Anda di halaman 1dari 170

am

u b
Direktori
-1- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

si
No. 02/Pdt.G/2013/PN.Ktl.

ne
ng
“DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”

do
gu
Pengadilan Negeri Kuala Tungkal yang mengadili perkara perdata gugatan pada

In
A
Peradilan tingkat pertama, telah menjatuhkan Putusan sebagai berikut dalam perkara
antara :
ah

lik
1 BENYAMIN, umur 50 tahun, Pekerjaan Pedagang, Alamat Parit Tomo Rt. 18
am

ub
Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat.
Selanjutnya disebut sebagai PENGGUGAT I; ep
k

2 SUJUDI, umur 49 Tahun, Pekerjaan Pedagang, Alamat Parit Tomo Rt. 18


ah

Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat.


R

si
Selanjutnya disebut sebagai PENGGUGAT II ;

ne
ng

Dalam hal ini sebagai Ahli Waris Dahlawi (alm), selanjutnya disebut sebagai PARA
PENGGUGAT ;

do
gu

Dalam perkara ini baik PENGGUGAT I maupun PENGGUGAT II diwakili oleh


Kuasanya yang bernama Eddy Putra Syam, S.H. Advokat / Pengacara dan Penasehat
In
A

Hukum dari Kantor Advokat EDDY PUTRA SYAM, SH & REKAN yang beralamat
di Jalan Merpati Nomor 09 Kuala Tungkal berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal
ah

lik

07 Januari 2013 yang telah didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala
Tungkal tanggal 4 Februari 2013 dengan register Nomor : W5-U3/07/HK.02/II/2013/
m

PN.Ktl ;
ub

Lawan:
ka

ep

I BUPATI KEPALA PEMERINTAH KABUPATEN TANJUNG


ah

JABUNG BARAT, berkedudukan di Jalan Jenderal Sudirman No. 182


R

Kuala Tungkal untuk selanjutnya disebut sebagai TERGUGAT I ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori
2 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
II. CAMAT .............

si
II CAMAT KECAMATAN BETARA KABUPATEN TANJUNG JABUNG

BARAT, berkedudukan di Jalan Lintas Kuala Tungkal – Jambi Km. 24

ne
ng
Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara, untuk selanjutnya disebut sebagai

do
gu TERGUGAT II ;

III KEPALA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN TANJUNG JABUNG

In
A
BARAT, berkedudukan di Jalan Jenderal Sudirman No. 172 Kuala Tungkal
ah

lik
untuk selanjutnya disebut sebagai TERGUGAT III ;

IV KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH (UPTD)


am

ub
PENDIDIKAN KECAMATAN BETARA KABUPATEN TANJUNG

JABUNG BARAT, berkedudukan di Jalan Lintas Kuala Tungkal – Jambi


ep
k

Km. 24 Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara, untuk selanjutnya disebut


ah

si
sebagai TERGUGAT IV ;

Dalam perkara ini untuk Tergugat I diwakili oleh Kuasanya yang bernama

ne
ng

1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H.,

do
gu

4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan


In
A

Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-

U3/11/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat II diwakili oleh Kuasanya yang bernama


ah

lik

1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad


m

ub

Ansori, S.H., 4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H.,

berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di
ka

ep

Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan
ah

Register Nomor : W5-U3/10/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat III diwakili oleh


R

es

Kuasanya yang bernama 1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H.


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori
-3- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H., 4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5.

si
Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 19 Februari 2013

yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan

ne
ng

do
gu
Negeri .............

In
A
Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 19 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-

U3/13/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat IV diwakili oleh Kuasanya yang bernama


ah

lik
1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H.,
am

ub
4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan


ep
k

Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-
ah

U3/09/HK.02/II/2013/PN.Ktl ;
R

si
Pengadilan Negeri tersebut ;

ne
ng

Setelah membaca Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Kuala Tungkal

No. 02/Pen.Pdt.G/2013/PN.Ktl. tertanggal 05 Februari 2013 Tentang Penunjukkan

do
gu

Majelis Hakim yang mengadili perkara ini ;

Setelah membaca berkas-berkas perkara yang bersangkutan ;


In
A

Setelah membaca Penetapan Majelis Hakim No. 02/Pen.Pdt.G/2013/PN.Ktl.


ah

lik

tertanggal 8 Februari 2013 Tentang Penetapan Hari Sidang ;

TENTANG DUDUK PERKARA :


m

ub

Menimbang, bahwa Penggugat I dan Penggugat II dalam Surat Gugatannya


ka

ep

tertanggal 29 Oktober 2012 yang didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri


ah

Kuala Tungkal tanggal 01 November 2012 di bawah register Nomor : 09/Pdt.G/2012/


R

es

PN.Ktl. telah mengajukan Gugatan terhadap Tergugat sebagai berikut :


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori
4 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1 Bahwa Penggugat adalah Ahli Waris dari orang tua Penggugat yang bernama

si
DAHLAWI (alm).

2 Bahwa DAHLAWI (alm) orang tua Penggugat tersebut telah meninggal dunia

ne
ng
pada tanggal 05 Agustus 1996 dan meninggalkan warisan kepada Penggugat

do
gu diantaranya sebidang tanah dengan Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat

Ukur No. 314 tahun

In
A
ah

lik
1985 …………..
am

ub
1985 atas nama DAHLAWI, dengan alamat dahulu di Desa Teluk Sialang Parit

Tomo, sekarang setelah pemekaran berganti nama alamat, Parit Tomo Rt. 16
ep
k

Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat seluas +
ah

19.700 m 2 (sembilan belas ribu tujuh ratus meter persegi), dengan batas–batas
R

si
sebagai berikut :

ne
ng

• Sebelah Utara Barat berbatas dengan Jalan Parit Tomo.

• Sebelah Selatan berbatas dengan Jalan / Gang kecil.

do
gu

• Sebelah Timur berbatas dengan Tanah Hak Milik Juri.


In
A

• Sebelah Barat berbatas dengan Jalan Lintas Kuala Tungkal – Jambi.

3 Bahwa oleh karena keterbatasan pengetahuan Penggugat dan kesibukan


ah

lik

Penggugat maka tanah warisan tersebut belum Penggugat alihkan atas nama
m

Penggugat, baru pada tanggal 21 April 2008 tanah warisan tersebut dengan
ub

Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 atas nama
ka

ep

DAHLAWI dialihkan haknya kepada Penggugat selaku Ahli Waris, sebagaimana


ah

tercantum pada lembaran di dalam Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat Ukur
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori
-5- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
: 314 Tahun 1985, yaitu pada lembar Pendaftaran Peralihan Hak, Pembebanan

si
dan Pencatatan lainnya.

4 Bahwa berdasarkan Pasal 584 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata telah

ne
ng
menyatakan bahwa “ Hak Milik atas suatu kebendaan tidak dapat diperoleh

do
gu dengan cara lain, melainkan dengan pemilikan, karena perlekatan, karena

daluwarsa, karena pewarisan, baik menurut undang-undang, mau pun menurut

In
A
surat wasiat dank arena penunjukan atau penyerahan berdasar atas suatu

peristiwa perdata untuk emindahkan hak milik, dilakukan oleh seorang yang
ah

lik
berhak berbuat bebas terhadap kebendaan itu.
am

ub
5 Bahwa berdasarkan hal tersebut di atas sebidang tanah dengan Sertifikat hak

Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 secara sah adalah Hak Milik
ep
k

Penggugat sampai sekarang. Hal tersebut terlihat bahwa sebagian dari bidang
ah

tanah
R

si
ne
ng

Hak ………….

Hak Milik Penggugat tersebut telah Penggugat jual kepada Saudara KAYUN seluas

do
gu

+ 1.200 m2 (seribu dua ratus meter persegi) pada tanggal 11 Februari 2009, dan

sudah dipisahkan dari Sertifkat Hak Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314 Tahun
In
A

1985 oleh Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Tanjung Jabung Barat, sehingga
ah

lik

luas tanah milik Penggugat tersebut sekarang tersisa seluas + 18.500 m2 (delapan

belas ribu lima ratus meter persegi).


m

ub

6 Bahwa setelah orang tua Penggugat yang bernama DAHLAWI (alm) meninggal
ka

ep

dunia, sekira tahun 1998 Tergugat I dan Tergugat II mendirikan bangunan

permanen di atas tanah milik Penggugat tersebut untuk dijadikan Kantor


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori
6 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, dengan rincian sebagai

si
berikut :

• Luas 3.913 m2 (tiga ribu sembilan ratus tiga belas meter persegi) dengan

ne
ng
ukuran :

do
gu - Lebar : 43 M (empat puluh tiga meter).

• Panjang : 91 M (sembilan puluh satu meter).

In
A
7 Bahwa kemudian sekira tahun 2001 di atas tanah milik Penggugat tersebut
ah

lik
Tergugat I dan Tergugat II telah mendirikan sebuah Gedung Olah Raga (GOR)

NOOR SETYOBUDI dengan rincian sebagai berikut :


am

ub
• Luas 806 m2 (delapan ratus enam meter persegi) dengan ukuran :
ep
- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).
k

• Panjang : 26 M (dua puluh enam meter).


ah

si
8 Bahwa kemudian sekira tahun 2007 di atas tanah milik Penggugat tersebut

Tergugat III dan Tergugat IV telah mendirikan sebuah gedung perkantoran

ne
ng

sekarang digunakan untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD)

do
gu

Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan juga oleh

Tergugat III dan Tergugat IV di atas tanah milik Penggugat tersebut telah
In
A

didirikan bangunan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA,

dengan perincian sebagai berikut :


ah

lik

• Untuk ……………
m

ub

• Untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan


ka

Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Luas 930 m2 (sembilan


ep

ratus tiga puluh meter persegi) dengan ukuran :


ah

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).


es

• Panjang : 30 M (tiga puluh meter).


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori
-7- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Untuk bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA, Luas

si
744 m 2 (tujuh ratus empat puluh empat meter persegi) dengan ukuran :

ne
ng
- Lebar : 24 M (dua puluh empat meter).

• Panjang : 31 M (tiga puluh satu meter).

do
9
gu Bahwa perbuatan yang dilakukan Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan

Tergugat IV tanpa hak dan tanpa seijin Penggugat selaku Ahli Waris DAHLAWI

In
A
(alm), baik secara perjanjian, pinjam pakai, jual beli, sewa-menyewa, hibah atau
ah

lik
perjanjian lainnya.

10 Bahwa semasa hidup orang tua Penggugat DAHLAWI (alm) belum pernah
am

ub
meminjampakaikan, memperjualbelikan, meminjamsewakan, menghibahkan

serta mengalihkan hak dengan perjanjian apa pun tanah tersebut kepada Tergugat
ep
k

I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV.


ah

R
11 Bahwa Penggugat sudah berusaha berulang kali untuk meminta penyelesaian

si
masalah tanah sengketa tersebut kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan

ne
ng

Tergugat IV namun sampai sekarang belum ada tanggapan dan penyelesaian dari

Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV.

do
gu

12 Bahwa alasan-alasan Penggugat tersebut di atas juga diperkuat dengan bukti


In
A

pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) atas tanah objek sengketa, karena

sampai saat ini Penggugat selalu membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
ah

lik

atas tanah objek sengketa tersebut.


m

ub
ka

ep

13. Bahwa ……………

13 Bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 4 ayat (1) Undang-Undang Republik


ah

Indonesia Nomor 12 Tahun 1985 yang menyatakan : “bahwa yang menjadi


es
M

subjek pajak adalah orang atau badan yang secara nyata mempunyai sesuatu hak
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori
8 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
atas bumi, dan / atau memperoleh manfaat atas bumi, dan / atau memiliki,

si
menguasai dan / atau memperoleh manfaat atas bangunan”.

14 Bahwa penguasaan hak milik Penggugat oleh Tergugat I, II, III dan IV yang

ne
ng
telah mendirikan bangunan di atas tanah milik Penggugat yang dilakukan tanpa

do
gu hak dan tanpa seizin Penggugat adalah merupakan Perbuatan Melawan Hukum

Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad), dan menimbulkan kerugian pada

In
A
diri Penggugat. Hal tersebut berdasarkan Pasal 2 Undang-Undang Republik

Indonesia Nomor 51 Prp Tahun 1960 Tentang Larangan Pemakaian Tanah Tanpa
ah

lik
Izin Yang Berhak Atau Kuasanya, yaitu menyatakan : “Dilarang memakai tanah
am

ub
tanpa izin yang berhak atau kuasanya yang sah”.

15 Bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 1365 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata


ep
k

yang menyatakan : “tiap perbuatan yang melanggar hukum dan membawa


ah

kerugian kepada orang lain, mewajibkan orang yang menimbulkan kerugian itu
R

si
karena kesalahannya untuk mengganti kerugian tersebut”. Dengan demikian

ne
ng

terhadap Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV dapat dimintakan

pertanggungjawaban dengan memberikan ganti rugi kepada Penggugat.

do
gu

16 Bahwa tindakan dari Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV yang

telah menguasai tanah objek sengketa tanpa dasar hukum yang sah sejak tahun
In
A

1998 hingga saat ini sangat merugikan Penggugat baik secara Materiil maupun
ah

lik

secara Moril yaitu karena tidak dapat menikmati hasil dari tanah objek sengketa

maupun kehilangan keuntungan yang diharapkan, karenanya wajar kiranya


m

ub

Penggugat menuntut ganti kerugian kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III
ka

dan Tergugat IV, dengan perincian sebagai berikut :


ep
ah

• Kerugian …………..
es


M

Kerugian Materil :
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori
-9- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
a Nilai Jual Tanah.

si
• Harga jual tanah sekarang di sekitar objek perkara dengan luas 400 m2 /

ne
ng
(perbidang / perpintu), dengan rincian : Lebar 10 Meter dan Panjang 40

Meter = Rp. 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah).

do
gu
• Keseluruhan tanah milik Penggugat yang dikuasai Tergugat I, II, III dan IV

adalah seluas 3.913 m2 = 806 m2 + 930 m 2 + 744 m2 = 6.393 m 2.

In
A
• Jumlah luas tanah yang dikuasai Tergugat I, II, III dan IV seluas 6.393 m2
ah

lik
dibagi 400 m 2 / (perbidang / perpintu) = 15,9 atau dibulatkan menjadi 16 (enam
am

ub
belas) bidang / pintu.

• Kerugian dari nilai jual tanah yang diderita oleh Penggugat adalah 16 x Rp.
ep
k

60.000.000,- = Rp. 960.000.000,- (sembilan ratus enam puluh juta rupiah).


ah

b Sewa keterpakaian tanah selama 15 tahun sejak tahun 1998 sampai


R

si
dengan sekarang.

ne
ng

• Harga sewa tanah sekarang di sekitar objek perkara pertahun sebesar Rp.

2.000.000,- (dua juta rupiah) perbidang / perpintu.

do
gu

• Jumlah luas tanah yang dikuasai Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan

Tergugat IV sebanyak 16 (enam belas) bidang / pintu.


In
A

• Kerugian yang diderita oleh Penggugat dari sewa keterpakaian tanah adalah 16
ah

lik

x Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) = Rp. 32.000.000,- (tiga puluh dua juta

rupiah) / tahun.
m

ub

c Jumlah Kerugian yang diderita Penggugat selama 15 tahun sebesar


ka

Rp. 32.000.000,- (tiga puluh dua juta rupiah) x 15 = Rp.


ep

480.000.000,- (empat ratus delapan puluh juta rupiah).


ah

es
M

d. Biaya ……………
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori
10 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
d Biaya Jasa Advokat / Pengacara sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh

si
juta rupiah).

Total kerugian Materiil yang diderita Penggugat adalah sebesar

ne
ng
Rp. 960.000.000,-
Rp. 480.000.000,-

do
gu Rp. 50.000.000,- +
Rp. 1.490.000.000,-

In
A
Terbilang : Satu Milyar Empat Ratus Sembilan Puluh Juta Rupiah.
ah

lik
• Kerugian Moril :
am

ub
Bahwa Penggugat banyak kehilangan waktu dan biaya untuk berusaha
ep
menyelesaikan permasalahan tanah obyek sengketa milik Penggugat sejak tahun
k
ah

1998 sampai dengan sekarang, oleh karena itu maka Penggugat menuntut ganti
R

si
kerugian Moril sebesar Rp. 250.000.000,- (dua ratus lima puluh juta rupiah).

ne
17 Bahwa untuk menjamin terpenuhinya semua tuntutan Penggugat ini, mohon agar
ng

Ketua Pengadilan Negeri Kuala Tungkal Cq. Majelis Hakim yang memeriksa

do
gu

dan mengadili perkara ini meletakkan Sita Jaminan atau Conservatoir Beslag

atas obyek sengketa tersebut yaitu Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung
In
A

Jabung Barat, Gedung Olah Raga (GOR) Noor Setyobudi, Kantor Unit Pelaksana

Teknis (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat


ah

lik

dan bangunan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang terletak di Jalan
m

ub

Lintas Kuala Tungkal – Jambi Km. 24 Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara.
ka

ep

18 Bahwa agar Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV tidak ingkar
ah

dalam melaksanakan isi Putusan ini, maka sudah sepatutnya apabila Tergugat I,
R

es

Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV lalai di dalam menjalankan Putusan ini
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori
-11- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dapat dihukum membayar uang paksa (dwangsoom) sebesar Rp. 1.000.000,-

si
(satu juta rupiah) Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV.

ne
ng

do
gu 19. Bahwa ……………

19 Bahwa mengingat gugatan Penggugat didasarkan pada alat bukti yang sah dan

In
A
otentik serta kuat, maka Penggugat mohon Putusan ini dapat dilaksanakan

terlebih dahulu (uit voerbaar bij voorraad) walaupun ada upaya hokum verzet,
ah

lik
banding maupun kasasi dari Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat
am

ub
IV.

20 Bahwa oleh karena perkara ini mengeluarkan biaya, maka sudah sepatutnya
ep
k

Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV dihukum untuk membayar
ah

biaya yang timbul dalam perkara ini secara tanggung renteng.


R

si
Berdasarkan uraian dan dalil-dalil gugatan Penggugat tersebut di atas, kirnya

ne
ng

telah cukup alasan hukum bagi Penggugat untuk memohon kepada Ketua Pengadilan

Negeri Kuala Tungkal Cq. Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini

do
gu

agar berkenan memanggil kami kedua belah pihak berperkara untuk hadir di

persidangan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal pada hari yang akan ditentukan untuk itu
In
A

dan di samping itu dimohonkan juga kiranya Ketua Pengadilan Negeri Kuala Tungkal
ah

lik

Cq. Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini berkenan memberikan

Putusan yang amarnya sebagai berikut :


m

ub

1 Mengabulkan Gugatan Penggugat seluruhnya.


ka

2 Menyatakan sah dan berharga semua bukti yang diajukan Penggugat dalam
ep

perkara ini.
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori
12 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3 Menyatakan sah menurut hukum Penggugat adalah Ahli Waris dari Almarhum

si
DAHLAWI dan berhak atas harta peninggalan yang menjadi objek sengketa

tersebut.

ne
ng
4 Menyatakan Tergugat I dan Tergugat II yang telah menguasai atas tanah obyek

do
gu sengketa dengan membangun Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung

Jabung Barat dan Gedung Olah Raga (GOR) Noor Setyobudi, tanpa seizin

In
A
Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai

Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad).


ah

lik
am

ub
5. Menyatakan …………..

5 Menyatakan Tergugat III dan Tergugat IV yang telah menguasai atas tanah
ep
k

obyek sengketa dengan membangun Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah


ah

(UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan


R

si
bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA tanpa seizin

ne
ng

dari Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai

Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad).

do
gu

6 Menghukum kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV yang

telah menguasai atas tanah obyek sengketa untuk menyerahkan tanah obyek
In
A

sengketa dalam keadaan kosong kepada Penggugat tanpa beban apapun.


ah

lik

7 Menghukum Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV untuk

membayar uang ganti rugi secara tanggung renteng dengan total uang kerugian
m

ub

yaitu Kerugian Materiil sebesar Rp. 1.490.000.000,- (satu milyar empat ratus
ka

sembilan puluh juta rupiah) dan Kerugian Moril sebesar Rp. 250.000.000,- (dua
ep

ratus lima puluh juta rupiah), secara kontan dan tunai kepada Penggugat.
ah

8 Menghukum Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV secara


R

es

tanggung renteng membayar uang paksa (dwangsoom) sebesar Rp. 1.000.000,-


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori
-13- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
(satu juta rupiah) perharinya kepada Penggugat selaku pemilik yang sah tanah

si
obyek sengketa, apabila lalai di dalam memenuhi isi putusan ini.

9 Menyatakan sah dan berharga Sita Jaminan atas tanah dan bangunan di atas

ne
ng
obyek sengketa yang telah dilaksanakan oleh Jurusita Pengadilan Negeri Kuala

do
gu Tungkal.

10 Menyatakan putusan dalam perkara ini dapat dijalankan terlebih dahulu

In
A
(Uitvoerbaar bij voorraad), meskipun ada Verzet, Banding maupun Kasasi.

11 Menghukum Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV secara


ah

lik
tanggung renteng untuk membayar biaya yang timbul dalam perkara ini.
am

ub
Bilamana Majelis Hakim berpendapat lain maka dimohonkan putusan yang

seadil-adilnya (Et aquo et bono).


ep
k
ah

Menimbang, ……………
R

si
Menimbang, bahwa pada persidangan pertama yang telah ditentukan yaitu hari

ne
ng

Senin tanggal 18 Februari 2013 untuk Penggugat hadir menghadap Kuasanya yang

bernama Eddy Putra Syam, S.H. Advokat / Pengacara dan Penasehat Hukum dari

do
gu

Kantor Advokat EDDY PUTRA SYAM, SH & REKAN yang beralamat di Jalan

Merpati Nomor 09 Kuala Tungkal berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 07


In
A

Januari 2013 yang telah didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala
ah

lik

Tungkal tanggal 4 Februari 2013 dengan register Nomor : W5-U3/07/HK.02/II/2013/

PN.Ktl sedangkan untuk Tergugat I diwakili oleh Kuasanya yang bernama 1. Maiful
m

ub

Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H., 4.


ka

Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa Khusus
ep

tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri


ah

Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-U3/11/
es

HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat II diwakili oleh Kuasanya yang bernama


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori
14 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H.,

si
4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan

ne
ng
Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-

do
gu
U3/10/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat IV diwakili oleh Kuasanya yang bernama

1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H.,

In
A
4. Muhammad Arfah, S.H. dan 5. Indra Lesmana, S.H., berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan


ah

lik
Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-
am

ub
U3/09/HK.02/II/2013/PN.Ktl Tetapi untuk Tergugat III tidak hadir dan tidak

mengirimkan wakilnya yang sah ;


ep
k
ah

si
ne
ng

Menimbang, ...............

Menimbang, bahwa untuk sidang selanjutnya yaitu pada hari Senin tanggal

do
gu

25 Februari 2013 untuk Penggugat hadir menghadap Kuasanya yang bernama Eddy

Putra Syam, S.H. Advokat / Pengacara dan Penasehat Hukum dari Kantor Advokat
In
A

EDDY PUTRA SYAM, SH & REKAN yang beralamat di Jalan Merpati Nomor 09
ah

lik

Kuala Tungkal berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 07 Januari 2013 yang telah

didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal tanggal 4 Februari


m

ub

2013 dengan register Nomor : W5-U3/07/HK.02/II/2013/PN.Ktl sedangkan untuk


ka

Tergugat I diwakili oleh Kuasanya yang bernama 1. Maiful Efendi, S.H., MH.
ep

2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H. dan 4. Muhammad Arfah, S.H.


ah

berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di
es
M

Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori
-15- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Register Nomor : W5-U3/11/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat II diwakili oleh

si
Kuasanya yang bernama 1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H.

3. Muhammad Ansori, S.H. dan 4. Muhammad Arfah, S.H. berdasarkan Surat Kuasa

ne
ng
Khusus tertanggal 18 Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan

do
gu
Negeri Kuala Tungkal pada tanggal 18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-

U3/10/HK.02/II/2013/PN.Ktl, untuk Tergugat III diwakili oleh Kuasanya yang bernama

In
A
1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H.

dan 4. Muhammad Arfah, S.H. berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 19


ah

lik
Februari 2013 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal
am

ub
pada tanggal 19 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-U3/13/HK.02/II/2013/

PN.Ktl, untuk Tergugat IV diwakili oleh Kuasanya yang bernama


ep
k

1. Maiful Efendi, S.H., MH. 2. H. Suharto, S.H. 3. Muhammad Ansori, S.H. dan
ah

4. Muhammad Arfah, S.H. berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 18 Februari 2013
R

si
yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal pada tanggal

ne
ng

18 Februari 2013 dengan Register Nomor : W5-U3/09/HK.02/II/2013/PN.Ktl ;

do
gu

Menimbang, ……………

Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah berusaha mendamaikan kedua belah


In
A

pihak, melalui Proses Mediasi oleh Hakim Mediator Sdr. Riswan Suparta Winata, S.H.
ah

lik

yang mana berdasarkan laporan hasil Mediasi tersebut bahwa Perdamaian tersebut tidak

berhasil ;
m

ub

Menimbang, bahwa kemudian pemeriksaan perkara dilanjutkan yang dimulai


ka

dengan membacakan Gugatan Penggugat lalu atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa
ep

Penggugat mengemukakan tetap pada Gugatan tertanggal 04 Februari 2013 yang telah
ah

didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal tanggal 05 Februari


R

es

2013 di bawah Nomor Register Perkara : 02/Pdt.G/2013/PN.Ktl ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori
16 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa atas Gugatan Penggugat tersebut, Tergugat I s/d Tergugat IV

si
telah mengajukan Jawaban secara tertulis tertanggal 29 April 2013 (semuanya dijadikan

satu jawaban) yang disampaikan oleh Kuasa Tergugat I s/d Tergugat IV dalam

ne
ng
persidangan tanggal 02 Mei 2013, yang pada pokoknya sebagai berikut :

do
gu
I DALAM EKSEPSI

1 Bahwa Penggugat tidak punya kedudukan / kwalitas (disqualifacatoir

In
A
exceptie)
ah

lik
• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak

dapat diterima karena Para Penggugat tidak mempunyai kedudukan / kualitas


am

ub
untuk mengajukan gugatan terhadap Para Tergugat (disqualifacatoir exeptie)

tanah objek sengketa yang digugat oleh Para Penggugat telah dihibahkan /
ep
k

diwakafkan oleh Alm. K. Dahlawi kepada Pemerintah Daerah Kabupaten


ah

R
Tanjung Jabung Barat untuk Pembangunan Kantor Camat Betara pada tahun

si
1992 bersama-sama dengan Pak KATNI dan JURI yang masing-masing telah

ne
ng

mewakafkan tanah sebagai berikut :

• K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.

do
gu

• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.


In
A

• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.

• Bahwa ……………
ah

lik

• Bahwa Penggugat atas nama SUJUDI tidak mempunyai kedudukan hukum


m

ub

sebagai Penggugat, karena SUJUDI hanya merupakan cucu dari DAHLAWI

(Pewaris) sedangkan ibu SUJUDI yang bernama KHOTIMAH Binti


ka

ep

DAHLAWI masih hidup maka Penggugat SUJUDI tidak mempunyai


ah

kedudukan hukum (legal standing) sebagai Penggugat, karenanya gugatan


R

es

Penggugat harus ditolak.


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori
-17- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Bahwa Gugatan Penggugat harus dinyatakan tidak dapat diterima karena

si
obscure libel (Kabur)

ne
ng
• Bahwa dalam surat gugatan Penggugat tidak dijelaskan kedudukan hukum dan

hubungan hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II,

do
gu dalam gugatan tidak jelas dasar peralihan hak atas tanah dari K. DAHLAWI

kepada Penggugat dan juga tidak jelas apa hubungan hukum antara Para

In
A
Penggugat dengan K. DAHLAWI apakah anak kandung, anak angkat atau cucu
ah

lik
tidak ada kejelasan.

3 Bahwa gugatan Penggugat kurang pihak (Plurium Litis Consortium)


am

ub
• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak

dapat diterima karena tidak menarik para ahli waris yang lain sebagai
ep
k

Penggugat, bahwa pewaris Alm. DAHLAWI semasa hidupnya mempunyai 5


ah

R
orang anak yaitu :

si
1 SITI ROBINGAH Binti DAHLAWI

ne
ng

2 AKH. JARIR Bin DAHLAWI

3 HINDUN Binti DAHLAWI

do
gu

4 KHOTIMAH Binti DAHLAWI


In
5 BUNYAMIN Bin DAHLAWI
A

Dengan tidak dimasukkannya para ahli waris lain yang sah maka gugatan
ah

lik

Penggugat tersebut kurang pihak (Plurium Litis Consortium) dan tidak memenuhi

syarat formal (cacat formil), oleh karenanya gugatan Penggugat haruslah


m

ub

dinyatakan tidak dapat diterima.

II. DALAM ……………


ka

ep

II DALAM POKOK PERKARA


ah

1 Bahwa segala sesuatu yang telah Tergugat I, II, III dan IV uraikan dalam bagian
R

es

eksepsi mohon dijadikan satu rangkaian dan tidak terpisah dalam konvensi.
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori
18 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Bahwa Tergugat I, II, III dan IV menolak dan menyangkal semua dalil gugatan

si
Penggugat secara keseluruhan kecuali yang diakui tegas demi kepentingan

Tergugat I, II, III dan IV.

ne
ng
3 Bahwa tidak benar dalil Para Penggugat yang mendalilkan Para Tergugat

do
gu mendirikan bangunan tanpa hak di atas tanah objek sengketa, Para Tergugat

mendirikan bangunan secara hak, benar dan sah di atas tanah objek sengketa

In
A
berupa Bangunan Kantor Camat Betara, Gedung Olahraga, Kantor UPTD

Pendidikan Kecamatan Betara dan Bangunan Pendidikan Anak Usia Dina


ah

lik
(PAUD) KB. KENANGA karena bangunan tersebut didirikan di atas tanah yang
am

ub
telah dihibahkan kepada Pemerintah Daerah oleh K. DAHL:AWI bersama

KATNI dan JURI pada tahun 1992 yang mana tanah yang dihibahkan adalah
ep
k

sebagai berikut :
ah

• K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.


R

si
• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.

ne
ng

• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.

4 Bahwa benar pada saat Pemekaran Kecamatan Betara dari Kecamatan induknya

do
gu

Kecmatan Tungkal Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat sekira tahun 1992 yang
In
pada awalnya Ibu Kota Kecamatan Betara di Desa Teluk Sialang, akan tetapi
A

karena Desa Teluk Sialang tidak dapat menyediakan lahan atau tanah untuk
ah

lik

Kantor Camat maka Kepala Desa Teluk Sialang NURDIN dan Sekretaris Desa

MARZUKI menemui Saudara KATNI selaku Kepala Dusun Sukorejo meminta


m

ub

untuk disediakan lahan / tanah untuk Kantor Camat. Ia musyawarah


ka

ep
ah

dengan ……………
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori
-19- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dengan tokoh masyarakat Parit Tomo yang akhirnya setuju untuk menyiapkan

si
lahan atau tanah untuk Kantor Camat yang pada saat musyawarah tersebut telah

dihadiri oleh K. DAHLAWI, JURI (Ketua RT) dan KATNI yang masing-

ne
ng
masing telah menghibahkan tanah sebagai berikut :

do
•gu K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.

• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.

In
A
• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.
ah

lik
Tanah tersebut terletak pada objek perkar yang sedang digugat oleh Para

Penggugat.
am

ub
5 Bahwa tidak benar dalil Para Penggugat yang medalilkan bahwa penguasaan

hak milik Penggugat oleh Para Tergugat dengan mendirikan bangunan dilakukan
ep
k

tanpa hak dan tanpa seizin Penggugat yang menimbulkan kerugian pada diri
ah

Penggugat, perbuatan Para Tergugat mendirikan bangunan di atas objek sengketa


R

si
secra sah dan benar karena tanah objek sengketa telah dihibahkan kepada

ne
ng

Pemerintah Daerah untuk Pembangunan Kantor Camat dan Kantor-kantor

Pemerintah lainnya di lingkungan Kecamatan Betara, pembangunan tersebut

do
gu

sehingga tidak perlu lagi meminta izin kepada Para Penggugat karena tanah
In
tersebut telah beralih haknya secar sah kepada Pemerintah Daerah Kabupaten
A

Tanjung Jabung Barat melalui peralihan hak secara hibah / wakaf.


ah

lik

6 Bahwa tidak beralasan secara hokum Para Penggugat menggugat Para Tergugat

untuk membayar ganti rugi kerugian materiil dan kerugian moril dengan didasari
m

ub

Penggugat telah kehilangan waktu dan biaya untuk berusaha menyelesaikan


ka

permasalahan tanah objek sengketa tersebut, perbuatan Para Penggugat yang


ep

telah berusaha mengungkit-ungkit tanah objek sengketa yang secara jelas telah
ah

dihibahkan dan diwakafkan oleh K. DAHLAWI kepada Pemerintah Daerah


es
M

untuk Pembangunan Kantor Camat Betara sehingga tidak


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori
20 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
ada …………..

si
ada tanggung jawab Para Tergugat atas kerugian Para Penggugat sehubungan

dengan kehendak Para Penggugat untuk meminta kembali tanah objek sengketa

ne
ng
yang secara sah telah diwakafkan / dihibahkan oleh K. DAHLAWI.

do
7gu Bahwa tidak beralasan secara hokum Para Penggugat untuk mengajukan sita

jaminan terhadap Kantor Camat Betara, Kantor UPTD Pendidikan Kecamatan

In
A
Betara dan Bangunan Untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB.

KENANGA karena objek bangunan merupakan bangunan milik Pemerintah


ah

lik
dalam rangka pelayanan publik.
am

ub
8 Bahwa tidak beralasan secara hukum Para Penggugat menggugat uang paksa

(dwangssom) kepada Para Tergugat karena Para Tergugat mendirikan bangunan


ep
k

atas objek sengketa adalah sah dan benr di atas tanah yang dihibahkan dan
ah

diwakafkan oleh K. DAHLAWI bersaa JURI dan KATNI.


R

si
9 Bahwa terhadap dalil-dalil Para Penggugat yang tidak Tergugat tanggapi dalam

ne
ng

jawabn ini bukan berarti Para Tergugat mengakuinya, karena dalil tersebut tidak

ada relavansinya oleh karenanya harus dikesampingkan.

do
gu

Berdasarkan uraian tersebut di atas maka dalil-dalil gugatan Para Penggugat TELAH

TERBANTAH DENGAN CUKUP, oleh karena sudah semestinya dan mohon Majelis
In
A

Hakim yang mulia berkenan mumutus :


ah

lik

1 Menolak gugatan Para Penggugat secara keseluruhan.

2 Menerima dalil-dalil jawaban Tergugat I, II, III dan IV.


m

ub

3 Menghukum Para Penggugat untuk membayar biaya perkara.


ka

Menimbang, bahwa selanjutnya di persidangan Penggugat melalui Kuasanya


ep

mengajukan Tanggapan (Replik) tertulis tertanggal 06 Mei 2013 atas Jawaban Tergugat
ah

I s/d Tergugat IV yang diajukan dalam persidangan tanggal 06 Mei 2013 selanjutnya
R

es

Tergugat I s/d Tergugat IV melalui Kuasanya mengajukan Tanggapan (Duplik) tertulis


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori
-21- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tertanggal 13 Mei 2013 atas Replik Penggugat tersebut yang diajukan dalam

si
persidangan tanggal 13 Mei 2013 ;

Menimbang, …………..

ne
ng
Menimbang, bahwa selanjutnya untuk membuktikan dalil-dalil Gugatannya

do
gu
Penggugat melalui Kuasanya dalam Persidangan telah mengajukan 5 (lima) Bukti Surat

berupa Photo copy dan Photo copy tersebut telah diberi materai yang cukup dan telah

In
A
disesuaikan dengan yang asli ternyata sesuai, yang diberi tanda dengan P-1 s/d P-5,

sebagai berikut :
ah

lik
1 Photo copy Sertifuikat Hak Milik No. 331 atas nama Benyamin dan
am

ub
Sujudi, yang diberi tanda P.1 ;

2 Photo Copy Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Tahun 2013,


ep
k

yang diberi tanda P.2 ;


ah

3 Photo copy Surat dari Dahlawi dari Jawa Tengah, yang diberi tanda P.3 ;
R

si
4 Photo copy Surat dari Ibu Sri dari Jawa Tengah, yang diberi tanda P.4 ;

ne
ng

5 Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun, yang diberi

tanda P.5 ;

do
gu

Menimbang, bahwa atas surat-surat tersebut, Tergugat I s/d Tergugat IV melalui


In
A

kuasanya mengemukakan menanggapinya dalam kesimpulan ;

Menimbang, bahwa selain bukti surat-surat tersebut di atas, Penggugat melalui


ah

lik

Kuasanya di Persidangan telah mengajukan 4 (empat) orang saksi dan telah memberi

keterangannya di bawah sumpah menurut agamanya masing-masing yang pada


m

ub

pokoknya sebagai berikut :


ka

ep

1 Saksi MUNANDIR,
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori
22 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

si
keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta

ne
ng
saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;

• Bahwa, saksi mengetahui lokasi tanah yang digugat yaitu di Parit Tomo RT.06

do
gu Kel. Mekar Jaya Kec. Betara ;

• Bahwa, di atas tanah berdiri bangunan kantor Camat Betara ;

In
A
• Bahwa, tanah tersebut sebenarnya adalah milik Kyai Dahlawi (alm) ;
ah

lik
• Bahwa, …………..
am

ub
• Bahwa, Penggugat 1 (Benyamin) adalah anak Kyai Dahlawi, Penggugat 2

(Sujudi) adalah cucu Kyai Dahlawi ;


ep
k

• Bahwa, saksi sejak kecil ketika saksi kelas 2 SD tinggal di Parit Tomo ;
ah

si
• Bahwa, dasar para Penggugat menggugat adalah Sertifikat ;

• Bahwa, saksi pernah lihat sertifikat tersebut ;

ne
ng

• Bahwa, tanah tersebut adalah benar milik Kyai Dahlawi, namun saksi tidak

do
gu

mengetahui siapa pemilik sebelumnya ;

• Bahwa, dasar Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) menggugat


In
A

adalah Sertifikat karena Benyamin anak Kyai Dahlawi dan Sujudi cucu Kyai
ah

Dahlawi ;
lik

• Bahwa, Sertifikat sekarang atas nama Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2


m

ub

(Sujudi) yang merupakan ahli waris dari Kyai Dahlawi ;


ka

• Bahwa, Kyai Dahlawi memiliki anak yaitu Penggugat 1 (Benyamin), Siti


ep

Hotimah (yang tinggal di Parit Tomo) ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori
-23- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi sejak kelas 2 SD tinggal di Parit Tomo kemudian merantau lebih

si
kurang 5 (lima) tahun tinggal di Tungkal Ulu lalu saksi kembali lagi ke Parit

ne
ng
Tomo sekitar lebih kurang 8 (delapan) tahun yang lalu yaitu sekitar tahun 1995 ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi ketika hidup tinggal di Parit Tomo kemudian ke Jawa

do
gu pada tahun 1991, ketika itu malam hari sebelum Kyai Dahlawi berangkat ke

Jawa saksi ada di rumah Kyai Dahlawi, untuk berkumpul bersama para tetangga

In
A
dan keluarga yang lain guna mengantar keberangkatan Kyai Dahlawi, karena ia
ah

guru ngaji saksi ;

lik
• Bahwa, setelah itu Kyai Dahlawi tak pernah kembali ke Parit Tomo karena tak
am

ub
lama setelah sampai di Jawa ia meninggal di Jawa ;

• Bahwa, di atas tanah tersebut ada Kantor Camat Betara, Gedung GOR, Kantor
ep
k

Diknas, PAUD/TK (ada 4 bangunan diatasnya) ;


ah

si
• Bahwa, …………..

ne
ng

• Bahwa, sekarang tanah tersebut dikuasai oleh pemerintah ;

do
• Bahwa, saksi tidak mengetahui apa dasar pemerintah menguasai tanah tersebut ;
gu

