Anda di halaman 1dari 1

ALTERNATIF PENANGANAN

PASIEN YANG MEMERLUKAN


RUJUKAN TETAPI TIDAK MUNGKIN
DILAKUKAN
No. Dokumen :

No. Revisi : -
SOP
Tgl. Terbit :

Halaman : 1/1
UPTD
Lidia Atakawi, A.Md.Kep
PUSKESMAS NIP:19790223 200112 2 002
MANANGA
1. Pengertian Alternatif penanganan pasien yang memerlukan rujukan untuk
mendapatkan pelayanan maksimal dalam pemberian diagnostik
penunjang atau terapi sesuai pertimbangan dokter tetapi tidak
mungkin dilakukan karena adanya penolakan dari pasien dan
keluarga.
2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas dalam menentukan alternatif penanganan
pasien yang memerlukan rujukan tetapi tidak mungkin dilakukan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No................2018 tentang Ketetapan Untuk
Melibatkan Pasien dalam Menyusun Rencana Layanan Medis
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan No.290 Tahun 2008 tentang Persetujuan
Tindakan Kedokteran
5. Prosedur 1. Petugas memutuskan merujuk pasien yang memerlukan rujukan
2. Petugas memanggil keluarga pasien dan menerangkan kepada
pasien tentang keadaan pasien
3. Karena keadaan pasien yang buruk/harapan hidup pasien sangat
rendah dan/atau keluarga pasien menolak untuk merujuk pasien,
petugas memutuskan untuk tidak melakukan rujukan pasien
4. Petugas menginformasikan kondisi pasien tersebut kepada pasien
dan keluarga pasien
5. Petugas meminta pasien/keluarga pasien untuk mengisi form
penolakan rujukan atas pasien yang sebenarnya memerlukan
tindakan rujukan
6. Petugas tetap melakukan pelayanan kesehatan terhadap pasien
tersebut dengan menerima kemungkinan dampak buruk yang
mungkin terjadi.
6. Unit
Rawat Inap, UGD, Ruang VK
Terkait

Anda mungkin juga menyukai