Anda di halaman 1dari 18

Bidang Kajian : Pendidikan

LAPORAN
HIBAH PENELITIAN DOSEN STKIP MELAWI

OPTIMALISASI PROGRAM MBKM KEPENDIDIKAN TERHADAP


KESIAPAN MAHASISWA PRODI PGSD STKIP MELAWI DALAM
PRAKTIK MENGAJAR

TIM PENGUSUL :

1. Joni Albar, M.Pd NIDN 1102029601


2. Dr. Deki Wibowo. M.Pd NIDN 1119127702
3. Eliana Yunitha Seran, M.Pd. NIDN 1128068402

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


LEMBAGA LAYANAN PENDIDIKAN TINGGI KEGURUAN WILAYAH XI KALIMANTAN
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
STKIP MELAWI
FEBRUARI 2023

1
HALAMAN PENGESAHAN
HIBAH PENELITIAN DOSEN

Judul Penelitian : Optimalisasi Program MBKM Kependidikan Terhadap Kesiapan


Mahasiswa Prodi PGSD STKIP Melawi Dalam Praktik Mengajar
Rumpun Ilmu : Pendidikan
Tim Pengabdian Masyarakat :
a. Nama : Joni Albar, M.Pd
b. NIDN : 1102029601
c. Jabatan Fungsional : Tenaga Pengajar
d. Jabatan Struktural : Dosen Prodi PGSD
e. Program Studi : PGSD
f. Alamat E-mail : Jonialbarr@gmail.com
g. Nomor HP : 082199706994
Anggota Tim
h. Nama : Dr. Deki Wibowo. M.Pd
a. NIDN : 1119127702
b. Jabatan Fungsional : Asisten Ahli/
c. Program Studi : PGSD
i. Nama : Eliana Yunitha Seran, M.Pd
a. NIDN : 1128068402
b. Jabatan Fungsional : Asisten Ahli/
c. Program Studi : PGSD STKIP PERSADA KHATULISTIWA
Sintang
Biaya Total diusulkan : Rp. 2.500.000-
Waktu Penelitian : 1 tahun
Lokasi Penelitian : Kampus STKIP Melawi
Mengetahui, Nanga Pinoh, 1 Februari 2023
Ketua Prodi Ketua Peneliti,

Ahmad Khoiri, M.Pd Joni Albar, M.Pd


NIDN. 1102029001 NIDN. 1102029601
Menyetuji,
Kepala UPPM

Dr. Deki Wibowo, M.Pd


NIDN 1119127702

2
Format Identitas dan Uraian Umum

IDENTITAS DAN URAIAN UMUM


1. Judul Penelitian Dosen : Optimalisasi Program MBKM Kependidikan
Terhadap Kesiapan Mahasiswa Prodi PGSD STKIP Melawi Dalam
Praktik Mengajar

2. Tim Peneliti
No Nama Jabatan Bidang Program Alokasi Waktu
Keahlian Studi (Jam/Minggu)
1 Joni Albar, M.Pd Tenaga Pendidikan PGSD 6 / Minggu
Pengajar Dasar
2 Dr. Deki Wibowo. Pendidikan PGSD 8 / Minggu
M.Pd Dasar
3 Eliana Yunitha Pendidikan PGSD 8 / Minggu
Seran, M.Pd Dasar

3. Masa Pelaksanaan
Mulai : Semester/Bulan: Genap / Februari tahun: 2023
Terakhir : Semester/Bulan: Genap / Juni tahun: 2023
4. Usulan Biaya
Sumber Dana dari Prodi PGSD : Rp.2.500.000-
5. Lokasi Penelitian
Mahasiswa STKIP Melawi
6. Kontribusi mendasar pada suatu bidang ilmu (uraian tidak lebih dari 60 kata,
tekanan pada gagasan fundamental dan orisinal yang akan mendukung
pengembangan Pendidikan/iptek).
Penelitian ini memberikan informasi terkait dengan bagaimana proses kesiapan
mahasiswa dalam mengajar pada program magang satuanan Pendidikan pada
MBKM
7. Jenis luaran (tulisan nama terbitan berkala ilmiah di jurnal nasional dan tahun
rencana publikasi)
1.Publikasi di Jurnal Nasional Teragreditasi