• Bahwa, saksi tidak mengetahui kalau Kyai Dahlawi ada menghibahkan tanah
In
A

tersebut ke pemerintah ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui ada pertemuan desa di mana Kyai Dahlawi
ah

lik

menghibahkan tanah tersebut ke pemerintah ;


m

ub

• Bahwa, saksi mengontrak rumah di Parit Tomo ;


ka

Bahwa, harga sewa tanah seluas 1 pintu di lokasi sengketa saksi tidak tahu;
ep

• Bahwa, hubungan Penggugat 2 (Sujudi) dengan Kyai Dahlawi adalah cucu dari
ah

Kyai Dahlawi ;
R

es

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) adalah anak dari Siti Hotimah ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori
24 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, Siti Hotimah masih hidup sampai dengan sekarang ;

si
• Bahwa, tanah Kyai Dahlawi berubah kepemilikannya atas nama Penggugat 1

ne
ng
(Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) karena Benyamin dan Sujudi adalah ahli

waris Kyai Dahlawi ;

do

gu Bahwa, sepengetahuan saksi, cucu berhak atas warisan sementara orang tuanya

masih hidup apabila ada persetujuan dari para ahli waris yang lain ;

In
A
• Bahwa, untuk anak Kyai Dahlawi yang berada di Jawa berapa orang saksi tidak
ah

lik
mengetahuinya, sementara yang tinggal di Tungkal sepengetahuan saksi adalah

Benyamin (Penggugat 1) dan Siti Hotimah ;


am

ub
• Bahwa, Benyamin adalah anak nomor 5 (lima) yaitu anak bungsu dari

Kyai Dahlawi ;
ep
k

• Bahwa, Kyai Dahlawi memiliki 5 (lima) orang anak ;


ah

R

si
Bahwa, Kantor Camat Betara dibangun pada tahun berapa saksi tidak

mengetahuinya ;

ne
ng

do
gu

• Bahwa, …………..In
A

• Bahwa, rumah saksi ketika itu di Parit Tomo dengan Kantor Camat berjarak

sekitar lebih kurang 1 (satu) Km ;


ah

lik

• Bahwa, saksi sekolah SD di Parit Panglong tepatnya di SD 135 Parit Panglong ;


m

ub

• Bahwa, saksi tamat SD sekitar tahun 1986 ;


ka

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar cerita Kyai Dahlawi mengatakan tanah ini
ep

milik Kyai Dahlawi dan Kyai Dahlawi mau menggugat pemerintah ;


ah

• Bahwa, ketika Kyai Dahlawi masih hidup saksi tidak mengetahui kalau Kyai
R

es

Dahlawi mengatakan mau menggugat kantor camat ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori
-25- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada tahun 1991 Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa ;

si
• Bahwa, sejak tahun 1991, saksi tidak pernah dengar ada ahli waris Kyai Dahlawi

ne
ng
yang lain mau menggugat tanah tersebut ;

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar Kyai Dahlawi mengatakan kalau tanahnya

do
gu dipergunakan untuk pembangunan kantor pemerintah ;

• Bahwa, pada tahun 1985 umur saksi sekitar lebih kurang 10 (sepuluh) tahun,

In
A
ketika itu saksi tidak mengerti dan tidak mengetahui ada rapat desa ;
ah

lik
• Bahwa, saksi kenal dengan Subirman, Rohim, Tugimin adalah masyarakat biasa

dan pada tahun 1985 sudah tua ;


am

ub
• Bahwa, saksi kenal dengan Juri dan saksi tidak mengetahui kalau tanah Juri ada

di daerah saksi ;
ep
k

• Bahwa, Anak-anak Kyai Dahlawi yang di Jawa saksi tidak mengetahuinya tetapi
ah

si
ada anaknya 3 (tiga) orang di jawa namun saksi tidak mengetahui apakah

sekarang masih hidup atau sudah meninggal ;

ne
ng

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi masih ada di Tungkal, bangunan Kantor Camat

do
gu

Betara belum ada ;

• Bahwa, setiap selesai Sholat Maghrib saksi mengaji dengan Kyai Dahlawi di
In
A

Mesjid Parit Tomo (sebelum kantor camat) ;

• Bahwa, …………..
ah

lik
m

ub

• Bahwa, rumah Kyai Dahlawi dengan tanah perkara sekitar jarak lebih kurang 50
ka

(lima puluh) m ;
ep

• Bahwa, pada tahun 1990 bangunan kantor camat belum ada masih berbentuk
ah

belukar dan ada kebun pisang ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori
26 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, alas hak Kyai Dahlawi memiliki tanah tersebut, saksi tidak

si
mengetahuinya ;

ne
ng
• Bahwa, saksi kembali lagi ke Parit Tomo dari Tungkal Ulu pada tahun 2005 ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui rapat pembangunan kantor camat ;

do

gu Bahwa, pekerjaan Kyai Dahlawi selain sebagai guru ngaji juga sebagai petani ;

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar cerita kalau Kyai Dahlawi mengatakan di

In
A
mana letak tanah-tanah miliknya yang lain ;
ah

lik
• Bahwa lokasi tanah Kyai Dahlawi mulai dari Parit Tomo sampai dengan

selokan;
am

ub
• Bahwa, Juri sekarang sudah meninggal dunia ;


ep
Bahwa, Katni masih dan sekarang tinggal di Parit Tomo dan letak rumah Katni
k

kalau dari arah Tungkal adalah sebelum tanah sengketa ;


ah

si
• Bahwa, saksi kenal dengan Isteri Kyai Dahlawi, biasanya saksi memanggil

dengan sebutan mbah Sayem ;

ne
ng

• Bahwa, Mbah Sayem sudah meninggal dunia ;

do
gu

• Bahwa, Kyai Dahlawi dulu yang meninggal baru Mbah Sayem ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi, Kyai Dahlawi memiliki 1 (satu) orang isteri ;


In
A

• Bahwa, pada waktu Kyai Dahlawi ke Jawa, Mbah Sayem tinggal di Parit Tomo ;
ah

lik

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apa tujuan Kyai Dahlawi ke Jawa ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui anak-anak Kyai Dahlawi lahir di mana ;


m

ub

• Bahwa, saksi tidak pernah lihat dan tidak mengetahui Kyai Dahlawi membuat
ka

surat tanah ;
ep

• Bahwa, …………..
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
Direktori
-27- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, yang mengaji di tempat Kyai Dahlawi banyak, antara lain : Rojiun,

si
Rojikun ;

ne
ng
• Bahwa, pada saat saksi mengaji di rumah Kyai Dahlawi, kendaraan roda 4 tujuan

Serdang dan pematang lumut belum bisa lewat baru kendaraan roda 2 yang bisa

do
gu lewat ;

• Bahwa, pada tahun 1991 saksi tidak mengetahui dari Parit Tomo ke Jambi

In
A
menggunakan kendaraan apa ;
ah

lik
• Bahwa, Siti Hotimah adalah kakak dari Penggugat 1 (Benyamin) ;

• Bahwa, Siti Hotimah punya beberapa orang anak, ada anak laki-laki 3 orang dan
am

ub
anak perempuan ada 2 orang, 2 (dua) orang anak sudah meninggal tetapi masih

hidup anak-anaknya ;
ep
k

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) adalah anak pertama dari Siti Hotimah dan Anak
ah

R
Siti Hotimah antara lain :

si
1 Sujudi.

ne
ng

2 Hamdiyah (sudah meninggal dan memiliki anak).

do
3 Siti Maulah (sudah meninggal dan memiliki anak).
gu

4 Bambang.
In
A

5 Faisol.

• Bahwa, Siti Hotimah tinggal di luar tanah sengketa/perkara, yaitu tanah di


ah

lik

sebelah Puskesmas kalau dari arah Tungkal ;


m

ub

• Bahwa, saksitidak mengetahui Siti Hotimah memperoleh tanah tersebut dari

siapa ;
ka

ep

• Bahwa, sepengetahuan saksi tanah sebelah selatan kantor camat (puskesmas)


ah

juga tanah milik Kyai Dahlawi ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
Direktori
28 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) tinggal di dekat rumah orang tuanya (sebelah

si
selatan puskesmas) ;

ne
ng
• Bahwa, Hamdiyah memiliki rumah di Parit Lapis ;

• Bahwa, …………..

do

gu Bahwa, Siti Maulah sekarang tinggal di Serdang ;

• Bahwa, Bambang tinggal ikut dengan orang tuanya dan belum menikah namun

In
A
umurnya sudah dewasa ;
ah

lik
• Bahwa, Paisol sudah menikah dan sekarang tinggal di Tungkal ;

• Bahwa, suami Siti Hotimah sekarang masih hidup ;


am

ub
• Bahwa, untuk Subirman, Nohin, H. Tukimin sekrang sudah meninggal ;
ep
• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar nama Noor Setyobudi ;
k


ah

Bahwa, tanah yang dimiliki oleh Kyai Dahlawi yang ditempati Puskesmas
R

si
dengan tanah yang diperkarakan sekarang lebih luas tanah yang mana saksi tidak

ne
ng

mengetahuinya ;

• Bahwa, saksi kenal dengan Prasetyo yang tinggal di parit tomo, yang tanahnya

do
gu

termasuk tanah yang di sertifikat ;

• Bahwa, Prasetyo dapat tanah tersebut dapat dari hibah ;


In
A

• Bahwa, Prasetyo adalah adik ipar dari Penggugat 2 (Sujudi) ;


ah

lik

• Bahwa, Isteri Penggugat 2 (Sujudi) adalah Tugiah Rahayu, Isteri Prasetyo adalah

adik dari Subirman ;


m

ub

• Bahwa, Anak-anak Siti Hotimah sudah mendapatkan bagian tanah atau tidak,
ka

saksi tidak mengetahuinya ;


ep

• Bahwa, saksi tidak kenal dengan Nurdin, Marzuki (mantan kades), M. Sugeng
ah

(mantan bupati) ;
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
Direktori
-29- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar dan tidak mengetahui Kyai Dahlawi

si
menghibahkan atau mewakafkan tanah tersebut kepada orang lain ;

ne
ng
• Bahwa, Kyai Dahlawi ke Jawa seingat saksi sendirian, saksi tidak mengetahui

kalau bersama Siti ;

do
gu
• Bahwa, …………..

In
A
ah

lik
• Bahwa, pada tahun 1991 pertemuan saksi dengan Kyai Dahlawi malam hari

sebelum k. Dahlawi ke Jawa tetapi saksi tidak mengetahui kapan Kyai Dahlawi
am

ub
sampai di Jawa ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui ada surat dari Kyai Dahlawi dari jawa (bukti P.3)
ep
k

dan surat dari ibu Sri dari Jawa Tengah (bukti P.4) ;
ah

R
• Bahwa, pada saat mengaji dengan Kyai Dahlawi, tidak ada tulis menulis ;

si
• Bahwa, saksi tidak pernah ketemu dengan anak Kyai Dahlawi yang bernama Siti,

ne
ng

Hindun, Siti Robingah, Ahmad Jarir ;

do
gu

• Bahwa, Siti Hotimah nama panggilannya apa saksi tidak tahu ;

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa, Mbah Sayem (isteri
In
A

Kyai Dahlawi) masih hidup ;

• Bahwa, Mbah Sayem meninggal tahun berapa saksi tidak tahu ;


ah

lik

• Bahwa, ketika Mbah Sayem meninggal saksi tidak berada di Parit Tomo karena
m

ub

saksi sering berpergian ;


ka

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar Kyai Dahlawi membagi-bagikan hartanya


ep

kepada ahli warisnya namun sepengetahuan saksi harta Kyai Dahlawi jatuh ke
ah

anak-anaknya ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
Direktori
30 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar bagian dari harta warisan Siti Hotimah

si
dibagi-bagikan kepada anak-anaknya/adik-adik Penggugat 2 (Sujudi) ;

ne
ng
• Bahwa, ketika saksi SD, saksi tidak mengetahui siapa nama camatnya ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui Kelurahan Mekar Jaya sebelumnya masuk desa

do
gu apa ;

• Bahwa, saksi pernah mendengar nama Desa Sialang ;

In
A
• Bahwa, sepengetahuan saksi daerah tersebut masuk ke Parit Panglong ;
ah

lik
• Bahwa, saks tidak pernah mendengar dan tidak mengetahui ibu kota kecamatan

dipindahkan ke Parit Tomo ;


am

ub
ep • Bahwa, …………..
k

• Bahwa, ketika saksi ke Tungkal Ulu / Pelabuhan Dagang, saksi belum menikah ;
ah

si
• Bahwa, keempat bangunan yaitu kantor camat, GOR, UPTD dan PAUD tidak

dibangun serentak/dibangun secara bertahap ;

ne
ng

2 Saksi NASIKHUN,

do
gu

• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta


In
A

saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;


ah

lik

• Bahwa, saksi sekarang tinggal di dekat kantor Camat Betara tepatnya sebelah

utara Kantor Camat Betara arah ke Jambi ;


m

ub

• Bahwa, saksi masuk dan datang ke Kabupaten Tanjung Jabung pada tahun 1980 ;
ka


ep

Bahwa, tujuan saksi datang ke Kabupaten Tanjung Jabung adalah untuk

merantau lalu saksi bekerja di Gudang Kayu milik H. Ridwan yang terletak di
ah

Jalan Melati Tungkal Ilir ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
Direktori
-31- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada saat bekerja di Gudang Kayu tersebut saksi tinggal dan menetap di

si
Tungkal ;

ne
ng
• Bahwa, sekitar bulan Februari 1984 saksi pindah ke Serdang Jaya untuk bertani

dan bekerja dengan orang jawa yang tinggalnya di Tungkal ;

do

gu Bahwa, isteri saksi adalah orang Parit Tomo ;

• Bahwa, setelah menikah saksi tinggal di Parit Tomo sejak tahun 1989 ;

In
A
• Bahwa, pada tahun 1989 saksi kenal dengan Kyai Dahlawi ;
ah

lik
• Bahwa, istri saksi adalah anak H. Maksum dan H. Maksum adalah menantu Kyai

Dahlawi ;
am

ub
• Bahwa, isteri saksi bernama Siti Maulah dan sekarang sudah meninggal dunia ;


ep
Bahwa, saksi mempunyai 3 (tiga) orang anak dan salah satunya sekarang sudah
k

dewasa ;
ah

si
• Bahwa, …………..

ne
ng

• Bahwa, pada tahun 1989 ketika saksi menikah, Kyai Dahlawi masih hidup ;

do
gu

• Bahwa, Kyai Dahlawi meninggal dunia saksi lupa tetapi pada saat Kyai Dahlawi

mau ke Jawa saksi yang mengantar Kyai Dahlawi ke Jambi ;


In
A

• Bahwa, saksi mengantar Kyai Dahlawi lewat darat dari Betara ke Simpang 35
ah

lik

jalan raya Jambi – Pekan Baru (KM 35) lalu ke Jambi ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi pergi ke Jawa pada tahun 1991 ;


m

ub

• Bahwa, yang berangkat ke Jawa adalah selain Kyai Dahlawi ada juga anak dan
ka

menantunya yang datang menjemput yaitu Sri dan suaminya Jarir ;


ep

• Bahwa, sepengetahuan saksi, Kyai Dahlawi mempunyai anak antara lain :


ah

Benyamin, Siti Hotimah (mertua saksi) Ibu Siti (yang ada di Jawa) dan Wak
es
M

Jarir ;
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31
am

u b
Direktori
32 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, seingat saksi anak Kyai Dahlawi lebih dari 4 (empat) orang tetapi yang

si
saksi ingat hanyalah 4 (empat) orang saja ;

ne
ng
• Bahwa, sepengetahuan saksi keempat orang anak Kyai Dahlawi masih hidup ;

• Bahwa, saksi mengetahui tanah yang diperkarakan antara Penggugat dengan

do
gu Tergugat I s/d Tergugat IV ;

• Bahwa, di atas tanah yang sekarang menjadi objek sengketa ada berdiri Kantor

In
A
Camat Betara, GOR, Kantor Dinas dan TK ;
ah

lik
• Bahwa, sampai sekarang kantor camat tersebut masih dipakai ;

• Bahwa, untuk GOR kadang-kadang masih dipakai untuk bulu tangkis dan Judo ;
am

ub
• Bahwa, saksi tidak mengetahui siapa sekarang yang mengurus dan mengelola

GOR tersebut ;
ep
k

• Bahwa, untuk PAUD/TK masih dipakai sampai dengan sekarang tetapi saksi
ah

si
tidak mengetahu siapa kepala sekolahnya ;

• Bahwa, untuk kantor dinas, saksi tidak mengetahui kantor dinas apa yang berdiri

ne
ng

di sana ;

do
gu

• Bahwa, …………..
In
A

• Bahwa, saksi pindah ke daerah Serdang Jaya pada tahun 1992 ;


ah

• Bahwa, setelah tahun 1991 Kyai Dahlawi pulang ke Jawa dan tidak kembali lagi
lik

ke Tungkal ;
m

ub

• Bahwa, isteri Kyai Dahlawi yang bernama Sayem tidak ikut pulang ke Jawa ;
ka

• Bahwa, Kyai Dahlawi hanya punya 1 (satu) isteri ;


ep

• Bahwa, apakah Penggugat dengan Siti Hotimah, Siti dan Jarir adalah satu ibu
ah

atau tidak saksi tidak mengetahuinya ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 32
am

u b
Direktori
-33- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, yang saksi tahu untuk Bunyami (Penggugat I) dengan Hotimah

si
merupakan 1 (satu) ibu yaitu Ibu Sayem ;

ne
ng
• Bahwa, sekarang Ibu Sayem sudah meninggal dunia ;

• Bahwa, saksi tidak ingat kapan Kyai Dahlawi meninggal dunia ;

do

gu Bahwa, yang meninggal dunia terlebih dahulu adalah Kyai Dahlawi kemudian

Mbah Sayem lalu isteri saksi pada tahun 2003 ;

In
A
• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi masih hidup dan tinggal di Parit Tomo, kantor
ah

lik
camat dan 3 (tiga) bangunan lainnya belum dibangun ;

• Bahwa, kantor camat dibangun setelah Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa dan
am

ub
meninggal di Jawa ;

• Bahwa, pada saat itu tidak ada tahlilan ketika Kyai Dahlawi meninggal dunia ;
ep
k

• Bahwa, pada saat kantor camat dibangun tidak serempak dibangun bangunan
ah

si
yang lainnya ;

• Bahwa, yang pertama dibangun adalah kantor camat lalu kantor dinas kemudian

ne
ng

GOR dan yang terakhir adalah gedung PAUD/TK ;

do
gu

• Bahwa, saksi tidak ingat kapan persisnya kantor camat dibangun ;

• Bahwa, ketika kantor camat dibangun tetapi tidak dengan pagar-pagarnya, pagar
In
A

baru di bangun belakangan ;


ah

lik

• Bahwa, …………..
m

ub
ka

• Bahwa, setelah kantor camat di bangun kemudian Mbah Sayem meninggal


ep

dunia ;
ah

• Bahwa, sekarang yang tinggal di Tungkal / Betara adalah Bunyamin (Penggugat


es

I) dan Ibu Siti Hotimah ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 33
am

u b
Direktori
34 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, atas pembangunan kantor camat tersebut, saksi tidak mengetahui apakah

si
pada saat itu Penggugat protes / keberatan atau tidak ;

ne
ng
• Bahwa, kantor camat dibangun di atas tanah Penggugat ;

• Bahwa, ketika kantor camat dibangun saksi sudah tinggal di Serdang ;

do

gu Bahwa, asal usul tanah yang dibangun kantor camat adalah tanah milik

Kyai Dahlawi ;

In
A
• Bahwa, setelah Kyai Dahlawi meninggal dunia, saksi tidak mengetahui apakah
ah

lik
ada pembagian harta warisan peninggalan Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi tidak pernah mendengar ada pembagian harta waris
am

ub
Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi semasa hidupnya mengajar mengaji ;


ep
k

• Bahwa, saksi tidak pernah dengar Kyai Dahlawi menghibahkan tanahnya yang
ah

si
sekarang menjadi objek sengketa ;

• Bahwa, pada tahun 1989, saksi tinggal di Parit Tomo dan berjarak dengan kantor

ne
ng

camat sekarang yaitu sebelah puskesmas ;

do
gu

• Bahwa, saksi pindah dari rumah mertua ke Serdang karena saksi ingin mandiri ;

• Bahwa, saksi tinggal bersama mertua sejak tahun 1989 s/d 1992 ;
In
A

• Bahwa, sampai dengan sekarang saksi masih sering mengunjungi mertua saksi
ah

lik

pada saat lebaran ;

• Bahwa, saksi tidak ingat persis kapan kantor camat berdiri ;


m

ub

• Bahwa, sepengetahuan saksi ada Papan Merk “KPK Betara” pada tahun 1989
ka

tetapi letaknya di depan bangunan puskesmas sekarang ;


ep

• Bahwa, …………..
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 34
am

u b
Direktori
-35- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, sebelum pembangunan kantor camat, saksi tidak tahu apakah ada hibah

si
tanah untuk pembangunan kantor camat tersebut dan saksi tidak tahu luasnya ;

ne
ng
• Bahwa, Camat Betara yang pertama adalah Noor Setyobudi ;

• Bahwa, pada saat saksi masih tinggal di Parit Tomo menumpang di rumah

do
gu mertua saksi, tidak ada yang memberitahu saksi akan dibangun kantor camat di

dekat rumah mertua saksi ;

In
A
• Bahwa, Plang merk nama tersebut dari kayu triplek dan tiang besi dan tidak bisa
ah

lik
diangkat-angkat orang ;

• Bahwa, sepengatahun saksi tanah yang dipasang plang merk nama tersebut
am

ub
adalah tanah milik Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi tidak pernah memperlihatkan surat tanahnya kepada saksi
ep
k

tetapi Kyai Dahlawi pernah mengatakan kepada saksi kalau tanah yang ada
ah

R
Plang merk nama tersebut adalah tanah miliknya ;

si
• Bahwa, setelah kantor camat dibangun kemudian ada dibangun bangunan milik

ne
ng

penduduk yaitu Kayun dan Tono ;

do
gu

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah Kayun tinggal dan menetap di sana

karena menumpang atau membeli tanah sendiri ;


In
A

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah Tono tinggal dan menetap di sana karena

menumpang atau membeli tanah sendiri ;


ah

lik

• Bahwa, sepengetahuan saksi Tono tidak mempunyai hubungan keluarga dengan


m

ub

Penggugat ;


ka

Bahwa, selain itu ada juga orang lain dan Prasetyo yang tinggal dan menetap di
ep

dekat kantor camat ;


ah

• Bahwa, saksi kenal dengan Prasetyo yang merupakan adik Sujudi (Penggugat
R

es

II) ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 35
am

u b
Direktori
36 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
• Bahwa, …………..

ne
ng
• Bahwa, hubungan Bunyamin (Penggugat I) dengan Sujudi (Penggugat II) adalah

do
gu paman dengan keponakan ;

• Bahwa, hubungan saksi dengan Sujudi (Penggugat II) adalah saksi merupakan

In
A
adik ipar Sujudi (Penggugat II) tetapi sekarang isteri saksi sudah meninggal ;
ah

lik
• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi masih hidup, Sujudi (Penggugat II) dipelihara

dan ikut serta diasuh oleh Kyai Dahlawi ;


am

ub
• Bahwa, anak-anak yang lain dari Siti Hotimah tidak ada yang dipelihara dan ikut

serta diasuh oleh Kyai Dahlawi ;


ep
k

• Bahwa, pada tahun 1989 ada papan merk nama “KPK Betara” dan pada saat itu
ah

R
belum ada bangunan kantor puskesmas ;

si
• Bahwa, tanah yang ada bangunan kantor camat dan puskesmas adalah tanah

ne
ng

milik Kyai Dahlawi ;

do
gu

• Bahwa, saksi pernah mendapat cerita dari Kyai Dahlawi kalau tanah miliknya

adalah dari yang berbatasan dengan parit sampai dengan belokan ;


In
A

• Bahwa, sepengetahuan saksi, yang dibangun terlebih dahulu adalah puskesmas

baru kantor camat ;


ah

lik

• Bahwa, saksi pindah ke Parit Tomo pada tahun 1989 ;


m

ub

• Bahwa, selama saksi tinggal di Parit Tomo saksi tidak pernah berurusan dengan
ka

kantor kecamatan ;
ep

• Bahwa, pada saat ada papan / plang merk nama belum ada bangunan apa-apa ;
ah

• Bahwa, saksi tidak tahu apa arti dan kepanjangan dari KPK di papan merk nama
R

es

tersebut ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 36
am

u b
Direktori
-37- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi tidak mengetahui Siti Hotimah anak yang ke berapa K. Dahlawi

si
karena saksi tidak pernah menanyakan hal tersebut kepada isteri saksi ;

ne
ng
• Bahwa, sepengetahuan Siti Hotimah mempunyai 3 (tiga) orang anak yaitu Sujudi

(Penggugat I), Hamdiah (alm) tetapi sudah mempunyai anak dan isteri saksi ;

do
gu • Bahwa, …………..

In
A
• Bahwa, pemilik tanah yang sekarang menjadi objek sengketa sepengetahuan
ah

lik
saksi adalah Penggugat ;

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar mengenai pembagian harta warisan


am

ub
Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah isteri saksi mendapat bagian dari harta
ep
k

warisan Kyai Dahlawi ;


ah

R

si
Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah apabila Siti Hotimah masih hidup

pembagian harta warisan Kyai Dahlawi bisa turun ke anak Siti Hotimah ;

ne
ng

• Bahwa, sepengetahuan saksi, tanah milik Kyai Dahlawi yang sekarang menjadi

do
gu

objek sengketa beralih nama kepada Penggugat dan saksi melihat sertifikat tanah

tersebut ketika Benyamin (Penggugat I) mau pinjam uang ke Bank ;


In
A

• Bahwa, sertifikat tersebut tahun berapa saksi tidak mengetahuinya begitu juga

dengan ukurannya ;
ah

lik

• Bahwa, saksi tidak mengetahui pada saat tanah tersebut masih atas nama
m

ub

Kyai Dahlawi suratnya berbentuk apa ;


ka

Bahwa, sepengetahuan saksi Mbah Sayem meninggal dunia pada tahun 1996 /
ep

1997 ;
ah

• Bahwa, saksi kenal dengan Katni yang pada saat itu sebagai Kepala Dusun Parit
R

es

Tomo ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 37
am

u b
Direktori
38 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, sepengetahuan saksi Katni sekarang masih hidup ;

si
• Bahwa, sepengetahuan saksi di Parit Tomo tidak ada yang bernama Pak Juri ;

ne
ng
• Bahwa, saksi tidak pernah mengetahui kalau Katni adalah anak angkat

Kyai Dahlawi ;

do

gu Bahwa, saksi tidak mengetahui siapa-siapa saja yang menjadi anak angkat

Kyai Dahlawi ;

In
A
• Bahwa, Parit Tomo dulu masuk dalam daerah Dusun Sialang ;
ah

lik
• Bahwa, …………..
am

ub
• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar Kadus yang bernama Nurdin ;


ep
Bahwa, setelah tahun 1991, anak-anak Kyai Dahlawi yang 2 (dua) orang yang
k

ikut ke Jawa tidak pernah kembali ke Tungkal / Betara ;


ah

si
• Bahwa, sebelum adanya gugatan ini, saksi tidak pernah mendengar Penggugat

mengajukan keberatan ke Pemda ;

ne
ng

• Bahwa, seingat saksi setelah 8 (delapan) tahun melihat plang merk nama “KPK

do
gu

Betara” baru ada bangunan kantor camat ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah pada tahun 1992 ada rapat-rapat atau
In
A

musyawarah untuk membahas pembangunan kantor camat ;


ah

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi meninggal dunia kantor camat belum ada /
lik

belum berdiri ;
m

ub

• Bahwa, pada tahun 1997 kantor camat belum ada yang ada baru puskesmas ;
ka

• Bahwa, saksi tidak pernah melihat kalau di bagian belakang kantor camat ada
ep

KUA ;
ah

• Bahwa, sepengetahuan saksi antara kantor camat dengan puskesmas ada gang /
es
M

jalan ;
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 38
am

u b
Direktori
-39- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, ketika puskesmas dibangun gang / jalan setapak belum ada ;

si
• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi masih hidup, saksi tidak pernah mendengar Kyai

ne
ng
Dahlawi dan Mbah Sayem mengatakan kalau tanah yang sekarang menjadi objek

sengketa menjadi milik Penggugat ;

do

gu Bahwa, saksi tidak mengetahui selain tanah yang sekarang menjadi objek

sengketa apakah Kyai Dahlawai ada mempunyai tanah-tanah di tempat lain ;

In
A
3 Saksi HARMAINI,
ah

lik
• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta


am

ub
saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;
ep
• Bahwa, …………..
k


ah

Bahwa, saksi mengerti perkara ini masalah tanah ;


R

si
• Bahwa, tanah yang digugat oleh Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2

ne
ng

(Sujudi) karena dibangun kantor camat ;

• Bahwa, yang digugat adalah pemerintah ;

do
gu

• Bahwa, saksi tinggal di Parit Tomo sejak tahun 1981 sampai dengan sekarang ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi objek tanah dahulu milik Kyai Dahlawi ;


In
A

• Bahwa, hubungan Kyai Dahlawi dengan Penggugat 1 (Benyamin) adalah ayah


ah

lik

dan anak sedangkan Penggugat 2 (Sujudi) adalah cucu kandung dari Kyai

Dahlawi ;
m

ub

• Bahwa, saksi tidak mengetahui alasan pemerintah daerah mendirikan bangunan


ka

kantor camat ;
ep

• Bahwa, saksi tidak mengetahaui ada atau tidak pertemuan masyarakat dengan
ah

pemerintah daerah untuk mendirikan bangunan ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 39
am

u b
Direktori
40 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, di atas tanah perkara ada bangunan kantor camat, GOR, Diknas dan

si
PAUD ;

ne
ng
• Bahwa, tanah objek sengketa dengan rumah saksi berseberangan parit ;

• Bahwa, saksi pernah mendengar namanya Kayun dan tinggal di daerah tersebut ;

do

gu Bahwa, Kayun tidak ada hubungan keluarga dengan Penggugat 1 (Benyamin)

dan Penggugat 2 (Sujudi) ;

In
A
• Bahwa, Kayun beli tanah dari Penggugat 1 (Benyamin) ;
ah

lik
• Bahwa, saksi tidak mengetahui berapa harga tanah yang dibeli oleh Kayun ;

• Bahwa, saksi tinggal di Parit Tomo adalah sebagai pendatang. Sementara isteri
am

ub
saksi adalah penduduk asli di daerah tersebut ;


ep
Bahwa, saksi tidak mengetahui harga tanah di daerah tersebut dan saksi tidak
k

pernah tanya berapa harga tanah di sekitar daerah tersebut ;


ah

si
• Bahwa, …………..

ne
ng

do
gu

• Bahwa, saksi asli orang Teluk Kuali (Ibu saksi) sedangkan ayah saksi orang

Muara Labuh (Sumatera Barat) ;


In
A

• Bahwa, saksi sejak tahun 1981 tinggal di Parit Tomo dan saat itu belum
ah

menikah, baru pada tahun 1982 saksi menikah ;


lik

• Bahwa, saksi kenal dengan Kyai Dahlawi ;


m

ub

• Bahwa, pada tahun 1981 Kyai Dahlawi masih hidup dan sehat ;
ka

• Bahwa, Istri Kyai Dahlawi biasa dipanggil dengan sebutan Mbah Sayem ;
ep

• Bahwa, Isteri Kyai Dahlawi sepengetahuan saksi 1 (satu) orang ;


ah

• Bahwa, sepengetahuan saksi, Kyai Dahlawi dan Mbah Sayem memiliki 2 (dua)
es
M

orang anak yaitu :


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 40
am

u b
Direktori
-41- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1 Benyamin, memiliki 1 (satu) orang isteri dan 1 (satu) orang anak.

si
2 Khotimah, memiliki anak dan yang saya tahu hanya Penggugat 2 (Sujudi).

Anak laki-laki semua.

ne
ng
• Bahwa, Kyai Dahlawi sekarang sudah meninggal ;

do
•gu Bahwa, saksi ketemu dengan Kyai Dahlawi terakhir pada tahun 1991 ketika

Kyai Dahlawi mau ke Jawa ;

In
A
• Bahwa, 2 (dua) hari sebelum Kyai Dahlawi mau ke Jawa, Kyai Dahlawi pamit ke
ah

lik
rumah saksi ;

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) dan Khotimah tidak ikut ke Jawa ;


am

ub
• Bahwa, ketika itu jalan sudah bisa dilalui dengan kendaraan ;

• Bahwa, setelah ke Jawa pada tahun 1991, Kyai Dahlawi tidak kembali lagi ke
ep
k

Jambi / Tungkal ;
ah

R

si
Bahwa, Kyai Dahlawi hanya beberapa bulan tinggal di Jawa dan akhirnya

meninggal di Jawa ;

ne
ng

• Bahwa, ada acara tahlilan malam ke-3 meninggalnya Kyai Dahlawi ;

do
gu

• Bahwa, acara tahlilan di rumah Mbah Sayem :

• Bahwa, acara tahlilan tidak disebutkan dalam rangka apa ;


In
A

• Bahwa, …………..
ah

• Bahwa, tidak ada pembangian harta warisan ketika acara tahlilan ;


lik

• Bahwa, Mbah Sayem sudah meninggal pada tahun 1997 ;


m

ub

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi ke Jawa kantor camat belum dibangun ;
ka

• Bahwa, saksi mengetahui berdirinya kantor camat, namun tahun pastinya berdiri
ep

kantor camat saksi tidak mengetahuinya ;


ah

• Bahwa, saksi mengetahui pada saat ada penggalian tanah untuk pembangunan
es
M

kantor camat, pembangunan dikerjakan oleh pemborong ;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 41
am

u b
Direktori
42 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah Khotimah dan Benyamin ada atau tidak

si
di daerah tersebut pada saat pembangunan kantor camat ;

ne
ng
• Bahwa, dari tahun 1991 sampai dengan sekarang Penggugat 1 (Benyamin) tidak

pernah pindah dari daerah tersebut ;

do

gu Bahwa, pada tahun 1991 sampai dengan sekarang Khotimah tidak pernah pindah

dari daerah tersebut ;

In
A
• Bahwa, yang lebih dahulu ada antara gang/lorong dengan kantor camat dan
ah

lik
Puskesmas adalah kantor camat, gang/lorong baru ada Puskesmas ;

• Bahwa, antara kantor camat dan gang/lorong yang duluan di bangun adalah
am

ub
lorong/gang

• Bahwa, antara lorong/gang dengan UPTD dan PAUD yang duluan dibangun
ep
k

adalah lorong/gang kemudian kantor UPTD dan PAUD ;


ah

R

si
Bahwa, saksi tidak pernah mendengar nama Siti Robingah, Jarir dan Hindun :

• Bahwa, H. Noor Setyobudi dahulu adalah Camat yang pertama kali, bertugas di

ne
ng

Kecamatan Betara ;

do
gu

• Bahwa, saksi tidak pernah lihat dan tidak mengetahui ada rembukan antara

camat H. Noor Setyobudi dengan pihak keluarga Penggugat 1 (Benyamin) dan


In
A

Penggugat 2 (Sujudi) ;

• Bahwa, saksi pernah mendengar yang namanya Katni dan sekarang masih
ah

lik

hidup ;
m

ub

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar Katni ada mewakafkan tanah ;


ka

• Bahwa, …………..
ep

• Bahwa, setelah tahun 1982 sampai dengan sekarang saksi menetap disana :
ah

• Bahwa, saksi pernah belajar mengaji dengan Kyai Dahlawi ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 42
am

u b
Direktori
-43- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, Kyai Dahlawi tidak pernah cerita kepada saksi mengenai mana saja

si
tanah-tanah miliknya ;

ne
ng
• Bahwa, saksi mengetahui tanah objek sengketa dulu milik Kyai Dahlawi lalu

milik penggugat 1 (Benyamin) dan penggugat 2 (Sujudi) dan saksi pernah

do
gu diperlihatkan sertifikatnya ;

• Bahwa, sertifikat sudah ada sebelum pembangunan kantor camat ;

In
A
• Bahwa, saksi tidak pernah lihat ada plang nama “KPK” (Kantor Perwakilan
ah

lik
Kecamatan);

• Bahwa, saksi mengetahui atas dasar apa di atas tanah sengketa dibangun kantor
am

ub
camat ;

• Bahwa, saksi mengetahui tanah objek sengketa adalah milik Penggugat 1


ep
k

(Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) karena sertifikat yang saksi lihat atas
ah

R
nama Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) ;

si
• Bahwa, ketika kantor camat didirikan saksi tidak mengetahui apakah ada protes/

ne
ng

keberatan ;

do
gu

• Bahwa, Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) cerita kepada saksi,

mempertanyakan kenapa diatas tanah para Penggugat dibangun kantor camat dan
In
A

Penggugat 1 (Benyamin) mengatakan hal tersebut dirumahnya ketika saksi

sedang belanja di toko Penggugat 1 (Benyamin) ;


ah

lik

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar Kyai Dahlawi ada menghibahkan tanah ;
m

ub

• Bahwa, saksi tidak pernah melihat ada material bangunan di lokasi tanah

sengketa ;
ka

ep

• Bahwa, pada tahun 1981 umur saksi lebih kurang 20 (dua puluh) tahun ketika
ah

tinggal di Parit Tomo ;


R

es

• Bahwa, …………..
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 43
am

u b
Direktori
44 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
• Bahwa, sebelum menikah saksi tinggal di dekat Kuala di Parit Tomo

ne
ng
menumpang di atas tanah Katni (Kadus) dan saksi tinggal disana lebih kurang

selama 1 (satu) tahun ;

do
•gu Bahwa, lokasi tanah Katni jauh dari tanah Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui kalau Katni adalah anak angkat dari Kyai

In
A
Dahlawi ;
ah

lik
• Bahwa, pada tahun 1982 saat saksi mengurus surat menyurat masih di kantor

Sialang ;
am

ub
• Bahwa, saksi tidak mengetahui siapa Kepala Desa Sialang pada saat itu :

• Bahwa, saksi tidak tahu dengan yang namanya Noordin ;


ep
k

• Bahwa, saksi tidak mengetahui Kyai Dahlawi ke Jawa ke tempat siapa ;


ah

si
• Bahwa, dahulu ada KUA di belakang kantor camat yaitu disamping PAUD /TK ;

• Bahwa, KUA yang membangun adalah Negara ;

ne
ng

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) adalah anak dari Khotimah ;

do
gu

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) ada adik-adiknya ;

• Bahwa, bangunan rumah yang lain yang ada di atas tanah Kyai Dahlawi dibeli
In
A

dari Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) ;


ah

lik

• Bahwa, Penggugat 2 (Sujudi) hubungan dengan Penggugat 1 (Benyamin) adalah

paman ;
m

ub

• Bahwa, Ibu dari penggugat 2 (Sujudi) sekarang masih hidup ;


ka

• Bahwa, saksi tidak pernah mengetahui ada pembagian atau tidak terhadap harta
ep

warisan Kyai Dahlawi ;


ah

• Bahwa, Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) pernah menggerutu/


es
M

ngedumel/keberatan atas pembangunan kantor camat dan saksi mengetahuinya


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 44
am

u b
Direktori
-45- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
setelah ada gugatan ini sedangkan sebelumnya saksi tidak pernah

si
mendengarnya ;

ne
ng
• Bahwa, …………..

do
•gu Bahwa, bangunan GOR yang membangunnya adalah camat ;

• Bahwa, sebelum tanah balik nama atas nama Penggugat 1 (Benyamin) dan

In
A
Penggugat 2 (Sujudi) tanah kepemilikannya atas nama Kyai Dahlawi ;
ah

lik
• Bahwa, kantor camat lebih dahulu dibangun baru kemudian Puskesmas ;

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar keluarga Penggugat 1 (Benyamin) dan


am

ub
Penggugat 2 (Sujudi) dijanjikan menjadi pegawai oleh pemerintah daerah ;

• Bahwa, pembangunan kantor camat dan pagarnya dibangun secara bertahap ;


ep
k

• Bahwa, pada saat pembangunan pagar saksi tidak mengetahui apakah ada protes
ah

si
atau tidak dari Penggugat 1 (Benyamin) dan Penggugat 2 (Sujudi) ;

• Bahwa,Kantor KUA sekarang pindah ke pinggir jalan besar namun saksi tidak

ne
ng

mengetahui dibangun di atas tanah siapa ;

do
gu

• Bahwa, tanah saksi atas nama isteri saksi sendiri ;

4 Saksi ZAHMIL KURDA,


In
A

• Bahwa benar, saksi tidak kenal dengan Penggugat dan tidak mempunyai
ah

lik

hubungan keluarga juga tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan

Penggugat serta saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat
m

ub

IV ;
ka

• Bahwa saksi dulu bertugas sebagai Kasubag Tata Praja Pemda Tanjung Jabung
ep

Barat dari tahun 1988 s/d tahun 1992 dan sekarang sudah pensiun ;
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 45
am

u b
Direktori
46 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada tahun 1990, ada rencana Ibu Kota Kecamatan pemekaran yaitu

si
Kecamatan Betara terletak di Sialang namun karena kesulitan lahan (tanah

ne
ng
hambut) maka dipindahkan ;

• Bahwa, kemudian saksi bersama dengan Katni (kepala dusun) dapat informasi

do
gu ada areal di Parit Tomo, katanya milik Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, setelah mengetahui siapa pemiliknya dan berapa ukurannya kemudian

In
A
saksi melapor ke bagian pemerintahan Kabupaten Tanjung Jabung ;
ah

lik
• Bahwa, ..............

