Anda di halaman 1dari 4

Tes Rapid Antigen

1. Permintaan alat tes antigen


Pihak RS/klinik diwajibkan untuk mengisi Google

Form untuk permintaan pengantaran alat tes

antigen.

GOOGLE FORM KIT ANTIGEN

2. Pengisian hasil tes antigen


Seluruh permintaan dilakukan dengan melengkapi

Google Form di bawah ini dengan data pasien dan

foto hasil rapid tes antigen.

Google Form dapat diisi baik oleh pihak RS/klinik

atau pasien.

GOOGLE FORM DATA PASIEN TES ANTIGEN

Setelah Google Form diisi, pihak RS/klinik WAJIB


menginformasikan di group WhatsApp agar
dapat kami proses.

3. Cara melakukan tes antigen


Terlampir di sini.

Harap menunggu 15 menit setelah cairan

diteteskan ke kaset tes antigen untuk hasil yang

akurat. Jangan dibiarkan lebih dari 20 menit.


Tes Rapid Antigen
4. Inisial pasien pada alat rapid tes antigen
Setiap rapid tes antigen wajib diberikan informasi

pasien berupa inisial nama dan atau tanggal lahir

sebagai berikut.

Pasien dengan nama depan dan nama

belakang: inisial nama depan dan belakang

serta tanggal lahir.

Pasien tanpa nama belakang: inisial nama

depan dan tanggal lahir.

Contoh data Contoh data


Nama pasien: Ratih Rutih Nama pasien: Lintang

Tanggal lahir: 24 Jan 1998 Tanggal lahir: 18 Agu 1994

Inisial nama
depan
Inisial nama
Tanda
depan dan
kontrol
belakang
muncul

Tanggal Tanggal
lahir lahir
Tes Rapid Antigen
5. Interpretasi hasil tes antigen
Positif = pasien sedang terinfeksi virus COVID-19

Negatif = pasien sedang tidak terinfeksi virus

COVID-19

C C

T T

Positif Negatif

6. Apakah vaksin COVID-19 menyebabkan hasil tes


antigen positif?
Vaksin tidak menyebabkan Anda dites positif untuk

COVID-19. Apabila Anda dinyatakan positif COVID-

19, itu berarti Anda kemungkinan baru-baru ini

terpapar virus COVID-19.

7. Durasi pemeriksaan hasil tes antigen


Laporan tes antigen akan dikirimkan paling lambat

satu jam sejak pelaporan pengisian Google Form


yang telah diisi dengan lengkap dan sesuai dengan

format yang diminta.


Tes Rapid Antigen
8. Pelaporan hasil tes antigen ke NAR
Econolab akan melaporkan hasil tes antigen ke situs

NAR paling lambat 4 jam setelah hasil dikirimkan ke

pihak RS/klinik. Hasil yang telah dilaporkan di NAR

akan terintegrasi langsung dengan Peduli Lindungi.

9. Hasil tes antigen tidak muncul di Peduli Lindungi


Jika hasil NAR/PCR belum ada di PeduliLindungi,

silahkan cek terlebih dahulu di

https://cekmandiri.pedulilindungi.id/

Apabila belum ada, silahkan menghubungi HelpDesk

NAR melalui link.kemkes.go.id/HelpdeskNAR

Anda mungkin juga menyukai