Anda di halaman 1dari 6

FORMAT PENILAIAN UJIAN PRAKTIK

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEBIDANAN


Nama Mahasiswa :

NIM :

Hari/Tanggal :
Tingkat / Semester : I (Satu) / I (Satu)
Mata Kuliah : Keterampilan Dasar Kebidanan I (KDK I)
Kompetensi : Mengatur Posisi

Petunjuk :
Terdapat Aspek Kreteria Penilaian Pada Kompetensi Mengatur Posisi yang Meliputi Tahap Pra
Interaksi, Orientasi, Interaksi, Kerja dan Terminasi
Peserta ujian di evaluasi kompetensinya secara obyektif, dengan kriteria :
Ya : bila tindakan tidak dilakukan
Tidak : bila tindakan dilakukan

No ASPEK YANG DINILAI Ya Tidak


A TAHAP PRA INTERAKSI
1. Identifikasi Kebutuhan pasien yang akan dilakukan
tindakan
2. Mengucap Salam
3. Mengkonfirmasi kesedian pasien (Informed Consent)
4. Menyiapkan alat-alat dan menempatkan alat-alat ke dekat pasien secara
ergonomis
 Bantal
 5 – 6 buah (Posisi Fowler/Semi Fowler)
 2 Buah Trendelenburg
 Bantal kecil
 Guling
 Kalau ada tempat tidur yang dapat dinaikkan bagian kepalanya
(orthopaedic bed)
 2 potong balok yang sama tingginya untuk menaikkan kaki tempat
tidur atau batu bata sebanyak 3 aau 4 buah (Posisi Trendelenburg)

B TAHAP ORIENTASI
1. Memperkenalkan Diri
2. Menjelaskan Tujuan dan Prosedur Kerja
C TAHAP INTERAKSI
1. Mendekatkan Alat
2. Mencuci Tangan
3. Mengucapkan Basmalah
D TAHAP KERJA
Posisi Fowler
1. Memasang Sampiran
2. Mengangkat dan mendudukkan pasien.
3. Memasang dan mengatur bantal pada sandaran. (Bila memakai tempat
tidur ortopedik naikkan bagian kepala).
4. Membaringkan pasien pada sandaran.
5. Meletakkan guling di bawah lipatan lutut agar tidak merosot.
6. Meletakkan kedua tangan di atas bantal kecil.
Posisi Sim
1. Memasang sampiran
2. Memberitahu pasien
3. Mengangkat bantal (kalau pasien memakai bantal).
4. Memiringkan pasien ke kiri dengan posisi setengah telungkup dan
dada mengenai tempat tidur, kaki kiri lurus, lutut dan paha kanan
ditekuk serta ditarik ke arah dada.
5. Meletakkan tangan kiri di atas kepala atau dibelakang punggung dan
tangan kanan di atas tempat tidur.
6. Meletakkan lengan pada sisi yang tertindih (kanan/kiri) sejajar dengan
punggung.
Posisi Trendelenburg
1. Memasang sampiran
2. Mengangkat bantal (kalau pasien memakai bantal).
3. Memasang balok/batu bata pada kedua kaki tempat tidur di bagian
kaki pasien atau kalau ada tempat tidur yang dapat dinaikkan bagian
kakinya.
4. Meletakkan bantal di bawah lipatan lutut dan diantara kepala dan
ujung tempat tidu.
Posisi Dorsal Recumbent
1. Menganjurkan pasien berbaring telentang.
2. Membuka pakaian bagian bawah pasien.
3. Menganjurkan pasien menekuk lutut, paha diregangkan dan telapak
kaki menapak pada tempat tidur.
Posisi Litotomy
1. Menganjurkan pasien berbaring telentang dan pakaian bawah dibuka.
2. Mengangkat kedua tungkai, menekuk lutut ke arah dada, kedua
tungkai bawah diletakkan pada penahan lutut.
POSISI GENU PEKTORAL (Knee Chest)
1.Jelaskan pada pasien mengenai prosedur.
2.Anjurkan pasien untuk menungging dengan kedua kaki di tekuk dan dada
menempel pada tempat tidur.
3.Pasangkan selimut pasien.
E TAHAP TERMINASI
1. Merapikan pasien dan tempat tidur
2. Mencuci tangan dengan sabun di air mengalir kemudian mengeringkan
dengan handuk bersih
3. Mengucapkan Hamdalah
4. Melakukan dokumentasi

NILAI = Jumlah Skor Nilai x 100


Total Skor Nilai

= x 100

=
Palembang, 20
Penguji,

Anda mungkin juga menyukai