• Bahwa, saksi pergi ke lokasi bersama dengan Katni ;


am

ub
• Bahwa, lokasinya adalah yang sekarang dibangun Puskesmas ;

• Bahwa, saksi ditugaskan untuk mencari areal oleh Bupati untuk mencari lahan
ep
k

untuk dibangun kantor camat ;


ah

si
• Bahwa, setelah areal tanah yang dimaksud dapat maka saksi melaporkan tetapi

untuk penyelesaian administrasinya saksi tidak ikut dan sepengetahuan saksi

ne
ng

diselesaikan oleh bagian umum (Abdulan Minjen) ;

do
gu

• Bahwa, saksi tidak mengetahui ada rembukan antara masyarakat dengan

pemerintah daerah ;
In
A

• Bahwa, ukuran tanah yaitu 50 m x 100 m dan pemiliknya adalah Kyai Dahlawi ;
ah

• Bahwa, Kyai Dahlawi sudah menguasakan pengurusannya kepada Pak Nohim ;


lik

• Bahwa, untuk penyelesaian administrasi saksi tidak dilibatkan ;


m

ub

• Bahwa, saksi mengetahui status tanah tersebut dihibahkan / diwakaf atau jual
ka

beli kepada pemerintah daerah ;


ep

• Bahwa, pada tahun 1991 dijadwalkan untuk pembangunan kantor camat karena
ah

belum ada dana maka dibangun Puskesmas yang sudah ada dananya atas dasar
es

INPRES Kesehatan ditempat yang rencananya akan dibangun kantor camat ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 46
am

u b
Direktori
-47- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi tidak kenal dengan yang namanya H. Tukimin dan Subirman ;

si
• Bahwa, saksi mengetahui ada plang bertuliskan “lokasi pembangunan KPK”

ne
ng
yang memasang plang dari pihak kecamatan ;

• Bahwa, Plang tersebut dipasang di lokasi tempat puskesmas sekarang berdiri ;

do

gu Bahwa, Camat Betara pertama kali bernama Noor Setyobudi sedangkan KPK

pertama kali bernama Helmi Gazali :

In
A
• Bahwa, Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung Jabung tidak ada kaitannya
ah

lik
dengan kantor camat ;

• Bahwa, tidak ada dibuat catatan pertemuan antara saksi, Katni dan Nohim ;
am

ub
ep • Bahwa, ………….
k

• Bahwa, Informasi dari Nohim yang disampaikan oleh Katni bahwa ada areal
ah

si
tanah ;

• Bahwa, pada saat pengukuran ada saksi, Nohim dan orang dari Kantor

ne
ng

Perwakilan Kecamatan ;

do
gu

• Bahwa, tanah yang diukur adalah tanah milik Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksitidak ingat kapan dibangun kantor camat ;


In
A

• Bahwa, Nohim ketika itu jabatannya Kepala Dusun, kadesnya ketika itu
ah

lik

Noordin ;

• Bahwa, tidak ada surat menyurat tanah bahwa akan dibangun kantor camat ;
m

ub

• Bahwa, saksi di bagian pemerintahan pada tahun 1988 sebagai Kasubag Tata
ka

Praja sampai tahun 1992 ;


ep

• Bahwa, saksi ditugaskan untuk mencari tanah dari Kabag Pemerintahan secara
ah

lisan ;
es
M

• Bahwa, saksi tidak mengetahui Nurdin sekarang ada dimana ;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 47
am

u b
Direktori
48 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, dulu tanah yang diukur adalah tanah yang sekarang berdiri bangunan

si
puskesmas ;

ne
ng
• Bahwa, rentang waktu dari tahun 1988 sampai dengan tahun 1992, saksi hanya

ditugaskan untuk mencari tanah untuk Kantor Camat Betara ;

do

gu Bahwa, pada saat pengukuran tanah saksi tidak ketemu dengan Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, pada saat itu Nohim adalah Kadus Sialang dan Katni adalah Kadus Parit

In
A
Tomo / Panglong ;
ah

lik
• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar, ada protes/keberatan dari ahli waris

Kyai Dahlawi mendatangi pemerintah daerah ;


am

ub
• Bahwa, mengenai tanah untuk gedung GOR, Paud/TK, Dinas Pendidikan saksi

tidak mengetahuinya ;
ep
k

Menimbang, ...............
ah

R
Menimbang, bahwa atas keterangan saksi-saksi tersebut baik Penggugat maupun

si
Tergugat I s/d Tergugat IV melalui Kuasanya masing-masing mengemukakan

ne
ng

menanggapinya dalam Kesimpulan ;

do
Menimbang, bahwa dalam perkara ini untuk membuktikan dalil-dalil
gu

sanggahannya Tergugat melalui Kuasanya dalam Persidangan telah mengajukan


In
A

11 (sebelas) Bukti Surat berupa Photo copy dan Photo copy tersebut telah diberi materai

yang cukup dan telah disesuaikan dengan yang asli ternyata sesuai kecuali T.I-IV.10
ah

lik

yang tidak ada aslinya dan T.I-IV.11 yang tidak ada aslinya, yang diberi tanda dengan
m

ub

T.I-IV.1 s/d T.I-IV.11 sebagai berikut :

1 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 18 Februari 2013, yang diberi tanda
ka

ep

T.I-IV.1 ;
ah

2 Photo copy Surat Pernyataan NURDIN, yang diberi tanda T.I-IV.2;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 48
am

u b
Direktori
-49- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 18 Februari 2013, yang diberi tanda T.I-

si
IV.3 ;

ne
ng
4 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 05 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-

IV.4 ;

do
5
gu Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-

IV.5 ;

In
A
6 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-
ah

lik
IV.6 ;

7 Photo copy Foto, yang diberi tanda T.I-IV.7 ;


am

ub
8 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013 yang telah dibukukan dan
ep
didaftarkan pada Notaris di Banyumas pada tanggal 14 Agustus 2013, yang
k

diberi tanda T.I-IV.8 ;


ah

si
9 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013 yang telah dibukukan dan
didaftarkan pada Notaris di Banyumas tanggal 14 Agustus 2013, yang diberi

ne
ng

tanda T.I-IV.9 ;
10 Photo copy Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986, yang diberi

do
gu

tanda T.I-IV.10 ;
11 Photo copy Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991, yang
In
A

diberi tanda T.I-IV.11 ;


Menimbang, ...............
ah

lik

Menimbang, bahwa atas surat-surat tersebut, Penggugat melalui kuasanya

menanggapinya dalam kesimpulan ;


m

ub

Menimbang, bahwa selain bukti surat-surat tersebut di atas, Tergugat melalui


ka

Kuasanya di Persidangan telah mengajukan 5 (lima) orang saksi dan telah memberi
ep

keterangannya di bawah sumpah menurut agamanya masing-masing yang pada


ah

pokoknya sebagai berikut :


es
M

1 Saksi H. KATNI,
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 49
am

u b
Direktori
50 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

si
keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta

ne
ng
saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;

• Bahwa, saksi pernah menjadi Kepala Dusun selama lebih kurang 17 (tujuh belas)

do
gu tahun dan pernah menjadi ketua RT selama lebih kurang 13 (tiga belas) tahun ;

• Bahwa, saksi tidak pernah menjadi pengurus GOR ;

In
A
• Bahwa, Parit Tomo dulu masuk Desa Teluk Sialang ;
ah

lik
• Bahwa, Kepala Desa Teluk Sialang adalah Pak Nurdin ketika itu ;

• Bahwa, Pak Nohim adalah Kepala Desa Teluk Sialang sebelum Pak Nurdin ;
am

ub
• Bahwa, dulu KPK kecamatan di Desa Sialang oleh karena di Sialang tidak dapat
ep
tanah karena tanah 1 Ha ketika itu seharga Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah)
k

sekitar tahun 1984/1985 dan biaya tersebut dibebankan kepada warga padahal
ah

si
warga tidak mampu, karena Kepala Desa / SekDes tidak bisa menyediakan tanah

di Sialang, kemudian menemui Bupati Selamet Barus pada waktu itu untuk

ne
ng

melaporkan hal tersebut ;

do
gu

• Bahwa, Parit Tomo adalah ujung dari Desa Teluk Sialang ; In


A

• Bahwa ...............
ah

lik
m

ub

• Bahwa, Kepala Desa dan SekDes menemui saksi untuk meminta kepada saksi
ka

ep

menyediakan tanah yang akan dipergunakan sebagai tempat kantor camat dan
ah

pada saat itu saksi mengatakan minta tempo 3 (tiga) hari untuk mencari tanah,
R

es

kemudian saksi menemui Pak Nohim dan K. Dahlawi lalu saksi mengumpulkan
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 50
am

u b
Direktori
-51- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
orang-orang tua/tokoh masyarakat (ada sekitar 7 orang) untuk melakukan

si
pertemuan guna membahas masalah tanah tersebut ;

ne
Bahwa, pertemuan tersebut dilakukan di rumah K. Dahlawi ;

ng
• Bahwa, ketika itu jabatan saksi adalah kepala dusun ;

do

gu Bahwa, ketujuh orang yang hadir dalam pertemuan tersebut adalah :

1 H. Dahlawi.

In
A
2 Nohim.
ah

lik
3 Subirman.

4 Tukimin.
am

ub
5 H. Katni (saksi sendiri).

6 Juri
ep
k

7 Saya lupa.
ah

• Bahwa, pada saat itu Pak Nohim sudah menjadi menantu K. Dahlawi ;
R

si
• Bahwa, hasil musyawarah / pertemuan tersebut yaitu masyarakat Parit Tomo

ne
ng

sanggup menyediakan tanah untuk kantor KPK ;

do
Bahwa, hasil musyawarah pada saat itu sanggup untuk menyediakan tanah
gu

adalah tanah Kyai Dahlawi, Juri dan Katni/saksi sendiri ;


In
A

• Bahwa, hasil pertemuan tersebut dicatat oleh Pak Nohim dan catatan tersebut

dibawa ke kepala desa untuk dibuatkan surat-suratnya ;


ah

lik

• Bahwa, sepengetahuan saksi, tanah K. Dahlawi yang akan disediakan tersebut


m

ub

diperoleh dari membeli dari pak Jamin (Daerah Pancung 1) dan yang mencarikan

tanah ketika itu adalah saksi ;


ka

ep

• Bahwa, …………..
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 51
am

u b
Direktori
52 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada saat itu tanah yang dibeli luas tanah yaitu lebar 60 depa dan

si
panjang 200 depa seharga lebih kurang Rp. 60.000,- (enam puluh ribu rupiah) ;

ne
ng
• Bahwa, seingat saksi pembelian tersebut terjadi pada tahun 1970 ;

• Bahwa, selain membeli dari Jamin, Kyai Dahlawi ada juga membeli tanah dari

do
gu Sudirman dengan lebar 40 depa dan panjang 200 depa ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi Subirman dengan Kyai Dahlawi adalah besanan ;

In
A
• Bahwa, Benyamin (Penggugat I) menikah dengan anak Pak Subirman ;
ah

lik
• Bahwa, K. Dahlawi memiliki 5 (lima) orang anak yaitu :

1 Siti Ropingah.
am

ub
2 Jarir.

3 Hindun.
ep
k

4 Siti Hotimah (Ibu dari Sujudi / Penggugat II).


ah

R
5 Benyamin (Penggugat I).

si
• Bahwa, sepengetahuan saksi, tanah-tanah yang akan dipergunakan untuk tempat

ne
ng

kantor KPK sudah dihibahkan / diberikan oleh pemiliknya masing-masing

do
gu

kepada pemerintah daerah ;

• Bahwa, pada saat pemberian / penghibahan tanah tersebut dilakukan Benyamin


In
A

(Penggugat I) sudah dewasa ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi, Benyamin (Penggugat I) dan Sujudi (Penggugat II)


ah

lik

ketika itu masih sekolah di Jawa ;


m

ub

• Bahwa, Sujudi (Penggugat II) pulang ke Jambi saksi tidak ingat lagi waktunya

tetapi dia menikah di Parit Tomo ;


ka

ep

• Bahwa, pada saat mulai pembangunan ada acara selamatan dan mengundang
ah

masyarakat dan pada saat itu ada bantuan dari SekDes Sialang (Marzuki) sebesar
R

es

Rp. 200.000,- (dua ratus ribu rupiah) untuk acara selamatan ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 52
am

u b
Direktori
-53- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
• Bahwa, …………..

ne
ng
• Bahwa, Kyai Dahlawi ketika itu ada dan hadir bahkan Kyai Dahlawi sendiri

do
gu yang membacakan doa sedangkan yang memasak adalah Pak Sukiman ;

• Bahwa, ketika Kyai Dahlawi mau ke Jawa, saksi ada dipanggil oleh Kyai

In
A
Dahlawi dan pada saat itu Kyai Dahlawi banyak bercerita kepada saksi dari jam
ah

lik
07.00 Wib s/d 12.00 Wib ;

• Bahwa, diantara ceritanya adalah semua tanah-tanah Kyai Dahlawi sudah dibagi-
am

ub
bagi kepada keluarganya dan ada yang dihibahkan/diwakafkan ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi berangkat besok harinya 1 (satu) hari setelah saksi
ep
k

dipanggil oleh Kyai Dahlawi ;


ah

R
• Bahwa, Kyai Dahlawi berangkat dengan menantunya yang perempuan (anak

si
Jarir) tetapi saksi tidak ingat tahun berapa Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa ;

ne
ng

• Bahwa, Kyai Dahlawi meninggal di Jawa ;

do
gu

• Bahwa, 3 (tiga) hari sebelum Kyai Dahlawi meninggal, saksi mendengar kabar

Kyai Dahlawi mengatakan mau pulang ke Parit Tomo dan saksi mengetahui hal
In
A

tersebut dari anak Kyai Dahlawi yang bernama Jarir ;

• Bahwa, seingat saksi kantor camat dibangun pada tahun 1992 ;


ah

lik

• Bahwa, tanah Kyai Dahlawi yang dihibahkan kepada pemerintah daerah adalah
m

ub

lebar 40 depa dan panjang 200 depa ;


ka

Bahwa, sebelum perkara ini ada, tidak ada protes/keberatan atas pembangunan
ep

kantor camat ;
ah

• Bahwa, saksi juga ada menghibahkan tanah ke pemerintah daerah untuk


R

es

pembangunan kantor camat tersebut ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 53
am

u b
Direktori
54 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, di tanah saksi dulu ada bangunan kantor KUA tetapi Kantor KUA

si
sekarang tidak ada lagi karena lokasinya terlalu jauh, sehingga diganti dengan

ne
ng
tanah saksi di tempat lain dengan lebar 20 depa dan panjang 30 depa dan tanah

tersebut juga sudah saksi hibahkan/wakafkan ;

do
gu • Bahwa, …………..

In
A
• Bahwa, dengan adanya pergantian tanah tersebut maka tanah saksi yang ada di
ah

lik
belakang kantor camat sekarang dikembalikan kepada saksi ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi membeli tanah dari Jamin dan Subirman dan tanah
am

ub
tersebut sudah bersertifikat sekarang ;

• Bahwa, di atas tanah tersebut selain kantor camat ada puskesmas ;


ep
k

• Bahwa, puskesmas yang dulu dibangun baru kantor camat ;


ah

R

si
Bahwa, puskesmas dibangun tahun berapa dibangun saksi tidak ingat lagi ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi peemerintah daerah mau bangun kantor camat di

ne
ng

atas tanah tersebut karena ada surat hibah ;

do
gu

• Bahwa, masalah surat-surat yang berhubungan dengan pembangunan kantor

camat tersebut adalah kepala desa kemudian ke Bupati lalu Bupati menyuruh
In
A

SekDes mengurus surat-surat ke Jakarta ;

• Bahwa, saksi tidak pernah melihat dan tidak pernah membaca surat-surat
ah

lik

tersebut ;
m

ub

• Bahwa, pada saat tanah-tanah tersebut diwakafkan/dihibahkan tidak disebutkan


ka

untuk pembangunan kantor camat, GOR, UPTD pendidikan dan PAUD/TK ;


ep

• Bahwa, Sri (Isteri Jarir) ikut berangkat ke Jawa ;


ah

• Bahwa, saksi lupa kapan Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 54
am

u b
Direktori
-55- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, Kyai Dahlawi yang membacakan doa ketika pembangunan kantor

si
camat ;

ne
ng
• Bahwa, yang ikut/hadir dalam acara tersebut dan sekarang masih hidup sampai

dengan sekarang hanya saksi ;

do

gu Bahwa, yang membangun kantor camat adalah pemborong dari Jambi ;

• Bahwa, Juri sekarang sudah meninggal dan di atas tanahnya tidak ada bangunan

In
A
pemerintah daerah ;
ah

lik
• Bahwa, Tanah sisa hibahmilik Juri, selebihnya sekarang dikuasai oleh Anak

Juri ;
am

ub • Bahwa, …………..
ep
k

• Bahwa, Gang / Jalan setapak ada setelah kantor camat dan puskesmas dibangun ;
ah

si
• Bahwa, saksi tidak ingat dengan Zahmil Kurda dan tidak pernah berhubungan

dengan Zahmil Kurda ;

ne
ng

• Bahwa, sebelum kantor camat dibangun tidak ada plang / papan nama merk

do
gu

pembangunan kantor camat ;

• Bahwa, tidak ada perubahan/pergeseran tanah yang dijadwalkan untuk


In
A

pembangunan kantor camat dengan dibangunnya kantor camat sekarang ;


ah

• Bahwa, setelah tanah-tanah yang diberikan kepada pemerintah diserahkan


lik

selanjutnya tidak ada pengumuman tanah-tanah tersebut ditempelkan /


m

ub

diumumkan di papan pengumuman mengenai siapa-siapa saja yang


ka

menghibahkan tanah tersebut dan untuk apa tanah hibah tersebut akan
ep

dipergunakan ;
ah

• Bahwa, tanah yang sekarang menjadi objek sengketa sudah ada sertifikatnya ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 55
am

u b
Direktori
56 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, sepengetahuan saksi sertifikat tersebut atas nama Kyai Dahlawi (tahun

si
1985) tetapi sekarang saksi tidak mengetahui atas nama siapa ;

ne
ng
• Bahwa, pada saat tanah tersebut sebagaimana yang tercantum dalam sertifikat

sudah dihibah oleh Kyai Dahlawi tidak ada pemecahan sertifikat ;

do

gu Bahwa, sepengetahuan saksi Noor Setyobudi adalah Camat Betara yang

pertama ;

In
A
• Bahwa, Juri meninggal pada tahun 2013 sekitar lebih kurang pertengahan tahun ;
ah

lik
• Bahwa, pada Bukti T.I-IV.3 ada tanda tangan Juri yaitu dalam Surat Pernyataan
am

ub
tertanggal 18 Februari 2013, seingat saksi pada tanggal tersebut Juri masih

hidup ;
ep
k

• Bahwa, tanah Kyai Dahlawi selain tanah yang menjadi objek perkara ada lagi di
ah

R
daerah lain (ada 4 Ha) yang 2 (dua) Ha sudah dijual untuk biaya Kyai Dahlawi

si
berangkat ke Jawa dan 2 (dua) Ha untuk anak Kyai Dahlawi yang bernama

ne
ng

Benyamin (Penggugat I) ;

do
• Bahwa, …………..
gu

• Bahwa, tanah tersebut di dekat sungai dan bukan tanah yang sekarang menjadi
In
A

objek sengketa/perkara ;

• Bahwa, saksi tinggal di depan gedung KUA yang sekarang ;


ah

lik

• Bahwa, dalam pertemuan yang dikumpulkan adalah orang-orang yang memiliki


m

ub

tanah dan ingin membantu pemerintah dalam pembangunan kantor camat ;


ka

Bahwa, tanah milik Kyai Dahlawi yang dihibahkan lebih luas dari pada tanah
ep

milik Juri dan tanah milik saksi ;


ah

• Bahwa, saksi membenarkan tanda tangan saksi yang ada pada Surat Pernyataan
R

es

tertanggal 18 Februari 2013 (Bukti T.I-IV.1) ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 56
am

u b
Direktori
-57- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, tanah ukuran 1 depa sama dengan 1,70 m ;

si
• Bahwa, yang meminta tanda tangan saksi di surat pernyataan tertanggal

ne
ng
18 Februari 2013 (Bukti T.I-IV.1) adalah teman saksi (orang tungkal) namun

saksi tidak kenal betul namanya ;

do

gu Bahwa, saksi yang menceritakan ke orang tersebut mengenai riwayat tanah,

kemudian diketik lalu saksi menandatanganinya setelah saksi membaca dan

In
A
membenarkan semua keterangan tersebut ;
ah

lik
• Bahwa, sampai dengan sekarang saksi masih bisa membaca tetapi harus

menggunakan kaca mata ;


am

ub
• Bahwa, sepengetahuan saksi, atas tanah tersebut terlebih dahulu dibuat

sertifikatnya kemudian tanah tersebut dihibahkan/diwakafkan ;


ep
k

• Bahwa, pada saat wakaf/hibah terjadi, sertifikat sudah terbit dan ketika itu zaman
ah

R
Pak Faisal ;

si
• Bahwa, Camat Betara pertama kali adalah Noor Setyobudi dan camat berikutnya

ne
ng

saksi lupa namanya ;

do
gu

• Bahwa, sepengetahuan saksi memang ada hibah atas tanah yang sekarang

menjadi objek sengketa ;


In
A

• Bahwa, …………..
ah

lik

• Bahwa, pada waktu itu Camat Betara tidak ada memecah surat-surat tanah yang
m

ub

dihibahkan tersebut dan sampai sekarang masih atas nama Kyai Dahlawi;


ka

Bahwa, ketika Kyai Dahlawi berangkat ke Jawa ada 1 (satu) orang anak Kyai
ep

Dahlawi yang bernama Hindun meninggal dunia pada saat meninggal dunia
ah

Hindun sudah mempunyai anak sebanyak 10 (sepuluh) orang dan anak Hindun
R

es

ada anak yang laki-laki maupun perempuan ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 57
am

u b
Direktori
58 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, ketika Kyai Dahlawi mau berangkat ke Jawa sudah ada pembagian harta-

si
hartanya untuk Hindun sudah dapat bagian tanah di belakang, untuk Siti Hotimah

ne
ng
sudah dapat bagian di sebelah tanah puskesmas, untuk Benyamin (Penggugat I)

sudah dapat bagian di dekat kantor camat sekarang ;

do
•gu Bahwa, untuk Siti Ropingah dan Jarir baru diberikan setelah Kyai Dahlawi

meninggal karena mereka ikut Kyai Dahlawi ke Jawa ;

In
A
• Bahwa, saksi mengetahui adanya pembagian harta tersebut karena saksi
ah

lik
mendapat cerita dari Kyai Dahlawi mengenai hal tersebut selain itu juga saksi

merupakan anak angkat Kyai Dahlawi ;


am

ub
• Bahwa, saksi mengetahui Kayun membeli tanah dari Benmyami (Penggugat I) ;

• Bahwa,yang dijual oleh Benyamin (Penggugat I) kepada Kayun saksi tidak


ep
k

mengetahui apakah tanah milik Benyamin (Penggugat I) atau tanah milik Sujudi
ah

R
(Penggugat II) ;

si
• Bahwa, saksi tidak kenal dengan Zahmil Kurda dan tidak kenal dengan

ne
ng

Harmaini ;

do
• Bahwa, saksi ada mendengar Sekdes mengatakan kalau surat-surat yang
gu

berkaitan dengan hibah/wakaf tanah tersebut diserahkan ke bupati dan ditangani


In
A

oleh menteri dalam negeri ;

• Bahwa, yang menyelesaikan masalah surat-surat hibah tersebut adalah Sekdes ;


ah

lik
m

ub

• Bahwa, …………..
ka

ep

• Bahwa, saksi tidak bisa memastikan apakah bentuknya wakaf atau hibah tanah
ah

yang diserahkan kepada pemerintah tersebut tetapi pada kenyataannya ada tanah
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 58
am

u b
Direktori
-59- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
milik Kyai Dahlawi, tanah milik saksi dan tanah milik Juri yang diserahkan

si
kepada pemerintah ;

ne
Bahwa, saksi kenal dengan Nurdin (kades) ;

ng
• Bahwa, saksi membenarkan foto Siti Ropingah dan Jarir yang ada pada Bukti

do
gu T.I-IV.7 ;

• Bahwa, .Isteri Kyai Dahlawi adalah Sayem dan sekarang sudah meninggal ;

In
A
• Bahwa, yang meninggal terlebih dahulu adalah Kyai Dahlawi baru Mbah. Sayem
ah

lik
meninggal dunia ;

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar tanah yang sudah diwakafkan untuk
am

ub
kantor camat diwariskan kepada Benyamin (Penggugat I) dan Sujudi (Penggugat

II) ;
ep
k

• Bahwa, saksi mengetahui tanah bagian Siti Ropingah dan tanah bagian Jarir
ah

R
dibeli oleh Sujudi (Penggugat II) karena Sujudi (Penggugat II) yang

si
menceritakannya kepada saksi, katanya tanah tersebut dijual untuk Siti Ropingah

ne
ng

dan Jarir pulang ke Jawa tapi saksi tidak tahu berapa harganya;

do
• Bahwa, saksi mengetahui sertifikat atas tanah tersebut sampai sekarang belum
gu

dipecah-pecahkan masih tetap atas nama Kyai Dahlawi ;


In
A

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar dari Siti Ropingah dan Jarir kalau tanah

bagian mereka dibeli oleh Sujudi (Penggugat II) ;


ah

lik

• Bahwa, saksi pernah bertemu dengan Siti Robingah dan Jarir sebelum mereka
m

ub

berangkat ke Jawa bersama Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksi membenarkan dan tidak berkeberatan dengan isi yang ada pada
ka

ep

Surat Pernyataan tertanggal 18 Februari 2013 (bukti T.I-IV1) ;


ah

• Bahwa, sepengetahuan saksi surat-surat atas kesepakatan wakaf tanah dibawa


R

es

oleh sekdes ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 59
am

u b
Direktori
60 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, …………..

si
ne
ng
• Bahwa, surat tanah-tanah saksi dan surat tanah Jarir serta sertifikat Kyai Dahlawi

tidak ada diminta oleh sekdes ;

do

gu Bahwa, tanah saksi yang bayar pajak sampai dengan sekarang adalah anak saksi

padahal tanah tersebut sudah saksi hibahkan ;

In
A
• Bahwa, saksi pernah didatangi oleh Nurdin yang meminta kepada saksi untuk
ah

lik
dicarikan tanah dan pada saat itu saksi tidak mengetahui maksud Nurdin

mengatakan hal tersebut dan setelah saksi mendapatkan tanah tersebut lalu saksi
am

ub
memberitahukannya kepada Nurdin dan pada saat itu pemerintah tidak ada

memberikan uang dan masyarakat tidak ada meminta uang ;


ep
k

• Bahwa, pada saat itu yang menjadi Bupati adalah Sugeng ;


ah

R
• Bahwa, sepengetahuan saksi dalam surat hibah tersebut tidak ada tanda tangan

si
camat yang ada hanya tanda tangan pemilik tanah yang menghibahkan dan ketua

ne
ng

RT dan surat hibah tersebut tidak dibuat dihadapan notaris atau Surat Hibah

do
tersebut tidak dibuat oleh notaris ;
gu

• Bahwa, saksi mengetahui dari cerita Nurdin kalau surat yang berhubungan
In
A

dengan hibah tanah tersebut diteruskan kepada Kadus ke bupati selanjutnya ke

menteri dalam negeri ;


ah

lik

• Bahwa, saksi tidak pernah mendengar sertifikat Kyai Dahlawi di pinjam untuk
m

ub

pemecahan sertifikat ;

• Bahwa, saksi membenarkan Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei


ka

ep

1986 ;
ah

• Bahwa, saksi membenarkan Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2


R

es

Maret 1991 (Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV-11) ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 60
am

u b
Direktori
-61- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, seingat saksi kelima orang tersebut (Bukti T.I-IV.10) ada memberikan

si
tanah kepada pemerintah untuk lokasi kantor dan perumahan perwakilan

ne
ng
kecamatan Betara tetapi yang dibangun adalah hanya di tanah milik Kyai

Dahlawi ;

do
gu • Bahwa, …………..

• Bahwa, untuk Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991

In
A
(Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV-11) bisa terjadi karena Pak Nohim tidak sampai
ah

lik
hati melihat tanah milik Kyai Dahlawi yang paling banyak dihibahkan

dibandingkan dengan yang lain ;


am

ub
• Bahwa, tanah yang diganti tersebut sekarang sudah dijual oleh Benyamin

(Penggugat I) dan Sujudi (Penggugat II) ;


ep
k

2 Saksi NOOR SETYO BUDI, S.Sos,


ah

si
• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta

ne
ng

saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;

do
gu

• Bahwa, saksi pernah menjabat sebagai Camat Betara pada awal tahun 1996 ;

• Bahwa, saksi menjabat sebagai Camat Betara definitive ;


In
A

• Bahwa, sebelum saksi yang menjabat sebagai camat (KPK) adalah Sahrul
ah

lik

Ahmadi ;

• Bahwa, sebelum menjabat sebagai camat difinitif saksi menjabat sebagai Kasi
m

ub

Kebersihan Dinas Pasar Kabupaten Tanjung Jabung ;


ka

• Bahwa, sebelumnya pada tahun 1991 saksi menjabat sebagai KPK Rantau Rasau
ep

sampai tahun 1993 ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 61
am

u b
Direktori
62 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada waktu itu ada 6 (enam) Kantor Perwakilan Kecamatan (KPK) di

si
Kabupaten Tanjung Jabung yaitu KPK Merlung, KPK Betara, KPK Rantau

ne
ng
Rasau, KPK Pengabuan, KPK Mendahara Ilir dan Sadu ;

• Bahwa, pada waktu itu yaitu tahun 1996 kantor camat betara masih menumpang

do
gu di kantor desa Teluk Sialang ;

• Bahwa, pada saat itu Kantor Camat Betara menumpang di kantor desa Teluk

In
A
Sialang selama lebih kurang 3 (tiga) tahun sejak tahun 1996 sampai dengan
ah

lik
tahun 1998 ;

• Bahwa, …………..
am

ub
• Bahwa, pada saat itu Kepala Desa dijabat oleh Efendi Hatta ;

• Bahwa, saksi tidak ingat Pak Nurdin Kades pada tahun berapa ;
ep
k

• Bahwa saksi tidak pernah bertemu dengan Kyau Dahlawi, tapi dengan para
ah

si
Penggugat sering ketemu saat silat di mesjid siang hari ;

• Bahwa, pada saat saksi menjabat sebagai camat difinitif, ada rombongan Pak

ne
ng

Katni menemui saksi dan menyampaikan ada punya lokasi persiapan untuk

do
gu

Kantor Camat Betara ;

• Bahwa, pada saat itu Pak Katni menyampaikan hal itu proses pencarian
In
A

pembangunan KPK Betara sedang dilakukan Pemerintan Kab. Tanjung Jabung ;

• Bahwa, ketika itu tanggapan saksi adalah silahkan saja , kita tidak punya
ah

lik

kewenangan yang punya kewenangan pemerintah kabupaten. Camat hanya


m

ub

sebagai kepala wilayah dan tidak otonom ;


ka

Bahwa, Pak Katni ada mengatakan kepada saksi : “ Pak kalau tidak jadi
ep

pembangunan kantor camat di sana maka tanah akan ditarik “ lalu saksi
ah

menjawab : “ Ya terserah saudara ” dan pada saat itu seluruh kantor camat sudah
R

es

dibangun kecuali Kantor Camat Betara ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 62
am

u b
Direktori
-63- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi pernah melihat plang kantor Camat Betara ssat ditunjukkan oleh

si
Pak Katni ;

ne
ng
• Bahwa, sepengetahuan saksi plang tersebut di kantor camat sekarang ;

• Bahwa, pada saat kantor camat dibangun, bangunan puskesmas sudah berdiri ;

do

gu Bahwa, saksi menjabat sebagai Camat Betara sejak tahun 1996 sampai dengan

akhir bulan Agustus 2001 ;

In
A
• Bahwa, sepengetahuan saksi bangunan yang sudah berdiri antara lain gedung
ah

lik
olah raga, UPTD dan kantor camat ;

• Bahwa, seingat saksi berdasarkan instruksi dari Gubernur Provinsi Jambi untuk
am

ub
kecamatan yang ada di wilayah Kabupaten Tanjung Jabung dimekarkan /

ditambah 6 Kecamatan ;
ep
k

• Bahwa, …………..
ah

si
• Bahwa, pada saat pemekarang kecamatan sudah terjadi lalu ada anggota dewan

yang menanyakan kepada saksi : “ Bagaimana kantor kamu apakah ada lokasi

ne
ng

tanah untuk bangunan kantor camat ? “ lalu saksi menyampaikan kepada tokoh

do
gu

masyarakat dan ada yang mengiyakan dan menyanggupi akan menyediakan

tanah untuk pembangunan kantor camat tetapi mengenai hibah saksi tidak tahu
In
A

persis ;

• Bahwa, setelah kantor Camat Betara mulai dibangun tahun 1997 dan pada tahun
ah

lik

2000 lalu saksi pindah kantor sampai dengan saksi tidak lagi menjabat sebagai
m

ub

Camat betara pada bulan Agustus 2001 ;

• Bahwa, mengenai nama GOR yang ada di belakang kantor Camat Betara bukan
ka

ep

saksi yang member namanya tetapi Camat setelah saksi yaitu Syamsul Bahri dan
ah

menurut Jauhari itu adalah untuk mengingat jasa saksi ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 63
am

u b
Direktori
64 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pembangunan GOR dilakukan secara swadaya masyarakat dan ada

si
tambahan dari perusahaan Santa Fe melalui program dana CSR ;

ne
ng
• Bahwa, saksi tidak mendengar asal usul tanah yang sekrang menjadi objek

sengketa apakah dari beli atau hibah tetapi menurut Pak Katni tanah itu hibah dar

do
gu masyarakat untuk bangunan kantor camat ;

• Bahwa, setelah Kantor Camat Betara berdiri baru saksi tinggal di depan kantor

In
A
dan rumah Benyamin (Penggugat I) serta rumah Sujudi (Penggugat II) juga di
ah

lik
dekat situ kalau ke mesjid siang pernah bertemu ;

• Bahwa, selama saksi menjabat sebagai Camat Betara dan tinggal di daerah
am

ub
tersebut tidak pernah ada yang meminta ganti rugi dan tidak ada yang menggugat

tanah yang sekarang menjadi objek sengketa ;


ep
k

• Bahwa, saksi ada melaporkan secara lisan ke bagian pemerintahan yaitu Pak Arif
ah

R
Semiyansyah (alm) kalau dari pihak penyedia tanah mengatakan kalau tidak di

si
bangun kantor camat, tanah akan ditarik kembali dan silakan mencari tanah /

ne
ng

lokasi di daerah Sialang ;

• Bahwa, …………..

do
gu

• Bahwa, pada awalnya kantor Camat Betara akan didirikan di Desa Sialang dan
In
A

pada kenyataan didirikan di Dusun Sukerejo karena ada berbagai pertimbangan-

pertimbangan ;
ah

lik

• Bahwa, pada saat itu masyarakat Desa sialang meminta ganti rugi tanah yang
m

ub

lebih besar pertumbuknya Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) untuk tanah

pembangunan kantor camat sementara lokasinya kecil sedangkan di Sukorejo


ka

ep

kata Pak Katni tanahnya lebih luas ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 64
am

u b
Direktori
-65- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada saat Pak Katni datang ke kantor Camat Betara yang pada waktu itu

si
masih di Sialang untuk menawarkan tanah yang ada didaerah dan Pak Katni

ne
ng
membawa temannya tetapi saksi tidak ingat namanya ;

• Bahwa, ketika itu Pak Katni mengatakan kalau tanah tersebut milik Kyai

do
gu Dahlawi ;

• Bahwa, saksi tidak pernah melihat sertifikat hak milik No. 331 tahun 1985 (bukti

In
A
P.1) ;
ah

lik
• Bahwa, untuk bangunan gedung olah raga dibangun semi permanen sewaktu-

waktu bisa di bongkar dan bangunan itu bantuan dari Petro Cina yang
am

ub
membangunnya, itu atas inisiatif saksi ;

• Bahwa, untuk bangunan UPTD tidak di bawah wewenang saksi selaku Camat,
ep
k

melainkan proyek Dinas Pendidikan Kabupaten Tanjung Jabung dan bangunan


ah

R
UPTD tersebut berdiri di atas tanah yang sengketakan ;

si
• Bahwa, saksi tidak mengetahui mengenai bangunan PAUD/TK ;

ne
ng

• Bahwa, yang memberi nama GOR dengan nama GOR Noor Setyabudi adalah

do
gu

adalah Syamsul Jauhari ;

• Bahwa, saksi tidak pernah bertemu dengan H. Dahlawi ;


In
A

• Bahwa, saksi tinggal di jambi pada tahun 1982 lalu saksi kuliah di APDN

Jambi ;
ah

lik

• Bahwa, sekarang kampus APDN dijadikan Badan Diklat Propinsi ;


m

ub

• Bahwa, …………..
ka

ep

• Bahwa, saksi selesai kuliah tahun 1986 ;


ah

• Bahwa, selesai kuliah di APDN saksi langsung ditugaskan di Kabupaten Tanjung


R

es

Jabung ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 65
am

u b
Direktori
66 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada waktu itu saksi ditempatkan di bagian kesra selama 1 (satu) tahun ;

si
• Bahwa, setelah itu saksi menjadi sekwilcam Muara Sabak sampai tahun 1991 ;

ne
ng
• Bahwa, pada tahun 1993 sampai dengan tahun 1995 saksi kuliah di Medan,

kembali ke Kabupaten Tanjung Jabung menjadi Kasi Kebersihan Pasar tahun

do
gu 1994 sampai dengan tahun 1996 ;

• Bahwa, pada tahun 1996 sampai dengan tahun 2001 saksi menjadi Camat

In
A
Betara ;
ah

lik
• Bahwa, seingat saksi pemekaran 6 (enam) kecamatan di Kabupaten Tanjung

Jabung berjumlah 6 (enam) kecamatan ;


am

ub
• Bahwa, syarat untuk mendirikan kecamatan antara lain jumlah penduduk, ada

wilayah dan jumlah desa, minimal ada 5 (lima) desa ;


ep
k

• Bahwa, pada saat itu syarat tersebut sudah terpenuhi oleh keenamnya untuk
ah

si
dilakukan pemekaran ;

• Bahwa, Inisiatif untuk pemekaran adalah dari pemerintah ;

ne
ng

• Bahwa, buka peluang untuk pemekaran kecamatan dengan inisiatif dari

do
gu

pemerintah lokasi kantor di serahkan ke desa ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui pada saat pembangunan gedung perwakilan,


In
A

apakah dana pembelian tanah dianggarkan atau tidak ;


ah

• Bahwa, ketika Pak Katni datang bersama dengan temannya menemui saksi dan
lik

memberitahukan secara lisan kalau tanah sudah disiapkan saat lokasi tempat
m

ub

kantor camat betara sudah ditetapkan yaitu di Desa Sialang ;


ka

• Bahwa, pada saat itu untuk PPAT ada yaitu camat sendiri sedangkan notaris ada
ep

di Tungkal Ilir ;
ah

• Bahwa, …………..
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 66
am

u b
Direktori
-67- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, ketika saksi menjabat sebagai camat ada masyarakat yang meminta

si
bantuan kepada saksi mengenai proses jual beli tanah ;

ne
ng
• Bahwa, pada waktu Pak Katni menghadap saksi, saksi ada menanyakan

mengenai dokumennya dan menurut Pak Katni dokumen tersebut sudah

do
gu diserahkan ke pemerintah daerah ;

• Bahwa, saksi hanya konfirmasi ke pemerintah daerah kapan mau di bangun ;