3
DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN..................................................................................................
IDENTITAS DAN URAIAN UMUM.....................................................................................
DAFTAR ISI.............................................................................................................................
DAFTAR TABEL....................................................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN............................................................................................................
RINGKASAN...........................................................................................................................
BAB 1. PENDAHULUAN.......................................................................................................
A. Analisis Situasi............................................................................................................
B. Permasalahan Mitra.....................................................................................................
C. Rencana Target Capaian..............................................................................................
BAB 2. SOLUSI PERMASALAHAN...................................................................................
BAB 3. METODE PELAKSANAAN...................................................................................
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL PENELITIAN..................................................................
DAFTAR PUSTAKA.............................................................................................................
LAMPIRAN............................................................................................................................
Lampiran 1. Biodata Pengusul.............................................................................................

4
DAFTAR TABEL

1. Tabel 1. Rencana Target Capaian...............................................................................


2. Tabel 2. Anggaran Biaya Penelitian...........................................................................
3. Tabel 3. Jadwal Penelitian..........................................................................................

5
DAFTAR LAMPIRAN

1. Biodata ketua dang anggota tim pengusul


2. Justifikasi Anggaran

6
RINGKASAN

Pengabdian ini di batasi kepada kemampuan mahasiswa PGSD STKIP


Melawi mengenai teknik penulisan dan penyusunan RPP berbasis HOTS dan
terintegrasi dengan penguatan Profil Pelajar Pancasila. Berdasarkan pembatasan
yang diterapkan maka rumusan permasalahan sebagai berikut: 1) Bagaimana
kemampuan Mahasiswa STKIP Melawi mengenai teknik penulisan dan
Penyusunan RPP . 2) Bagaimana kemampuan Mahasiswa membuat RPP berbasis
HOTS dan terintegrasi dengan penguatan Profil Pelajar Pancasila.
Tujuan penelitian ini adalah 1) Mendeskripsikan tentang kemampuan
Mahasiswa PGSD STKIP Melawi terhadap penulisan dan penyusunan RPP
berbasis HOTS dan terintegrasi dengan Penguatan Profil Pelajar Pancasila.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuanlitatif.
Dalam penelitian ini, peneliti berusaha untuk menggali dan memperoleh informasi
dan data yang valid dengan melakukan pelatihan dengan meilihat hasil pretest dan
posttes sebagai data yang valid. Subjek penelitian adalah Mahasiswa PGSD
STKIP Melawi.

7
BAB I
PENDAHULUAN
A. Analisis Situasi
Era revolusi industri 4.0 memberikan dampak yang sangat besar bagi
perkembangan dunia pendidikan di tanah air. Pemerintah mengharapkan
pembelajaran dari sekolah dasar Keterampilan berpikir tingkat tinggi (HOTS)
(Febriyana, 2022). Kemampuan ini termasuk berpikir kritis berpikir), creative and
innovation (kreatif dan inovatif), communication skills (keterampilan
komunikasi), Kolaborasi dan kepercayaan diri (Hadi, 2022). Kelima kemampuan
inilah yang menjadi target karakter siswa Harapannya dapat mengantarkan siswa
untuk bersaing di era global saat ini. hal tersebut Guru dituntut untuk mengubah
konsepnya dalam pembelajaran, yaitu dari belajar menjadi Berorientasi masa
depan, berpusat pada peserta didik, dari "mengajar" menjadi "belajar",
berdasarkan Kapabilitas (Irawati, 2022). Sama seperti rencana pembelajaran biasa,
Pembelajaran keterampilan abad 21 direncanakan sejak awal Kemampuan analitis
untuk mengembangkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran atau RPP (Rohman,
2022). Perencanaan program berfungsi untuk memberikan arah pelaksanaan
Pembelajaran membuatnya terarah dan efisien (Zahra, 2022).
Bagian yang sangat penting dari RPP yang dikembangkan oleh calon
guru sebagai pedoman belajar adalah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
menjadikan belajar untuk menjadikan calon guru yang profesional dan mampu
memiliki skil yang menjadikan kemampuan untuk berdaya saing dan
memperbaiki kualitas pembelajaran didalam kelas.. rencana belajar (RPP) adalah
alat perencanaan yang lebih spesifik daripada silabus (Hadi, 2022). Penguatan
pengalaman untuk membuat sebuah Rencana pelaksanaan pembelajaran ini
dirancang untuk membimbing calon guru Ruang lingkup pengajaran sedapat
mungkin tidak boleh menyimpang dari tujuan pembelajaran. Dengan memahami
pentingnya persiapan Rencanakan pelajaran ini, guru tidak boleh mengajar tanpa
rencana. Padahal, kemampuan guru dalam menyusun RPP sangatlah penting.
Silabus dan RPP masih relatif rendah. Jumlah guru yang menyusun silabus dan
RPP sebelum mengajar Masih belum optimal (Budiarti, 2022). Penguatan

