Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

PRODUK KERAJINAN TRIGONOMETRI

SMA NEGERI 10 SURABAYA


Jl. Jemursari I Nomor 28 Telp (031)8415273 Surabaya
Website : sma10sby.sch.id Email : smadasasby@gmail.com
ANGGOTA KELOMPOK

1. ALYA DARWANTI ARMUNANTO (04)


2. LAZUARDI SURYA PUTRA (20)
3. RAMA RADITYA HANDAKA (32)
4. STELLA DESIRE SHAHIRA MUALIM (34)
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan atas kehadirat Allah SWT, yang twlah
memberikan rahmat-Nya dan karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan
proposal dan produk ini tepat pada waktunya. Adapun proposal ini berisikan
rumus-rumus trigonometri

Pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-


besarnya kepada guru mata pelajaran Matematika Peminatan yang telah
memberikan tugas terhadap kami. Kami juga ingin mengucapkan terima kasih
kepada pihak-pihak yang turut membantu dalam pembuatan makalah ini.

Kami jauh dari sempurna. Dan ini merupakan langkah yang baik dari
studi yang sesungguhnya. Oleh karena itu, keterbatasan waktu dan
kemampuan kami, maka kritik dan saran yang membangun senantiasa kami
harapkan. Semoga makalah ini dapat berguna bagi kami pada khususnya dan
pihak lain yang berkepentingan pada umumnya.

Surabaya, November 2022


BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Trigonometri merupakan salah satu materi matematika wajib yang
harus dikuasai siswa kelas X Sekolah Menengah Atas baik diprogram
Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) maupun Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS).
Trigonometri adalah materi matematika yang membahas tentang
hubungan antara sisi dan sudut dalam segitiga. Trigonometri juga
menjadi dasar yang penting untuk menyelesaikan permasalahan di
beberapa disiplin ilmu (Orhun, 2010). Menurut Maharaj (2008)
trigonometri sering digunakan dalam penjelasan matematis dan definisi-
definisi pada ide dan konsep baru. Misalnya, konsep dasar trigonometri
digunakan untuk menggambarkan hubungan antara sudut dan sisinya
dalam segitiga siku-siku.

Kenyataannya dalam kehidupan sehari-hari di berbagai bidang


kehidupan banyak membutuhkan pengetahuan tentang trigonometri,
antara lain bidang keteknikan, bidang IPA, bidang penerbangan, bidang
pelayaran dan sebagainya. Oleh karena itu topik tentang trigonometri
perlu diajarkan kepada siswa oleh guru matematika.

Materi trigonometri merupakan salah satu materi yang menurut


siswa sulit. Hal ini sesuai dengan survey yang menunjukkan bahwa 60%
siswa menyatakan matematika lebih kompleks atau rumit untuk
dipahami dibandingkan dengan mata pelajaran lainnya dan 48% siswa
menyatakan bahwa dalam matematika masih banyak diharuskan untuk
mengingat rumus khususnya pada mata pelajaran aljabar, trigonometri
dan kalkulus (Singha, dkk, 2012).

B. Tujuan
Dibuatnya produk ini bertujuan agar pemikiran bahwa trigonometri
itu tidak sesulit yang dibayangkan. Produk ini juga dibuat untuk menarik
perhatian siswa untuk lebih mendalami ilmu trigonometri sehingga siswa
suka terhadap materi pelajaran trigonometri.
BAB II

PROSES PEMBUATAN

A. Alat dan Bahan


B. Cara Pembuatan
BAB III

CARA PEMAKAIAN

BAB V

PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran

Anda mungkin juga menyukai