In
A
• Bahwa, sksi tidak mengetahui mengenai izin pembangunan kantor camat, itu
ah

lik
urusan pemerintah kabupaten yang mengelola dan mengambil alih ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui dan tidak pernah lihat bukti surat berupa
am

ub
sertifikat No. 331 Desa teluk Sialang luas tanah 18.500 m2 terbit tanggal 25

September 1986 begitu juga dengan sertifikat yang lain tidak pernah lihat ;
ep
k

• Bahwa, saksi membenarkan Surat Pernyataan tertanggal 05 Maret 2013 (Bukti


ah

R
T.I-IV.4) karena saksi yang menandatangani surat tersebut ;

si
• Bahwa, maksud saksi membuat pernyataan sebagaimana yang tertulis dalam

ne
ng

Surat Pernyataan tertanggal 05 Maret 2013 (Bukti T.I-IV.4) adalah sesuai dengan

do
gu

apa yang saksi ketahui sehubungan dengan surat-surat yang berkaitan dengan

tanah yang sekarang menjadi objek sengketa ;


In
A

• Bahwa, saksi ada melihat Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal

2 Maret 1991 (Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV.12) ;


ah

lik

• Bahwa, sepengetahuan saksi tanda tangan yang ada pada Surat Pernyataan
m

ub

Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991 (Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV.12)

adalah tanda tangan Kyai Dahlawi ;


ka

ep

• Bahwa, saksi tidak mengetahui bagaimana sampai ada Surat Pernyataan


ah

Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991 (Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV.12)


R

es

ini saksi hanya mengetahui dari staf saksi yang bernama Marak Akin yang
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 67
am

u b
Direktori
68 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
mengatakan surat tersebut adalah tukar guling tanah yang sekarang menjadi

si
tanah perkara yang asalnya milik Kyai Dahlawi menjadi milik Nohim ;

• Bahwa, …………..

ne
ng
• Bahwa, saksi pernah melihatasli surat tersebut ;

do

gu Bahwa, saksi mengetahui Benyamin (Penggugat I) adalah anak dari Kyai

Dahlawi ;

In
A
• Bahwa, saksi tidak pernah menindaklanjuti surat tersebut ke pemerintah daerah ;
ah

lik
• Bahwa, pada saat penggantian Camat Betara kepada yang baru saksi tidak ada

serah terima antara saksi dengan pengganti saksi sebagai camat ;


am

ub
• Bahwa, saksi diangkat menjadi Camat Betara berdasarkan Surat Keputusan dari

Gubernur Jambi. Dimana saksi menjadi camat mulai tahun 1997 dan terakhir
ep
k

bulan Agustus 2001 ;


ah

R

si
Bahwa, pada saat itu hubungan camat dengan pemerintah kabupaten adalah

koordinasi ;

ne
ng

• Bahwa, pada tahun 1999 saat saksi menjadi Camat Betara SKnya sudah sebagai

do
gu

Camat difinitif bukan Kepala Kantor Perwakilan Kecamatan lagi ;

• Bahwa, pada saat pindahan semua arsip dibawa ke kantor camat yang baru ;
In
A

• Bahwa, saksi tidak ingat berapa luas Kecamatan Betara dan Berapa luas Kantor
ah

Camat Betara ;
lik

• Bahwa, yang mengetahui hal tersebut adalah Bapeda ;


m

ub

• Bahwa, pada saat pembangunan Kantor Camat Betara selesai tidak ada serah
ka

terima kunci kepada saksi sebagai Camat Betara ;


ep

• Bahwa, mengenai hal itu mengapa bisa terjadi saksi tidak menanyakan kepada
ah

Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 68
am

u b
Direktori
-69- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, mengenai pembangunan Kantor Camat saksi tidak mengetahui apa-apa

si
saksi hanya menempati saja setelah Kantor Camat Betara tersebut sudah jadi ;

ne
ng
• Bahwa, mengenai pembangunan kantor UPTD ada pemberitahuan dari Dinas

Pendidikan ;

do

gu Bahwa, pada saat itu saksi ada ditunjukkan lokasi pembangunan UPTD tersebut

dan saksi turun langsung ke lapangan ;

In
A
• Bahwa, …………..
ah

lik
• Bahwa, sepengetahuan saksi tanah yang dibangun untuk UPTD tersebut adalah

milik kantor camat karena masih satu hamparan dengan kantor camat ;
am

ub
• Bahwa, selain itu saksi mengetahui hal tersebut dari Pak Katni ;

• Bahwa, pada waktu itu tidak ada ukuran luasnya namun ada patoknya ;
ep
k

• Bahwa, saksi tidak mengetahui mengenai bangunan PAUD karena saksi sudah
ah

si
tidak lagi menjabat sebagai Camat Betara ;

• Bahwa, saksi baru mengetahui kalau ada masalah ketika ditelepon baru-baru ini ;

ne
ng

• Bahwa, pada saat serah terima jabatan kepada camat yang baru yang diserahkan

do
gu

yaitu alat-alat kantor sedangkan surat-surat tanahnya tidak ada serah terima

karena tidak ada ;


In
A

• Bahwa, untuk balik nama SHM tanah tidak bisa dilakukan jika tidak ada atau
ah

tidak disertai sertifikat aslinya ;


lik

• Bahwa, saksi tidak kenal dengan Kyai Dahlawi dan Mbah Sayem ;
m

ub

• Bahwa, untuk daerah pemekaran camat harus dilantik dulu, kantor baru di
ka

bangun dan ada juga sudah di bangun ;


ep

3 Saksi MUHAMMAD ADKIAN,


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 69
am

u b
Direktori
70 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat karena saksi adalah keponakan

si
Benyamin (Penggugat I) dan sepupu Sujudi (Penggugat II) serta saksi bukanlah

ne
ng
pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;

• Bahwa, saksi adalah anak dari Nohim yang merupakan menantu Dahlawi dan Ibu

do
gu saksi adalah Hindun yang merupakan kakak dari Benyamin (Penggugat I) ;

• Bahwa, saksi mengetahui adanya tukar guling sebagaimana yang tertulis dalam

In
A
Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991 (Bukti T.I-IV.11 =
ah

lik
Bukti T.I-IV.12) ;
am

ub • Bahwa, .............
ep
k
ah


R
Bahwa, awalnya Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991

si
(Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV.12) keluar adalah pada saat pemerintah daerah

ne
ng

mencari tanah untuk lokasi kantor camat seluas 2 (dua) hektar ternyata kesulitan

karena kalaupun ada luasnya tidak sesuai dan kalau luasnya sesuai ganti rugi

do
gu

yang diminta mahal, kemudian atas inisiatif warga yang salah satunya adalah
In
A

Kyai Dahlawi maka warga membuat surat pernyataan kesiapan menyediakan

tanah yang dimaksud dengan dasar hibah tetapi karena pada saat itu tanah Kyai
ah

lik

Dahlawi yang paling banyak dihibahkan maka Nohim selaku menantu Kyai

Dahlawi tidak enak sehingga melakukan tukar guling atau penggantian tanah
m

ub

sampai akhirnya keluarlah surat tersebut ;


ka

ep

• Bahwa, Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991 (Bukti T.I-
ah

IV.11 = Bukti T.I-IV.12) tersebut saksi peroleh dari orang tua saksi ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 70
am

u b
Direktori
-71- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, tanah milik orang tua saksi letaknya di belakang persisnya sekitar 600

si
(enam ratus) meter dari Kantor Camat Betara ;

ne
ng
• Bahwa, selain Kyai Dahalwi, Katni juga ada menghibahkan tanah untuk lokasi

pembangunan kantor camat tersebut ;

do

gu Bahwa, saksi juga pernah melihat Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal

12 Mei 1986 (Bukti T.I-IV.10) kepada pemerintah daerah ;

In
A
• Bahwa, Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti T.I-IV.10)
ah

lik
tersebut saksi dapat dari orang tua saksi yaitu Nohim ;

• Bahwa, pada awal perkara ini terjadi, Benyamin (Penggugat I) ada menanyakan
am

ub
mengenai status tanah tersebut kepada saksi dan pada saat itu saksi mengatakan

tidak ikut campur karena orang tua saksi ikhlas menghibahkan sehingga saksi
ep
k

tidak ikut menggugat ;


ah

R
• Bahwa, tanah yang ditukar guling tersebut sekarang sudah dijual oleh

si
Penggugat ;

ne
ng

• Bahwa, .............

do
gu

• Bahwa, yang membeli tanah tersebut adalah Warsito yang merupakan guru SMA
In
A

dan sekarang dia masih hidup ;

• Bahwa di lokasi tanah tukar guling ada adik saksi Sukemi;


ah

lik

• Bahwa, pada awal-awal perkara ini timbul, saksi ada mendapat telepon dari
m

ub

Suhemi yang mengatakan Lek Bun (Penggugat I) meminta Suhemi untuk

menghubungi saksi dan mengatakan ada Loka (uang) besar yaitu menanyakan
ka

ep

apakah lokasi tanah yang sekarang digugat ada surat hibahnya atau tidak lalu
ah

saksi menjawab ada kemudian Suhemi berkata Lek Bun mau meluruskan status
R

es

tanah tersebut dan dijawab saksi luruskanlah yang betul ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 71
am

u b
Direktori
72 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, setengah bulan setelah perkara masuk ke pengadilan, adik saksi

si
mengatakan kepada saksi kalau Lek Bun (Penggugat I) dan Sujudi (Penggugat

ne
ng
II) mau bertemu dengan saksi tetapi setelah ditunggu-tunggu ternyata tidak

datang juga ke rumah ;

do
•gu Bahwa, sekitar bulan Puasa tahun 2013 pada saat perkara ini sedang berjalan,

keluarga saksi yang bernama Siti di Jl. Sriwijaya depan MM pergi ke Jawa dan

In
A
bertemu serta bercerita kepada Siti Robingah anak Kyai Dahlawi bahwa ada
ah

gugatan tanah yang sudah diwakafkan lalau di tanggapi dengan mengatakan

lik
tega-teganya, tidak takut dengan yang mati ;
am

ub
• Bahwa, saksi sering bertemu dengan Kyai Dahlawi dan saksi merupakan anak

pertama Nohim ;
ep
k

• Bahwa, selain saksi ada keluarga saksi yang mengetahui mengenai status tanah
ah

yang sekarang menjadi objek sengketa tetapi tidak ikut menggugat ;


R

si
• Bahwa, Ayah saksi yang bernama Nohim pernah menjabat sebagai Kepala Desa

ne
ng

Teluk Sialang pada tahun 1965 – 1976 ;

do
Bahwa, selain itu juga pernah menjabat sebagai Kepala Desa Teluk Sialang ;
gu

• Bahwa, sebelum pemekaran Parit Tomo masuk wilayah Desa Teluk Sialang ;
In
A

• Bahwa, ..............

• Bahwa, pada saat itu orang tua saksi mengganti Khaidir Anwar yang juga
ah

lik

merupakan Panitera Pengadilan Negeri Kuala Tungkal yang menjabat selama 2


m

ub

(dua) tahun lalu balik lagi menjadi Panitera ;

• Bahwa, saksi mengetahui Kyai Dahlawi pergi ke Jawa karena saksi ikut
ka

ep

mengantar dengan mobil ke Jambi ;


ah

• Bahwa, Kyai Dahlawi meninggal dunia di Jawa ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 72
am

u b
Direktori
-73- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, yang meninggal dunia terlebih dahalu adalah Kyai Dahlawi lalu Nohim

si
sekitar tahun 1992, jaraknya sekitar 1 (satu) tahun lebih ;

ne
ng
• Bahwa., Kyai Dahlawi mempunyai 5 (lima) orang anak yaitu :

1 Siti Robingah.

do
gu 2 Jarir.

3 Hindun (ibu saksi).

In
A
4 Siti Hotimah.
ah

5 Benyamin (Penggugat I).

lik
• Bahwa, saksi tidak mengetahui tanah yang ditukar guling tersebut buktinya apa
am

ub
kalau tanah tersebut milik Nohim ;

• Bahwa, saksi diserahkan surat tersebut dari orang tua saksi yang bernama Nohim
ep
k

karena orang tua saksi sibuk dan repot mengurus surat-surat yang lain sehingga
ah

dia menitipkan Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti
R

si
T.I-IV.10) dan Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991

ne
ng

(Bukti T.I-IV.11 = Bukti T.I-IV.12) kepada saksi ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui adanya sertifikat untuk tanah yang sekarang

do
gu

menjadi objek sengketa ;


In
A

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi pergi ke Jawa kantor camat belum berdiri ;

• Bahwa, sepengetahuan saksi tidak ada surat lain selain kedua surat tersebut yang
ah

lik

saksi terima dari orang tua saksi ;


m

ub

• Bahwa, ..............
ka

ep

• Bahwa, saksi tidak mengetahui tanah yang sekarang menjadi objek sengketa
ah

sekarang adalah milik Penggugat ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 73
am

u b
Direktori
74 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, tidak mengetahui apakah ada pembagian harta warisan Kyai Dahlawi

si
atau tidak ;

ne
ng
• Bahwa, saksi tidak menerima harta warisan Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apakah Sujudi (Penggugat II) mendapat harta

do
gu warisan atau tidak ;

• Bahwa, pada saat itu sampai dengan sekarang orang tua saksi tinggal di Desa

In
A
Sialang ;
ah

lik
• Bahwa, tanah milik Kyai Dahlawi yang dihibahkan kepada pemerintah daerah

kemudian ditukar guling dengan tanah milik orang tua saksi terletak di pinggi
am

ub
jalan dan sekarang menjadi objek sengketa ;

• Bahwa, saksi mendengar dari adik saksi tanah yang ditukar guling tersebut sudah
ep
k

dijual oleh Penggugat ;


ah

R

si
Bahwa, saksi tidak mengetahui dimana letak tanah milik orang lain yang

dihibahkan kepada pemerintah daerah selain letak tanah milik Kyai Dahlawi

ne
ng

yang ditukar guling dengan orang tua saksi ;

do
gu

• Bahwa, mengenai proses pembanguan GOR, UPTD Dinas Pendidikan dan

PAUD saksi tidak mengetahuinya ;


In
A

4 Saksi WARSITON HADI SISWANTO ,


ah


lik

Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta


m

ub

saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;


ka

• Bahwa, saksi pernah menjabat sebagai Anggota DPRD Kabupaten Tanjung


ep

Jabung periode 1981 s/d 1987 ;


ah

es

• Bahwa, ..............
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 74
am

u b
Direktori
-75- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, sebelumnya saksi bekerja di Kantor Depdikbud Kabupaten Tanjung

si
Jabung dari tahun 1965 s/d 1996 ;

ne
ng
• Bahwa, pada saat itu saksi diminta oleh Gubernur Jambi untuk duduk sebagai

anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung ;

do

gu Bahwa, pada saat itu komposisi anggota DPRD terdiri dari unsur Parpol, Polisi,

ABRI dan selain dari ketiganya ;

In
A
• Bahwa, di DPRD Kabupaten Tanjung Jabung saksi duduk di Komisi C yang
ah

lik
mengurusi bidang Pendidikan, Pertanian dan Kesehatan ;

• Bahwa, pada saat saksi duduk sebagai anggota DPRD Kabupaten Tanjung
am

ub
Jabung saksi pernah didatangi oleh masyarakat Parit Tomo yang mengatakan

kepada saksi, Desa Sukarejo supaya menjadi Ibu Kota Kecamatan Betara karena
ep
k

masyarakat siap menyediakan tanah untuk lokasi kantor camat yang dimaksud ;
ah

R
• Bahwa, yang datang pada saat itu adalah Fathurrozi (Sekdes Teluk Sialang),

si
Kyai Dahlawi (Sesepuh / tokoh masyarakat Parit Tomo) dan Katni (Kepala

ne
ng

Dusun Sukorejo) ;

do
• Bahwa, pada awalnya Fathurrozi (Sekdes Teluk Sialang) mengatakan kepada
gu

saksi kalau lokasi tempat kantor camat betara yang sedianya di Desa Sialang
In
A

tidak bisa karena tanah yang diinginkan luasnya tidak sesuai dan kalaupun ada

nilai ganti rugi yang diminta mahal, kemudian Katni (Kepala Dusun Sukorejo)
ah

lik

berkata, bahwa masyarakat Dusun Sukorejo siap menyediakan tanah yang dapat
m

ub

dijadikan lokasi tempat kantor camat berdiri dan pada saat itu Kyai Dahlawi

membenarkannya lalu saksi mengatakan kepada mereka luas tanah yang


ka

ep

dibutuhkan adalah seluas 2 (dua) hektar karena selain kantor camat akan
ah

dibangun perkantoran yang lainnya dan atas perkataan saksi tersebut mereka
R

menyanggupinya ;
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 75
am

u b
Direktori
76 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si

ne
Bahwa, .............

ng
• Bahwa, 1 (satu) minggu setelah kedatangan mereka lalu datang surat dari

do
gu masyarakat Dusun Sukorejo ke rumah saksi pada sore harinya yang diantar oleh

Fathurrozi ;

In
A
• Bahwa, kemudian pada paginya saksi menyerahkan surat tersebut ke Pimpinan
ah

lik
DPRD yang diketuai oleh H. Kol. Arsad ;

• Bahwa, 20 (dua puluh) hari kemudian surat disposisi dari pimpinan dewan keluar
am

ub
/ turun yang isinya adalh agar surat tersebut dibahas di Komisi A ;

• Bahwa, kemudian saksi menghubungi Fathurrozi dan mengatakan usulan


ep
k

masyarakat Dusun Sukorejo mengenai lokasi tempat camat betara sudah


ah

R
disetujui dan sekarang sedang dibahas ;

si
• Bahwa, setelah dibahas di Komisi A lalu keluar Rekomendasi dari pimpinan

ne
ng

dewan yang pada intinya DPRD setuju dengan pemindahan lokasi tempat kantor

do
camat betara dengan pertimbangan sebagai berikut :
gu

1 Tanah sudah ada dan disediakan oleh masyarakat Dusun Sukorejo ;


In
A

2 Lokasi tanah masih dalam wilayah Teluk Sialang ;

3 Letak tanah yang dimaksud strategis ;


ah

lik

• Bahwa, kemudian rekomendasi tersebut diserahkan kepada Eksekutif


m

ub

(Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung) untuk ditindaklanjuti ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui asal usul dari tanah yang sudah disediakan
ka

ep

tersebut apakah dari masyarakat atau dari perorangan ;


ah

• Bahwa, pada saat pembahasan usulan tersebut sudah ada di Pemerintah


R

es

Kabupaten Tanjung Jabung mereka masih sering bertemu dengan saksi kadang-
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 76
am

u b
Direktori
-77- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
kadang di rumah saksi kadang-kadang di rumah mereka lalu saksi menjelaskan

si
hal tersebut kepada mereka ;

ne
Bahwa, Desa Parit Tomo letaknya di ujung Sialang ;

ng
• Bahwa, saksi bertemu dengan Kyai Dahlawi di tempat kesenian Reog ;

do
gu
• Bahwa, ..............

In
A
• Bahwa, kemudian Kyai Dahlawi datang ke rumah saksi atau saksi yang datang
ah

lik
ke rumah Kyai Dahlawi ;

• Bahwa, saksi sering membantu Kyai Dahlawi dalam mengadakan peralatan dan
am

ub
kelengkapan Masjid di Parit Tomo ;

• Bahwa, 2 (dua) hari sebelum Kyai Dahlawi pergi ke Jawa, Kyai Dahlawi ada
ep
k

datang ke rumah saksi untuk pamit dan meminta maaf siapa tahu dia tidak
ah

R
kembali lagi ke Tungkal dan pada saat itu Kyai Dahlawi ada memberikan do’a-

si
do’a dan barang-barang kepada saksi diantaranya keris;

ne
ng

• Bahwa, saksi sudah dianggap anak oleh K. Dahlawi ;

do
gu

• Bahwa, pada saat itu Fatkhurozai masih menjabat sebagai Sekdes Teluk Sialang ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi orangnya teliti bahkan dia mengetahui batin orang ;
In
A

• Bahwa, pada waktu itu pemerintah belum ada uang untuk mengganti rugi tanah
ah

yang ada hanya untuk pembangunan gedung saja ;


lik

• Bahwa, pada saat itu saksi ada mengatakan kepada mereka kalau selain kantor
m

ub

camat dibangun juga Kantor Danramil, Kapolsek dan lain-lain ;


ka

• Bahwa, surat yang di antar saksi isinya hanya permohonan pemindahan lokasi
ep

kecamatan ke Dusun Sukorejo ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 77
am

u b
Direktori
78 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada saat mereka datang dan bertemu dengan saksi, mereka hanya

si
mengatakan tanah siap dan ada tetapi mengenai lokasinya belum ditetapkan oleh

ne
ng
masyarakat ;

• Bahwa, pada saat Kyai Dahlawi datang ke rumah saksi untuk pamit ke Jawa

do
gu sekitar tahun 1991 ;

• Bahwa, pada saat itu Kyai Dahlawi sampai di rumah saksi dengan menggunakan

In
A
sepeda onthel (Kayuh) datang sendiri jam 14.00 Wib lalu pulah setelah Sholat
ah

lik
Ashar ;

• Bahwa, saksi sudah menempati rumah sekarang sejak tahun 1965 ;


am

ub
• Bahwa, .............
ep
k

• Bahwa, pada saat itu Kyai Dahlawi kembali mengatakan kepada saksi kalau
ah

R
tanah untuk lokasi kantor kecamatan sudah ada ;

si
• Bahwa, mengenai adanya hibah atau wakaf terhadap tanah tersebut saksi tidak

ne
ng

mengetahuinya ;

do
gu

• Bahwa, mengenai tanahnya dari siapa dan bentuknya apa saksi tidak

mengetahuinya ;
In
A

• Bahwa, pada saat mereka mengatakan tanahnya sudah ada, saksi tidak bertanya

berapa luas lahan yang sudah ada tersebut ;


ah

lik

• Bahwa, setiap sebulan sekali saksi bertemu dengan Kyai Dahlawi dengan cara
m

ub

bergantian kadang-kadang saksi yang datang ke rumah Kyai Dahlawi atau Kyai

Dahlawi yang datang ke rumah saksi ;


ka

ep

• Bahwa, Kyai Dahlawi tidak mengerti masalah politik, ia pintar dalam bidang
ah

keagamaan ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 78
am

u b
Direktori
-79- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, pada waktu itu saksi tidak pernah dengar kalau tanah yang sekarang

si
menjadi objek sengketa ada digugat oleh Penggugat ;

ne
ng
• Bahwa, saksi mengetahui hal tersebut sekarang setelah ada masalah dan itupun

saksi diberitahu oleh Katni ;

do

gu Bahwa, pada tahun 1991 kantor Camat Betara belum dibangun ;

• Bahwa, Kyai Dahlawi meninggal dunia saksi tidak mengetahui kapan waktunya tapi

In
A
pada saat itu saksi masih dinas di Depdikbud Kabupaten Tanjung Jabung setelah lepas
ah

sebagai anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung ;

lik
• Bahwa, tahun berapa dibangun kantor camat saksi lupa tapi pada tahun 1997
am

ub
belum dibangun ;

• Bahwa, kantor Camat Betara dibangun setelah Kantor Camat Tungkal Ulu
ep
k

berdiri ;
ah

si
5.Saksi FAISAL AL FATAH................

ne
ng

5 Saksi FAISAL AL FATAH,

do
gu

• Bahwa benar, saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak mempunyai hubungan

keluarga dan tidak mempunyai hubungan pekerjaan dengan Penggugat serta


In
A

saksi bukanlah pegawai pada tempat Tergugat I s/d Tergugat IV ;


ah

lik

• Bahwa, saksi menjabat sebagai Kepala Kantor Perwakilan Kecamatan Betara

sejak awal Januari 1986 s/d 1990 ;


m

ub

• Bahwa, pada waktu itu kantornya masih menumpang di kantor Kepala Desa
ka

Teluk Sialang ;
ep

• Bahwa, pada saat saksi menjabat Kepala Kantor Perwakilan Kecamatan Betara
ah

melalui Kepala Desa Teluk Sialang yang bernama Nurdin yang didampingi oleh
es
M

Nohim (mantan Kades) menghadap dan menyerahkan Surat Bukti Penyerahan


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 79
am

u b
Direktori
80 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Tanah warga masyarakat Dusun Sukorejo tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti T.I-

si
IV.10) untuk Kantor Camat Betara yang akan dibangun lalu saksi

menandatangani Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti

ne
ng
T.I-IV.10) tersebut ;

do
•gu Bawha, saksi mengenali dan membenarkan tanda tangan saksi yang ada pada

Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti T.I-IV.10)

In
A
tersebut ;


ah

Bahwa, pada saat itu aslinya dipegang oleh Nurdin selaku Kepala Desa

lik
sedangkan arsipnya ditinggalkan di kantor saksi dan yang asli kertasnya tebal
am

ub
HVS ;

• Bahwa, pada saat saksi menjabat sebagai Kepala Kantor Perwakilan Kecamatan
ep
k

Betara, saksi ada mengadakan kejuaraan Betara Cup yang berisi berbagai macam
ah

pertandingan yaitu Volley Ball yang diadakan di Desa Teluk Sialang dan Sepak
R

si
Bola yang diadakan di halaman sekolah di Parit Tomo ;

ne
ng

• Bahwa ...............

• Bahwa, pada saat saksi meninjau tempat pertandingan sepak bola di Parit Tomo

do
gu

saksi bertemu dengan Nohim lalu oleh Nohim saksi dikenalkan dengan Kyai
In
A

Dahlawi ;

• Bahwa, setelah berkenalan kemudian Kyai Dahlawi menunjukkan kepada saksi


ah

lik

mengenai lokasi tanah yang akan dibuat Kantor Camat Betara ;

• Bahwa, pada waktu itu K. Dahlawi dan saksi berdiri di tengah jalan dan hanya
m

ub

sekilas saksi melihatnya dan masih berbentuk semak belukar ;


ka

ep

• Bahwa, sebelum lokasi kantor Camat Betara pindah ke Dusun Sukorejo ada
ah

permintaan dari H. Anwar di Parit 10 agar lokasi kantor Camat Betara letaknya
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 80
am

u b
Direktori
-81- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
di pinggir sungai masuk ke dalam tetapi pada saat dicek ke lapangan / lokasi

si
ternyata luasnya tidak mencukupi ;

ne
Bahwa, selain itu juga ada usulan dari H. Imam yang menawarkan lokasi kantor

ng
Camat Betara di Pinggir Jalan Semau tetapi pada saat dicek ternyata ganti rugi

do
gu yang diminta tinggi sehingga tidak jadi ;

• Bahwa, saksi tidak mengetahui apa hubungan antara Nohim dengan Kyai

In
A
Dahlawi ;
ah

• Bahwa, saksi menerima Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986

lik
(Bukti T.I-IV.10) di kantor saksi ;
am

ub
• Bahwa, setelah yang lainnya sudah tanda tangan di surat tersebut lalu saksi ikut

menandatangani surat tersebut ;


ep
k

• Bahwa, saksi tidak ada konfirmasi kepada Kyai Dahlawi mengenai di mana letak
ah

R
tanah yang disiapkan untuk lokasi kantor Camat Betara tetapi pada saat bertemu

si
dengan Kyai Dahlawi saksi ada ditunjukkan lokasi tersebut oleh Kyai Dahlawi

ne
ng

sendiri ;

do
Bahwa, pada saat itu yang ditunjukkan adalah lokasi tanah untuk komplek
gu

perkantoran ;
In
A

• Bahwa, pada saat ditunjukkan saksi tidak ada melihat lebih dekat ;

• Bahwa ...............
ah

lik

• Bahwa, pada saat itu saksi dan Kyai Dahlawi berdiri di tengah jalan ;
m

ub

• Bahwa, riwayat pekerjaan saksi adalah :

Tahun 1979 saksi bekerja di Kantor Gubernur ;


ka

ep

Tahun 1979 s/d 1981 saksi bekerja di Tungkal bagian Inspektorat ;


ah

Tahun 1981 saksi bekerja di Bappeda Kabupaten Tanjung Jabung Barat ;


R

es

Tahun 1984 saksi bekerja di Biro Pemdes Provinsi Jambi ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 81
am

u b
Direktori
82 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Tahun 1986 saksi menjadi Kepala Kantor Perwakilan Kecamatan Betara ;

si
• Bahwa, Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti T.I-IV.10)

ne
ng
tersebut merupakan langkah awal dan harus ditindaklanjuti lagi ;

• Bahwa, tahun 1990 saksi sudah pindah dan digantikan dengan orang lain ;

do

gu Bahwa, asli Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Bukti T.I-

IV.10) ada di Nurdin dan menurut keterangan Nurdin Asli surat tersebut

In
A
sekarang sudah tidak diketahui lagi berada di mana ;
ah

lik
• Bahwa, pada saat itu kecamatan induknya adalah Kecamatan Tungkal Ilir dan

Camatnya adalah Awal Akwal ;


am

ub
• Bahwa, pada saat itu Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986

(Bukti T.I-IV.10) diserahkan tanpa adanya persyaratan apa pun juga ;


ep
k

• Bahwa, saksi hanya sekali bertemu dengan Kyai Dahlawi ;


ah

R

si
Bahwa, pada tahun 1990 saksi melakukan serah terima kepada Sahrun Ahmadi ;

• Bahwa, kemudian saksi bekerja di bagian Sekretariat Daerah bidang Dinas

ne
ng

Kebersihan sebagai staf ;

do
gu

• Bahwa, saksi sering ke Jambi dan kalau ke Jambi saksi menggunakan sepeda

motor karena pada saat itu jalan masih dibangun ;


In
A

• Bahwa, saksi tidak mengetahui kapan puskesmas dan kantor camat dibangun ;
ah

• Bahwa, sepengetahuan saksi yang lebih dulu dibangun adalah puskesmas ;


lik

• Bahwa, pada tahun 1992, saksi pindah kerja ke Kotamadta Jambi sampai dengan
m

ub

pensiun ;
ka

• Bahwa ...............
ep

• Bahwa, saksi tidak pernah melihat sertifikat atas tanah yang sekarang menjadi
ah

objek sengketa ;
es


M

Bahwa, Nurdin menjabat sebagai Kepala Desa dari tahun 1987 s/d 1988 ;
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 82
am

u b
Direktori
-83- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa, saksi kenal dengan Katni ;

si
• Bahwa, saksi tidak pernah memberikan uang kepada Katni untuk acara

ne
ng
selamatan pembangunan kantor perwakilan kecamatan betara ;

• Bahwa, saksi tidak pernah menanyakan kepada Katni mengenai status tanah dan

do
gu berapa luas tanah yang sekarang menjadi objek sengketa ;

• Bahwa, pada saat bertemu dengan Kyai Dahlawi dan Kyai Dahlawi

In
A
menunjukkan lokasi tanah untuk pembangunan kantor Camat Betara saksi hanya
ah

lik
tegaknya sekitar 5 (lima) menit karena fokus saksi pada saat itu adlah menonton

pertandingan sepak bola ;


am

ub
• Bahwa Kyai Dahlawi menginginkan daerah tersebut menjadi kota ;

• Bahwa, dari awal tidak ada pembicaraan ganti rugi atas tanah tersebut begitu
ep
k

juga dengan berapa luasnya, batas-batasnya dan surat-surat yang berkaitan


ah

R
dengan tanah yang sekarang menjadi objek sengketa ;

si
• Bahwa, Katni tidak pernah membicarakan masalah tanah tersebut kepada saksi ;

ne
ng

• Bahwa, pada saat itu jalan belum terhubungan dari tungkal ke Betara ;

do
gu

• Bahwa, pada tahun 1986 s/d 1990 masih ada kapal dari Tungkal menuju Jambi

begitu juga sebaliknya ;


In
A

• Bahwa, baru pada tahun 1998 jalan Jambi – Tungkal sudah ada dan bisa dilalui
ah

oleh kendaraan roda 4 (empat) atau lebih ;


lik

Menimbang, bahwa atas keterangan saksi-saksi tersebut baik Tergugat I s/d


m

ub

Tergugat IV maupun Penggugat melalui Kuasanya masing-masing mengemukakan

menanggapinya dalam Kesimpulan ;


ka

ep
ah

Menimbang, ...............
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 83
am

u b
Direktori
84 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 180 RBg / 153 HIR dan Surat Edaran

si
Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2001 Tentang Pemeriksaan

Setempat, Majelis Hakim dalam perkara a quo telah melakukan Pemeriksaan Setempat

ne
ng
atas tanah objek sengketa pada hari Rabu tanggal 19 Juni 2013 dengan dihadiri oleh

do
gu
Kuasa Para Penggugat, Kuasa Tergugat I s/d Tergugat IV dan saksi-saksi Tergugat I s/d

In
A
Tergugat IV serta Petugas BPN Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang mana hasil

Pemeriksaan Setempat tersebut sebagaimana tertuang dalam Berita Acara Persidangan


ah

lik
dengan acara Pemeriksaan Setempat dan dianggap merupakan bagian tidak terpisahkan
am

ub
dengan putusan ini ;

Menimbang, bahwa Penggugat melalui Kuasanya telah mengajukan Kesimpulan


ep
k

pada tanggal 02 September 2013 yang diserahkan dalam persidangan tanggal 02 Mei
ah

2013 begitu juga dengan Tergugat I s/d Tergugat IV melalui Kuasanya telah
R

si
mengajukan Kesimpulan Tanggal 02 September 2013 yang diserahkan dalam

ne
ng

persidangan tanggal 02 September 2013 ;

Menimbang, bahwa pada akhirnya baik Penggugat maupun Tergugat I s/d

do
gu

Tergugat IV melalui Kuasanya masing-masing mengemukakan tidak mengajukan apa-

apa lagi dalam perkara ini dan selanjutnya mohon kepada Majelis Hakim untuk
In
A

menjatuhkan Putusan ;
ah

lik

Menimbang, bahwa selanjutnya segala hal yang terjadi dalam persidangan

selengkapnya termuat dalam Berita Acara Persidangan dan untuk ringkasnya putusan ini
m

ub

dianggap telah termasuk didalamnya serta merupakan bagian tidak terpisahkan dengan
ka

putusan ini ;
ep

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM :


ah

Menimbang, bahwa maksud dari Gugatan Penggugat adalah sebagaimana


es

tersebut di atas ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 84
am

u b
Direktori
-85- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Dalam Eksepsi ...............

ne
ng
Dalam Eksepsi :

do
gu Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut Tergugat I s/d

Tergugat IV telah mengajukan eksepsi yang pada pokoknya sebagai berikut :

In
A
1 Bahwa Penggugat tidak punya kedudukan / kwalitas (disqualifacatoir

exceptie)
ah

lik
• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan
am

ub
tidak

dapat diterima karena Para Penggugat tidak mempunyai kedudukan / kualitas


ep
k

untuk mengajukan gugatan terhadap Para Tergugat (disqualifacatoir exeptie)


ah

tanah objek sengketa yang digugat oleh Para Penggugat telah dihibahkan /
R

si
diwakafkan oleh Alm. K. Dahlawi kepada Pemerintah Daerah Kabupaten

ne
ng

Tanjung Jabung Barat untuk Pembangunan Kantor Camat Betara pada tahun

1992 bersama-sama dengan Pak KATNI dan JURI yang masing-masing telah

do
gu

mewakafkan tanah sebagai berikut :

• K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.


In
A

• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.


ah

lik

• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.

• Bahwa Penggugat atas nama SUJUDI tidak mempunyai kedudukan hukum


m

ub

sebagai Penggugat, karena SUJUDI hanya merupakan cucu dari DAHLAWI


ka

ep

(Pewaris) sedangkan ibu SUJUDI yang bernama KHOTIMAH Binti

DAHLAWI masih hidup maka Penggugat SUJUDI tidak mempunyai


ah

kedudukan hokum (legal standing) sebagai Penggugat, karenanya gugatan


es
M

Penggugat harus ditolak.


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 85
am

u b
Direktori
86 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Bahwa Gugatan Penggugat harus dinyatakan tidak dapat diterima

si
karena obscure libel (Kabur)

ne
ng
• Bahwa dalam surat gugatan Penggugat tidak dijelaskan kedudukan hokum dan

hubungan hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II,

do
gu dalam gugatan tidak jelas dasar peralihan hak atas tanah dari K. DAHLAWI

kepada Penggugat dan juga tidak jelas apa hubungan hukum antara Para

In
A
Penggugat
ah

lik
dengan ...............

dengan K. DAHLAWI apakah anak kandung, anak angkat atau cucu tidak ada
am

ub
kejelasan.

3 Bahwa gugatan Penggugat kurang pihak (Plurium Litis Consortium)


ep
k

• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak dapat
ah

R
diterima karena tidak menarik para ahli waris yang lain sebagai Penggugat, bahwa

si
pewaris Alm. DAHLAWI semasa hidupnya mempunyai 5 orang anak yaitu :

ne
ng

1 SITI ROBINGAH Binti DAHLAWI

2 AKH. JARIR Bin DAHLAWI

do
gu

3 HINDUN Binti DAHLAWI


In
4 KHOTIMAH Binti DAHLAWI
A

5 BUNYAMIN Bin DAHLAWI


ah

lik

Dengan tidak dimasukkannya para ahli waris lain yang sah maka gugatan

Penggugat tersebut kurang pihak (Plurium Litis Consortium) dan tidak


m

ub

memenuhi syarat formal (cacat formil), oleh karenanya gugatan Penggugat


ka

haruslah dinyatakan tidak dapat diterima.


ep

Menimbang, bahwa terhadap eksepsi-eksepsi tersebut Majelis Hakim


ah

mempertimbangkan sebagai berikut ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 86
am

u b
Direktori
-87- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1 Bahwa Penggugat tidak punya kedudukan / kwalitas

si
(disqualifacatoir exceptie)

ne
ng
• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak

dapat diterima karena Para Penggugat tidak mempunyai kedudukan / kualitas

do
gu untuk mengajukan gugatan terhadap Para Tergugat (disqualifacatoir exeptie)

tanah objek sengketa yang digugat oleh Para Penggugat telah dihibahkan /

In
A
diwakafkan oleh Alm. K. Dahlawi kepada Pemerintah Daerah Kabupaten
ah

lik
Tanjung Jabung Barat untuk Pembangunan Kantor Camat Betara pada tahun

1992 bersama-sama dengan Pak KATNI dan JURI yang masing-masing telah
am

ub
mewakafkan tanah sebagai berikut :

• K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.


ep
k

• KATNI ...............
ah

R
• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.

si
• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.

ne
ng

• Bahwa Penggugat atas nama SUJUDI tidak mempunyai kedudukan hukum

do
gu

sebagai Penggugat, karena SUJUDI hanya merupakan cucu dari DAHLAWI

(Pewaris) sedangkan ibu SUJUDI yang bernama KHOTIMAH Binti


In
A

DAHLAWI

masih hidup maka Penggugat SUJUDI tidak mempunyai kedudukan hukum


ah

lik

(legal standing) sebagai Penggugat, karenanya gugatan Penggugat harus ditolak.


m

ub

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Kesatu Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut


ka

ep

Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


ah

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim membaca dan mempelajari Eksepsi


R

es

Kesatu Tergugat I s/d Tergugat IV sebagaimana tersebut di atas Majelis Hakim


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 87
am

u b
Direktori
88 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
berkesimpulan ternyata Eksepsi yang diajukan oleh Tergugat sudah termasuk “eksepsi

si
lain-lain yang tidak mengenai kewenangan mengadili“ sehingga berdasarkan hal

tersebut maka Eksepsi Tergugat akan dipertimbangkan bersama-sama dengan pokok

ne
ng
perkara ;

do
gu Menimbang, bahwa selain itu oleh karena dalam jawabannya Eksepsi Kesatu

Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut bukan mengenai kompetensi absolut atau relatif dari

In
A
Kewenangan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal untuk memeriksa dan memutus perkara
ah

a quo, maka terhadap eksepsi tersebut haruslah diperiksa dan diputus bersama-sama

lik
dengan pokok perkara sebagaimana dimaksud dalam Pasal 162 Rbg Jo Pasal 114
am

ub
Reglement op de Rechtevordering (RV) ;

2 Bahwa Gugatan Penggugat harus dinyatakan tidak dapat diterima


ep
k

karena obscure libel (Kabur)


ah

R
• Bahwa dalam surat gugatan Penggugat tidak dijelaskan kedudukan hukum dan

si
hubungan hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II,

ne
ng

dalam gugatan tidak jelas dasar peralihan hak atas tanah dari K. DAHLAWI

do
kepada Penggugat dan juga tidak jelas apa hubungan hukum antara Para
gu

Penggugat
In
A

dengan ...............

dengan K. DAHLAWI apakah anak kandung, anak angkat atau cucu tidak ada
ah

lik

kejelasan.

