Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Kesehatan adalah sesuatu yang harus dijaga setiap insan. Seseorang tidak akan dapat melakukan
aktivitas apapun jika tubuhnya tidak sehat. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan.
Salah satu cara yaitu menjaga asupan gizi yang dimakan. Selain itu, olahraga juga perlu dilakukan.
Sebagai tambahan, tidur pada siang hari juga memiliki beberapa manfaat.

2. Identifikasi Masalah

Adapun masalah yg ditemukan dalam keadaan tersebut adalah sebagai berikut:

a. Menjaga kesehatan tubuh

b. Pengaruh tidur siang terhadap kesehatan tubuh.

3. Pembatasan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut, penelitian ini membatasi penjelasan yg mencakup: Cara menjaga
kesehatan tubuh,dan Pengaruh tidur siang untuk kesehatan tubuh.

4. Rumusan Masalah

a. Apa saja yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan?

b. Bagaimana pengaruh tidur siang terhadap kesehatan tubuh?

5. Tujuan Penelitian

Untuk mengetahui cara yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan tubuh dan memahami pengaruh
tidur siang terhadap kesehatan tubuh.

6. Kegunaan Pembahasan

a. Untuk akademis

Meningkatkan kajian didalam pembelajaran Ilmu kedokteran

b. Untuk masyarakat

Sebagai Media pembelajaran masyarakat untuk menuju masyarakat yg lebih baik lagi

Anda mungkin juga menyukai