Anda di halaman 1dari 5

PORTOFOLIO KERJA

MATA PELAJARAN IPS, PKN, Bahasa Indonesia


KELAS IX TAHUN AJARAN 2022/2023

Nama Anggota Kelompok : .......................................


Kelas /No. : IX/...
Judul : ........................................
KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah rancangan laporan ujian praktek dari Mata Pelajaran IPS Kelas IX
tentang Podcast dapat terselesaikan.
Kreatifitas, kepercayaan diri, serta mampu membaca fenomena terkini adalah 3 (dua) aspek belajar
yang sangat perlu dikembangkan di era abad 21 ini, terlebih lagi untuk menghadapi digitalisasi Global.
Kreatifitas merupakan kemampuan untuk menemukan ide dan gagasan secara baru maupun
modifikasi dari cara-cara yang lama.. Kepercayaan diri, sebagai kemampuan untuk melahirkan daya
juang yang mendorong kemandirian agar terus berkembang dan memampukan manusia menguasai
perubahan. Mampu MemahhamiFenomena Terkini, sebagai kemampuan mengenai kepekaan
seseorang dalam membaca situasi yang sedang berlangsung
Dalam kesempatan ini ucapan terimakasih disampaikan kepada:
1. Bapak Kepala SMP Negeri 1 SIdoarjo, yang telah memberikan rekomendasi dan pengesahan
laporan ini, sehingga dapat diajukan sebagai salah satu bahan penilaian.
2. Bapak guru pembimbing Achmad Faisol Choliq, yang dengan sabar telah memberi pengarahan,
pembimbingan serta penilaian laporan ujian praktik ini, yang mengantarkan terselesaikannya
tugas secara optimal.
3. Kawan-kawan satu tim maupun tim yang lain, yang telah memberikan respon positif untuk
perbaikan tugas ini.
4. Ibu dan ayah, yang selalu mendampingi, memberi motivasi serta memberikan fasilitas untuk
menyelesaikan laporan ujian praktik ini.
5. Ibu, bapak, kawan-kawan yang tidak bisa disebut satu persatu, yang telah banyak membantu
proses belajar, sehingga laporan ujian praktik ini dapat terselesaikan.
Semoga Allah SWT senantiasa memberi limpahan pahala kebaikan serta barokah ilmu yang
manfaat kepada ibu, bapak serta kawan-kawan semua.

Demikian, semoga laporan ujian praktik ini mendapatkan respon positif dari ibu bapak penguji
serta bermanfaan bagi diri sendiri utamanya dan masyarakat pada umumnya sebagai salah satu karya
DAFTAR ISI

Kata Pengantar ............................................................................

Daftar Isi .............................................................................

Latar Belakang .............................................................................

Manfaat .............................................................................

Ruang Lingkup dan


Keterbatasan ............................................................................

Isi ............................................................................

Refrensi dan Literasi


Kesimpulan
............................................................................
Kesan dan Pesan
............................................................................

Lampiran-lampiran

Daftar Pustaka
............................................................................
Perencanaan Belajar
............................................................................
Jurnal Belajar
............................................................................
Refleksi dan Penilaian Diri
............................................................................
A. PERENCANAAN BELAJAR

1. Waktu tersedia untuk menyelesaikan tugas dimulai pada tanggal ……....


2. Rencana belajar ini didiskusikan dengan kelompok dan disetujui oleh guru
pembimbingan dan diketahui orang tua, dengan memperhitungkan waktu yang tersedia

No. Uraian Kegiatan Belajar Waktu Belajar Waktu Penilaian

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

B. JURNAL BELAJAR
Jurnal belajar diisi setelah melakukan kegiatan pembelajaran

Refleksi dan Tindak


No. Hari/Tanggal Uraian Aktivitas Belajar
Lanjut

C. REFLEKSI DAN PENILAIAN DIRI

No Lingkup Materi Deskripsi Pencapaian Rencana Tindak


Lanjut
1. Belajar pemahaman
konsep Podcast

2. Menganalisis pemilihan
tema dan ciri khas konten
yang berkesinambungan
dengan materi

3. Mencipta rancangan atau


desain tema yang akan
digunakan
4. Penggunaan Literasi dan
refrensi yang akurat dan
sesuai

5. Praktik membuat konten


yang berisikan personal
Branding

6. Perkembangan karakter
Enterpreuner, self
development,
kreatif , menalar,
peka terhadap
lingkungan serta
peduli dan
tanggung jawab

7. Konferensi dengan
Pembimbing

Anda mungkin juga menyukai