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Kedua Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut


m

ub

Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


ka

ep

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim membaca dan mempelajari Eksepsi


ah

Kedua Tergugat I s/d Tergugat IV sebagaimana tersebut di atas Majelis Hakim


R

berkesimpulan ternyata Eksepsi yang diajukan oleh Tergugat sudah termasuk “eksepsi
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 88
am

u b
Direktori
-89- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
lain-lain yang tidak mengenai kewenangan mengadili“ sehingga berdasarkan hal

si
tersebut maka Eksepsi Tergugat akan dipertimbangkan bersama-sama dengan pokok

perkara ;

ne
ng
Menimbang, bahwa selain itu oleh karena dalam jawabannya Eksepsi Kedua

do
gu
Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut bukan mengenai kompetensi absolut atau relatif dari

Kewenangan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal untuk memeriksa dan memutus perkara

In
A
a quo, maka terhadap eksepsi tersebut haruslah diperiksa dan diputus bersama-sama
ah

dengan pokok perkara sebagaimana dimaksud dalam Pasal 162 Rbg Jo Pasal 114

lik
Reglement op de Rechtevordering (RV) ;
am

ub
3 Bahwa gugatan Penggugat kurang pihak (Plurium Litis Consortium)
ep
k

• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak


ah

R
dapat diterima karena tidak menarik para ahli waris yang lain sebagai

si
Penggugat, bahwa pewaris Alm. DAHLAWI semasa hidupnya mempunyai 5

ne
ng

orang anak yaitu :

do
1 SITI ROBINGAH Binti DAHLAWI
gu

2 AKH. JARIR Bin DAHLAWI


In
A

3 HINDUN Binti DAHLAWI

4 KHOTIMAH Binti DAHLAWI


ah

lik

5 BUNYAMIN Bin DAHLAWI


m

ub

Dengan ...............
ka

ep

Dengan tidak dimasukkannya para ahli waris lain yang sah maka gugatan
ah

Penggugat tersebut kurang pihak (Plurium Litis Consortium) dan tidak


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 89
am

u b
Direktori
90 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
memenuhi syarat formal (cacat formil), oleh karenanya gugatan Penggugat

si
haruslah dinyatakan tidak dapat diterima.

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Ketiga Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut

ne
ng
Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

do
gu Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim membaca dan mempelajari Eksepsi

Ketiga Tergugat I s/d Tergugat IV sebagaimana tersebut di atas Majelis Hakim

In
A
berkesimpulan ternyata Eksepsi yang diajukan oleh Tergugat sudah termasuk “eksepsi

lain-lain yang tidak mengenai kewenangan mengadili“ sehingga berdasarkan hal


ah

lik
tersebut maka Eksepsi Tergugat akan dipertimbangkan bersama-sama dengan pokok
am

ub
perkara ;

Menimbang, bahwa selain itu oleh karena dalam jawabannya Eksepsi Ketiga
ep
k

Tergugat I s/d Tergugat IV tersebut bukan mengenai kompetensi absolut atau relatif dari
ah

Kewenangan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal untuk memeriksa dan memutus perkara
R

si
a quo, maka terhadap eksepsi tersebut haruslah diperiksa dan diputus bersama-sama

ne
ng

dengan pokok perkara sebagaimana dimaksud dalam Pasal 162 Rbg Jo Pasal 114

Reglement op de Rechtevordering (RV) ;

do
gu

Dalam Pokok Perkara :


In
Menimbang, bahwa oleh karena terhadap Gugatan Penggugat tersebut Tergugat
A

I s/d Tergugat IV dalam Jawabannya telah mengajukan eksepsi maka Majelis Hakim
ah

lik

akan mempertimbangkan terlebih dahulu Eksepsi Tergugat I s/d Tergugat IV ;

Menimbang, bahwa terhadap Gugatan Penggugat tersebut Tergugat I s/d


m

ub

Tergugat IV telah mengajukan eksepsi yang pada pokoknya sebagai berikut :


ka

1 Bahwa Penggugat tidak punya kedudukan / kwalitas


ep

(disqualifacatoir exceptie)
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 90
am

u b
Direktori
-91- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak

si
dapat diterima karena Para Penggugat tidak mempunyai kedudukan /

ne
ng
kualitas

untuk ...............

do
gu untuk mengajukan gugatan terhadap Para Tergugat (disqualifacatoir exeptie)

tanah objek sengketa yang digugat oleh Para Penggugat telah dihibahkan /

In
A
diwakafkan oleh Alm. K. Dahlawi kepada Pemerintah Daerah Kabupaten
ah

Tanjung Jabung Barat untuk Pembangunan Kantor Camat Betara pada tahun

lik
1992 bersama-sama dengan Pak KATNI dan JURI yang masing-masing telah
am

ub
mewakafkan tanah sebagai berikut :

• K. DAHLAWI seluas 70 meter x 100 Depa.


ep
k

• KATNI seluas 42 meter x 50 Depa.


ah

• JURI seluas 25 meter x 50 Depa.


R

si
• Bahwa Penggugat atas nama SUJUDI tidak mempunyai kedudukan hukum

ne
ng

sebagai Penggugat, karena SUJUDI hanya merupakan cucu dari DAHLAWI

do
(Pewaris) sedangkan ibu SUJUDI yang bernama KHOTIMAH Binti
gu

DAHLAWI masih hidup maka Penggugat SUJUDI tidak mempunyai


In
A

kedudukan hukum (legal standing) sebagai Penggugat, karenanya gugatan

Penggugat harus ditolak.


ah

lik

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Kesatu tersebut, Majelis Hakim dalam

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


m

ub

Menimbang, bahwa yang digugat oleh Penggugat dalam perkara a quo


ka

ep

adalah perbuatan Tergugat I dan Tergugat II yang telah menguasai atas tanah obyek

sengketa dengan membangun Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung


ah

Barat dan Gedung Olah Raga (GOR) Noor Setyobudi, tanpa seizin Penggugat
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 91
am

u b
Direktori
92 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan Melawan

si
Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad) juga perbuatan Tergugat III

dan Tergugat IV yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan

ne
ng
membangun Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan Kecamatan

do
gu
Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan bangunan Pendidikan Anak Usia Dini

( PAUD ) KB KENANGA tanpa seizin dari Penggugat sebagai Ahli Waris dari

In
A
Almarhum ...............
ah

lik
Almarhum DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa
am

ub
(onrechmatige overheidsdaad).

Menimbang, bahwa Penggugat mengemukakan hal tersebut berdasarkan


ep
k

pada Sertifikat Hak Milik No. 331 atas nama Benyamin dan Sujudi (Bukti P.1) ;
ah

Menimbang, bahwa dalam Sertifikat Hak Milik No. 331 atas nama
R

si
Benyamin dan Sujudi, tertulis nama Sujudi sebagai salah satu pemegang hak atas

ne
ng

tanah sebagaimana tertulis dalam sertifikat tersebut ;

Menimbang, bahwa apakah tanah yang sekarang menjadi objek sengketa

do
gu

sudah dihibahkan / diwakafkan kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung

Jabung Barat untuk Pembangunan Kantor Camat Betara pada tahun 1992 atau tidak
In
A

akan dipertimbangkan bersama-sama dengan pokok perkara ;


ah

lik

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat eksepsi Tergugat I s/d
m

ub

Tergugat IV yang Kesatu tersebut haruslah ditolak ;


ka

2 Bahwa Gugatan Penggugat harus dinyatakan tidak dapat


ep

diterima karena obscure libel (Kabur)


ah

• Bahwa dalam surat gugatan Penggugat tidak dijelaskan kedudukan hukum dan
es
M

hubungan hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II,


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 92
am

u b
Direktori
-93- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dalam gugatan tidak jelas dasar peralihan hak atas tanah dari K. DAHLAWI

si
kepada Penggugat dan juga tidak jelas apa hubungan hukum antara Para

Penggugat dengan K. DAHLAWI apakah anak kandung, anak angkat atau cucu

ne
ng
tidak ada kejelasan.

do
gu Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Kedua tersebut, Majelis Hakim dalam

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

In
A
ah

lik
Menimbang, ...............
am

ub
Menimbang, bahwa mengenai bagaimana kedudukan hukum dan hubungan

hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II dan Hubungan


ep
k

hukum Para Penggugat antara Penggugat I dengan Penggugat II serta apakah jelas
ah

atau tidak jelas dasar peralihan hak atas tanah dari K. DAHLAWI kepada
R

si
Penggugat juga hubungan hukum antara Para Penggugat dengan K. DAHLAWI

ne
ng

apakah anak kandung, anak angkat atau cucu tidak ada kejelasan atau ada akan

dipertimbangkan bersama-sama dengan pokok perkara ;

do
gu

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat eksepsi Tergugat I s/d
In
A

Tergugat IV yang Kedua tersebut haruslah ditolak ;


ah

lik

3 Bahwa gugatan Penggugat kurang pihak (Plurium Litis

Consortium)
m

ub

• Bahwa gugatan Penggugat harus ditolak atau setidak-tidaknya dinyatakan tidak


ka

dapat diterima karena tidak menarik para ahli waris yang lain sebagai
ep

Penggugat, bahwa pewaris Alm. DAHLAWI semasa hidupnya mempunyai 5


ah

orang anak yaitu :


es
M

1 SITI ROBINGAH Binti DAHLAWI


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 93
am

u b
Direktori
94 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 AKH. JARIR Bin DAHLAWI

R
3 HINDUN Binti DAHLAWI

si
4 KHOTIMAH Binti DAHLAWI

ne
ng
5 BUNYAMIN Bin DAHLAWI
Dengan tidak dimasukkannya para ahli waris lain yang sah maka gugatan

do
gu Penggugat tersebut kurang pihak (Plurium Litis Consortium) dan tidak

memenuhi syarat formal (cacat formil), oleh karenanya gugatan Penggugat

In
A
haruslah dinyatakan tidak dapat diterima.

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Ketiga tersebut, Majelis Hakim dalam


ah

lik
perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;
am

ub
Menimbang, ...............
ep
k

Menimbang, bahwa Penggugat mendasarkan dalil-dalil Gugatannya pada


ah

Sertifikat Hak Milik No. 331 atas nama Benyamin dan Sujudi (Bukti P.1) ;
R

si
Menimbang, bahwa di dalam sertifikat tersebut hanya ada nama Benyamin

ne
ng

dan Sujudi (Penggugat) sebagai pemegang hak atas tanah yang sekarang menjadi

objek sengketa dan tidak ada nama lain seperti Siti Robingah binti Dahlawi, Akh.

do
gu

Jarir bin Dahlawi dan Hindun binti Dahlawi serta Khotimah binti Dahlawi ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas


In
A

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat eksepsi Tergugat I s/d
ah

lik

Tergugat IV yang Ketiga tersebut haruslah ditolak ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas


m

ub

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat seluruh eksepsi Tergugat I s/d
ka

Tergugat IV tersebut tidak beralasan hukum sehingga haruslah ditolak ;


ep

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


ah

mempertimbangkan pokok perkara dalam gugatan ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 94
am

u b
Direktori
-95- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa pada pokoknya Penggugat mendalilkan dalam

si
gugatannya sebagai berikut :

1 Bahwa Penggugat adalah Ahli Waris dari orang tua Penggugat yang bernama

ne
ng
DAHLAWI (alm) ;

do
gu
2 Bahwa DAHLAWI (alm) orang tua Penggugat tersebut telah meninggal dunia

pada tanggal 05 Agustus 1996 dan meninggalkan warisan kepada Penggugat

In
A
diantaranya sebidang tanah dengan Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat

Ukur No. 314 tahun 1985 atas nama DAHLAWI, dengan alamat dahulu di Desa
ah

lik
Teluk Sialang Parit Tomo, sekarang setelah pemekaran berganti nama alamat,
am

ub
Parit Tomo Rt. 16 Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung

Jabung Barat seluas + 19.700 m2 (sembilan belas ribu tujuh ratus meter persegi),
ep
k

dengan batas–batas sebagai berikut :


ah

• Sebelah ...............
R

si
ne
ng

• Sebelah Utara Barat berbatas dengan Jalan Parit Tomo.

• Sebelah Selatan berbatas dengan Jalan / Gang kecil.

do
gu

• Sebelah Timur berbatas dengan Tanah Hak Milik Juri.


In
A

• Sebelah Barat berbatas dengan Jalan Lintas Kuala Tungkal – Jambi.

3 Bahwa oleh karena keterbatasan pengetahuan Penggugat dan kesibukan


ah

lik

Penggugat maka tanah warisan tersebut belum Penggugat alihkan atas nama
m

ub

Penggugat, baru pada tanggal 21 April 2008 tanah warisan tersebut dengan

Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 atas nama
ka

ep

DAHLAWI dialihkan haknya kepada Penggugat selaku Ahli Waris,


ah

sebagaimana tercantum pada lembaran di dalam Sertifikat Hak Milik Nomor :


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 95
am

u b
Direktori
96 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
331, Surat Ukur : 314 Tahun 1985, yaitu pada lembar Pendaftaran Peralihan

si
Hak, Pembebanan dan Pencatatan lainnya ;

4 Bahwa berdasarkan Pasal 584 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata telah

ne
ng
menyatakan bahwa “ Hak Milik atas suatu kebendaan tidak dapat diperoleh

do
gu dengan cara lain, melainkan dengan pemilikan, karena perlekatan, karena

daluwarsa, karena pewarisan, baik menurut undang-undang, mau pun menurut

In
A
surat wasiat dank arena penunjukan atau penyerahan berdasar atas suatu

peristiwa perdata untuk memindahkan hak milik, dilakukan oleh seorang yang
ah

lik
berhak berbuat beas terhadap kebendaan itu ;
am

ub
5 Bahwa berdasarkan hal tersebut di atas sebidang tanah dengan Sertifikat hak

Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 secara sah adalah Hak
ep
k

Milik Penggugat sampai sekarang. Hal tersebut terlihat bahwa sebagian dari
ah

bidang tanah Hak Milik Penggugat tersebut telah Penggugat jual kepada
R

si
Saudara KAYUN seluas + 1.200 m2 (seribu dua ratus meter persegi) pada

ne
ng

tanggal 11 Februari 2009, dan sudah dipisahkan dari Sertifkat Hak Milik Nomor

: 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 oleh Badan Pertanahan Nasional

do
gu

Kabupaten Tanjung Jabung Barat, sehingga luas tanah milik Penggugat tersebut

sekarang tersisa seluas + 18.500 m2 (delapan belas ribu lima ratus meter
In
A

persegi) ;
ah

lik

6.Bahwa ...............

6 Bahwa setelah orang tua Penggugat yang bernama DAHLAWI (alm) meninggal
m

ub

dunia, sekira tahun 1998 Tergugat I dan Tergugat II mendirikan bangunan


ka

ep

permanen di atas tanah milik Penggugat tersebut untuk dijadikan Kantor

Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, dengan rincian sebagai


ah

berikut :
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 96
am

u b
Direktori
-97- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Luas 3.913 m2 (tiga ribu sembilan ratus tiga belas meter persegi) dengan

si
ukuran :

ne
ng
- Lebar : 43 M (empat puluh tiga meter).

• Panjang : 91 M (sembilan puluh satu meter).

do
gu
7 Bahwa kemudian sekira tahun 2001 di atas tanah milik Penggugat tersebut

Tergugat I dan Tergugat II telah mendirikan sebuah Gedung Olah Raga (GOR)

In
A
NOOR SETYOBUDI dengan rincian sebagai berikut :
ah

lik
• Luas 806 m2 (delapan ratus enam meter persegi) dengan ukuran :

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).


am

ub
• Panjang : 26 M (dua puluh enam meter).
ep
8 Bahwa kemudian sekira tahun 2007 di atas tanah milik Penggugat tersebut
k

Tergugat III dan Tergugat IV telah mendirikan sebuah gedung perkantoran


ah

si
sekarang digunakan untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD)

Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan juga oleh

ne
ng

Tergugat III dan Tergugat IV di atas tanah milik Penggugat tersebut telah

do
gu

didirikan bangunan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA,

dengan perincian sebagai berikut :


In
A

• Untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan

Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Luas 930 m2 (sembilan


ah

lik

ratus tiga puluh meter persegi) dengan ukuran :


m

ub

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).


ka

• Panjang : 30 M (tiga puluh meter).


ep

• Untuk ...............
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 97
am

u b
Direktori
98 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Untuk bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA, Luas

si
744 m 2 (tujuh ratus empat puluh empat meter persegi) dengan ukuran :

ne
ng
- Lebar : 24 M (dua puluh empat meter).

• Panjang : 31 M (tiga puluh satu meter).

do
gu
9 Bahwa perbuatan yang dilakukan Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV

tanpa hak dan tanpa seijin Penggugat selaku Ahli Waris DAHLAWI (alm), baik secara

In
A
perjanjian, pinjam pakai, jual beli, sewa-menyewa, hibah atau perjanjian lainnya ;
ah

10 Bahwa semasa hidup orang tua Penggugat DAHLAWI (alm) belum pernah

lik
meminjampakaikan, memperjualbelikan, meminjamsewakan, menghibahkan
am

ub
serta mengalihkan hak dengan perjanjian apapun tanah tersebut kepada Tergugat

I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV.


ep
k

11 Bahwa Penggugat sudah berusaha berulang kali untuk meminta penyelesaian


ah

masalah tanah sengketa tersebut kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III
R

si
dan Tergugat IV namun sampai sekarang belum ada tanggapan dan penyelesaian

ne
ng

dari Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV.

12 Bahwa alasan-alasan Penggugat tersebut di atas juga diperkuat dengan bukti

do
gu

pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) atas tanah objek sengketa, karena

sampai saat ini Penggugat selalu membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
In
A

atas tanah objek sengketa tersebut.


ah

lik

13 Bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 4 ayat (1) Undang-Undang Republik

Indonesia Nomor 12 Tahun 1985 yang menyatakan : “bahwa yang menjadi


m

ub

subjek pajak adalah orng atau badan yang secara nyata mempunyai sesuatu hak
ka

atas bumi, dan / atau memperoleh manfaat atas bumi, dan / atau memiliki,
ep

menguasai dan / atau memperoleh manfaat atas bangunan”.


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 98
am

u b
Direktori
-99- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
14.Bahwa ...............

si
14 Bahwa penguasaan hak milik Penggugat oleh Tergugat I, II, III dan IV yang

telah mendirikan bangunan di atas tanah milik Penggugat yang dilakukan tanpa

ne
ng
hak dan tanpa seizin Penggugat adalah merupakan Perbuatan Melawan Hukum

do
gu Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad), dan menimbulkan kerugian

pada diri Penggugat. Hal tersebut berdasarkan Pasal 2 Undang-Undang

In
A
Republik Indonesia Nomor 51 Prp Tahun 1960 Tentang Larangan Pemakaian

Tanah Tanpa Izin Yang Berhak Atau Kuasanya, yaitu menyatakan : “Dilarang
ah

lik
memakai tanah tanpa izin yang berhak atau kuasanya yang sah”.
am

ub
Menimbang, bahwa dalam Jawabannya Tergugat I s/d Tergugat IV melalui

Kuasanya secara tegas menolak atau membantah dalil-dalil Gugatan yang diajukan oleh
ep
k

Penggugat maka berdasarkan undang-undang, Penggugat diwajibkan untuk


ah

membuktikan dalil-dalil Gugatannya ;


R

si
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dalil-dalil Gugatannya Penggugat

ne
ng

melalui Kuasanya telah mengajukan 5 (lima) surat bukti dan 4 (empat) orang saksi yang

dalam persidangan telah memberikan kesaksiannya di bawah sumpah menurut

do
gu

agamanya masing-masing ;
In
Menimbang, untuk menolak dalil-dalil Gugatan Penggugat tersebut, Tergugat I
A

s/d Tergugat IV melalui Kuasanya telah mengajukan 12 (dua belas) surat bukti dan 5
ah

lik

(limat) orang saksi yang dalam persidangan telah memberikan keterangan di bawah

sumpah menurut agamanya masing-masing ;


m

ub

Menimbang, bahwa yang menjadi persoalan dalam perkara antara Penggugat


ka

ep

dengan Tergugat I s/d Tergugat IV adalah :


ah

1 perbuatan Tergugat I dan Tergugat II yang pada tahun 1998 tanoa ijin
R

es

Penggugat mendirikan bangunan permanen di atas tanah milik Penggugat


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 99
am

u b
Direktori
100 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut untuk dijadikan Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung

si
Jabung Barat, dengan rincian sebagai berikut :

ne
ng
. Luas ...............

• Luas 3.913 m2 (tiga ribu sembilan ratus tiga belas meter persegi)

do
gu dengan ukuran :

In
A
- Lebar : 43 M (empat puluh tiga meter).

• Panjang : 91 M (sembilan puluh satu meter).


ah

lik
2 Bahwa kemudian sekira tahun 2001 di atas tanah milik Penggugat tersebut
am

ub
tanpa ijin Penggugat Tergugat I dan Tergugat II telah mendirikan sebuah

Gedung Olah Raga (GOR) NOOR SETYOBUDI dengan rincian sebagai


ep
k

berikut :
ah

• Luas 806 m2 (delapan ratus enam meter persegi) dengan ukuran :


R

si
- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).

ne
ng

• Panjang : 26 M (dua puluh enam meter).

do
gu

3 Bahwa kemudian sekira tahun 2007 di atas tanah milik Penggugat tersebut

tanpa ijin Penggugat Tergugat III dan Tergugat IV telah mendirikan


In
A

sebuah gedung perkantoran sekarang digunakan untuk Kantor Unit


ah

lik

Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara

Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan juga oleh Tergugat III dan
m

ub

Tergugat IV di atas tanah milik Penggugat tersebut telah didirikan


ka

bangunan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA,


ep

dengan perincian sebagai berikut :


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 100
am

u b
Direktori
-101- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan

si
Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Luas 930 m2

ne
ng
(sembilan ratus tiga puluh meter persegi) dengan ukuran :

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).

do
gu
• Panjang : 30 M (tiga puluh meter).

In
A
• Untuk bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA,

Luas 744 m2 (tujuh ratus empat puluh empat meter persegi) dengan
ah

lik
ukuran :
am

ub
• Lebar ...............
ep
k

- Lebar : 24 M (dua puluh empat meter).


ah

si
• Panjang : 31 M (tiga puluh satu meter).

Menimbang, bahwa dalam Jawabannya Tergugat I s/d Tergugat IV secara

ne
ng

tegas menolaknya dengan mengemukakan alasan : tanah / lahan yang di atas telah

do
gu

dibuat bangunan oleh Tergugat I s/d Tergugat IV bukanlah tanah milik Penggugat

tetapi sudah menjadi tanah milik Tergugat I s/d Tergugat berdasrkan Hibah dari
In
A

pemilik asal tanah / lahan tersebut ;


ah

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan


lik

apakah bukti-bukti yang diajukan dalam persidangan baik oleh Penggugat maupun
m

ub

Tergugat I s/d Tergugat IV dapat menjadi dasar untuk memperkuat dalil-dalil


ka

gugatannya maupun dalil-dalil bantahannya ;


ep

Menimbang, bahwa mengenai bukti surat-surat yang diajukan oleh


ah

Penggugat, Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkan sebagai berikut ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 101
am

u b
Direktori
102 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim dalam perkara a quo melihat,

si
membaca dan mempelajari kelima bukti surat-surat yang diajukan oleh Penggugat

ternyata kelima bukti surat-surat tersebut sudah diberi materai yang cukup dan telah

ne
ng
disesuaikan dengan yang aslinya dalam persidangan dan ternyata sesuai sehingga kelima

do
gu
bukti surat-surat yang diajukan oleh Penggugat secara formal dapat diterima untuk

menjadi dasar memperkuat dalil-dalil Gugatannya ;

In
A
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan

apakah keterangan saksi-saksi yang diajukan oleh Penggugat dalam persidangan


ah

lik
sebanyak 4 (empat) orang saksi dapat menjadi dasar untuk memperkuat dalil-dalil
am

ub
Gugatannya ;

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim mendengar, memperhatikan dan


ep
k

mempelajari keterangan keempat orang saksi yang dihadirkan oleh Penggugat tersebut
ah

Majelis Hakim berpendapat keterangan keempat orang saksi tersebut saling


R

si
bersesuaian

ne
ng

antara ...............

antara yang satu dengan yang lainnya karena pokok-pokok keterangan yang

do
gu

disampaikan para saksi saling berkaitan dan berhubungan (link and match) dan

berdasarkan saling berkaitannya pokok-pokok keterangan yang diberikan para saksi


In
A

tersebut, dapat diteguhkan atau dikukuhkan kebenaran suatu fakta atau peristiwa hukum
ah

lik

yang langsung berkenaan dengan perkara yang disengketakan ;

Menimbang, bahwa Koneksitas atau saling persesuaian yang penting


m

ub

dibenarkan hukum bernilai sebagai alat bukti berdasarkan Pasal 307 RBg / Pasal 170
ka

HIR, Pasal 1908 KUH Perdata ;


ep

Menimbang, bahwa mengenai bukti surat-surat yang diajukan oleh Tergugat


ah

I s/d Tergugat IV, Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkan sebagai
R

es

berikut ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 102
am

u b
Direktori
-103- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim dalam perkara a quo melihat,

si
membaca dan mempelajari bukti surat-surat yang diajukan oleh Tergugat I s/d Tergugat

IV ternyata bukti surat-surat tersebut ada yang sudah diberi materai yang cukup dan

ne
ng
telah disesuaikan dengan yang aslinya ternyata sesuai dan ada juga yang tidak diberi

do
gu
materai dan aslinya tidak dapat ditunjukkan dalam persidangan ;

Menimbang, bahwa mengenai bukti surat-surat yang telah diberi materai

In
A
yang cukup dan telah dicocokkan dengan yang aslinya dalam persidangan Majelis

Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut bukti surat-surat


ah

lik
yang diajukan oleh Tergugat tersebut secara formal dapat diterima untuk menjadi dasar
am

ub
memperkuat dalil-dalil Bantahannya sedangkan bukti surat-surat tidak ada materainya

dan aslinya tidak dapat ditunjukkan dalam persidangan Majelis Hakim akan
ep
k

mempertimbangkan apabila ada bukti surat-surat lain yang mendukung atau keterangan
ah

saksi-saksi yang bersangkutan dengan bukti surat tersebut ;


R

si
ne
ng

Menimbang, ...............

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim mempertimbangkan apakah

keterangan saksi-saksi yang diajukan oleh Tergugat I s/d Tergugat IV dalam


In
A

persidangan sebanyak 5 (lima) orang saksi dapat menjadi dasar untuk memperkuat dalil-
ah

lik

dalil Bantahannya ;

Menimbang, bahwa sebelumnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


m

ub

mempertimbangkan mengenai keterangan Saksi Muhammad Adkian yang diajukan oleh


ka

Tergugat I s/d Tergugat IV dalam persidangan ;


ep

Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta yang terungkap dalam persidangan


ah

ternyata benar Saksi Muhammad Adkian adalah keponakan dari Benyamin dan Sepupu dari
R

es

Sujudi di mana Benyamin dan Sujudi adalah Penggugat dalam perkara a quo ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 103
am

u b
Direktori
104 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa dalam persidangan baik Benyamin dan Sujudi sendiri

si
yang keduanya adalah Penggugat dan Kuasa Penggugat secara tegas mengemukakan

keberatan dan menolak Saksi Muhammad Adkian didengar keterangannya dalam

ne
ng
perkara a quo ;

do
gu Menimbang, bahwa dalam persidangan Saksi Muhammad Adkian telah

didengar keterangannya dengan tidak disumpah ;

In
A
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut maka

baik secara formal di mana masih ada huhungan keluarga sampai derajat ketiga dengan
ah

lik
salah satu pihak yang berperkara dan pihak tersebut keberatan dan secara materiil di
am

ub
mana keterangan Saksi Muhammad Adkian tidak di bawah sumpah maka Majelis

Hakim dalam perkara a quo mengenyampingkan keterangan Saksi Muhammad Adkian


ep
k

tersebut sebagai saksi yang diajukan oleh Tergugat I s/d Tergugat IV untuk digunakan
ah

sebagai dasar membuktikan dalil-dalil bantahannya ;


R

si
Menimbang, bahwa mengenai keempat orang saksi lainnya yang diajukan

ne
ng

oleh Tergugat I s/d Tergugat IV, Majelis Hakim dalam perkara a quo

mempertimbangkannya sebagai berikut ;

do
gu

Menimbang, ...............

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim mendengar, memperhatikan dan


In
A

mempelajari keterangan keempat orang saksi yang dihadirkan oleh Tergugat I s/d
ah

lik

Tergugat IV tersebut Majelis Hakim berpendapat keterangan kedua saksi tersebut saling

bersesuaian antara yang satu dengan yang lainnya karena pokok-pokok keterangan yang
m

ub

disampaikan para saksi saling berkaitan dan berhubungan (link and match) dan
ka

berdasarkan saling berkaitannya pokok-pokok keterangan yang diberikan para saksi


ep

tersebut, dapat diteguhkan atau dikukuhkan kebenaran suatu fakta atau peristiwa hukum
ah

yang langsung berkenaan dengan perkara yang disengketakan ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 104
am

u b
Direktori
-105- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa Koneksitas atau saling persesuaian yang penting

si
dibenarkan hukum bernilai sebagai alat bukti berdasarkan Pasal 307 RBg / Pasal 170

HIR, Pasal 1908 KUH Perdata ;

ne
ng
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim mempertimbangkan apakah

do
gu
tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa antara Penggugat dan Tergugat I s/

d Tergugat IV adalah tanah milik Penggugat ;

In
A
Menimbang, bahwa Penggugat mendalilkan dalam gugatannya tanah / lahan

yang sekarang menjadi objek sengketa adalah tanah milik Penggugat ;


ah

lik
Menimbang, bahwa berdasarkan UU No. 5 Tahun 1960 Tentang Peraturan
am

ub
Dasar Pokok-Pokok Agraria yang dimaksud Hak Milik adalah Hak turun-temurun,

terkuat dan terpenuh yang dapat dipunyai orang atas tanah dengan mengingat ketentuan
ep
k

Pasal 6 dan Hak Milik dapat beralih dan dialihkan kepada pihak lain (Vide Pasal 20 ayat
ah

(1) dan ayat (2) UU No. 5 Tahun 1960 Tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria) ;
R

si
ne
ng

Menimbang, bahwa hanya warga Negara Indonesia dapat mempunyai hak

milik dan oleh pemerintah ditetapkan badan-badan hukum yang dapat mempunyai hak

do
gu

milik dan syarat-syaratnya (Vide Pasal 21 ayat (1) dan ayat (2) UU No. 5 Tahun 1960

Tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria) ;


In
A
ah

lik

Menimbang, ...............
m

ub

Menimbang, bahwa Penggugat dalam Gugatannya mendalilkan Tanah / lahan


ka

yang sekarang menjadi objek sengketa adalah tanah miliknya dengan mengajukan bukti-
ep

bukti surat yang relevan berupa :


ah

1 Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 331 atas nama Benyamin dan Sujudi, yang
R

es

diberi tanda P.1 ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 105
am

u b
Direktori
106 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Photo Copy Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Tahun 2013, yang

si
diberi tanda P.2 ;

ne
Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun, yang diberi tanda P.5

ng
3

do
gu Menimbang, bahwa selain bukti surat-surat tersebut di atas, untuk

membuktikan dalil-dalil Gugatannya Penggugat juga telah menghadirkan 4 (empat)

In
A
orang saksi yang dalam persidangan telah memberikan keterangan di bawah sumpah
ah

menurut agamanya masing-masing ;

lik
Menimbang, selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkan
am

ub
surat-surat dan keterangan saksi-saksi yang diajukan oleh Penggugat tersebut dihubungkan

dengan surat-surat dan keterangan saksi-saksi yang diajukan oleh Tergugat I s/d Tergugat IV
ep
serta hasil Pemeriksaan Setempat yang telah dilakukan ;
k
ah

Menimbang, bahwa atas selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


R

si
mempertimbangkan bukti surat-surat yang diajukan oleh Penggugat yaitu :

ne
ng

1 Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 331 atas nama Benyamin dan Sujudi, yang

diberi tanda P.1 ;

do
gu

2 Photo Copy Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Tahun 2013, yang

diberi tanda P.2 ;


In
A

3 Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun, yang diberi tanda
ah

lik

P.5 ;

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim dalam perkara a quo


m

ub

memperhatikan, membaca dan mempelajari bukti surat-surat tersebut ternyata benar


ka

untuk Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 331 (Vide Bukti P.1) dan Photo copy
ep

Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun (Vide Bukti P.5) adalah Akta Otentik ;
ah

Menimbang, bahwa menurut ketentuan Pasal 285 RBg/Pasal 165 HIR, Akta
es
M

Otentik yaitu Akta yang dibuat oleh atau dihadapan pejabat yang diberi wewenang
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 106
am

u b
Direktori
-107- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
untuk itu, merupakan bukti yang lengkap bagi kedua belah pihak dan ahli warisnya serta

si
orang yang mendapat hak dari padanya, tentang segala hal yang tersebut dalam surat itu

dan bahkan tentang apa yang tercantum di dalam surat itu sebagai pemberitahuan saja,

ne
ng
tetapi yang disebutkan terakhir ini hanya dengan pokok dalam akta itu. Pejabat yang

do
gu
diberi wewenang oleh undang-undang untuk membuat Akta Otentik itu misalnya

Notrais, Pegawai Catatan Sipil, Hakim, Panitera, Jurusita, dsb. Dalam melakukan

In
A
pekerjaannya, pejabat-pejabat itu terikat pada syarat-syarat dan ketentuan dalam

undang-undang sehingga merupakan jaminan untuk mempercayai pejabat itu beserta


ah

lik
hasil pekerjaannya (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir
am

ub
Muhammad, S.H. Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 150-151) ;

Dalam Akta Otentik itu Pejabat tersebut menerangkan apa yang dilakukan,
ep
k

dilihat, dialaminya, sehingga apa yang tersebut dalam Akta Otentik itu dianggap betul
ah

si
terjadi dihadapannya menurut kenyataan yang sebenarnya. Karena Akta Otentik itu

ne
ng

memuat keterangan pejabat yang sah menurut undang-undang, maka setiap orang

mengakui dan mempercayai isi Akta Otentik itu sebagai benar adanya. Kebenaran isinya

do
gu

itu cukup dibuktikan oleh bentuk akta itu sendiri sampai dapat dibuktikan sebaliknya.

Bagi pihak-pihak, ahli warisnya, dan orang-orang yang mendapat hak dari padanya,
In
A

Akta Otentik mempunyai KEKUATAN BUKTI SEMPURNA, tetapi masih dapat


ah

lik

dilumpuhkan oleh pembuktian lawan. Terhadap pihak Ketiga Akta Oetntik mempunyai

KEKUATAN BUKTI BEBAS, artinya penilainnya diserahkan kepada kebijaksanaan


m

ub

hakim (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir Muhammad, S.H.
ka

Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 151) ;


ep

Akta Otentik dapat diklasifikasikan menjadi dua macan, yaitu AKTA


ah

AMBTELIJK dan AKTA PARTAI. Akta Ambtelijk yaitu akta yang dibuat oleh pejabat
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 107
am

u b
Direktori
108 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
yang ...............

si
yang diberi wewenang untuk itu, dengan nama pejabat menerangkan apa yang dilihat

dan dilakukannya. Akta Partai yaitu Akta yang dibuat di hadapan pejabat, dengan nama

ne
ng
pejabat menerangkan apa yang dilihat dan dilakukannya dan pihak-pihak yang

do
gu
berkepentingan mengakui keterangan-keterangan dalam akta itu dengan membubuhkan

tanda tangannya (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir

In
A
Muhammad, S.H. Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 151) ;

Pada tiap-tiap Akta Otentik dikenal tiga macam kekuatan bukti, yaitu
ah

lik
KEKUATAN BUKTI LAHIR, KEKUATAN BUKTI FORMIL dan KEKUATAN
am

ub
BUKTI MATERIEL. Kekuatan bukti lahir, di sini syarat-syarat formil bagi suatu akta

otentik itu dipenuhi atau tidak. Syarat formil itu diatur dalam Pasal 285 RBG / Pasal 165
ep
k

HIR. Jika syarat itu dipenuhi, maka syarat yang tampaknya dari luar, secara lahiriah
ah

sebagai akta otentik, dianggap akta otentik, sepanjang tidak terbukti sebaliknya (Vide
R

si
Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir Muhammad, S.H. Penerbit Alumni

ne
ng

tahun 1978 halaman 151) ;

Jika syarat-syarat formil itu diragukan kebenarannya oleh pihak lawan, maka

do
gu

pihak yang meragukan kebenarannya itu dapat minta kepada pengadilan untuk meneliti

surat tersebut berdasarkan bukti-bukti yang dikemukakan oleh pihak lawan itu.
In
A

Kemudian hakim memberikan putusannya apakah akta otentik itu bolah digunakan
ah

lik

sebagai bukti atau tidak dalam perkara itu. Yang demikian ini bersifat insidentil saja

dalam pembuktian dengan surat, karena pada umumnya akta otentik itu diakui semua
m

ub

orang sebagai surat resmi (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir
ka

Muhammad, S.H. Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 152) ;


ep

Kekuatan Bukti Formil, di sini menyangkut soal kebenaran dari peristiwa


ah

yang disebutkan dalam akta otentik itu. Artinya pejabat dan pihak-pihak yang
R

es

berkepentingan menerangkan dan melakukan seperti yang disebutkan dalam akta otentik
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 108
am

u b
Direktori
-109- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
itu, dan benar demikian adanya. Jadi formalitas yang dimintakan oleh undang - undang

si
betul- ...............

ne
ng
betul-betul dipenuhi. Kebenarannya itu diakui oleh setiap orang. Tetapi suatu ketika

do
gu
mungkin juga ada pihak yang meragukan kebenaran itu, apabila surat otentik itu

dijadikan bukti dalam perkara. Misalnya dalam akta otentik itu dikatakan bahwa

In
A
penyerahan benda itu dilakukan di rumah dalam keadaan baik. Padahal sebenarnya

bukan di rumah melainkan di suatu tempat lain dan dalam keadaan baik. Ketika dibawa
ah

lik
ke rumah terjadi kerusakan. Dalam akta otentik itu pejabat menerangkan bahwa barang
am

ub
diserahkan di rumah dalam keadaan baik, keterangan mana hanya sebagai formalitas

belaka. Keadaan yang demikian perlu dipertimbangkan hakim apakah itu bias dijadikan
ep
k

bukti atau tidak (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir Muhammad,
ah

S.H. Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 152) ;


R

si
Kekuatan bukti materiel, di sini menyangkut kebenaran isi akta oetntik itu.

ne
ng

Artinya apakah benar bahwa yang tercantum dalam akta otentik itu seperti menurut

kenyataan (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir Muhammad, S.H.

do
gu

Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 152) ;

Pada akta partai selalu terdapat kekuatan bukti materiel dan merupakan alat
In
A

bukti sempurna. Sebab dalam akta partai itu kebenaran dari isi akta tersebut ditentukan
ah

lik

oleh pihak-pihak dan diakui oleh pihak-pihak dan pejabat menerangkan seperti apa yang

dilihat, diketahuinya dari pihak-pihak itu. Tetapi pada akta ambtelijk tidak selalu
m

ub

terdapat kekuatan bukti materiel artinya setiap orang dpat menyangkal kebenaran isi
ka

akta otentik itu, asal dapat membuktikannya. Sebab apa yang dilihat dan dilakukan oleh
ep

pejabat itu hanya berdasarkan pada apa yang dikehendaki oleh orang yang
ah

berkepentingan (Vide Hukum Acara Perdata Indonesia, Penulis Abdulkadir Muhammad,


R

es

S.H. Penerbit Alumni tahun 1978 halaman 153) ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 109
am

u b
Direktori
110 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa selain itu juga Akta Otentik diatur dalam Pasal 1868

si
KUH Perdata yang berbunyi : “Suatu akta otentik ialah akta yang dibuat dalam bentuk

yang ditentukan undang-undang oleh atau di hadapan pejabat umum yang berwenang

ne
ng
untuk itu di tempat akta dibuat” ;

do
gu Menimbang, ...............

