkes pengunjung RS dan


masyarakat sekitar RS
Monitoring Evaluasi

Monev intervensi promkes

2 Monev kebijakan, pedoman/panduan,


dan standar prosedur operasional
Apa Lesson Learned?
- Hikmah Pembelajaran
⊹ Hikmah Pembelajaran : memetik pelajaran  pengalaman
yang disaring dari kegiatan masa lalu yang harus secara
aktif diperhitungkan dalam tindakan dan perilaku di
masa depan.

⊹ Leasson learned adalah pengetahuan atau


pemahaman yang diperoleh dari pengalaman yang
dapat berupa keberhasilan dan juga kegagalan.
⊹ Didapatkan baik dari pengalaman yang dialami sendiri
ataupun dari orang lain.

12
Keuntungan Lesson Learned
 Belajar dari kesalahan yang pernah dilakukan;
1

 Mengulangi good practice atau hasil yang baik;


2

 Menghindari - mencegah bad practice / experience terulang kembali;


3

 Meng-antisipasi risiko yang sama muncul di kegiatan yang baru;


4

 Mempunyai pendekatan konsisten  penyelesaian issue-issue keg.


5

 Dapat menduplikasi proses dengan lebih baik;


6.

 Katalis  mempercepat proses pembelajaran personal / organisasi.


7

13
Lesson Learned Process
Insight Take away Hikmah
1 2 3

Insight – pemahaman Hikmah


 Mendapatkan pemahaman Take away – ambil  Pengertian dan pemahaman yang
akurat dan mendalam atas  Pesan atau informasi dalam mengenai orang, barang,
sesuatu / seseorang. utama yang diperoleh kejadian atau situasi 
 Sebuah intropeksi proses dari mendengarkan menghasilkan kemampuan untuk
atau pengalaman  deduksi, atau membaca. menerapkan persepsi, penilaian dan
menilai, mempersepsi. perbuatan sesuai pengertian tersebut
14
Isi Paparan

PKRS swasta
Pengelolaan dan
Jenis Kegiatan
PKRS RSUD
Isi Paparan

Asesmen – Lit 
RSUD
PKRS

15
Banyak kegiatan sudah
dan bisa dilakukan !!!

Pahami ??  Ambil

HIKMAH

Pilih yang sesuai:


● Lakukan hal baik
● Jangan ulangi kesalahan

16
Wassalam
Terimakasih !

Anda mungkin juga menyukai