8
pengalaman dengan sebuah pelatihan dalam menyusun dan mengintegrasikan
level berpikir dalam RPP dinilai sangat penting untuk dilakukan kepada calon
guru sehingga mampu memberikan sebuah pemahaman kepada mahasiswa.
Kenyataannya, masih banyak mahasiswa STKIP Melawi yang bingung
atau tidak mengerti tentang teknik penulisan dan penyusunan RRP yang sesuai
dan berbasis HOTS dan terintegrasi dengan Penguatan Profil Pelajar Pancasila .
Hal ini mengakibatkan sedikit sekali artikel ilmiah dan penulisan skripsi
mahasiswa belum sepenuhnya mengikuti aturan didalam pengutipan dan
penulisan daftar pustaka yang sesuai dengan aturan.
B. Permasalahan
Berdasarkan hal tersebut, permasalahan yang menjadi sasaran dalam
pengabdian ini adalah:
1. Mahasiswa kesulitan dalam penulisan RPP yang Efektif
2. Mahasiswa belum memahami Penulisan RRP berbasis HOTS
3. Mitra belum Penyusunan RPP berbasis hots dan terintegrasi Penguatan Profil
Pelajar Pancasila
C. Rencana Target Capaian
Luaran yang ditargetkan dalam penelitian ini artikel ilmiah yang akan
dipublikasikan pada jurnal nasional pengabdian masyarakat. Adapun rincian
rencana target capaian dapat dilihat pada tabel 1.
Tabel 1.1 Rencana Target Capaian
No Jenis Luaran Indikator Capaian*)
111111. Publikasi ilmiah di jurnal Published
Nasional

*) Pilih yang sesuai.

9
BAB II
TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN

Secara garis besar permasalahan dalam peyunsunan RPP merupakan


kendala yang sanagat vital dalam kesiapan seorang calon guru yang profesional
dalam menyiapkan proses pembelajaran yang lebih efektif yang sesuai dengan
tujuan pUntuk lebih lanjut, kerangka pada solusi permasalahan yang di tawarkan
sebagai berikut:
3.1 Tujuan Penelitian
3.2 Manfaat Penelitian

BAB III
METODE PELAKSANAAN
Jenis Penelitian
Prosedur Penelitian Kualitatif
Tempat dan Waktu Penelitian
Instrumen Penelitian
Sumber Data Penelitian
Teknik Pengumpulan Data
Keabsahan Data
Teknik Analisis Data

10
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V
BIAYA DAN JADWAL PENELITIAN

A. Anggaran Biaya
Rancangan anggaran biaya pengabdian masyarakat dapat dilihat dalam tabel
2 berikut:
Tabel 4.1 Rancangan Anggaran PKM
N Uraian Satua Vo Satua
Vol Vol Satuan Tarif Total Jumlah
O Kegiatan n l n