Menimbang, bahwa dari penjelasan pasal ini, akta otentik dibuat oleh atau di

In
A
hadapan pejabat yang berwenang yang disebut pejabat umum. Apabila yang

membuatnya pejabat yang tidak cakap atau tidak berwenang atau bentuknya cacat, maka
ah

lik
menurut Pasal 1869 KUH Perdata :
am

ub
• Akta tersebut tidak sah atau tidak memenuhi syarat formil sebagai akta otentik

atau disebut juga Akta Otentik, oleh karena itu tidak dapat diperlakukan sebagai
ep
k

akta otentik
ah

• Namun akta yang demikian mempunyai nilai kekuatan sebagai akta di bawah
R

si
tanga, dengan syarat apabila akta itu ditandatangani oleh para pihak.

ne
ng

(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan, Pembuktian dan

Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H. Penerbit Sinar Grafika Cetakan

do
gu

kesepuluh, Oktober 2010 halaman566) ;

Menimbang, bahwa ada beberapa aspek yang melekat pada akta otentik
In
A

yaitu :
ah

lik

a Kekuatan Pembuktian yang melekat pada Akta Otentik

Kekuatan pembuktian sempurna dan mengikat yang terdapat pada akta


m

ub

otentik merupakan perpaduan dari beberapa kekuatan yang terdapat padanya.


ka

Apabila salah satu kekuatan itu cacat mengakibatkan akta otentik tidak mempunyai
ep

nilai kekuatan pembuktian yang sempurna (volledig) dan mengikat (bindende). Oleh
ah

karena itu untuk melekatkan nilai kekuatan yang seperti itu pada akta otentik, harus
es
M

terpenuhi secara terpadu kekuatan pembuktian sebagai berikut :


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 110
am

u b
Direktori
-111- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1 Kekuatan Bukti Luar

si
Suatu akta otentik yang diperlihatkan harus dianggap dan diperlakukan

sebagai akta otentik kecuali dapat dibuktikan sebaliknya, bahwa akta itu

ne
ng
bukan akta otentik. Selama tidak dapat dibuktikan sebaliknya pada akta

do
gu

In
A
tersebut ................

tersebut melekat kekuatan bukti luar. Maksudnya, harus diterima


ah

lik
kebenarannya sebagai akta otentik. Sebaliknya jika dapat dibuktikan
am

ub
kepalsuannya, hilang atau gugur kekuatan bukti luar dimaksud, sehingga tidak

boleh diterima dan dinilai sebagai akta otentik.


ep
k

Sesuai dengan prinsip kekuatan bukti luar, hakim dan para pihak yang
ah

berperkara wajib menganggap akta otentik itu sebagai akta otentik sampai
R

si
pihak lawan dapat membuktikan bahwa akta yang diajukan, bukan akta

ne
ng

otentik karena pihak lawan dapat membuktikan adanya :

• Cacat hukum, karena pejabat yang membuatnya tidak berwenang, atau

do
gu

• Tanda tangan pejabat didalamnya adalah palsu, atau

• Isi yang terdapat didalamnya telah mengalami perubahan, baik berupa


In
A

pengurangan atau penambahan kalimat.


ah

lik

Dari penjelasan di atas, kekuatan pembuktian luar akta otentik,

melekat prinsip anggapan hukum bahwa setiap akta otentik harus dianggap
m

ub

benar sebagai akta otentik sampai pihak lawan mampu membuktikan


ka

sebaliknya.
ep

(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan,


ah

Pembuktian dan Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H.


es
M

Penerbit Sinar Grafika Cetakan kesepuluh, Oktober 2010 halaman566-567) ;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 111
am

u b
Direktori
112 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Kekuatan Pembuktian Formil

si
Kekuatan pembuktian formil yang melekat pada akta otentik

dijelaskan Pasal 1871 KUH Perdata, bahwa segala keterangan yang tertuang

ne
ng
didalamnya adalah benar diberikan dan disampaikan penandatangan kepada

do
gu pejabat yang membuatnya. Oleh karena itu segala keterangan yang diberikan

penandatangan dalam akta otentik, dianggap benar sebagai keterangan yang

In
A
dituturkan dan dikehendaki yang bersangkutan.

Anggapan ...............
ah

lik
Anggapan atas kebenaran yang tercantum didalamnya, bukan hanya
am

ub
terbatas pada keterangan atau pernyataan yang terdapat didalamnya benar dari

orang yang menandatanganinya, tetapi juga meliputi kebenaran formil yang


ep
k

dicantumkan pejabat pembuat akta :


ah

• mengenai tanggal yang tertera didalamnya ;


R

si
• tanggal tersebut harus dianggap benar ;

ne
ng

• berdasar kebenaran formil atas tanggak tersebut, tanggal pembuatan

akta tidak dapat digugurkan lagi oleh para pihak dan hakim.

do
gu

(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan,


In
Pembuktian dan Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H.
A

PenerbitSinar Grafika Cetakan kesepuluh, Oktober 2010 halaman 567) ;


ah

lik

3 Kekuatan Pembuktian Materiil,

Mengenai kekuatan pembuktian materiil akta otentik menyangkut


m

ub

permasalahan benar atau tidak keterangan yang tercantum didalamnya. (Vide


ka

Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan, Pembuktian


ep

dan Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H. Penerbit Sinar


ah

Grafika Cetakan kesepuluh, Oktober 2010 halaman 568) ;


es
M

b Nilai Kekuatan Pembuktian Akta Otentik


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 112
am

u b
Direktori
-113- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1 Bila terpenuhi syarat formil dan materiil maka :

si
a Pada dirinya langsung mencukupi batas minimal pembuktian tanpa bantuan

ne
ng
alat bukti lain,

b Langsung sah sebagai alat bukti akta oetentik,

do
gu c Pada dirinya langsung melekat nilai kekuatan pembuktian :

• Sempurna (volledig) dan

In
A
• Mengikat (blindende).
ah

lik
d Hakim wajib dan terikat :

• Menganggap ...............
am

ub
Menganggap akta otentik tersebut benar dan sempurna ;
ep
k

• Harus menganggap apa yang didalilkan atau dikemukakan cukuo


ah

R
terbukti ;

si
• Hakim terikat atas kebenaran yang dibuktikan akta tersebut, sehingga

ne
ng

harus dijadikan dasar pertimbangan mengambil putusan penyelesaian

do
sengketa.
gu

2 Kualitas kekuatan pembuktian akta otentik, tidak bersifat memaksa (dwingend)


In
A

atau menentukan (beslissend) dan terhadapnya dapat diajukan bukti lawan.

Seperti yang dijelaskan, derajat kekuatan pembuktiannya hanya sampai pada


ah

lik

tingkat sempurna dan mengikat, tetapi tidak memaksa dan menentukan. Oleh
m

karena itu, sifat nilai kekuatan pembuktian tidak bersifat imperative. Dapat
ub

dilumpuhkan dengan bukti lawan.


ka

ep

Apabila terhadapnya diajukan bukti lawan maka :


ah

• Derajat kualitasnya merosot menjadi bukti permulaan tulisan (begin van


R

es

schriftelijke bewijs) ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 113
am

u b
Direktori
114 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Dalam keadaan yang demikian, tidak dapat berdiri sendiri mencukupi

si
batas minimal pembuktian, oleh karena itu harus dibantu dengan salah

ne
ng
satu alat bukti yang lain.

(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan, Pembuktian

do
gu
dan Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H. Penerbit Sinar Grafika

Cetakan kesepuluh, Oktober 2010 halaman 583-584) ;

In
A
Menimbang, bahwa berdasarkan Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 331

(Vide Bukti P.1) dan Photo copy Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun (Vide
ah

lik
Bukti P.5) serta keterangan 4 (empat) orang saksi yang dihadirkan oleh Penggugat
am

ub
diperoleh fakta-fakta atau keadaan-keadaan sebagai berikut :

1. Bahwa ...............
ep
k

1 Bahwa benar, K. Dahlawi sebelum tahun 1985 ada membuka tanah / lahan di
ah

Desa Teluk Sialang Parit Tomo Kabupaten Tanjung Jabung dan asal tanah /
R

si
lahan tersebut adalah hutan ;

ne
ng

2 Bahwa, pada tahun 1985, K. Dahlawi mengikuti Prona untuk pembuatan

sertifikat atas tanah / lahan yang dibukanya tersebut dan pada tahun itu juga

do
gu

keluar Sertifikat Hak Milik No. 331, Surat Ukur 314 atas nana Dahlawi ;
In
3 Bahwa benar, Benyamin (Penggugat I) adalah anak dari K. Dahlawi dan Sujudi
A

(Penggugat II) adalah cucu dari K. Dahlawi ;


ah

lik

4 Bahwa benar, pada tanggal 21 April 2008 terjadi peralihan hak kepemilikan atas

tanah dalam SHM No. 331 Surat Ukur 314 yang mulanya atas nama Dahlawi
m

ub

menjadi atas nama Benyamin dan Sujudi (keduanya Penggugat) ;


ka

5 Bahwa, sampai dengan sekarang Penggugat masih membayar Pajak Bumi dan
ep

Bangunan sebagaimana yang terutuang dalam Surat Pemberitahuan Pajak


ah

Terhutang (SPPT) Tahun 2013 (Vide Bukti P.2) ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 114
am

u b
Direktori
-115- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6 Bahwa benar, pada tahun 2012 SHM No. 331 Surat Ukur 314 dipecah menjadi 2

si
(dua) yaitu SHM No. 331 dan SHM No. 102 atas nama Kayun yang didasarkan

pada Akta Jual Beli antara Benyamin dengan Kayun ;

ne
ng
Menimbang, bahwa meskipun Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT)

do
gu
Tahun 2013, (Vide Bukti P.2) bukanlah sebegai bukti kepemilikan sebagaimana yang

In
A
tertulis dalam surat tersebut tetapi berdasarkan ketentuan Pasal 4 ayat (1) Undang-

Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 1985 yang menyatakan : “bahwa yang
ah

lik
menjadi subjek pajak adalah orang atau badan yang secara nyata mempunyai sesuatu
am

ub
hak atas bumi, dan / atau memperoleh manfaat atas bumi, dan / atau memiliki,

menguasai dan / atau memperoleh manfaat atas bangunan”.


ep
k

Menimbang, bahwa berdasarkan bunyi pasal tersebut maka ada beberapa


ah

alternatif yang dikenakan kepada subjek pajak atas bumi dan bangunan terhadap bumi
R

si
dan bangunan yang dibayar pajaknya yaitu ;

ne
ng

1.Secara ...............

1 Secara nyata mempunyai sesuatu hak atas bumi dan atau ;

do
gu

2 Secara nyata memperoleh manfaat atas bumi dan atau ;

3 Secara nyata memiliki, menguasai dan atau memperoleh manfaat atas bangunan ;
In
A
ah

lik

Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta yang terungkap dalam

persidangan ternyata benar untuk poin 2 dan poin 3 tidak terpenuhi atas subjek pajak
m

ub

yang dalam perkara a quo adalah Penggugat ;


ka

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas


ep

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berkesimpulan menerima dalil Gugatan
ah

Penggugat yang mengemukakan tanah sebagaimana yang dimaksud dalam Sertifikat


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 115
am

u b
Direktori
116 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi

si
(Vide bukti P.1) yang sekarang menjadi objek sengketa adalah tanah / lahan miliknya ;

ne
ng
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo

mempertimbangkan dalil-dalil bantahan Tergugat I s/d Tergugat IV ;

do
gu Menimbang, bahwa Tergugat I s/d Tergugat IV secara tegas tidak

mempermasalahkan letak dan batas-batas tanah / lahan yang sekarang menjadi objek

In
A
sengketa bahkan secara tegas membenarkan yang menjadi objek sengketa dalam perkara

a quo adalah tanah / lahan yang letaknya dan batas-batasnya sebagaimana yang tertulis
ah

lik
dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama
am

ub
Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) ;

Menimbang, bahwa dalam Jawabannya Tergugat I s/d Tergugat IV secara


ep
k

tegas mengemukakan tanah yang sekarang menjadi objek sengketa adalah tanah milik
ah

Tergugat I s/d Tergugat IV karena tanah tersebut sudah dihibahkan oleh pemilik-
R

si
pemiliknya kepada Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat ;

ne
ng

Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 584 Kitab Undang-Undang Hukum

Perdata telah menyatakan bahwa “ Hak Milik atas suatu kebendaan tidak dapat

do
gu

diperoleh dengan cara lain, melainkan dengan pemilikan, karena perlekatan, karena

daluwarsa,
In
A

karena ...............
ah

lik

karena pewarisan, baik menurut undang-undang, mau pun menurut surat wasiat dank

arena penunjukan atau penyerahan berdasar atas suatu peristiwa perdata untuk
m

ub

emindahkan hak milik, dilakukan oleh seorang yang berhak berbuat bebas terhadap
ka

kebendaan itu.
ep

Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 1666 ayat (1) KUH Perdata berbunyi :
ah

“ Hibah adalah sutau perjanjian dengan mana dipenghibah, di waktu hidupnya, dengan
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 116
am

u b
Direktori
-117- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
cuma-Cuma dan dengan tidak dapat ditarik kembali, menyerahkan sesutau benda guna

si
keperluan si penerima hibah yang menerima penyerahan itu” ;

Menimbang, bahwa untuk membuktikan dalil-dalil Bantahannya

ne
ng
sebagaimana tersebut di atas Tergugat I s/d Tergugat IV mengajukan bukti-bukti surat

do
gu
yang relevan yaitu berupa :

1 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 18 Februari 2013, yang diberi tanda

In
A
T.I-IV.1 ;

2 Photo copy Surat Pernyataan NURDIN, yang diberi tanda T.I-IV.2;


ah

lik
3 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 18 Februari 2013, yang diberi tanda T.I-
am

ub
IV.3 ;

4 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 05 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-
ep
k

IV.4 ;
ah

R
5 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-

si
IV.5 ;

ne
ng

6 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013, yang diberi tanda T.I-

do
gu

IV.6 ;

7 Foto copy foto, yang diberi tanda T.I-IV-7;


In
A

8 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013 2013 yang telah
ah

dibukukan dan didaftarkan pada Notaris di Banyumas, yang diberi tanda T.I-
lik

IV.8 ;
m

ub

9 Photo copy Surat Pernyataan tertanggal 15 Maret 2013 yang telah dibukukan
ka

dan didaftarkan pada Notaris di Banyumas, yang diberi tanda T.I-IV.9 ;


ep

10 Photo copy Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986, yang diberi
ah

tanda T.I-IV.10 ;
es
M

11.Photo ...............
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 117
am

u b
Direktori
118 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
11 Photo copy Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret 1991, yang

si
diberi tanda T.I-IV.11 ;

ne
ng
Menimbang, bahwa selain bukti surat-surat tersebut di atas, untuk

membuktikan dalil-dalil Bantahannya Tergugat I s/d Tergugat IV juga telah

do
gu
menghadirkan 4 (empat) orang saksi yang dalam persidangan telah memberikan

keterangan di bawah sumpah menurut agamanya masing-masing ;

In
A
Menimbang, bahwa berdasarkan 11 (sebelas) bukti surat yang relevan dan 4

(empat) orang saksi yang diajukan oleh Tergugat I s/d Tergugat IV sebagaimana tersebut
ah

lik
di atas diperoleh fakta-fakta atau keadaan-keadaan sebagi berikut :
am

ub
1 Bahwa benar, sekitar tahun 1980 an, terjadi pemekaran 6 (enam) kecamatan di

Kabupaten Tanjung Jabung, salah diantaranya adalah Kecamatan Betara ;


ep
k

2 Bahwa benar, pada awalnya ibu kota Kecamatan Betara terletak di Desa Teluk
ah

Sialang akan tetapi dalam perjalanannya terdapat beberapa kendala yaitu luas
R

si
tanah yang dibutuhkan tidak sesuai dengan luas tanah yang tersebut dan

ne
ng

kalaupun ada luas tanah yang jumlahnya sesuai kebutuhan tapi meminta ganti

rugi ;

do
gu

3 Bahwa benar,, pada saat itu Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung tidak

mempunyai dana untuk mengganti rugi tanah / lahan yang nantinya diatasnya
In
A

dibangun bangunan kantor Kecamatan Betara dan kantor-kantor lainnya yang


ah

lik

mendukung ;

4 Bahwa benar, Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung Jabung meminta bantuan


m

ub

kepada aparatur desa untuk mencarikan lahan pengganti dan dari Pemerintah
ka

Daerah Kabupaten Tanjung Jabung pun ada orang yang ditugaskan untuk
ep

mencari tanah / lahan dimaksud ;


ah

5 Bahwa benar, kemudian Fakhturozi (Sekdes Teluk Sialang), K. Dahlawi (Sesepuh /


es

tokoh masyarakat Parit Tomo) dan Katni (Kepala Dusun Sukorejo) ada mendatangi
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 118
am

u b
Direktori
-119- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Saksi H.W. Hadi Siswanto yang pada saat itu merupakan Anggota DPRD Kabupaten

si
Tanjung Jabung

Barat ...............

ne
ng
Barat dan mengatakan lokasi tempat kantor camat betara yang sedianya di Desa Sialang

tidak bisa karena tanah yang diinginkan luasnya tidak sesuai dan kalaupun ada nilai ganti

do
gu
rugi yang diminta mahal, kemudian Saksi Katni (Kepala Dusun Sukorejo) berkata

masyarakat Dusun Sukorejo siap menyediakan tanah yang dapat dijadikan lokasi tempat

In
A
kantor camat berdiri dan pada saat itu K. Dahlawi membenarkannya lalu saksi mengatakan
ah

lik
kepada mereka luas tanah yang dibutuhkan adalah seluas 2 (dua) hektar karena selain

kantor camat akan dibangun perkantoran yang lainnya dan atas perkataan saksi tersebut
am

ub
mereka menyanggupinya ;

6 Bahwa benar, 1 (satu) minggu setelah kedatangan mereka lalu datang surat dari
ep
k

masyarakat Dusun Sukorejo ke rumah Saksi H.W. Hadi Siswanto pada sore
ah

harinya yang diantar oleh Fakhturozi lalu Saksi H.W. Hadi Siswanto pada
R

si
paginya saksi menyerahkan surat tersebut ke Pimpinan DPRD yang diketuai oleh

ne
ng

H. Kol. Arsat ;

7 Bahwa benar, 20 (dua puluh) hari kemudian surat disposisi dari pimpinan dewan

do
gu

keluar / turun yang isinya adalah agar surat tersebut dibahas di Komisi A ;

8 Bahwa benar, kemudian Saksi H.W. Hadi Siswanto menghubungi Fakhturozi


In
A

dan mengatakan usulan masyarakat Dusun Sukorejo mengenai lokasi tempat


ah

lik

camat betara sudah disetujui dan sekarang sedang dibahas ;

9 Bahwa benar, setelah dibahas di Komisi A lalu keluar Rekomendasi dari


m

ub

pimpinan dewan yang pada intinya DPRD setuju dengan pemindahan lokasi
ka

tempat kantor camat betara dengan pertimbangan sebagai berikut :


ep

• Tanah sudah ada dan disediakan oleh masyarakat Dusun Sukorejo ;


ah

• Lokasi tanah masih dalam wilayah Teluk Sialang ;


es
M

• Letak tanah yang dimaksud strategis ;


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 119
am

u b
Direktori
120 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
10 Bahwa benar, kemudian rekomendasi tersebut diserahkan kepada Eksekutif

si
(Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung) untuk ditindaklanjuti ;

ne
ng
11.Bahwa ...............

do
gu
11 Bahwa benar, pada tanggal 12 Mei 1986, K. Dahlawi, Katni, Juri, Subirman dan

Tukimin ada menghibahkan tanah / lahan kepada Pemerintah Daerah Kabupaten

In
A
Tanjung Jabung (Vide Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur

Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1)) ;
ah

lik
12 Bahwa benar, dengan adanya surat tersebut setelah melalui proses yang panjang
am

ub
akhirnya maka pada tahun 1998, Tergugat I dan Tergugat II mendirikan

bangunan permanen di atas tanah milik Penggugat tersebut untuk dijadikan


ep
k

Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, dengan rincian


ah

sebagai berikut :
R

si
• Luas 3.913 m2 (tiga ribu sembilan ratus tiga belas meter persegi) dengan

ne
ng

ukuran :

do
- Lebar : 43 M (empat puluh tiga meter).
gu

• Panjang : 91 M (sembilan puluh satu meter).


In
A

21 Bahwa benar, kemudian sekira tahun 2001 di atas tanah milik Penggugat tersebut

Tergugat I dan Tergugat II telah mendirikan sebuah Gedung Olah Raga (GOR)
ah

lik

NOOR SETYOBUDI dengan rincian sebagai berikut :


m

ub

• Luas 806 m2 (delapan ratus enam meter persegi) dengan ukuran :

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).


ka

ep

• Panjang : 26 M (dua puluh enam meter).


ah

22 Bahwa benar, kemudian sekira tahun 2007 di atas tanah milik Penggugat tersebut
R

es

Tergugat III dan Tergugat IV telah mendirikan sebuah gedung perkantoran


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 120
am

u b
Direktori
-121- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sekarang digunakan untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD)

si
Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan juga oleh

Tergugat III dan

ne
ng
Tergugat IV di atas tanah milik Penggugat tersebut telah didirikan bangunan untuk

do
gu
Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA, dengan perincian sebagai

berikut :

In
A
• Untuk Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan

Kecamatan
ah

lik
Betara ................
am

ub
Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Luas 930 m 2 (sembilan ratus tiga puluh

meter persegi) dengan ukuran :


ep
k

- Lebar : 31 M (tiga puluh satu meter).


ah

• Panjang : 30 M (tiga puluh meter).


R

si
Untuk bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA, Luas 744

ne
ng

m 2 (tujuh ratus empat puluh empat meter persegi)

do
gu

13 Bahwa benar, pada saat pembangunan keempat bangunan tersebut tidak ada

protes / keberatan dari pihak mana pun juga termasuk Penggugat ;


In
A

Menimbang, bahwa Tergugat I s/d Tergugat IV mendalilkan dalam

Jawabannya menyatakan tanah / lahan dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331
ah

lik

Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) yang sekarang
m

ub

menjadi tidak objek sengketa tidak berdasarkan pada Akta Otentik tetapi berdasarkan

Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Vide bukti T.I-IV.10) yang
ka

ep

dihubungkan dengan keterangan saksi-saksi yaitu Saksi Katni dan Saksi Noor Setyabudi
ah

serta Saksi Faisal al Fatah yang keterangan bersesuaian satu dengan yang lainnya yang
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 121
am

u b
Direktori
122 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
pada pokoknya benar telah terjadi hibah atas tanah yang sekarang menjadi objek

si
sengketa ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo

ne
ng
mempertimbangkan Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Vide bukti

do
gu
T.I-IV.10) sebagai berikut ;

Menimbang, bahwa ternyata benar untuk Surat Bukti Penyerahan Tanah

In
A
tertanggal 12 Mei 1986 (Vide bukti T.I-IV.10) Tergugat I s/d Tergugat IV melalui
ah

lik
kuasanya tidak dapat menunjukkan asli surat tersebut ;

Menimbang, bahwa atas hal tersebut Majelis Hakim dalam perkara a quo
am

ub
mempertimbangkannya sebagai berikut ;

Menimbang, bahwa mengenai fotokopi sebagai alat bukti sudah lumrah


ep
k

diajukan dalam persidangan. Namun agar fotokopi tersebut sah sebagai akta otentik
ah

maupun sebagai akta pada umumnya harus dapat diperlihatkan aslinya. Demikian
R

si
penegasan Putusan MA No. 3609 K/Pdt/1985 yang mengatakan, surat bukti fotokopi

ne
ng

yang tidak pernah diajukan atau tidak pernah ada surat aslinya, harus dikesampingkan

sebagai surat bukti. Penerapan ini benar-benar merujuk kepada ketentuan Pasal 1888

do
gu

KUH Perdata yang menentukan :


In
• Kekuatan pembuktian suatu bukti tulisan adalah pada akta aslinya,
A

• Apabila akta asli tidak ada, maka salinan serta ihtisar hanya dapat dipercaya,
ah

lik

apabila salinan dan ikhtisar sesuai dengan aslinya dan senantiasa dapat

diperintahkan untuk menunjukkan aslinya tersebut.


m

ub

Jadi apabila aslinya dapat ditunjukkan, fotokopi sah sebagai alat bukti tulisan, tetapi
ka

ep

jika tidak dapat ditunjukkan aslinya di sidang pengadilan, fotokopi tidak sah sebagai alat

bukti tulisan.
ah

Bagaimana halnya jika fotokopi itu diakui pihak lawan ? jika diakui, sah
es
M

sebagai alat bukti. Hal itu dikemukakan dalam Putusan MA No. 1937 K/pdt/1984.
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 122
am

u b
Direktori
-123- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Dikatakan pada fotokopi tersebut telah terdapat cacatan yang berisi penegasan yang

si
ditandatangani hakim, bahwa fotokopi tersebut sesuai dengan aslinya. Lagi pula sesuai

dengan yang tercantum dalam berita cara, tergugat sendiri tidak keberatan atas surat

ne
ng
bukti fotokopi tersebut.

do
gu Bertitik tolak dari putusan yang dikemukakan di atas, penerapan keabsahan

fotokopi sebagai alat bukti tulisan.

In
A
1 Apabila fotokopi tersebut sama dengan aslinya dengan cara menunjukkan asli

tersebut di sidang pengadilan ;


ah

lik
2 Apabila fotokopi itu diakui atau disetujui pihak lawan dianggap sah, meskipun
am

ub
tidak ditunjukkan aslinya di persidangan ;

(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan, Pembuktian dan
ep
k

Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H. Penerbit Sinar Grafika Cetakan
ah

kesepuluh, Oktober 2010 halaman 588-589) ;


R

si
Menimbang, ...............

ne
ng

Menimbang, bahwa oleh karena Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12

do
gu

Mei 1986 (Vide bukti T.I-IV.10) Tergugat I s/d Tergugat IV melalui kuasanya tidak

dapat menunjukkan asli surat tersebut selama proses persidangan dan Penggugat pun
In
A

melalui Kuasanya secara tegas menolak surat tersebut maka Majelis Hakim dalam
ah

lik

perkara a quo berpendapat Fotokopi Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei

1986 (Vide bukti T.I-IV.10) Tergugat I s/d Tergugat IV melalui kuasanya tidak dapat
m

ub

menunjukkan asli surat tersebut tidak sah sebagai alat bukti tulisan sehingga harus
ka

dikesampingkan ;
ep

Menimbang, bahwa selain itu juga dalam Jawabannya Tergugat I s/d


ah

Tergugat IV secara tegas mengemukakan kalau tanah / lahan yang sekarang menjadi
es

objek sengketa adalah tanah milik Tergugat I s/d Tergugat III yang didasarkan hibah
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 123
am

u b
Direktori
124 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dari pemilik tanah-tanahnya dan orang-orang yang menghibahkan tanah / lahan tersebut

si
adalah :

1 K. Dahlawi seluas 70 meter x 100 depa.

ne
ng
2 Katni seluas 42 meter x 50 depa.

do
3gu Juri seluas 25 meter x 50 depa.

(Vide Jawaban tergugat I s/d Tergugat II halaman 2 dan halaman 4) ;

In
A
Menimbang, bahwa dengan adanya perbedaan mengenai jumlah orang yang

menghibahkan tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa maka terjadi
ah

lik
ketidakjelasan mengenai berapa sebenarnya orang yang menghibahkan tanah / lahannya
am

ub
yang sekarang menjadi objek sengketa, berapa luas tanah / lahan yang dihibahkan dan

dimana letaknya tanah / lahan yang dihibahkan tersebut ;


ep
k

Menimbang, bahwa mengenai Surat Pernyataan Penggantian Tanah


ah

tertanggal 2 Maret 1991 (Vide bukti T.I-IV.11 = T.I-IV.12) ;


R

si
Menimbang, bahwa Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2 Maret

ne
ng

1991 (Vide bukti T.I-IV.11 = T.I-IV.12) tersebut adalah kelanjutan dari Surat Bukti

Penyerahan Tanah tertanggal 12 Mei 1986 (Vide bukti T.I-IV.10) ;

do
gu

Menimbang, ...............
In
Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Katni, Saksi Noor
A

Setyabudi dan Saksi Faisal al Fatah yang bersesuaian satu dengan yang lainnya yang
ah

lik

pada pokoknya adalah : Surat tersebut keluar karena Nohim yang merupakan menantu

dari K. Dahlawi merasa kasihan kepada K. Dahlawi karena Hibah tanah milik K.
m

ub

Dahlawi lah yang paling luas sehingga atas inisiatif dan kesadaran sendiri Nohim
ka

melakukan Penggantian Tanah yang asalnya tanah milik K. Dahlawi yang dihibahkan
ep

menjadi tanah milik Nohim yang dihibahkan ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 124
am

u b
Direktori
-125- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Katni Penggantian Tanah

si
tersebut sudah terjadi bahkan tanah pengganti tersebut sudah dijual oleh Penggugat

(Benyamin dan Sujudi) kepada orang lain ;

ne
ng
Menimbang, bahwa atas Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal 2

do
gu
Maret 1991 (Vide bukti T.I-IV.11 = T.I-IV.12) tersebut jika dilihat dari bunyi atau isi

surat tersebut Majelis Hakim mempertimbangkannya sebagai berikut : “adalah menjadi

In
A
batal demi hukum adanya penggantian tanah yang dilakukan oleh orang yang sudah

tidak lagi memiliki tanah yang dimaksud“ ;


ah

lik
Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Bukti Penyerahan Tanah tertanggal
am

ub
12 Mei 1986 (Vide bukti T.I-IV.10) kalaupun itu benar (karena Majelis Hakim dalam

perkara a quo sudah menyatakan surat tersebut tidak sah sebagai alat bukti tulisan
ep
k

sehingga harus dikesampingkan ) maka pada tanggal 12 Mei 1986 K. Dahlawi sudah
ah

bukan lagi sebagai pemilik atas tanah yang diganti oleh tanah milik Nohim karena
R

si
tanah / lahan yang dimaksud sudah milik Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung

ne
ng

Jabung ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut

do
gu

Majelis Hakim berpendapat untuk Surat Pernyataan Penggantian Tanah tertanggal

2 Maret 1991 (Vide bukti T.I-IV.11 = T.I-IV.12) dari awal sudah batal demi hukum dan
In
A

tidak pernah ada penggantian tanah dari K. Dahlawi dengan Nohim ;


ah

lik

Menimbang, ...............
m

ub

Menimbang, bahwa mengenai fakta tanah yang ditukar tersebut sudah dijual
ka

oleh Penggugat (Benyamin dan Sujudi) kepada orang lain adalah permasalahan lain
ep

yang tidak ada sangkut paut dengan perkara a quo ;


ah

Menimbang, bahwa pada akhirnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


es
M

mempertimbangkan apakah benar terjadi hibah atau tidak atas tanah sebagaimana yang
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 125
am

u b
Direktori
126 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tercantum dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas

si
nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) yang sekarang menjadi objek sengketa ;

ne
ng
Menimbang, bahwa Pasal 1682 KUH Perdata berbunyi : “Tiada suatu hibah,

kecuali yang disebutkan dalam Pasal 1687, dapat atas ancaman batal, dilakukan

do
gu
selainnya dengan suatu akta notaries, yang aslinya disimpan oleh notaris itu” ;

Menimbang, bahwa Pasal 1687 KUH Perdata berbunyi : “Pemberian-

In
A
pemberian benda-benda bergerak yang bertubuh atau surat-surat penagihan utang

kepada si penunjuk dari tangan satu ke tangan lain, tidak memerlukan suatu akta, dan
ah

lik
adalah dengan penyerahan belaka kepada si penerima hibah atau kepada seorang pihak
am

ub
ketiga yang menerima pemberian itu atas nama sipenerima” ;

Menimbang, bahwa pasal 1683 ayat (1) KUH Perdata berbunyi : “Tiada
ep
k

suatu hibah mengikat si penghibah atau menerbitkan sesuatu akibat yang bagaimanapun,
ah

selain mulai hari penghibahan itu dengan kata-kata tegas telah diterima oleh si penerima
R

si
hibah sendiri atau oleh seorang yang dengan suatu akta otentik oleh si penerima hibah

ne
ng

atau akan diberikan kepadanya di kemudian hari”;

Menimbang, bahwa ayat 2 nya berbunyi : “Jika penerimaan tersebut tidak

do
gu

telah dilakukan di dalam surat hibah sendiri, maka itu akan dapat dilakukan di dalam

surat akta otentik terkemudian, yang aslinya harus disimpan, asal yang demikian itu
In
A

dilakukan di waktu si penghibah masih hidup ; dalam hal mana penghibahan, terhadap
ah

lik

orang yang belakangan disebut ini, hanya akan berlaku sejak hari penerimaan itu

diberitahukan kepadanya” ;
m

ub

Menimbang, ...............
ka

ep

Menimbang, bahwa Penggugat dalam membuktikan dalil Gugatannya


ah

mengajukan Sertifikat Hak Milik ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 126
am

u b
Direktori
-127- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa meskipun Sertifikat Hak Milik, Hak Guna Bangunan

si
atau Hak Guna Bangunan dibuat oleh Pejabat TUN yang berwenang untuk itu, dalam hal

ini pejabat BPN, akta tersebut tidak bernilai sebagai alat bukti yang sempurna, mengikat

ne
ng
dan memaksa. Oleh karena itu sertifikat tanah bukan bukti mutlak atas hak milik tanah :

do
•gu Keabsahannya sebagai alat bukti sepanjang tidak dibuktikan sebaliknya oleh

pihak lain ;

In
A
• Kekuatan pembuktian yang melekat pada sertifikat sebagai akta, dapat
ah

dilumpuhkan oleh alat bukti lain, seperti keterangan saksi sesuai dengan sifat

lik
deklaratif yang melekat padanya.
am

ub
Ketentuan di atas dijelaskan dalam Putusan MA No. 584 K/Pdt/1983 pada

dasrnya putusan ini hanya mengkonstatir apa yang digariskan pendaftaran tanah, tidak
ep
k

bersifat konstitutif, tetap deklaratif. Pada saat sekarang pendaftaran yang diatur dalam
ah

PP 10 tahun 1961 tersebut telah diganti dengan PP No. 24 Tahun 1997. Tentang
R

si
kekuatan pembuktian sertifikat diatur dalam Pasal 32 yang menegaskan sebagai berikut.

ne
ng

• Sertifikat merupakan surat tanda bukti hak yang berlaku sebagai alat pembuktian

yang kuat mengenai data fisik atau data yuridis yang termuat didalamnya,

do
gu

sepanjang data fisik dan data yuridis tersebut sesuai dengan data yang ad dalam
In
surat ukur dan buku tanah ;
A

• Pihak lain yang merasa mempunyai hak atas tanah itu, tidak dapat lagi menuntut
ah

lik

pelaksanaan haknya apabila dalam waktu 5 tahun sejak diterbitkannya sertifikat

itu tidak mengajukan keberatan secara tertulis kepada pemegang sertifikat dan
m

ub

kepada kantor pertanahan atau tidak mengajukan gugatan ke pengadilan


ka

mengenai penguasaan tanah atau penerbitan sertifikat tersebut.


ep
ah

Di dalam ...............
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 127
am

u b
Direktori
128 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Di dalam penjelasan Pasal 32, antara lain dikatakan :

si
1 Sertifikat merupakan tanda bukti hak yang kuat dalam arti selama tidak dapat

dibuktikan sebaliknya data fisik dan data yuridis yang tercantum didalamnya

ne
ng
harus diterima sebagai data yang benar.

do
2gu Sistem pendaftaran yang diperintahkan UUPA tidak menggunakan system

publikasi positif, di mana kebenaran data yang disajikan dijamin oleh Negara,

In
A
3 Sistem yang digunakan, publikasi negatif dalam arti Negara tidak menjamin

kebenaran data yang disajikan. Akan tetapi system publikasi negatif tidak secara
ah

lik
murni, karena Pasal 19 ayat (2) huruf e UUPA dihubungkan Pasal 32 dan 38
am

ub
UUPA menegaskan, surat tanda bukti hak yang diterbitkan, berlaku sebagai alat

bukti yang kuat. Ketentuan ini bertujuan, pada satu pihak tetap berpegang pada
ep
k

publikasi negatif dan pada lain pihak untuk secara berimbang member kepastian
ah

hukum kepada pihak yang dengan itikad baik menguasai sebidang tanah dan
R

si
didaftar sebagai pemegang hak dalam buku tanah dengan sertifikat sebagai tanda

ne
ng

buktinya, berlaku sebagai alat bukti yang kuat.

Dengan demikian, sesuai dengan sistem publikasi negatif dapat diambil

do
gu

kesimpulan :

• Pihak yang namanya tercantum sebagai pemegang hak dalam buku tanah dan
In
A

sertifikat selalu terbuka kemungkinan menghadapi gugatan dari pihak lain yang
ah

lik

merasa mempunyai hak atas tanah itu ;

• Dalam praktik untuk menghadapi gugatan yang demikian, dengan


m

ub

mempergunakan lembaga rechtsverwerking atau pelepasan hak yang diambil


ka

dari system hokum adat, yakni jika seseorang selama jangka waktu tertentu
ep

membiarkan tanahnya tidak dikerjakan, kemudian tanah itu dikerjakan orang lain
ah

dengan itikad baik, hilanglah hak untuk menuntut kembali tanah tersebut ;
es
M

• Lembaga ...............
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 128
am

u b
Direktori
-129- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
• Lembaga inilah yang ditetapkan dalam Pasal 32 ayat (2) PP No. 24 Tahun 1997,

ne
ng
apabila dalam waktu 5 tahun sejak sertifikat diterbitkan, tidak diajukan keberatan

secara tertulis kepada pemegang sertifikat dan kepada kantor pertanahan atau

do
gu tidak mengajukan gugatan ke pengadilan, dianggap yang bersangkutan telah

melepaskan haknya (rechtsverwerking).

