Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH ALIYAH MIFTAHUL HUDA RAWALO


Jl. Pesantren Miftahul Huda Pesawahan Rawalo Banyumas Kode pos 53173
SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP
Tahun Pelajaran 2021/2022

Kelas
MAPEL Guru: Hari :
X AGAMA KITAB – XI AGAMA
Balaghah Ust. Burhanuddin, S.Ag Tanggal :
KITAB
Nama : ___________________________
Kelas : ___________________________

1. Nama lengkap pembuat karya kitab al-balaghah (al-jauharul maknun) ialah ….

2. Mushonif dalam menyusun kitab ini dengan penuh hati-hati dan teliti agar terhindar dari kekeliruan,

diantara bentuk kehati-hatian mushonif didalam karya ini kalimat “al-badi’i al-hadii” yang artinya ….

3. Seseorang yang bisa digolongkan ahlul qur’an diantaranya adalah “al-hamilil qur’an” (hafidz qur’an).

Namun tidak kalah pentingnya juga dalam memahami al-Qur’an disertai dengan ilmu bayan, badi’, dan

ma’ani. Menurut pendapat siapakah perlunya memahami matholingul anwar sebagai pengantar mengerti

tentang isi lembut-lembutnya al-Qur’an?

4. Kitab jauharul maknun disusun dari kitab talkhisul miftah karya dari ….

5. Suatu perkara yang disifati fasohah itu ada 3 macam yaitu …..

6. Adapun suatu perkara yang disifati balaghah ada 2 yaitu ….

7. Definisi fahohatul mufrod/ kalimah adalah ….

8. Kalimat yang sifat atau keberadaannya sulit/ berat untuk diucapkan dinamakan ….

9. Kalimat yang tidak berlaku menurut orang arab dan fusoha, atau berlaku tetapi sulit ditemukan maknanya

jika tidak diteliti dengankitab lughot disebut ….

10. Buatkan contoh naskah pidato yang sesuai dengan ilmu balaghah (memenuhi syarat kalam fasih,

mutakalim fasih)!

Anda mungkin juga menyukai