Anda di halaman 1dari 1

RESUMAN MATERI LDKF

(LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN FORMATIF)

NAMA : Aldi Surya Purnama


NPM : 2213025069
ANGKATAN : 2022

Materi Pertama
TEKNIK SIDANG DISAMPAIKAN OLEH KAK ARIS IRAWAN

Dalam penyampaian materi pertama kak aris menjelaskan mengenai bagaimana teknik sidang
dalam sebuah forum dan juga banyak hal yang dijelaskan terkait diantaranya yaitu :
Apa itu bersidang dalam musyawarah dan dijelaskan diantaranya untuk membahas masalah,
mencari solusi dan juga guna kepentingan bersama
Selanjutnya tentang definisi persidangan yaitu Sidang merupakan forum formal suatu organisasi
guna membahas masalah tertentu dalam upaya menghasilkan keputusan, yang akan menjadi
sebuah ketetapan. Dan juga membahas mengenai
 Jenis – Jenis persidangan
 Dan aturan umum sebuaah persidangan dalam forum
 Tata tertib persidangan,atau suatu aturan yang dibuat dan di sepakati bersama oleh
peserta sidang dengan memperhatikan aturan umum organisasi serta nilai nilai universal
dalam masyarakat.
 Aturan aturan ketukan palu
 Pengambilan keputusan dalam persidangan.
 Inturpsi – intrupsi
 Dan yang terakhir kak aris menjelaskan mengenai contoh kalimat dalam prsedium
persidangan.

Anda mungkin juga menyukai