In
A
(Vide Hukum Acara Perdata Tentang Gugatan, Persidangan, Penyitaan, Pembuktian dan

Putusan Pengadilan, Penulis M. Yahya Harahap, S.H. Penerbit Sinar Grafika Cetakan
ah

lik
kesepuluh, Oktober 2010 halaman 587-588) ;
am

ub
Menimbang, bahwa dalam perkara a quo yang menjadi Penggugat adalah

orang yang namanya tertulis dalam Sertifikat Hak Milik ;


ep
k

Menimbang, bahwa berdasarkan fakat-fakta yang terungkap dalam


ah

persidangan baik berdasarkan bukti surat-surat yang diajukan oleh Tergugat I s/d
R

si
Tergugat IV melalui Kuasanya ternyata benar Tergugat I s/d Tergugat IV tidak dapat

ne
ng

menunjukkan bukti sebaliknya (Akta Otentik) atas apa yang tercantum pada bukti yang

diajukan oleh Penggugat yaitu Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur

do
gu

Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) ;
In
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas
A

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berkesimpulan terhadap Sertifikat Hak Milik
ah

lik

Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide

bukti P.1) :
m

ub

1 Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314
ka

ep

atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) tersebut benar dan
ah

sempurna ;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 129
am

u b
Direktori
130 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Atas Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor

si
314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) tersebut apa

ne
ng
yang didalilkan atau dikemukakan oleh Penggugat cukup terbukti ;

3.Sertifikat ...............

do
gu 3 Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314

atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) tersebut harus

In
A
dijadikan dasar pertimbangan mengambil putusan penyelesaian
ah

gugatan dalam perkara quo ;

lik
Menimbang, bahwa mengenai Hibah atas tanah yang sekarang menjadi
am

ub
objek sengketa Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkan sebagai

berikut ;
ep
k

Menimbang, bahwa oleh karena Hibah yang dilakukan tidak sesuai dengan
ah

ketentuan sebagaimana yang diatur dalam peraturan perundang-undangan yaitu Bab


R

si
Ketiga Tentang Cara Menghibahkan Sesuatu, Pasal 1682 KUH Perdata jo Pasal 1867

ne
ng

KUH Perdata dan Pasal 1683 ayat (1) dan ayat (2) dan kalaupun ada Hibah tetapi tidak

termuat dalam akta notaris dalam hal ini Akta Hibah yang dibuat oleh dan dihadapan

do
gu

Notaris maka Majelis Hakim dalam perkara a quo berkesimpulan tidak ada hibah atas

tanah / lahan sebagaimana yang tercantum dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No.
In
A

331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) di mana
ah

lik

sekarang tanah / lahan tersebut menjadi objek sengketa ;

Menimbang, bahwa kebenaran yang dicari dalam perkara perdata adalah


m

ub

Kebenaran Formil yang maksudnya adalah selama Penggugat mempunyai dan


ka

menunjukkan adanya bukti-bukti formil yang kuat dan sesuai hukum yang dapat
ep

mendukung dalil-dalilnya maka Majelis Hakim dalam perkara a quo mengabulkan


ah

gugatan tersebut begitu juga sebaliknya apa bila Tergugat mempunyai dan menunjukkan
es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 130
am

u b
Direktori
-131- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
adanya bukti-bukti formil yang kuat dan sesuai hukum yang dapat mendukung dalil-dalil

si
bantahannya maka Majelis Hakim dalam perkara a quo menolak gugatan tersebut ;

Menimbang, bahwa selain kebenaran formil yang dicari dalam perkara

ne
ng
perdata ini, Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkan fakta-fakta atau

do
gu
keadaan-keadaan yang terungkap dalam persidangan dengan asas-asas umum

pemerintahan yang baik khususnya Tentang Asas Kepastian Hukum ;

In
A
Menimbang, .............
ah

lik
Menimbang, bahwa Asas kepastian hukum (principle of legal security)
am

ub
adalah asas yang bertujuan untuk menghormati hak-hak yang telah dimiliki seseorang

berdasarkan keputusan badan atau pejabat administrasi negara. Dalam rangka kepastian
ep
k

hukum, keputusan pemerintah atau pejabat administrasi negara dalam perkara a quo
ah

terbitnya Sertifikat Hak Milik yang telah memberikan hak kepada seseorang warga
R

si
negara tidak akan dicabut kembali oleh badan atau pejabat administrasi negara yang

ne
ng

bersangkutan, meskipun keputusan itu memiliki cacat atau kekurangan ;

Menimbang, bahwa jika hak yang dimiliki oleh seseorang sewaktu-waktu

do
gu

dapat dicabut oleh badan atau pejabat yang memberikan hak itu, ada berbagai kerugian

yang mungkin timbul. Pertama, pemilik hak, yang bersangkutan tidak dapat menikmati
In
A

haknya secara aman dan tenteram. Kedua, pemilik hak akan mengalami kerugian jika
ah

lik

haknya sewaktu-waktu dapat dicabut karena tidak ada kepastian hukum. Ketiga,

kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah akan hilang karena tidak ada konsistensi
m

ub

dalam tindakan pemerintah atau pejabat administrasi Negara ;


ka

Menimbang, bahwa Asas kepastian hukum memiliki dua macam aspek,


ep

yaitu aspek material dan aspek formal. Aspek material berkaitan dengan asas
ah

kepercayaan, sedangkan aspek formal berkenaan dengan cara merumuskan isi


R

es

keputusan. Dalam kaitan ini, isi keputusan baik yang memberatkan ataupun yang
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 131
am

u b
Direktori
132 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
menguntungkan harus dirumuskan dengan kata-kata jelas. Kejelasan isi keputusan

si
sangat penting supaya setiap orang dapat mengetahui hak dan kewajibannya sehingga

tidak lahir berbagai macam penafsiran. Aspek formal ini sangat menonjol dalam

ne
ng
pemberian surat kuasa atau surat perintah. Dalam hukum administrasi negara, ada asas

do
gu
yang mengatakan presumtio jestea causa yang mengandung arti bahwa setiap keputusan

badan atau pejabat administrasi Negara selalu dianggap benar menurut hukum sampai

In
A
kemudian hakim administrasi negara (Peradilan Tata Usaha Negara) mengatakan hal

yang berbeda ;
ah

lik
am

ub
Menimbang, .............
ep
k

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di


ah

atas, oleh karena dalam perkara quo belum ada Sertifikat Hak Milik atau Akta Hibah
R

si
yang dapat membuktikan sebaliknya mengenai keabsahan dan kebenaran Sertifikat Hak

ne
ng

Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi

(Vide bukti P.1) dan belum adanya Putusan Peradilan Tata Usaha Negara yang

do
gu

menyatakan Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama

Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) batal demi hukum serta Putusan Pengadilan
In
A

Negera yang menyatakan Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor
ah

lik

314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) tidak mempunyai kekuatan hukum

maka Majelis Hakim dalam perkara a quo mengakui dan membenarkan keabsahan
m

ub

Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin
ka

dan Sujudi (Vide bukti P.1) tersebut ;


ep

Menimbang, bahwa selain itu juga kalaupun memang benar telah terjadi
ah

Hibah atas tanah sebgaiamana yang tercantum dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985
es
M

No. 331 Surat Ukur Nomor 314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) yang
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 132
am

u b
Direktori
-133- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sekarang menjadi objek sengketa yaitu sejak tanggal 12 Mei 1986 sampai dengan

si
sekarang belum ada tindakan nyata dari Tergugat I s/d Tergugat IV untuk menuangkan

Hibah tersebut ke dalam suatu Akta Hibah lalu mendaftarkannya / melaporkannya ke

ne
ng
Badan Pertanahanan Nasional Kabupaten Tanjung Jabung ;

do
gu Menimbang, bahwa dengan adanya pendaftaran / laporan tersebut maka

pihak Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Tanjung Jabung menuliskan /

In
A
mencantumkannya dalam suatu sertifikat dan apabila sebelumnya sudah ada

sertifikatnya maka sertifikat tersebut sampai dipecah ;


ah

lik
am

ub
Menimbang, .............
ep
k
ah

si
Menimbang, bahwa dengan tidak adanya pendaftaran / laporan tersebut pada

ne
ng

tanggal 21 April 2008 telah membuat pergantian nama pada Sertifikat Hak Milik Nomor

: 331, Surat Ukur No. 314 Tahun 1985 dari atas nama Dahlawi menjadi atas nama

do
gu

Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) bahkan pada tahun 2012 sertifikat tersebut

dipecah dan dibuat sertifikat baru berdasarkan pemecahan sertifikat tersebut yaitu
In
A

Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun (Vide bukti P.5) ;
ah

lik

Menimbang, bahwa kalau Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat

segera mendaftarkan / melaporkan adanya Hibah tersebut yang didasrkan Akta


m

ub

Hibahnya maka tidak akan ada Sertifikat Hak Milik Nomor : 331, Surat Ukur No. 314
ka

Tahun 1985 dari atas nama Dahlawi menjadi atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide
ep

bukti P.1) bahkan Sertifikat Hak Milik No. 102 atas nama Kayun (Vide bukti P.5) ;
ah

Menimbang, bahwa karena kelalaian Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung


es
M

Barat yang tidak melaporkan / mendaftarkan adanya hibah terhadap tanah / lahan
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 133
am

u b
Direktori
134 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sebagaimana tertulis dalam Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor

si
314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) timbul sengketa perdata ini ;

ne
ng
Menimbang, bahwa ada ungkapan / adagium sehari-hari yang menyatakan :

“ Rakyat tidak boleh dirugikan atas kelalaian yang dilakukan oleh pemerintah “ ;

do
gu Menimbang, bahwa kalau dihubungkan dengan perkara quo maka dengan

adanya kelalaian yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat

In
A
yang dalam perkara a quo merupakan Tergugat I maka Penggugat sebagai orang atau

namanya yang ada pada Sertifikat Hak Milik Tahun 1985 No. 331 Surat Ukur Nomor
ah

lik
314 atas nama Benyamin dan Sujudi (Vide bukti P.1) sebagai pemilik hak atas tanah /
am

ub
lahan yang sekarang menjadi objek sengketa tidak boleh dirugikan ;

Menimbang, bahwa dengan memperhatikan Kebenaran Formillah yang


ep
k

dicari dalam perkara perdata, Asas-asas umum Pemerintahan yang baik khususnya
ah

Tentang Asas Kepastian Hukum serta ungkapan / adagium yang menyatakan : “Rakyat
R

si
ne
ng

tidak .............

tidak boleh dirugikan atas kelalaian yang dilakukan oleh Pemerintah / Penggugat tidak

do
gu

boleh dirugikan atas kelalaian yang dilakukan oleh Tergugat” maka Majelis Hakim

menilai Penggugat dapat membuktikan dalil-dalil Gugatannya sedangkan Tergugat I s/d


In
A

Tergugat IV tidak dapat membuktikan dalil-dalil sanggahannya ;


ah

lik

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di

atas Majelis Hakim dalam perkara a quo berkesimpulan Penggugat adalah pemilik tanah
m

ub

/ lahan yang sekarang menjadi objek sengketa dan perbuatan Tergugat I dan Tergugat II
ka

yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun Kantor Kecamatan
ep

Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Gedung Olah Raga (GOR) Noor
ah

Setyobudi, tanpa seizin Penggugat serta perbuatan Tergugat III dan Tergugat IV yang
es

telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun Kantor Unit Pelaksana
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 134
am

u b
Direktori
-135- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat

si
dan bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA tanpa seizin dari

Penggugat adalah sebagai Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige

ne
ng
overheidsdaad).

do
gu Menimbang, bahwa pertimbangan-pertimbangan ini juga sekaligus menjadi

pertimbangan Majelis Hakim dalam mempertimbangkan Eksepsi mengenai Penggugat

In
A
tidak punya kedudukan / kwalitas (disqualifacatoir exeptie), Gugatan Penggugat harus

dinyatakan tidak dapat diterima karena obscuur libel (Kabur) dan Gugatan Penggugat
ah

lik
kurang pihak (Plurium Litis Consortium)yang diajukan oleh tergugat I s/d Tergugat IV
am

ub
dalam jawabannya ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


ep
k

mempertimbangkan petitum-petitum Penggugat yang diajukan dalam Gugatannya ;


ah

Menimbang, bahwa mengenai Petitum Kesatu Penggugat yang


R

si
menginginkan Majelis Hakim dalam perkara a quo mengabulkan Gugatan Penggugat

ne
ng

seluruhnya akan Majelis Hakim pertimbangkan bersama dengan Petitum-Petitum

lainnya ;

do
gu

Menimbang, ………….

Menimbang, bahwa mengenai Petitum Kedua Penggugat yang


In
A

menginginkan Majelis Hakim dalam perkara aquo menyatakan sah dan berharga semua
ah

lik

bukti yang diajukan Penggugat dalam perkara ini, Majelis Hakim pertimbangkan

sebagai berikut ;
m

ub

Menimbang, bahwa mengenai penilaian sah dan berharga semua bukti yang
ka

diajukan Penggugat dalam perkara ini diserahkan kepada Majelis Hakim yang mengadili
ep

perkara ini dalam semua tingkatan ;


ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 135
am

u b
Direktori
136 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa Majelis Hakim dalam semua tingkatan memiliki

si
indipedensi / kebebasan masing-masing dalam menyatakan apakah sah dan berharga

semua bukti yang diajukan Penggugat dalam perkara ini atau tidak ;

ne
ng
Menimbang, bahwa meskipun demikian karena Majelis Hakim dalam

do
gu
perkara a quo dengan memperhatikan pertimbangan-pertimbangan sebagaimana yang

telah Majelis Hakim dalam perkara a quo kemukakan di atas maka Majelis Hakim dalam

In
A
dalam perkara a quo berpendapat semua bukti yang diajukan Penggugat dalam perkara

ini adalah sah dan berharga ;


ah

lik
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di
am

ub
atas, Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Kedua Penggugat dapat

dikabulkan ;
ep
k

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


ah

mempertimbangkan Petitum Ketiga Penggugat dalam Gugatannya ;


R

si
Menimbang, bahwa dalam Petitum Ketiga, Penggugat menginginkan agar

ne
ng

Majelis Hakim dalam perkara a quo menyatakan sah menurut hukum Penggugat adalah

Ahli Waris dari Almarhum Dahlawi dan berhak atas harta peninggalan yang menjadi

do
gu

objek sengketa tersebut ;

Menimbang, bahwa atas Petitum Ketiga Penggugat tersebut, Majelis Hakim


In
A

dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


ah

lik

Menimbang, .............
m

ub

Menimbang, bahwa Majelis Hakim dalam perkara a quo telah


ka

mempertimbangkan siapa yang berhak atas tanah / lahan yang sekarang menjadi objek
ep

sengketa pada saat mempertimbangkan dalil-dalil Gugatan Penggugat I dan Penggugat


ah

II serta dalil-dalil Bantahan Tergugat I s/d Tergugat IV ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 136
am

u b
Direktori
-137- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa dalam pertimbangkan dalil-dalil Gugatan Penggugat dan

si
dalil-dalil Bantahan Tergugat I s/d Tergugat IV sebagaimana tersebut di atas, Majelis

Hakim berkesimpulan Penggugatlah yang berhak atas tanah / lahan yang sekarang

ne
ng
menjadi objek sengketa ;

do
gu Menimbang, bahwa Majelis Hakim dalam perkara a quo mengambil alih

pertimbangan tersebut di atas ke dalam pertimbangan untuk mempertimbangkan Petitum

In
A
Ketiga Pengugat ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di


ah

lik
atas, Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Ketiga Penggugat dapat
am

ub
dikabulkan ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


ep
k

mempertimbangkan Petitum Keempat Penggugat dalam Gugatannya ;


ah

Menimbang, bahwa dalam Petitum Keempat, Penggugat menginginkan agar


R

si
Majelis Hakim dalam perkara a quo menyatakan Tergugat I dan Tergugat II yang telah

ne
ng

menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun Kantor Kecamatan Betara

Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Gedung Olah Raga (GOR) Noor Setyobudi, tanpa

do
gu

seizin Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai

Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad) ;


In
A

Menimbang, bahwa atas Petitum Keempat Penggugat tersebut, Majelis


ah

lik

Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

Menimbang, bahwa oleh karena Majelis Hakim dalam perkara a quo


m

ub

berpendapat tanah yang sekarang menjadi objek sengketa antara Penggugat dengan
ka

Tergugat I s/d Tergugat IV adalah sah milik Penggugat sehingga perbuatan Tergugat I
ep
ah

dan ..............
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 137
am

u b
Direktori
138 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dan Tergugat II yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun

si
Kantor Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Gedung Olah Raga

(GOR) Noor Setyobudi, tanpa seizin Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum

ne
ng
DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige

do
gu
overheidsdaad) ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas,

In
A
Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Keempat Penggugat dapat dikabulkan ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


ah

lik
mempertimbangkan Petitum Kelima Penggugat dalam Gugatannya ;
am

Menimbang, bahwa dalam Petitum Kelima, Penggugat menginginkan agar

ub
Majelis Hakim dalam perkara a quo menyatakan Tergugat III dan Tergugat IV yang
ep
telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun Kantor Unit Pelaksana
k
ah

Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat
R

si
dan bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA tanpa seizin dari

ne
ng

Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan

Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad) ;

do
gu

Menimbang, bahwa atas Petitum Kelima Penggugat tersebut, Majelis Hakim

dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


In
A

Menimbang, bahwa oleh karena Majelis Hakim dalam perkara a quo


ah

berpendapat tanah yang sekarang menjadi objek sengketa antara Penggugat dengan
lik

Tergugat I s/d Tergugat IV adalah sah milik Penggugat sehingga perbuatan Tergugat III
m

ub

dan Tergugat IV yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa dengan membangun

Kantor Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara


ka

ep

Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan bangunan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)
ah

KB KENANGA tanpa seizin dari Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 138
am

u b
Direktori
-139- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige

si
overheidsdaad) ;

Menimbang, .............

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di

do
gu
atas, Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Keenam Penggugat dapat

dikabulkan ;

In
A
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo

mempertimbangkan Petitum Kelima Penggugat dalam Gugatannya ;


ah

lik
Menimbang, bahwa dalam Petitum Keenam, Penggugat menginginkan agar
am

ub
Majelis Hakim dalam perkara a quo menghukum kepada Tergugat I, Tergugat II,

Tergugat III dan Tergugat IV yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa untuk
ep
k

menyerahkan tanah obyek sengketa dalam keadaan kosong kepada Penggugat tanpa
ah

beban apapun ;
R

si
Menimbang, bahwa atas Petitum Keenam Penggugat tersebut, Majelis

ne
ng

Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

Menimbang, bahwa oleh karena Majelis Hakim dalam perkara a quo

do
gu

berpendapat tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa antara Penggugat

dengan Tergugat I s/d Tergugat IV adalah sah milik Penggugat dan penguasaan
In
A

Tergugat I s/d Tergugat IV atas tanah yang sekarang menjadi objek sengketa merupakan
ah

lik

perbuatan melawan hukum maka Majelis Hakim dalam perkara a quo memerintahkan

kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV yang telah menguasai atas
m

ub

tanah obyek sengketa untuk menyerahkan tanah obyek sengketa dalam keadaan kosong
ka

kepada Penggugat tanpa beban apapun ;


ep

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di


ah

atas, Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Keenam Penggugat dapat
R

es

dikabulkan ;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 139
am

u b
Direktori
140 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo

si
mempertimbangkannya Petitum Ketujuh Penggugat yaitu menghukum Tergugat I,

Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV untuk membayar uang ganti rugi secara

ne
ng

do
gu
tanggung ..............

In
A
tanggung renteng dengan total uang kerugian yaitu Kerugian Materiil sebesar Rp.

1.490.000.000,- (satu milyar empat ratus sembilan puluh juta rupiah) dan Kerugian
ah

lik
Moril sebesar Rp. 250.000.000,- (dua ratus lima puluh juta rupiah), secara kontan dan
am

ub
tunai kepada Penggugat.

Menimbang, bahwa atas Petitum Ketujuh tersebut Majelis Hakim dalam


ep
k

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


ah

Menimbang, bahwa mengenai kerugian materiil tentang nilai jual tanah


R

si
Majelis Hakim dalam perkara aquo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

ne
ng

Menimbang, bahwa sebelum Majelis Hakim dalam perkara a quo

menjatuhkan putusan mengenai siapa sebenarnya pemilik tanah / lahan yang sekarang

do
gu

menjadi objek sengketa maka tidak dapat ditentukan siapa sebenarnya pemilik tanah /

lahan yang sekarang menjadi objek sengketa ;


In
A

Menimbang, bahwa adalahlah tidak berdasarkan hukum apabila Penggugat


ah

lik

berniat menjual tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa padahal belum

ditetapkan siapa pemilik tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa kalaupun
m

ub

itu terjadi maka proses jual beli tanah / lahan tersebut tidak sah karena tidak memenuhi
ka

persyaratan yang diatur dalam peraturan perundangan-undangan khususnya Pasal 1320


ep

KUH Perdata mengenai syarat sahnya perjanjian ;


ah

Menimbang, bahwa dari Pasal 1320 KUH Perdata tersebut ada salah satu
R

es

syarat yang tidak terpenuhi yaitu suatu hal tertentu, bagaimana Penggugat bisa
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 140
am

u b
Direktori
-141- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
mengatakan tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa mempunyai nilai jual

si
sehingga timbul kerugian nilai jual tanah yang dialami oleh Penggugat padahal sampai

dengan sebelum putusan perkara ini diputuskan oleh Majelis Hakim belum diketahui

ne
ng
siapa pemilik tanah / lahan yang sekarang menjadi objek sengketa ;

do
gu Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut mengenai kerugian materiel

tentang nilai jual tanah yang tanahnya tidak jadi dijual tidak berdasarkan hukum

In
A
sehingga haruslah ditolak ;

Menimbang, ..............
ah

lik
Menimbang, bahwa mengenai kerugian materiel tentang biaya sewa
am

ub
keterpakaian Majelis Hakim dalam perkara a quo mempertimbangkannya sebagai

berikut ;
ep
k

Menimbang, bahwa Pasal 1548 KUH Perdata berbunyi : “Sewa menyewa


ah

ialah suatu perjanjian dengan mana pihak yang satu mengikatkan dirinya untuk
R

si
memberikan kepada pihak yang lainnya kenikmatan dari sesuatu barang, selama waktu

ne
ng

tertentu dan dengan pembayaran sesuatu harga yang oleh pihak tersebut belakangan itu

disanggupi pembayarannya” ;

do
gu

Menimbang, bahwa berdasarkan bukti-bukti yang diajukan Penggugat,

ternyata benar Penggugat tidak pernah melakukan perjanjian secara tertulis dengan
In
A

Tergugat mengenai sewa menyewa tanah / lahan yang sekarang menjadi objek
ah

lik

sengketa ;

Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut mengenai kerugian materiel


m

ub

tentang biaya sewa keterpakaian tidak berdasarkan hukum sehingga haruslah ditolak ;
ka

Menimbang, bahwa mengenai biaya advokat Penggugat yang dimintakan


ep

Penggugat untuk dibebankan kepada Tergugat I s/d Tergugat IV, Majelis Hakim dalam
ah

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 141
am

u b
Direktori
142 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa sangatlah tidak wajar dan tidak layak jika biaya / jasa

si
Advokat yang dipakai oleh Penggugat dalam mengajukan gugatan perkara a quo

dibebankan kepada Tergugat I s/d Tergugat IV ;

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut mengenai biaya advokat yang

do
gu
dipakai oleh Penggugat I dan Penggugat II dibebankan kepada Tergugat haruslah

ditolak ;

In
A
Menimbang mengenai kerugian Moril sebesar Rp. 250.000.000,- (dua ratus

lima puluh juta rupiah) yang diminta Penggugat dalam Gugatannya, Majelis Hakim
ah

lik
mempertimbangkannya sebagai berikut ;
am

ub
Menimbang, .............

Menimbang, bahwa oleh karena Penggugat tidak merinci secara jelas dan
ep
k

untuk apa saja kerugian moril tersebut dimintakan maka untuk Kerugian moril
ah

Penggugat tidak berdasarkan hukum sehingga haruslah ditolak ;


R

si
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas

ne
ng

untuk Petitum Ketujuh Penggugat dalam Gugatannya tidak berdasarkan hukum sehingga

haruslah ditolak ;

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo

mempertimbangkan Petitum Kedelapan Penggugat dalam Gugatannya yaitu


In
A

menghukum Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV secara tanggung
ah

lik

renteng membayar uang paksa (dwangsoom) sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah)

perharinya kepada Penggugat selaku pemilik yang sah tanah obyek sengketa, apabila
m

ub

lalai di dalam memenuhi isi putusan ini ;


ka

Menimbang, bahwa atas Petitum Kedelapan tersebut Majelis Hakim dalam


ep

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


ah

Menimbang, bahwa oleh karena tanah perkara tersebut adalah milik


R

es

Penggugat dan sampai dengan sekarang tanah perkara tersebut dikuasai oleh Tergugat I
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 142
am

u b
Direktori
-143- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
s/d Tergugat IV maka sudah sewajarnya dan selayaknya kepada Tergugat I s/d Tergugat

si
IV dihukum untuk membayar uang paksa (dwangsoom) secara tanggung renteng apabila

Tergugat I s/d Tergugat IV tidak bersedia menyerahkan tanah perkara tersebut kepada

ne
ng
Penggugat secara suka rela ;

do
gu Menimbang, bahwa dalam menentukan besarnya uang paksa (dwangsoom)

yang dibebankan kepada Tergugat I s/d Tergugat, Majelis Hakim dalam perkara a quo

In
A
menyesesuaikannya dengan tujuan pembangunan bangunan yang dipakai oleh Tergugat

I s/d Tergugat IV adalah pengabdian dan bukan untuk mencari untung ;


ah

lik
Menimbang, bahwa mengenai besaran uang yang wajar dan patut dikenakan
am

ub
kepada Tergugat I s/d Tergugat IV adalah sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah)

yang dibayar secara tanggung renteng ;


ep
k

Menimbang, .............
ah

Menimbang, bahwa pembayaran uang paksa (dwangsoom) secara tanggung


R

si
renteng tersebut menurut Majelis Hakim dalam perkara a quo dihitungnya perbulan dan

ne
ng

uang paksa (dwangsoom) tersebut dihitung sejak Putusan perkara a quo mempunyai

kekuatan hukum tetap sampai dengan Tergugat I s/d Tergugat IV menyerahkan tanah

do
gu

perkara kepada Penggugat ;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas,


In
A

Majelis Hakim dalam perkara a quo berpendapat Petitum Kedelapan Penggugat dapat
ah

lik

dikabulkan ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


m

ub

mempertimbangkan Petitum Kesembilan Penggugat yaitu menyatakan sah dan berharga


ka

Sita Jaminan atas tanah dan bangunan di atas obyek sengketa yang telah dilaksanakan
ep

oleh Jurusita Pengadilan Negeri Kuala Tungkal ;


ah

Menimbang, bahwa atas Petitum Kesembilan tersebut Majelis Hakim dalam


R

es

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 143
am

u b
Direktori
144 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa selama proses persidangan ini tidak diletakkan Sita Jaminan

si
(Conservatoir Beslag) dalam perkara a quo terhadap obyek sengketa tersebut yaitu Kantor

Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Gedung Olah Raga (GOR) Noor

ne
ng
Setyobudi, Kantor Unit Pelaksana Teknis (UPTD) Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten

Tanjung Jabung Barat dan bangunan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang terletak di

do
gu
Jalan Lintas Kuala Tungkal – Jambi Km. 24 Kelurahan Mekar Jaya Kecamatan Betara.

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas

In
A
untuk Petitum Kesembilan Penggugat dalam Gugatannya tidak berdasarkan hukum
ah

lik
sehingga haruslah ditolak ;

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim dalam perkara a quo


am

ub
mempertimbangkan Petitum Kesepuluh Penggugat dalam Gugatannya yiatu Menyatakan

putusan ini dapat dijalankan terlebih dahulu walaupun ada Verzet, Banding maupun Kasasi dari
ep
k

Tergugat I s/d Tergugat IV (Uitvoorbar bijvoorraad) ;


ah

Menimbang, .............
R

si
Menimbang, bahwa atas Petitum Kesepuluh tersebut Majelis Hakim dalam

ne
ng

perkara a quo mempertimbangkannya sebagai berikut ;

Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim dalam perkara a quo memperhatikan

do
gu

dan mempelajari bukti-bukti yang diajukan oleh Penggugat meskipun dalil-dalil

Penggugat didasarkan pada akta otentik akan tetapi Majelis Hakim dalam perkara a quo
In
A

melihat masih ada persyaratan yang ditentukan oleh undang-undang untuk dapat
ah

lik

dilaksanakannya Putusan ini secara Serta Merta (Uitvoerbaar bij vooraad) yang tidak

terpenuhi ;
m

ub

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas


ka

untuk Petitum Kesepuluh Penggugat dalam Gugatannya tidak berdasarkan hukum


ep

sehingga haruslah ditolak ;


ah

Menimbang, bahwa dalam musyawarah Majelis Hakim pada hari Senin, tanggal
es
M

7 Oktober 2013 terdapat perbedaan pendapat (dissenting opinion) dari Hakim Ketua
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 144
am

u b
Direktori
-145- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Majelis yang mengadili perkara ini yaitu Asep Permana, S.H., MH. berpendapat sebagai

si
berikut :

Menimbang, bahwa para penggugat dalam surat gugatannya pada pokoknya

ne
ng
mendalilkan :

do
•gu Bahwa para penggugat memiliki sebidang tanah seluas 18.500 m2 ( delapan

belas ribu lima ratus meter persegi, berasal dari warisan alm. Kyai Dahlawi yang

In
A
sekarang menjadi obyek perkara ini;
ah

lik
• Bahwa tanpa seijin para penggugat para Tergugat telah menguasai sebagian

tanah tersebut dengan mendirikan bangunan diatas tanah milik para penggugat
am

ub
tersebut dimana : ep
- Tergugat I dan Tergugat II seluas 3913 m dengan mendirikan kantor Camat
k
ah

Betara sejak tahun 1988 sampai dengan sekarang;


R

si
- Tergugat I dan Tergugat II seluas 806 m dengan mendirikan kantor Camat

ne
ng

GOR sejak tahun 2001 sampai dengan sekarang ;

- Tergugat III ...............

do
gu

- Tergugat III dan Tergugat IV seluas 930 m dengan mendirikan kantor UPTD

sejak tahun 2007 sampai dengan sekarang ;


In
A

- Tergugat III dan Tergugat IV seluas 744 m dengan mendirikan kantor PAUD
ah

sejak tahun 2007 sampai dengan sekarang ;


lik

• Bahwa perbuatan para Tergugat tersebut merupakan perbuatan melawan hukum


m

ub

yang merugikan para Penggugat . Oleh karenanya para Tergugat harus dihukum
ka

untuk mengembalikan tanah obyek perkara dan membayar ganti rugi materil dan
ep

immaterial sejumlah Rp. 1.740 000 000,-( satu milyar tujuh ratus empat puluh
ah

juta rupiah);
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 145
am

u b
Direktori
146 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa terhadap dalil dalil yang dikemukakan pihak para penggugat

si
tersebut, pihak para Tergugat telah menyampaikan jawaban yang berisi penyangkalan,

dengan mendalilkan bahwa mereka menguasai tanah obyek perkara atas alas hak yang

ne
ng
sah berupa HIBAH dari alm. Kyai Dahlawi ayah dari penggugat I dan kakek penggugat

do
II; gu
Menimbang bahwa guna membuktikan dalil dalil gugatannya pihak para

In
A
penggugat telah mengajukan bukti bukti surat berupa produk bukti P-1 sampai dengan

bukti P-5 dan 4 (empat) orang saksi yaitu : Munandir, Nasikhun, Zahmil Kurda dan
ah

lik
Harmaini;
am

ub
Menimbang, bahwa guna menguatkan dalil dalil sangkalannya pihak para

Tergugat telah mengajukan bukti bukti surat berupa produk bukti T-1 sampai dengan
ep
k

T-11 serta 5 (lima) orang saksi yaitu : Katni, Noor Setyabudi, Muhamad Adkian,
ah

Warsitun Hadi Siswanto dan Faisal Al Fatah;


R

si
Menimbang, bahwa dari surat gugatan para penggugat setelah dikaitkan dengan

ne
ng

jawaban para Tergugat, replik pihak para Penggugat maupun duplik para Tergugat,

maka dapat disimpulkan bahwa persoalan pokok yang menjadi sengketa kedua belah

do
gu

pihak dan harus dipertimbangkan adalah :

• Apakah ...............
In
A

• Apakah benar para penggugat merupakan ahli waris dari alm.Kyai Dahlawi
ah

lik

yang berhak atas tanah obyek sengketa ?


m

Apakah benar perbuatan para Tergugat yang telah menguasai dan mendirikan
ub

bangunan diatas tanah obyek sengketa sebagai perbuatan melawah hukum


ka

ep

sehingga merugikan pihak para Penggugat ?


ah

Menimbang, bahwa terhadap persoalan pertama, Ketua Majelis berpendapat;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 146
am

u b
Direktori
-147- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa sesuai dengan keterangan saksi Munandir yang bersesuaian dengan

si
keterangan saksi Nasikhun serta keterangan saksi Katni, bahwa Penggugat I

ne
ng
adalah anak kelima ( terakhir ) dari pasangan suami istri Kyai Dahlawi dan mbok

Sayem, pasangan suami istri tersebut dikaruniai 5 lima orang anak yaitu : Siti

do
gu Robingah,Akhmad Jarir, Hindun, Siti Hotimah dan Penggugat I Bunyamin,

sedangkan Penggugat II Sujudi merupakan anak pertama Siti Hotima dan Kyai

In
A
Maksum
ah

lik
• Bahwa baik Kyai Dahlawi maupun mbok Sayem keduanya telah meninggal

dunia sebelum tahun 2000; Dimana Kyai Dahlawi meninggal di Jawa tahun
am

ub
1991, sedangkan mbok Sayem meninggal di Parit Tomo Betara tahun 1997;
ep
• Bahwa Siti Robingah dan Akhmad Jarir keduanya masih hidup dan sekarang
k
ah

keduanya menetap di Tambak Bayumas, Jawa Tengah, sedangkan Hindun sudah


R

si
meninggal dunia beberapa tahun setelah Kyai Dahlawi dan mbok Sayem

ne
ng

meninggal dunia, Almarhun Hindun meninggalkan beberapa orang anak dan

sekarang mereka masih hidup,diantaranya adalah saksi Muhamad Adkian;

do
gu

• Bahwa Siti Hotima ( ibu pengggat II) sekarang masih hidup dan tinggal
In
berdekatan dengan rumah milik para penggugat yang bersebelahan dengan
A

lokasi tanah obyek perkara; tanah yang ditempatinya merupakan peninggalan


ah

lik

alm. Kyai Dahlawi juga, letaknya bersebelahan dengan gedung Puskesmas

Betara.
m

ub

Menimbang, ...............
ka

ep

Menimbang, bahwa dari keterangan para saksi tersebut terbukti bahwa penggugat
ah

I Bunyamin adalah anak kandung dari alm. Kyai Dahlawi dan alm. mbok Sayem
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 147
am

u b
Direktori
148 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sedangkan penggugat II Suyudi adalah anak Siti Khotima dan cucu dari Kyai Dahlawi

si
dan mbok Sayem;

Menimbang, bahwa karena Siti Khotima masih hidup, maka secara hukum yang

ne
ng
berkedudukan sebagai ahli waris dari pasangan Suami istri Kyai Dahlawi dan mbok

do
gu
Sayem adalah anak anaknya yang masih hidup pada saat Kyai Dahlawi dan mbok

Sayem meninggal yaitu : Siti Robingah, Ahmad Jarir, Hindun, Siti Khotima dan

In
A
Penggugat I Bunyamin, dimana mereka secara bersama sama berkedudukan sebagai

para ahli waris glongan pertama.


ah

lik
Menimbang, bahwa karena pada saat warisan terbuka / jatuh waris, Siti Khotima
am

ub
yang merupakan ibu kandung dari Sujudi ( penggugat II) masih hidup, maka kedudukan

penggugat II Sujudi sebagai ahli waris terhalang / tertutup oleh Siti Khotima.
ep
k

Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan diatas, maka tuntutan para


ah

penggugat agar dinyatakan sebagai ahli waris almarhum Kyai Dahlawi, sepanjang hal
R

si
itu mengenai Penggugat I Bunyamin dapat dikabulkan, sedangkan untuk Penggugat II

ne
ng

Sujudi dinyatakan ditolak.

Menimbang, bahwa atas pertimbangan diatas, maka tuntutan agar para penggugat

do
gu

dinyatakan sebagai ahli waris almarhum Kyai Dahlawi dapat dikabulkan sebagian

dengan perbaikan redaksi seperlunya sebagaimana tersebut dalam amar putusan;


In
A

Menimbang, bahwa selanjutnya Ketua Majelis akan mempertimbangkan apakah


ah

lik

para penggugat berhak atas tanah obyek perkara dan sebaliknya apakah benar para

Tegugat telah menguasai tanah obyek perkara yang dilakukan tanpa seijin pihak para
m

ub

Penggugat sehingga dapat dikualifikasikan sebagai perbuatan melawan hukum ?


ka

Menimbang, bahwa sebelum mepertimbangkan persoalan diatas, Ketua Majelis


ep

terlebih dahulu akan mempertimbangkan bukti bukti yang diajukan oleh para pihak,
ah

baik pihak para Penggugat maupun pihak para Tergugat;


R

es

Menimbang, ...............
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 148
am

u b
Direktori
-149- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa karena para pihak baik para penggugat maupun para tergugat,

si
telah mengajukan beberapa buah bukti yang terdiri dari surat surat dan keterangan para

saksi, maka Ketua Majelis akan menilai bukti tersebut dalam korelasi dan perseuaiannya

ne
ng
dengan bukti lainnya, tidak secara tunggal atau parsial;

do
gu Menimbang, bahwa bukti P-1 merupakan sertifikat No. 331 atas sebidang tanah

yang terletak di Teluk Sialang, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung,

In
A
Propinsi Jambi;secara hokum merupakan surat / akta otentik;

Menimbang, bahwa menurut keterangan saksi Katni, bukti P-1 terbit karena
ah

lik
adanya proyek nasional Argaria ( PRONA), yang prosesnya dilakukan secara masal dan
am

ub
serempak, bukan atas inisiatif individu dari Kyai Dahlawi;

Bahwa hak yang diberikan berupa hak milik, atas atas nama DAHLAWI,
ep
k

dikeluarkan oleh Kantor Agraria Tanjung Jabung tanggal 21 September 1986, dengan
ah

luas tanah semula 19.700 m2 (Sembilan belas ribu tujuh ratus meter persegi).
R

si
Bahwa sesuai dengan yang tertera dalam sertifikat tersebut, pada tanggal 10 -06-

ne
ng

2008 terjadi peralihan hak atas dasar PEWARISAN kepada Penggugat I Benyamin dan

Penggugat II Sujudi.

do
gu

Bahwa selanjutnya pada tanggal 11 -02 – 2009 terjadi pemisahan / pemecahan

tanah seluas 1200 m2 (seribu dua ratus meter persegi). Bahwa hal ini sesuai dengan
In
A

bukti P-5 berupa sertifikat hak milik No. 102 yang mencatat bahwa pemecahan tersebut
ah

lik

terjadi karena tanah seluas 1200 m2 dijual kepada KAYUN pada tanggal 3- 12 – 2008.

Bahwa transaksi dilakukan dihadapan PPAT NOTARIS Irzan Hutagalung,SH.


m

ub

Bahwa dalam pemecahan atas hak M. 331 ( hak milik asal / semula No. 331),
ka

nama pemegang hak (semula). adalah 1.Benyamin dan 2. Sujudi.


ep

Bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni sertifikat No. 102 nama lokasi tanah
ah

baik nama desa, kecamatan dan kabupaten berubah menjadi Kelurahan Mekar jaya,
R

es

Kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat karena terjadi pemekaran wilayah;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 149
am

u b
Direktori
150 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa akibat pemecahan tersebut, sesuai dengan bukti P-5, maka sisa tanah atas

si
nama kedua pemilik asal tersebut ( para penggugat) berkurang, dan sisanya tinggal

seluas 18.500 m2 ( delapan belas ribu lima ratus meter persegi).

ne
ng
Menimbang, bahwa bukti P-2 berupa SPPT tahun 2013 atas bidang tanah seluas

do
gu
18.500 m2 dengan luas bangunan 80 (delapan puluh meter persegi) yang berlokasi di

lintas Jambi - Tungkal RT 018, Desa Mekara Jaya, Kecamatan Betara, Kabupaten

In
A
Tanjung Jabung Barat atas nama Penggugat I Benyamin.

Menimbang, bahwa dalam bukti P-2 luas bangunan yang terkena pajak hanya
ah

lik
80 m ( delapan puluh meter persegi), dan sesuai dengan yang tertera dalam lampiran
am

ub
sertifikat No. 331 bukti P-1 hanya tergambar 1 (satu) buah bangunan saja, sementara

dari hasil pemeriksaan setempat pada saat dilakukan pengecekan batas batas serta
ep
k

keadaan tanah sebagaimana tersebut dalam bukti P-1, maupun yang menjadi obyek
ah

perkara, maka dari PENGAKUAN para Penggugat yang dibenarkan oleh pihak para
R

si
Tergugat, dan sesuai dengan keterangan saksi Harmaini terbukti bahwa sebagian dari

ne
ng

luas tanah yang keseluruhannya 18.500 m2 oleh pihak penggugat telah dijual kepada

pihak ketiga, bahkan diantara mereka telah mendirikan rumah dan tinggal diatas tanah

do
gu

obyek bukti P-1;

Bahwa pihak yang telah melakukan transaksi peralihan hak dan bertindak sebagai
In
A

pembeli tanah obyek bukti P-1 tersebut dari para Penggugat adalah :
ah

lik

• Reni, dengan ukuran 30 m x 40 m ;

• Wahyudi dengan ukuran 12 m x 40 m ;


m

ub

• Oja, dengan ukuran 10 m x 40 m ;


ka

• Abdurahman, dengan ukuran 10 m x 40 m ;


ep

• Dongkel, dengan ukuran 10 m x 40 m ;


ah

• Komsi, dengan ukuran 20 m x 40 m ;


es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 150
am

u b
Direktori
-151- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Suntoro dengan ukuran 12 m x 48 m, serta dijual kepada Hamdan;

si
• Yadi,Iwan,( namun tidak terdata mengenai luas dan ukurannya);

ne
ng
Dan ...............