I HONORARIUM
950.000
 Ketua 250.00
1 Orang 1 judul 2 bulan 500.000  
    0
  Anggota I 225.00
  1 Orang 1 judul 2 bulan 450.000  
0

II Kegiatan
500.000

   Snack  30 Orang 1 kegiatan 1 10.000 300.000  


Narasumber 100.00
  2 Orang 1 kegiatan 1 200.000  
0
ATK HABIS PAKAI
III   200.000
 

11
N Uraian Satua Vo Satua
Vol Vol Satuan Tarif Total Jumlah
O Kegiatan n l n
 Tinta Printer
      1 bh      
  150.00 150.000
Kertas 0
        1 rim      
50.000 50.000
Sewa Alat
V   100.000
  
      1 hari      
Kamera 100.00 100.000
Fotocopy/cetak 0
VII 450.000
 

  Proposal   3 eks 25.000 75.000


 
  Laporan Akhir   3 eks 25.000 75.000
 
  cetak spanduk   1 paket 200.000

VIII Publikasi
300.000
 
      1 Paket      
Publikasi Jurnal 300.00 300.000
0
  Jumlah Total 2.500.000

B. Jadwal Pengabdian Masyarakat


Tabel 4.2 Jadwal Penelitian
Bulan
No Nama Kegiatan 1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 2
Perencanaan pengabdian
1. (analisis situasi dan
penyusunan proposal)                        
2. Penyusunan Materi                        
3. Pelaksanaan Kegiatan                        
Penyusunan laporan dan
4.
luaran

12
DAFTAR PUSTAKA
Budiarti, R. P. N., Rulyansah, A., Mardhotillah, R. R., Hardiningrum, A., & Al-
Mufidah, A. (2023). Peningkatan Kemampuan Guru SDN Tegal Rejo
Kabupaten Probolinggo dalam Membuat RPP Pembelajaran
Online. Indonesia Berdaya, 4(1), 213-220.
Febriyana, M., Winarti, W., & Izar, S. L. (2022). Peningkatan Kemampuan Calon
Guru Dalam Menyusun Rpp Melalui Model Pembelajaran Better Teaching
And Learning Berkarakter. Pionir: Jurnal Pendidikan, 11(1).
Hadi, F. R., & Kurniawati, R. P. (2022, January). Analisis kemampuan tpack
mahasiswa dalam menyusun perangkat pembelajaran sekolah dasar.
In Pro SANDIKA UNIKAL (Prosiding Seminar Nasional Pendidikan
Matematika Universitas Pekalongan) (Vol. 3, No. 1, pp. 85-94).
Irawati, H., & Maâ, D. R. (2022). Potret Keterampilan Penyusunan RPP
Kurikulum 2013 Calon Guru Biologi. Jurnal Ilmiah Profesi
Pendidikan, 7(1), 47-52.
Rohman, N., Istiningsih, I., & Hasibuan, A. T. (2022). Analisis Kesiapan
Mengajar Mahasiswa Prodi Pgmi Melalui Program Pengayaan
Keterampilan Mengajar. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 790-798.
Zahra, S. Z. (2022). Problematika Mahasiswa Calon Guru Dalam Pelaksanaan
Pembelajaran Micro Teaching di STIQ Amuntai. DIAJAR: Jurnal
Pendidikan dan Pembelajaran, 1(3), 259-267.

13
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Pengusul
Seluruh tim pengusul wajib melampirkan biodata dengan format berikut:
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Dr. Mardiana, M.Pd
2. Jenis Kelamin : Perempuan
3. Jabatan Fungsional : Asisten Ahli
4. NIK/NIDN : 1114027902
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Pontianak, 14 February 1979
6. E-Mail : mardianaleona@gmail.com
7. Nomor HP : 081349389074
8. Alamat Kantor : Jl. RSUD Melawi Km.4 Nanga Pinoh,
Melawi
B. Riwayat Pendidikan
S-1 S-2 S-3
Nama Perguruan STKIP-PGRI UHAMKA Universitas Negeri
Tinggi Pontinak Jakarta Semarang
Bidang Ilmu PPKn Manajemen Pendidkan Ilmu
Pendidikan Pengetahuan
Sosial

