Anda di halaman 1dari 7

RENCANA 

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA N 1 Tanjung Raja


Mata pelajaran : Matematika - Peminatan
Kelas/Semester : X / Ganjil
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran.
1. Siswa dapat mendeskripsikan dan mengidentifikasi masalah mengenai konsep
dan prinsip pertidaksamaan eksponensial.
2. Siswa dapat menentukan penyelesaian masalah pertidaksamaan eksponensial.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator.

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.1 Mendeskripsikan dan 3.1.1 Mendeskripsikan dan


menentukan penyelesaian fungsi mengidentifikasi masalah
eksponensial dan fungsi logaritma mengenai konsep dan prinsip
menggunakan masalah pertidaksamaan eksponensial.
kontekstual, serta
keberkaitannya.
4.1 Menyajikan dan 4.1.1 Menentukan penyelesaian
menyelesaikan masalah masalah pertidaksamaan
yang berkaitan dengan fungsi eksponensial.
eksponensial dan fungsi logaritma.

C. Materi Pembelajaran
Konsep :
Definisi Logarirma : ❑a log x=c , maka ac =b
Fakta : -
Prinsip :
 Syarat bilangan pokok :
1. Jika a> 1, maka 0< x < y ↔ ❑a log x < ❑alog y
2. Jika 0< a<1 ,maka 0< x < y ↔ ❑a log x > ❑alog y
 Syarat Numerus : (Numerus > 0)
Prosedur :
Untuk menentukan penyelesaian pertidaksamaan logaritma, dapat dilakukan
langkah-langkah beriku :
1. Menyamakan bilangan pokok.
2. Membuat syarat bilangan pokok
3. Membuat syarat numerous.

D. Model dan Metode Pembelajaran


Model pembelajaran : Problem Based Learning.
Metode pembelajaran : Diskusi kelompok kecil.

E. Langkah-langkah Pembelajaran
Pendahuluan :

1. Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses
belajar-mengajar.
2. Memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat
fungsi logaritma dalam kehidupan sehari-hari dengan memberikan contoh.
3. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari, misalnya konsep
pertidaksamaan logaritma.
4. Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
Melalui pengamatan, tanya jawab, penugasan individu dan kelompok, diskusi
kelompok, dan pemecahan masalah diharapkan siswa dapat:
1. Mendeskripsikan dan mengidentifikasi masalah mengenai konsep dan
prinsip pertidaksamaan eksponensial.
2. Menentukan penyelesaian masalah pertidaksamaan eksponensial.
3. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus.

Inti :
1. Melalui kelompok belajar yang heterogen, siswa diarahkan untuk mencermati
Masalah 1 dan 2
2. Ajaklah siswa untuk mengajukan pertanyaan-pertanyaan terkait masalah 1 dan
2. Jika tidak ada siswa yang mengajukan pertanyaan, guru harus
mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan terkait masalah tersebut.
3. Guru mengarahkan siswa untuk menemukan semua informasi yang tersaji
dalam masalah 1 dan 2
4. Siswa mengumpulkan informasi yang tersaji dalam masalah 1 dan 2
5. Siswa diarahkan menyelesaikan masalah 1 dan 2 sesuai dengan langkah
penyelesaian masalah pertidaksamaan eksponensial
6. Secara acak dipilih beberapa kelompok untuk menyampaikan hasil diskusi
mereka, sementara itu kelompok lain diperbolehkan memberikan tanggapan
dan menyampaikan pendapatnya.
7. Guru memberikan tanggapan terhadap kesimpulan yang disampaikan setiap
kelompok.

Penutup :
1. Bersama peserta didik menyimpulkan cara penyelesaian masalah
pertidaksamaan eksponensial.
2. Guru memberikan penugasan kepada peserta didik.
3. Guru menyampaikan materi untuk dipelajari peserta didik untuk pertemuan
berikutnya.

F. Media/alat, dan Sumber Belajar.


1. Media/alat : Power point, Laptop, dan LCD.
2. Sumber Belajar : Buku Matematika Kelas X Kelompok Peminatan
Matematika dan Ilmu Alam. Jakarta : Erlangga.

G. Teknik penilaian
1. Penilaian pengetahuan
a. Teknik penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk instrumen : Uraian
2. Penilaian keterampilan
a. Teknik Penilaian : Non tes
b. Bentuk instrumen : Observasi

Mengetahui, Tanjung Raja, Juli 2017


Kepala SMAN 1 Tanjung Raja Guru Mata Pelajaran

Dra. Sutinawati, M.Si Rusmaini, S.Pd.


NIP 196606061991032008
LAMPIRAN
(Instrumen Penilaian Pengetahuan dan Ketrampilan)

A. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Nama siswa : Tanggal :


Kelas : Waktu :

Selesaikan soal berikut dengan tepat dan benar.


SOAL
Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan berikut :
2
1. ❑ log (5 x−14) >4
❑ 2
2. ❑ log (x −7 x−8) <1

3. Kunci :
No. Penyelesaian Skor
Diketahui :
2
❑ log ( 5 x−14 )> 4
2 2 4
log ❑( 5 x−14 ) >¿ ❑log 2 ¿
2
❑ log (5 x−14) >❑2log 16
5 x−14>16

1. 5 x> 16+14 50
5 x> 30
30
x>
5
x >6
Jadi Hp= { x >6 }

2. Diketahui : 50
❑ 2
❑ log (x −7 x−8) <1
Penyelesaian :
 Menyamakan Bilangan Pokok

❑ log (x 2−7 x−8) <1

❑ log ( x 2−7 x−8) <❑
❑ log 10

 Syarat Bilangan Pokok


Bilangan pokok adalah 10, artinya bilangan pokok >1
Maka :
❑ 2 ❑
❑ log ( x −7 x−8) <❑log 10
x 2−7 x−8<10
2
x −7 x−8−10<0
x 2−7 x−18<0
( x−9 )( x +2 ) <0
Pembuat nol :
x=9 dan x=−2

 Syarat Numerus
Numerus > 0
x 2−7 x−8> 0
( x−8 )( x +1 ) >0
Pembuat nol :
x=8 dan x=−1

 Menentukan himpunan penyelesaian :


Hp= {−2< x ←1 dan 8< x <9 }

Total Skor 100


B. INSTRUMEN PENILAIAN KETRAMPILAN

Pedoman Penilaian Keterampilan

No Skor
Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor
Soal Maksimal

1 Keterampilan dalam Benar 25 25


mengumpulkan informasi
Salah 5

Tidak Ada Jawaban 0

2 Keterampilan dalam Benar 25 25


mengubah bilangan
Salah 5
pokok dan penerapan
Tidak Ada Jawaban 0
sifat logaritma

3 Ketelitian menghitung Benar 25 25

Salah 5

Tidak Ada Jawaban 0

4 Keterampilan dalam Benar 25 25


menyelesaikan masalah
Salah 5
pertidaksamaan
Tidak Ada Jawaban 0
eksponensial

Skor Maksimum 100 100

Skor Minimum 0 0

Anda mungkin juga menyukai