Dan ada pula yang dialihkan dengan jalan HIBAH kepada Prasetyo dengan ukuran

do
gu
15 m x 40 m ;

Bahwa selain telah dilakukan transaksi peralihan hak, ada juga yang hanya dengan

In
A
IJIN menumpang untuk mendirikan rumah dan tingggal disitu yaitu Sito;
ah

Menimbang, bahwa dengan demikian sebagian tanah para Penggugat sebagaimana

lik
tertera dalam bukti P-1 dan P-2 sudah dipindah tangankan haknya, namun sesuai
am

ub
dengan kedua produk bukti diatas ternyata belum dilakukan pemecahan dan belum

dibalik namakan kepada pemilik dan pemegang hak yang baru, dan yang terkena wajib
ep
k

pajak hanya penggugat I Bunyamin seorang diri atas tanah seluas 18.500 m2 berikut
ah

bangunan seluas 80 m2 ;
R

si
Menimbang, bahwa setelah bukti P-2 dihubungkan dengan bukti P-1 serta hasil

ne
ng

pemeriksaan setempat, membuktikan, bahwa penggugat I Bunyamin hanya sebagai

salah seorang pemilik tanah dari keseluruhan tanah seluas 18.500 m2 ;

do
gu

Menimbang, bahwa dengan demikian produk bukti P-1 dan P-2 hanya mempunyai

kekuatan bukti formal saja, karena secara materil sudah tidak sesuai dengan fakta dan
In
A

keadaan yang sebenarnya, karena terbukti bahwa para Penggugat hanya memiliki
ah

lik

sebagian dari luas tanah yang tertera dalam bukti P-1 dan P-2;

Menimbang, bahwa dengan demikian terbukti bahwa para penggugat bukan satu
m

ub

satunya pemilik tanah yang luas seluruhnya 18.500 m2 sebagaimana tercantum dalam
ka

bukti P-1 dan bukti P-2 ;


ep

Menimbang, bahwa terhadap bukti P-5, dikaitkan dengan bukti P-1 dan bukti P-2,
ah

membuktikan bahwa transaksi peralihan hak antara para penggugat dengan KAYUN
es
M

telah dilakukan dihadapan PPAT Notaris sehingga terbit bukti P-5 sebagai akta otentik;
ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 151
am

u b
Direktori
152 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa bukti P-5 setelah dikaitkan dengan hasil pemeriksaan

si
setempat, terbukti bahwa tranksasi peralihan hak atas tanah yang dilakukan dihadapan

PPAT hanya terhadap obyek tanah dengan pembeli atas nama KAYUN, sedangkan

ne
ng
dengan

do
gu pembeli ...............

pembeli yang lainnya tidak dilakukan dihadapan PPAT baik PPAT Notaris maupun

In
A
PPAT Camat, baik dalam jual beli dengan HAMDAN, YADI, IWAN, RENI,

WAHYUDI , OJA, DONGKEL, KOMSI dan SUNTORO, bahkan dalam hibah dengan
ah

lik
penerima HIBAH adalah PRASETYO tidak dilakukan secara otentik;
am

ub
Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Noor Setyabudi, bahwa untuk

dilakukan pemecahan sertifikat karena adanya peralihan hak, maka sertifikat lama harus
ep
k

disertakan dan dilampirkan dengan akta transaksi peralihan hak ( jual beli ataupun
ah

hibah) untuk diserahkan ke kantor Badan Pertanahan setempat guna dilakukan balik
R

si
nama;

ne
ng

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Zahmil Kurda maupun saksi

Katni, dan bukti P-5, sertifikat No. 331 atas nama para penggugat tidak pernah dipinjam

do
gu

untuk keperluan peralihan hak ataupun balik nama selain untuk keperluan peralihan hak

dengan KAYUN.
In
A

Menimbang, bahwa dengan demikian membuktikan sebagian besar peralihan hak


ah

lik

oleh para penggugat tidak dilakukan secara otentik, dengan mengikuti ketentuan hukum

perdata Barat ( Burgerlijke Wetboek), namun dilakukan atas dasar saling percaya;
m

ub

Menimbang bahwa tindakan para penggugat tersebut menurut pendapat Ketua


ka

Majelis lebih sesuai dengan ketentuan hukum adat , sehingga dari fakta diatas dapat
ep

disimpulkan bahwa para penggugat secara nyata lebih memilih dan mengikuti ketentuan
ah

hokum adat, bukan hukum lainnya.;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 152
am

u b
Direktori
-153- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa bukti P-3 dan bukti P-4 yang bersesuaian dan dikuatkan

si
dengan keterangan saksi Nasikhun, Munandir, Katni , Muhamad Adkian dan Warsitun

Hadi Siswanto, yang membuktikan bahwa Kyai Dahlawi benar pergi ke Tambak,

ne
ng
Banyumas, Jawa Tengah sekitar tahun 1991 yang ditemani menantunya Sri Jarir, setelah

do
gu
mana Kyai Dahlawi tidak sempat kembali lagi ke Parit Tomo, Kuala Tungkal, karena

tak lama sesampainya di Jawa Kyai Dahlawi meninggal dunia;

In
A
Menimbang, ...............

Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan diatas, maka surat surat bukti
ah

lik
yang diajukan oleh para penggugat secara formal adalah sah, namun secara materil
am

ub
ternyata tidak sesuai dengan fakta yang ada;

Menimbang, bahwa dengan demikian tuntutan pihak penggugat dalam petitum


ep
k

gugatan yang memohon agar semua bukti yang diajukan dalam perkara ini sah dan
ah

berharga, maka tuntutan tersebut sepanjang atas hal hal yang sudah dipertimbangkan
R

si
diatas sudah sepatutnya untuk ditolak;

ne
ng

Menimbang, bahwa terhadap bukti T-1 yang berisi surat pernyataan dari saksi

Katni, bahwa ia bersama Kyai DAHLAWI dan alm. JURI, masing masing telah

do
gu

MENGHIBAHKAN sebidang tanah untuk area lahan pembangunan Kantor Camat, isi

surat bukti P-1 tersebut dibenarkan oleh saksi KATNI, bersesuaian dengan keterangan
In
A

Warsitun Hadi Siswanto dan Faisal Al Fatah pada saat didengar keterangannya dimuka
ah

lik

sidang serta bukti surat tersebut bersesuaian dengan bukti T-3 (surat pernyataan JURI)

dan bukti T-4 (surat pernyataan H Noor Setyabudi), bukti T- 8 ( surat pernyataan Siti
m

ub

Robingah) serta bukti T- 9 ( surat pernyataan Akhmad Jarir );


ka

Menimbang, surat surat bukti tersebut diperjelas dengan bukti surat T-2 yang
ep

berisi catatan bahwa hibah tersebut didahului dengan musyawarah atas permintaan
ah

kepala desa dan sekretaris desa yang meminta disediakan lahan tanah;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 153
am

u b
Direktori
154 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa musyawarah mana selain dihadiri oleh Kyai Dahlawi, juga

si
dihadiri oleh Juri yang menjabat sebagai Ketua RT, saksi Katni yang menjabat sebagai

Kepala Dusun, Subirman, H Tukimin dan Nohim ( menantu Kyai Dahlawi);

ne
ng
Menimbang, bahwa bukti T-5 yang merupakan duplikat dari bukti T- 8 sedangkan

do
gu
bukti T-6 merupakan duplikat dari bukti T-9 karena sudah dipetimbangkan diatas maka

tidak perlu dipertimbangkan lagi;

In
A
Menimbang, bahwa bukti T-7 yang berisi photo saat Sti Robingah dan Akhmad

Jarir menanda tangani surat pernyataan dirumahnya yang berada di Tambak, Banyumas,
ah

lik
Jawa Tengah, isinya menguatkan bukti T-8 dan bukti T-9;
am

ub
Menimbang, ...............

Menimbang, bahwa terhadap keterangan saksi Muhamad Adkian, ternyata


ep
k

kedudukannya dengan para pihak lebih dari dua derajat, namun karena ada keberatan
ah

dari pihak para penggugat,dan majelis khilaf, sehingga keterangan yang diberikan tidak
R

si
dilakukan dibawah sumpah, namun menurut pendapat Ketua Majelis dengan merujuk

ne
ng

kepada pendapat Prof. Subekti yang mengemukakakan bahwa saksi yang tidak

disumpah dapat dianggap sebagai penjelasan untuk mendapat petunjuk kearah peristiwa

do
gu

yang dapat dibuktikan lebih lanjut dengan alat alat bukti biasa, ( Hukum Pembuktian,

Pradnya Paramita, 1980. Hal. 41), maka tetap dijadikan pertimbangan dalam
In
A

pembuktian perkara ini ;


ah

lik

Menimbang, bahwa walaupun bukti T-8 dan T-9 yang berupa surat pernyataan

baru dibuat dan ditanda tangani pada tanggal 15 Maret 2013, dan berisi keterangan
m

ub

mengenai perbuatan hukum / hibah yang dilakukan oleh Kyai Dahlawi beberapa tahun
ka

yang lalu, menurut ketua Majelis, karena surat pernyataan tersebut asli, dan sesuai
ep

dengan keterangan para saksi Katni, saksi Warsitun Hadi Siswanto dan saksi Muhamad
ah

Adkian, dan saksi Faisal Al Fatah, maka surat bukti T- 8 dan T-9 secara hukum
R

es

mempunyai kekuatan bukti;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 154
am

u b
Direktori
-155- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa bukti T-10 berupa surat pernyataan penyerahan tanah yang

si
dilakukan bersama sama oleh saksi Katni, Kyai Dahlawi dan Juri, serta Subirman dan

Tukimin kepada Nurdin, yang saat itu menjabat sebagai kepala desa, bukti surat mana

ne
ng
bersesuaian dengan bukti T-1, T-8 dan bukti T-9, serta keterangan saksi Katni, saksi

do
gu
Faisal Al Fatah serta saksi Muhamad Adkian, walaupun bukti T-10 tersebut tidak

ditunjukan aslinya, namun karena isinya sesuai dengan keterangan kedua orang saksi

In
A
diatas, maka bukti surat tersebut tetap mempunyai kekuatan sebagai bukti surat;

Menimbang, bahwa bukti T-11 yang berisi tentang tukar guling tanah antara
ah

lik
Nohim ( kepala dusun / menantu kyai Dahlawi) dengan Kyai Dahlawi , sebagai
am

ub
pengganti bidang tanah yang telah dihibahkan oleh Kyai Dahlawi untuk area lokasi
ep
k

kantor ................
ah

kantor Camat, dengan tanah millik Nohim, ukuran 25 x 100 depa dan 30 x 125 depa,
R

si
yang letaknya dekat sungai betara beberapa ratus meter dari tanah obyek perkara;

ne
ng

Menimbang, bahwa menurut keterangan saksi Katni dan saksi Noor Setyabudi,

yang dibenarkan dan bersesuaian dengan keterangan saksi Muhamad Adkian , bahwa

do
gu

tukar guling tersebut dilakukan karena Nohim khawatir tanah yang dihibahkan oleh

Kyai Dahlawi untuk areal kantor Camat terlalu luas, maka sebagai wujud tanggung
In
A

jawab moral, Nohim yang waktu itu menjabat sebagai kepala Dusun dan sekaligus salah
ah

lik

seorang menantu Kyai Dahlawi mengganti dengan tanah miliknya yang berlokasi

terpaut beberapa ratus meter masuk dibelakang tanah obyek perkara ( lokasi kantor
m

ub

Camat);
ka

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni dan saksi Muhamad
ep

Adkian, tanah yang berasal dari Nohim tersebut telah dijual oleh Kyai Dahlawi untuk
ah

biaya perjalanannya pulang ke Jawa.


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 155
am

u b
Direktori
156 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa atas pertimbangan diatas, maka bukti T-11 mempunyai

si
kekuatan sebagai bukti surat;

Menimbang, bahwa secara historis Indonesia pernah dikuasai oleh pemerintahan

ne
ng
Hindia Belanda , yang menjalankan pemerintahan didasarkan kepentingan

do
gu
pemerintahannya saat itu;

Menimbang, bahwa sesuai dengan kepentingan politiknya, pemerintah Hindia

In
A
Belanda memberlakukan ketentuan dan mengklasifikasikan penduduk Indonesia

kedalam tiga golongan; Ketiga golongan tersebut yaitu : golongan Eropa, golongan
ah

lik
Timur Asing dan golongan pribumi;
am

ub
Menimbang, bahwa konsekuensi pembagian golongan tersebut berupa sistim

hokum yang berlaku bagi masing masing golongan berbeda satu sama lain.
ep
k

Menimbang, bahwa karena sampai sat ini masih terdapat beberapa peraturan
ah

perundang undangan belum dikodifikasikan dan di unifikasikan yang disesuaikan


R

si
dengan tuntutan dan kepentingan hukum nasional Indonesia, untuk menghindari

ne
ng

terjadinya ................

do
gu

terjadinya kevakuman hukum maka penerapan hukum sebagaimana terjadi saat

pemerintah Hindia Belanda masih berkuasa, masih tetap berlaku;


In
A

Menimbang, bahwa pada saat pemerintahan Hindia Belanda terdapat kebhinekaan


ah

lik

dalam sistim hukum, yakni hukum perdata Eropa, hokum masyarakat timur Asing

( Tionghoa dan bukan Tionghoa) dan hokum adat masyarakat pribumi;


m

ub

Menimbang, bahwa dasar hukum berlakunya kebhinekaan aturan hukum tersebut


ka

adalah pasal 131 Indische Staats Regeling yang pada pokoknya menentukan :
ep

1 Hukum perdata dan dagang ( begitu pula hukum pidana beserta hukum acara
ah

perdata dan pidana) harus diletakan dalam kitab undang undang, yaitu
R

es

dikodifisir;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 156
am

u b
Direktori
-157- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Untuk golongan bangsa Eropa dianut (dicontoh) perundang undangan yang

si
berlaku dinegeri Belanda ( asas konkordansi).

ne
ng
3 Untuk golongan bangsa Indonesia dan tiimur Asing ( Tionghoa, Arab dan

sebagainya) jika ternyata kebutuhan kemasyarakatan mereka menghendakinya,

do
gu dapatlah peraturan peraturan untuk bangsa Eropa dinyatakan berlaku bagi

mereka, baik seutuhnya maupun dengan perubahan perubahan dan juga

In
A
diperbolehkan membuat suatu peraturan baru bersama, untuk selainnya harus
ah

lik
diindahkan aturan aturan yang berlaku dikalangan mereka, dan boleh diadakan

penyimpangan jika diminta oleh kepentingan umum atau kebutuhan


am

ub
kemasyarakatan mereka (ayat 2).
ep
4 Orang Indonesia asli dan orang Timur Asing, sepanjang mereka belum
k

ditundukan dibawah suatu peraturan bersama dengan bangsa Eropa,


ah

si
diperbolehkan menundukan diri (onderwerpen) pada hokum yang berlaku untuk

bangsa Eropa. Penundukan ini boleh dilakukan baik secara umum maupun secara

ne
ng

hanya mengenai suatu perbuatan tertentu saja ( ayat 4)

do
gu

5 Sebelum hukum untuk bangsa Indonesia ditulis didalam undang undang, bagi

mereka itu akan tetap berlaku hukum yang sekarang berlaku bagi mereka yaitu “
In
A

HUKUM ADAT “.
ah

lik

Menimbang, ...............
m

ub

Menimbang, bahwa selanjutnya akan dipertimbangkan, siapakah sosok yang

namanya Kyai Dahlawi, sosok para penggugat maupun pihak pihak yang melakukan
ka

ep

transaksi peralihan hak atas tanah dengan baik dengan Kyai Dahlawi maupun para
ah

penggugat untuk kemudian diambil suatu konklusi ( kesimpulan) sistim hukum apa yang
R

es

seharusnya berlaku bagi mereka;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 157
am

u b
Direktori
158 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Munandir, saksi Nasikhun dan

si
saksi Katni yang menerangkan bahwa Kyai Dahlawi adalah seorang guru ngaji

( mengajar agama Islam) di mesjid yang berada di Parit Tomo Kuala Tungkal,

ne
ng
pekerjaan sehari harinya adalah petani, ia memiliki lahan yang cukup luas, saat

do
gu
dilakukan pemeriksaan setempat dan berdasar keterangan saksi, lahan yang dimilikinya

mulai dari parit tomo mengikuti bahu jalan memanjang keselatan sampai belokan /

In
A
tikungan dengan lebar kedalam kira kira 181 m. Tanah yang tertera dalam bukti P-1

hanya sebagian dari lahan yang dimilikinya. Kyai Dahlawi berasal dari Tambak, nama
ah

lik
suatu tempat yang berada di pelosok Bannyumas Jawa tengah;
am

ub
Menimmbang, bahwa atas dasar fakta diatas Ketua Majelis menilai bahwa Kyai

Dahlawi termasuk kedalam golongan bangsa pribumi;


ep
k

Menimbang, bahwa para penggugat, baik penggugat I Benyamin, maupun


ah

Penggugat II Sujudi, keduanya merupakan anak dan cucu keturunan langsung Kyai
R

si
Dahlawi;

ne
ng

Menimbang, bahwa sesuai dengan identitas yang tertera dalam surat kuasa

maupun surat gugatan, para penggugat berprofesi sebagai pedagang ;

do
gu

Menimbang, bahwa dari hasil observasi pada saat dilakukan pemeriksaan

setempat, keduanya merupakan pedagang tradisional, dimana mereka berdagang dengan


In
A

cara membuka toko pada bagian depan rumahnya dengan menyediakan barang
ah

lik

dagangan berupa sembako ( sembilan bahan pokok), dan barang barang untuk keperluan

sehari hari lainnya. Keduanya tinggal menetap di Parit Tomo, yang jaraknya kira-kira
m

ub

10 km
ka

dari ...............
ep

dari kota Kuala Tungkal, dengan lingkungan dimana sebagian besar masyarakatnya
ah

hidup sebagai petani;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 158
am

u b
Direktori
-159- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa atas dasar fakta fakta diatas serta pengamatan yang dilakukan

si
selama keduanya mengikuti persidangan, Ketua Majelis menilai bahwa para penggugat,

baik penggugat I maupun penggugat II termasuk golongan bangsa Indonesia asli atau

ne
ng
pribumi ;

do
gu Menimbang, bahwa sebagaimana didalilkan oleh pihak para Tergugat, bahwa

penguasaan mereka atas tanah obyek sengketa atas dasar adanya hibah dari Kyai

In
A
Dahlawi almarhum ;

Menimbang, bahwa karena hibah merupakan perbuatan hukum sepihak untuk


ah

lik
mengalihkan hartanya kepada orang lain, dimana prestasi yang dilakukan oleh pemberi
am

ub
hibah tidak diimbangi atau disertai kontra prestasi dari penerima hibah ; maka

selanjutnya perlu dipertimbangkan, sistim hukum apa yang berlaku baik bagi Kyai
ep
k

Dahlawi maupun para penggugat ;


ah

Menimbang, bahwa sebagaimana telah dipertimbangkan diatas, dimana terbukti


R

si
bahwa baik Kyai Dahlawi maupun para penggugat termasuk golongan bangsa Indonesia

ne
ng

asli atau golongan pribumi, maka sesuai dengan ketentuan pasal 131 Indische Staats

Regeling, bagi mereka berlaku ‘HUKUM ADAT’’ ;

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya akan dipertimbangkan, benarkah ada perbuatan

hukum berupa hibah yang dilakukan oleh Kyai Dahlawi terhadap para Tergugat, dan
In
A

apakah perbuatan tersebut sah secara hukum ?


ah

lik

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni, saksi Muhamad

Adkian, saksi Noor Setyabudi dan bukti T-8, bukti T-9, bukti T-10 dan bukti T-11yang
m

ub

saling berkorerasi dan bersesuaian, membuktikan :


ka

- Bahwa benar Kyai Dahlawi bersama sama saksi Katni dan Juri telah menghibahkan
ep

sebagian tanah miliknya masing masing untuk keperluan lahan pembangunan kantor
ah

Camat;
R

es

- Bahwa ...............
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 159
am

u b
Direktori
160 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa hibah tersebut atas dasar permintaan Bupati Tanjung Jabung, yang

si
menginformasikan bahwa sudah dilakukan pemekaran wilayah kecamatan, dimana

kantor perwakilan kecamatan sementara menunmpang di kantor desa Sialang, dan

ne
ng
semula kantor kecamatan akan dibangun di Sialang namun karena tanahnya tidak

do
gu
tersedia dan kondisinya berupa rawa gambut, serta pemilik tanah menuntut ganti rugi

sebesar lima juta rupiah perkavling ; namun pemerintah daerah belum punya dana

In
A
untuk keperluan tersebut ;

- Bahwa kemudian Kepala desa dan sekretaris desa, setelah mendapat informasi
ah

lik
bahwa di Parit Tomo, dusun Sukorejo terdapat lahan yang memenuhi sarat, kemudian
am

ub
mengumpulkan para tokoh dan pemuka masarakat yang mempunyai tanah yang luas

untuk bermusawarah membahas permintaan Bupati agar menyediakan tanah untuk


ep
k

keperluan pembangunan kantor Camat ;


ah

- Bahwa kemudian disepakati, bahwa ketiga orang diatas bersedia menghibahkan tanah
R

si
mereka bagi keperluan areal lokasi kantor Camat ;

ne
ng

- Bahwa karena khawatir tanah yang dihibahkan oleh Kyai Dahlawi terlalu luas, maka

Nohim yang saat itu menjabat sebagai kepala dusun, mengganti ( melakukan tukar

do
gu

guling) tanah Kyai Dahlawi yang diperuntukan kantor Camat dengan tanah miliknya

yang terletak beberapa ratus meter ( kira kira 300 m) dari lokasi tanah yang
In
A

diperuntukan sebagai kantor Camat;


ah

lik

- Bahwa sesuai dengan keterangan saksi Warsito Hadi Siswanto, bahwa saat ia

menjabat sebagai anggota DPRD kabupaten Tanjjung Jabung, pernah dihubungi oleh
m

ub

saksi Katni yang menerangkan bahwa sudah tersedia lahan untuk kantor camat yang
ka

memenuhi sarat . Sarat sarat mana berupa :


ep

- Disediakan oleh masarakat setempat;


ah

- Masih temasuk wilayah Teluk Sialang;


R

es

- Letaknya strategis;
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 160
am

u b
Direktori
-161- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa ...............

si
Bahwa pada kesempatan yang berbeda saat saksi mengkonfirmasikan kepada Kyai

Dahlawi , Kyai Dahlawi membenarkannya;

ne
ng
Menimbang, bahwa dari uraian diatas membuktikan bahwa Kyai Dahlawi telah

do
gu
melakukan hibah atas tanah miliknya untuk keperluan lahan pembangunan kantor

Camat;

In
A
Menimbang, bahwa menurut ketenntuan hokum adat, sarat sahnya peralihan hak

atas tanah yaitu harus dilakukan secara tunai dan terang; Tunai artinya mengikat
ah

lik
seketika, sedangkan terang maksudnya harus dilakukan dihadapan kepala desa ataupun
am

ub
pemuka adat;

Menimbang, bahwa sesuai dengan bukti T-1 dan bukti T-10, yang dikuatkan dan
ep
k

bersesuaian dengan keterangan saksi Katni, saksi Faisal Al Fatah dan saksi Muhamad
ah

Adkian, bahwa sebelum terjadi hibah , didahului dengan musyawarah para tokoh dan
R

si
pemuka masyarakat yang memiliki tanah luas, kemudian terjadi kesepakatan sesuai

ne
ng

dengan yang tertera dalam bukti T-1 dan T-10, dimana kesepakatan dituangkan secara

tertulis antara pihak pihak pemberi dan penerima hibah.

do
gu

Bahwa penerima hibah saat itu adalah M Nurdin yang juga menjabat sebagai kepala

desa, kemudian surat tersebut diketahui dan ditanda tangani oleh kepala perwakilan
In
A

kecamatan Betara.
ah

lik

Menimbang bahwa perbuatan para pemberi hibah yang melakukan hibah

dihadapan kepala desa setempat serta diketahui oleh kepala perwakilan kecamatan
m

ub

setempat, menurut hemat Ketua Majelis merupakan perbuatan hokum yang telah
ka

dilakukan secara terang;


ep

Menimbang, bahwa pengertian tunai dalam istilah hukum adat adalah memiliki
ah

aspek hukum yang maksudnya bersifat otomatis atau serta merta, maksudnya perbuatan
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 161
am

u b
Direktori
162 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut secara langsung mengikat kedua belah pihak, sesaat setelah perbuatan tersebut

si
selesai;

Menimbang, ...............

ne
ng
Menimbang bahwa dengan perbuatan hibah yang dilakkukan oleh Kyai Dahlawi

do
gu
sebagaimana tertera dalam bukti T-1 dan T-10 sifatnya langsung mengikat, sehingga

secara hukum penerima hibah sejak saat hibah diucapkan dan diterima sudah berhak atas

In
A
tanah obyek hibah tanpa harus menunggu adanya penyerahan formal secara hukum

(yuridis levering);
ah

lik
Menimbang, bahwa selanjutnya perlu dipertimbangkan, apakah hibah yang
am

ub
dilakukan oleh Kyai Dahlawi tersebut telah merugikan para ahliwarisnya sehingga

mengandung cacat hukum ?


ep
k

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni dan keterangan saksi
ah

Muhamad Adkian, dengan merujuk pada bukti T-11, bahwa setelah Kyai Dahlawi
R

si
memberikan hibah atas tanah miliknya seluas 70 m x 100 depa ( 70 x 170 m = 11.900

ne
ng

m2), maka Nohim yang saat itu menjabat sebagai kepala dusun dan juga menantu Kyai

Dahlawi, yang khawatir bila Kyai Dahlawi terlalu luas menghibahkan tanahnya, merasa

do
gu

bertanggung jawab secara moral, sebagai wujud dari tanggung jawab moral tersebut ia

mengganti tanah Kyai Dahlawi yang dihibahkan unntuk kantor Camat dengan tanah
In
A

miliknya seluas 25 depa x 100 depa ( 2500 depa = 4250 m2 ) dan seluas 30 x 125 depa (
ah

lik

3750 depa = 6375 m2) sehingga luas seluruhnya = 10.625 m2.

Menimbang, bahwa dengan penggantian tanah yang dilakukan oleh Nohim, maka
m

ub

tanah milik Kyai Dahlawi sebelum dijual oleh para penggugat adalah seluas 19.700 m2
ka

(Sembilan belas ribu tujuh ratus meter persegi) ditambah dengan 10.625 m2( sepuluh
ep

ribu enam ratus dua puluh lima meter persegi), maka jumlah seluruhnya adalah 30.325
ah

m2 ( tiga puluh ribu tiga ratus dua puluh lima meter persegi).
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 162
am

u b
Direktori
-163- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa sesuai dengan hasil pemeriksaan setempat dan sesuai dengan

si
surat gugatan, luas tanah yang diterima dan dikuasai oleh para tergugat sebagai

penerima hibah adalah 6.393 m2 ( enam ribu tiga ratus Sembilan puluh tiga meter

ne
ng
persegi).

do
gu
Menimbang, ...............

In
A
Menimbang, bahwa saat dilakukan pemeriksaan setempat dan sesuai dengan

keterangan saksi Katni, saksi Harmaini maupun saksi Muhamad Adkian, tanah yang
ah

lik
dimiliki oleh Kyai Dahlawi membentang dari utara ke selatan mengikuti jalan raya arah
am

ub
Kuala tungkal Jambi dari parit Tomo sampai dengan belokan/ tikungan dengan lebar

kira kira 181 m;


ep
k

Menimbang bahwa seluruh bidang tanah milik Kyai Dahlawi dipisahkan oleh
ah

gang (lorong), sehingga selain tanah yang tersebut diatas ( Bukti P-1 ditambah
R

si
penggantian dari Nohim), masih ada tanah yang diatasnya berdiri rumah Siti Khotimah

ne
ng

(Ibu Penggugat II) yang diperkirakan luas seluruhnya 20.000 m2 (2 ha), sedangkan yang

tertera dalam bukti P-1 hanya sebagian saja dari luas keseluruhan tanah Kyai Dahlawi;

do
gu

Menimbang bahwa dari pertimbangan diatas Ketua Majelis menilai bahwa

perbuatan Kyai Dahlawi yang menghibahkan tanah sesuai dengan yang diterima dan
In
A

dikuasasi secara nyata oleh para tergugat seluas 6393 m2 ( enam ribu tiga ratus
ah

lik

Sembilan puluh tiga meter persegi) tidak mengurangi hak mutlak ( legitime fortie )

ataupun merugikan para ahli warisnya termasuk penggugat I.


m

ub

Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan diatas Ketua majelis


ka

berpendapat bahwa hibah tanah yang dilakukan oleh Kyai Dahlawi telah dilakukan
ep

secara tunai dan terang, dan tidak terdapat cacat hukum oleh karenanya telah sah
ah

menurut hukum;
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 163
am

u b
Direktori
164 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang selanjutnya perlu dipertimbangkan, apakah dengan terbitnya bukti P-1

si
yang merupakan akta otentik, dapat diartikan bahwa Kyai Dahlawi telah melakukan

penundukan diri terhadap hokum perdata Eropa (Burgerlijke wetboek).

ne
ng
Menimbang, bahwa sesuai dengan ketentuan yang tertuang dalam staatsblad 1917

do
gu
No. 12 yang membedakan penundukan diri kedalam 4 macam :

1 Penundukan diri pada seluruh hukum perdata Eropa;

In
A
ah

lik
2. Penundukan ...............
am

ub
2 Penundukan diri pada sebagian hukum perdata Eropa, yang dimaksudkan hanya

pada hukum kekayaan harta benda saja (vermogensrecht) seperti yang telah
ep
k

dinyatakan berlaku bagi golongan Timur Asing bukan Tionghoa ;


ah

R
3 Penundukan diri mengenai suatu perbuatan hukum tertentu ;

si
4 Penundukan secara diam diam, menurut pasal 29 yang berbunyi « jika seorang

ne
ng

bangsa Indonesia asli melakukan suatu perbuatan hukum yang TIDAK

do
gu

DIKENAL didalam hukumnya sendiri, ia dianggap secara diam diam

menundukan dirinya pada hukum Eropa « ( Subekti, Pokok Pokok Hukum


In
A

Perdata, Intermasa, 1984, hal. 12)


ah

lik

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni saksi Zahmil Kurda, dan
m

ub

saksi Muhamad Adkian, bahwa bukti P-1 terbit karena saat itu ada program pemerintah
ka

berupa proyek sertifikasi masal berupa proyek nasional agraria ( Prona). Prona
ep

dilakukan oleh perangkat kantor Agraria (BPN) beserta pemerintah desa yang
ah

disosialisasikan kepada warga masyarakat. Sehingga dalam prona inisiatif dari


es

pemerintah bukan dari masyarakat apalagi dari individu, oleh karenanya terbitnya
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 164
am

u b
Direktori
-165- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sertifikat bukti P-1 bukan atas dasar innisiatif Kyai Dahlawi, tapi merupakan program

si
yang direncanakan oleh pemerintah;

Menimbang, bahwa sesuai dengan keterangan saksi Katni, bahwa Kyai Dahlawi

ne
ng
memperoleh tanah obyek perkara, berikut tanah tersebut pada bukti P-1 berasal

do
gu
pembelian dari Jamin dan dari Subirman;

Menimbang, bahwa ternyata bukti P-1 dan T-10 keduanya terbit pada tahun 1986,

In
A
pada saat tersebut masih jarang Notaris di ibukota propinsi sekalipun apalagi di Kuala

Tungkal yang keadaan sarana tranportasi saat itu masih sulit,akibatnya pemahaman
ah

lik
masyarakat terhadap tatacara peralihan hak tanah kurang merata, lebih adanya fakta
am

ub
menunjukan bahwa bukti P-1 ( Sertifikat tanah / September 1986 ) ternyata terbit

belakangan ...............
ep
k

belakangan dari bukti T-10 (surat penyerahan / hibah tanah/ Mei 1986) ,sehingga logis
ah

bila sertifikat bukti P-1 saat itu tidak disertakan sebagai lampiran bukti P-10.
R

si
Menimbang, bahwa pada dasarnya secara hukum persertifikatan tanah merupakan

ne
ng

proses registrasi kepemilikan hak atas tanah. Status dan asal usul dan sahnya suatu hak

atau tindakan hukum tidak disyaratkan akan adanya registrasi tersebut. Status dan asal

do
gu

usul suatu hak atas tanah tunduk pada hukum tersendiri berupa sarat sah dari perbuatan

hukum dalam transaksi atas tanah tersebut;


In
A

Menimbang, bahwa dengan demikian menurut pendapat Ketua Majelis syarat


ah

lik

sahnya peralihan hak atas tanah tunduk pada sarat sahnya perjanjian sesuai dengan

sistim hukum yang berlaku, apakah sistim hukum barat ( BW ), hukum Adat, atau
m

ub

sistim hukum lainnya;


ka

Menimbang, bahwa dengan demikian penerbitan sertifikat tanah atas nama Kyai
ep

Dahlawi sebagaimana tersebut dalam bukti P-1 tidak dapat diartikan bahwa Kyai
ah

Dahlawi telah melakukan penundukan diri terhadap hukum perdata barat / Eropa ( BW).
R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 165
am

u b
Direktori
166 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan diatas, ketua majelis

si
berpendapat, tindakan atau perbuatan Kyai Dahlawi yang melakukan hibah tanah tunduk

kepada sistim HUKUM ADAT;

ne
ng
Menimbang, bahwa dalam sistim hukum adat dikenal / dibenarkan seorang warga

do
gu
memberikan tanahnya / hibah kepada penguasa (Hilman Hadikusuma, Hukum perjanjian

adat. Hal 137);

In
A
Menimbang, bahwa dengan dikenalnya / diatur mengenai hibah tanah dalam

hukum adat, maka sesuai dengan ketentuan staatsbaad 1917 No 12 diatas, ketentuan
ah

lik
BW yang mengatur bahwa hibah harus dilakukan secara OTENTIK tidak berlaku bagi
am

ub
Kyai Dahlawi ;

Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan diatas, maka tuntutan para


ep
k

penggugat yang memohon agar para tergugat dinyatakan telah melakukan perbuatan
ah

si
melawan ...............

ne
ng

melawan hukum, karena menguasai dan menduduki tanah obyek sengketa sudah

sepatutnya dinyatakan ditolak ;

do
gu

Menimbang, bahwa karena tuntutan tersebut diatas merupakan tuntutan pokok,

dan telah dinyatakan ditolak, maka tuntutan lain yang menyertainya sebagai tuntutan
In
A

asesoir, harus dinyatakan ditolak juga ;


ah

lik

Menimbang, bahwa karena tuntutan para penggugat telah dinyatakan ditolak,

maka penggugat berada dipihak yang kalah oleh karenanya secara hukum harus
m

ub

dihukum untuk membayar biaya perkara yang jumlahnya sebagaimana tersebut dalam
ka

amar putusan ;
ep

Menimbang, bahwa atas pertimbangan pertimbangan diatas, menurut pendapat


ah

Ketua Majelis amar putusan perkara ini seharusnya sebagai berikut :


R

es

1 Mengabulkan gugatan para penggugat untuk sebagian ;


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 166
am

u b
Direktori
-167- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
2 Menyatakan bahwa Penggugat I sebagai ahli waris Kyai Dahlawi;

si
3 Menolak gugatan para penggugat untuk selain dan selebihnya;

ne
ng
4 Menghukum para penggugat untuk membayar biaya yang timbul dalam

perkara ini secara tanggung renteng yang jumlahnya sebesar Rp. 1.716.000,-

do
gu (satu juta tujuh ratus enam belas ribu rupiah);

In
A
Menimbang, bahwa sesuai dengan system musyawarah dalam pengambilan

putusan, dimana hasil musyawar majelis hakim pada tanggal 7 Oktober 2013 dengan
ah

lik
suara terbanyak berpendapat sebagaimana tersebut diatas, oleh karena terjadi perbedaan

pendapat (dissenting opinion) diantara Majelis Hakim dan telah diusahakan dengan
am

ub
sungguh-sungguh tetapi tidak tercapai permufakatan, maka Majelis Hakim setelah

bermusyawarah dan mengambil keputusan dengan suara terbanyak yaitu mengabulkan


ep
k

Gugatan Penggugat untuk sebagian dan menolak Gugatan Penggugat untuk selebihnya ;
ah

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas


R

si
maka Majelis Hakim dalam perkara a quo mengabulkan Gugatan Penggugat untuk

ne
ng

sebagian dan menolak Gugatan Penggugat untuk selebihnya ;

Menimbang, ...............

do
gu

Menimbang, bahwa oleh karena Gugatan Penggugat dikabulkan sebagian maka


In
Tergugat I s/d Tergugat IV berada pada pihak yang kalah sehingga harus dihukum untuk
A

membayar biaya perkara yang timbul dalam perkara a quo dan mengenai besarnya akan
ah

lik

disebutkan sebagaimana amar putusan di bawah ini ;

Memperhatikan Pasal 189 Rbg serta Peraturan Perundang-undangan lain yang


m

ub

bersangkutan dalam perkara ini;


ka

ep

MENGADILI:
ah

es

Dalam Eksepsi :
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 167
am

u b
Direktori
168 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Menolak Eksepsi Tergugat untuk seluruhnya ;

si
Dalam Pokok Perkara :

ne
ng
1 Mengabulkan Gugatan Penggugat untuk sebagian ;

2 Menyatakan sah dan berharga semua bukti yang diajukan Penggugat dalam

do
gu perkara ini.

3 Menyatakan sah menurut hukum Penggugat adalah Ahli Waris dari

In
A
Almarhum DAHLAWI dan berhak atas harta peninggalan yang menjadi
ah

lik
objek sengketa tersebut.

4 Menyatakan Tergugat I dan Tergugat II yang telah menguasai atas tanah


am

ub
obyek sengketa dengan membangun Kantor Kecamatan Betara Kabupaten

Tanjung Jabung Barat dan Gedung Olah Raga (GOR) Noor Setyobudi, tanpa
ep
k

seizin Penggugat sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah


ah

sebagai Perbuatan Melawan Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige


R

si
overheidsdaad).

ne
ng

5 Menyatakan Tergugat III dan Tergugat IV yang telah menguasai atas tanah

obyek sengketa dengan membangun Kantor Unit Pelaksana Teknis

do
gu

Daerah ( UPTD )
In
A

Pendidikan ...............
ah

lik

Pendidikan Kecamatan Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan bangunan


m

ub

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) KB KENANGA tanpa seizin dari Penggugat
ka

sebagai Ahli Waris dari Almarhum DAHLAWI adalah sebagai Perbuatan Melawan
ep

Hukum Oleh Penguasa (onrechmatige overheidsdaad).


ah

6 Memerintahkan kepada Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat


es
M

IV yang telah menguasai atas tanah obyek sengketa untuk menyerahkan


ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 168
am

u b
Direktori
-169- Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tanah obyek sengketa dalam keadaan kosong kepada Penggugat tanpa beban

si
apapun.

7 Menghukum Tergugat I s/d Tergugat IV secara tanggung renteng untuk

ne
ng
membayar uang paksa (awangsoom) sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta

do
gu rupiah) setiap bulannya kepada Penggugat sejak putusan ini mempunyai

kekuatan hukum tetap sampai dengan tanah perkara diserahkan Tergugat

In
A
kepada Penggugat ;

8 Menolak Gugatan Penggugat untuk selebihnya ;


ah

lik
9 Menghukum Tergugat I s/d Tergugat IV secara tanggung renteng untuk
am

ub
membayar biaya perkara yang timbul dalam perkara ini sebesar Rp.

1.716.000,- (satu juta tujuh ratus enam belas ribu rupiah) ;


ep
k
ah

Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim


R

si
Pengadilan Negeri Kuala Tungkal pada hari SENIN tanggal 7 Oktober 2013 oleh Kami,

ne
ng

ASEP PERMANA, S.H., M.H. sebagai Hakim Ketua Majelis,

TAUFIK PANDU JOMANTARA, S.H., dan AZIZ MUSLIM, S.H. masing-masing

do
gu

sebagai Hakim Anggota, di mana Hakim Ketua Majelis menyatakan beda pendapat

(dissenting opinion) yang pada intinya menyatakan Menolak Gugatan Penggugat untuk
In
A

seluruhnya, putusan mana diucapkan dalam sidang yang terbuka untuk umum pada hari
ah

lik

SENIN tanggal 28 Oktober 2013 oleh kami ASEP PERMANA, SH. MH sebagai Hakim

Ketua Majelis, dengan didampingi oleh AZIZ MUSLIM, SH dan ALEXANDER GEMA
m

ub

RARINTA GINTING, SH masing-masing sebagai Hakim-Hakim Anggota tersebut,


ka

RISAFITRIYANI, S.H. Panitera Pengganti pada Pengadilan Negeri tersebut dengan


ep

dihadiri Para Penggugat dengan didampingi oleh Kuasa Para Penggugat dan Kuasa
ah

Tergugat I s/d Tergugat IV ;


R

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 169
am

u b
Direktori
170 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
HAKIM KETUA MAJELIS,

si
ne
ng

do
gu ASEP PERMANA, S.H., MH.

In
A
HAKIM ANGGOTA HAKIM ANGGOTA
ah

lik
am

ub
AZIZ MUSLIM, S.H. ALEXANDER G.R GINTING,SH
ep
k

PANITERA PENGGANTI
ah

si
ne
ng

RISAFITRIYANI, S.H.

Perincian biaya.

do
gu

Biaya PNBP : Rp. 60.000,-


Biaya ATK / Administrasi : Rp. 50.000,-
In
Biaya Panggilan : Rp. 600.000,-
A

Biaya Pemeriksaan Setempat : Rp. 1.000.000,-


Materai : Rp. 6.000,-
ah

lik

Jumlah : Rp. 1.716.000,-


(satu juta tujuh ratus enam belas ribu rupiah ).
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 170

Anda mungkin juga menyukai