14
C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir
Pendanaan
No Tahun Judul Penelitian
Sumber Jumlah
1 2019 Pelatihan Bahasa Arab Bagi Instansi lain 1.000.000
Guru SDIT dan IT Insan Kamil (SDIT Insan
Kamil)
2 2019 Pelatihan Penulisan Karya Mandiri 1.000.000
Ilmiah
Dst

D. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir


No Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun
1 Pendidikan Inklusi Bagi JIPD Jurnal 5/1/2021
Anak Berkebutuhan Khusus Inovasi
di SD Sekolah Dasar Pendidikan
Dasar
2 Analisis Implemestasi 8 Jurnal Bestari 1/2/2020
Standar Nasioanal
Pendidikan di SMP
Kabupaten Sintang

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian, biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan hibah pengabdian masyarakat.

Nanga Pinoh, 1 Februari


2023
Pengusul

Dr. Mardiana, M.Pd.

15
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Joni Albar, M.Pd
2. Jenis Kelamin : Laki-laki
3. Jabatan Fungsional : Tenaga Pengajar
4. NIDN : 1102029601
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Jaya Karya, 02 Februari 1996
6. E-Mail : Jonialbarr@gmail.com
7. Nomor HP : 08219706994
8. Alamat Kantor : Jl. RSUD Melawi Km.4 Nanga Pinoh,
Melawi
B. Riwayat Pendidikan
S-1 S-2 S-3
Nama Perguruan STKIP Melawi Universitas Negeri -
Tinggi Semarang
Bidang Ilmu PGSD Pendidikan Dasar -

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir


Tahu Pendanaan
No Judul Penelitian
n Sumber Jumlah
1 2021 The Effect of the Flipped DIPA UNNES 5.000.000

16
Classroom Model Based on the
STEAM Approach on Concept
Mastery and Interpersonal
Ketua Peneliti
Intelligence of Students in
Elementary School Online
Learning
2 2021 Analisis Keterampilan Abad 21 10.000.000
Guru Sekolah Dasar Pada DIPA UNNES
Kelompok Kerja Guru Kota Anggota
Semarang
3 2021 Peningkatan Kompetensi Guru 10.000.000
Dalam Mengembangkan
Assessment Berbasis Keterampilan DIPA UNNES
Abad 21 Melalui Kelompok Kerja Anggota
Kepala Sekolah Kecamatan
Semarang Barat
4. 2022 Analisis Penerapan Kurikulum 1.500.000
Dana Mandiri
Merdeka Terhadap Kecerdasan Ketua Peneliti
Interpersonal Siswa Sekolah Dasar
5. 2022 Nilai Karakter Dalam Lirik Himne Dana 2.500.000
STKIP Melawi Dan Relevansi nya penelitian
Dengan Profil Pelajar Pancasila STKIP
Melawi
Anggota
Peneliti
D. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir
No Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun
1 The Effect of the Flipped Journal of Primary 3/5/2021
Classroom Model Based on Education
the STEAM Approach on
Concept Mastery and
Interpersonal Intelligence of
Students in Elementary
School Online Learning
2 Analisis Penerapan JURNAL Vol 10, No 2 (2022)
Kurikulum Merdeka PENDIDIKAN
Terhadap Kecerdasan DASAR
Interpersonal Siswa Sekolah
Dasar
3 Nilai Karakter Dalam Lirik Prosiding Vol 2 (2023)
Himne STKIP Melawi Dan Seminar
Relevansinya Dengan Profil Nasional
Pelajar Pancasila Penelitian Dan
Pengabdian
Kepada
Masyarakat

17
(SNPP)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian, biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan hibah pengabdian masyarakat.

Nanga Pinoh, 1 Februari 2023


Pengusul

Joni Albar, M.Pd.

18

Anda mungkin juga menyukai