Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Muhammad Rafif Prasetya

NIM : F3401211035
KELAS/PRAKTIKUM : K1/P2

TUGAS TERSTRUKTUR BAB 1


1. Jelaskan mekanisme komunikasi pengguna (user) dengan komputer untuk melakukan
tugas tertentu! Jelaskan jawaban kalian dengan menggunakan tahapan komputasional
thinking!
Jawab :
Tahapan Computational Thinking
-Dekomposisi : Mengartikan serta menyerdehanakan permasalahan terkait
permasalahan yang ada, yaitu terkait mekanisme komunikasi antara
pengguna dengan komputer untuk menyelesaikan tugas.
-Pola dan Generalisasi : Mencari kata kunci yang ada pada persoalan nomor 1 di
modul,internet dan sumber literatur lainnya.
-Abstraksi dan Pemodelan : Memilih bagian bacaan dari sumber literatur untuk
menyelesaikan permasalahan tugas terstruktur.
-Pembuatan Algoritma : Menyelesaikan tugas terstruktur dengan tahapan yang telah
diberikan mulai dari dekomposisi hingga abstraksi dan
pemodelan . Tugas diselesaikan dengan mencari jawaban
dari literatur dan sumber yang relevan.
Mekanisme antara komunikasi user dengan komputer sehingga komputer
dapat dilakukan suatu tugas tertentu, untuk terjadinya kegiatan komunikasi pada
komputer, dibutuhkan bantuan aplikasi yang berguna untuk sarana pertukaran
informasi antara komputer dan pengguna. Komputer tidak dapat melakukan sebuah
tugas tanpa prosedur. Pengguna atau user harus memberi tahu Langkah yang harus
dilakukan, mulai dari urutan pelaksanaan, hingga Langkah mana yang tidak boleh
dilakukan agar tidak terjadi kegagalan. Umumnya pendekatan seperti Computational
Thinking umum dilakukan untuk mempermudah penerjemahan dan pendekatan.

2. Mengapa bahasa pemrograman Python sering dipilih untuk pengembangan sains data!
Jelaskan jawaban kalian dengan menggunakan tahapan komputasional thinking!
Jawab :

Tahapan Computational Thinking


-Dekomposisi : Mengartikan serta menyerdehanakan permasalahan terkait
permasalahan yang ada, yaitu terkait bahasa pemrograman python
yang sering dipilih untuk pengembangan sains data.
-Pola dan Generalisasi : Mencari kata kunci yang ada pada persoalan nomor 2 di
modul,internet dan sumber literatur lainnya.
-Abstraksi dan Pemodelan : Memilih bagian bacaan dari sumber literatur untuk
menyelesaikan permasalahan tugas terstruktur.
-Pembuatan Algoritma : Menyelesaikan tugas terstruktur dengan tahapan yang telah
diberikan mulai dari dekomposisi hingga abstraksi dan
pemodelan . Tugas diselesaikan dengan mencari jawaban
dari literatur dan sumber yang relevan.
Bahasa pemprograman Python sering dipilih oleh para developer untuk
pengembangan sains data karena setiap program yang dibuat akan lebih ringkas
dibandingkan dengan penggunaan bahasa pemprograman lain, sehingga
menambah keleluasaan yang lebih bagi developer untuk mampu
mengembangkan fitur lainnya seperti sains data. Selain itu, bahasa
pemprograman python memiliki beberapa keunggulan seperti lebih sedikit
waktu pengembangan aplikasi, kemudahan membaca, membuat contoh aplikasi
kasar, berinteraksi dengan basis data, merancang aplikasi, pengurangan waktu
belajar, serta mengembangkan antarmuka pengguna.

Anda mungkin juga menyukai