Anda di halaman 1dari 5

Brawijaya Advocate & Patner

Jalan Simpang Mega Mendung Nomor 31 A


Brawijaya Advocate &
Pisang Candi, Sukun, Kota Malang, Jawa Timur – 65146,
Patner
Email: brawijayapatnerhukumkonsultan@gmail.com.

MEMORI BANDING

Atas Putusan Pengadlan Negeri Cibinong

No. 80/Pdt.G/2013/PN.Cbn

Tanggal : 12 Maret 2014

Dalam Perkara Perdata Anatara:

HERMAN ANGWIJAYA.------------------------------------------ Pemohon Pembanding / Tergugat

Melawan

PT. PRATAMA PRATAMA PERSADA -------------------------- Termohon Banding / Penggugat

Cibinong, 17 Maret 2014

Kepada Yth.

Ketua Pengadilan Tinggi Surabaya


Jl. Cimuncang No.21D, Padasuka, Kec.
Cibeunying Kidul, Kota Bandung

Jawa Barat 40125

Melalui

Kepaniteraan Pengadilan Negeri Cibinong

Jl. Tegar Beriman No. 5 Cibinong Kabupaten


Bogor 16915

Dengan hormat,

Untuk dan atas nama Klien Kami HERMAN ANGWIJAYA, beralamat di Kampung
Coolibah 32, Rt.06 Kelurahan Cimacan, Kecamatan Cipanas, Cianjur, Propinsi Jawa Barat,
dahulu sebagai Tergugat Konvensi/ Penggugat Rekonvensi, Sekarang PEMABANDING,
berdasarkan Surat Kuasa Khusu tertanggal 15 Maret 2014 dengan ini mengajukan dan
menandatangani Memori Banding atas Putusan Pengadilan Negeri Cibinong Nomor Perkara
80/Pdt.G/2013/PN.Cbn tanggal 14 Maret 2014, Melawan MARSIO JUWONO, beralamat di Jl.
Percetakan Negara XI-A/167, Rawa Sari, Cempaka Putih, Jalarta Pusat, dahulu sebagai
Penggugat Konvensi / Tergugat Rekonvensi, Sekarang TERBANDING.

Bahwa Pembanding telah mendaftarkan permohonan pemeriksaan di tingkat banding ini


pada tanggal 16 Maret 2014 di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Cibinong dan oleh karena
permohonan ini diajukan dalam tenggang waktu 14 hari sebagimana siatur dalam undang-undang
maka permohonan Banding ini seyogianya dapat diterima.

Bahwa amar Putusan Pengadilan Negeri Cibinong Nomor Perkara


80/Pdt.G/2013/PN.Cbn, tersebut di atas berbunyi:

MENGADILI

Dalam Eksepsi:

1.
2.
Dalam Konvensi:

1.

2.

Dalam Rekonvensi:

1.

2.

Bahwa atas putusan tersebut Pembanding merasa dirugikan atas putusan Pegadilan
Negeri Cibinong tersebut di atas, baik mengenai pertimbangan-pertimbangan hukumnya maupun
amar putusannya berdasarkan dasar-dasar dan alasan-alasan sebagai berikut di bawah ini:

I. Bahwa sebelum Majelis Hakim tingkat pertama pada putusan sesuai amar di atas,
terlebih dahulu majelis memberikan pertimbangan hukum yang pada pokoknya
sebagai berikut:
1. Menimbang, bahwa ____________________________________________
2. Bahwa selanjutnya dalam halaman ___ (___) putusan a quo pertimbangan Majelis
Hakim menyatakan ____________________________________________
- Menimbang bahwa bukti ____________________________________
- Menimbang, ______________________________________________
- Menimbang, ______________________________________________

II. Bahwa menurut pembanding putusan PEngadilan Negeri Cibinong telah mengandung
kesalahan-kesalahan di dalam pertimbangan-pertimbangannya sehingga sampai
meyebabkan putusan yang keliru dan tidak benar sehingga perlu
Pembanding/Terguggat Konvensi/ Penggugat Rekonvensi di dalam memori banding
ini menyatakan keberatan-keberatan terhadap putusan Pengadilan Negeri Cibinong a
quo yang isinya antara lain sebagai berikut:
1. Mengenai para pihak berikut ini:
- Bahwa Judex factie Pengadilan Tingkat Pertama dalam pertimbangannya
mengenai para pihak dalam perkara perdata ini hanya mengambil kata-kata/
kalimat dari Terbanding/ Penggugat Konvensi/ Tergugat Rekonvensi tanpa
memberi alasan hukum apap pun juga untuk memperkuat alasan Terbanding/
Penggugat Konvensi/ Tergugat Rekonvensi.
- Bahwa Pembanding/ Tergugat Konvensi/ Penggugat Rekonvensi merasa
keberatan atas pertimbangan ini karena dalam dupliknya Pembanding/
Tergugat Konvensi/ Penggugat Rekonvensi telah mengemukakan alasan-
alasan sebagai berikut:
a. Bahwa ____________________________________________________
b. Bahwa ____________________________________________________
c. Bahwa ____________________________________________________
d. Bahwa ____________________________________________________
2. Mengenai _______________________________________________________
3. Mengenai _______________________________________________________
4. Mengenai _______________________________________________________

Berdasarkan hal-hal yang telah diuraikan di atas, Pembanding/ Tergugat Konvensi/


Penggugat Rekonvensi mohon kepada Ketua Pengadilan Tinggi Bandung c.q. Majelis
Hakim Pengadilan Tinggi Bandung untuk berkenan memeriksa perkara ini dan
selanjutnya memutuskan:

1. Menerima permohonan banding Pembanding/ Tergugat Konvensi/ Penggugat


Rekonvensi tersebut di atas;
2. Membatalkan Putusan Negeri Cibinong nomor 80/Pdt.G/2013/PN.Cbn tanggal 14
Maret 2014;
3. Mengabulkan gugatan Rekonvensi Pembanding/ Tergugat Konvensi/ Penggugat
Rekonvensi;
4. Menghukum Terbanding/ Penggugat Konvensi/ Tergugat Rekonvensi untuk
membayar biaya perkara pada kedua tingkat;
Apanila Ketua Pengadilan Tinggi Bandung c.q. Majelis Hakim Pengadilan Tinggi
yang memeriksa, mengadili, memberikan pertimbangan hukum dan memberikan
putusan atas perkara ini berpendapat lain, berdasarkan ketentuan hukum yang
berlaku, Mohon putusan yang seadil-adilnya (Ex aequo et bono) berdasarkan nilai-
nilai keadilan , kelayakan dan kepatuhan yang berlaku dalam masyarakat.

Demikian Memori Banding Pembanding/ Tergugat Konvensi/ Penggugat Rekonvensi,


atas perhatian, kebijakan serta dikabulkannya Memori Banding ini, Pembanding/
Tergugat Konvensi/ Penguggat Rekonvensi melalui Kuasa Hukumnya mengucapkan
terima kasih.

Kuasa Hukum Pembanding/ Tergugat


Konvensi/ Penggugat Rekonvensi

DAVID ADIWIJAYA, S.H., M.H

IIN SUPRIYATMINI, S.H., M.H

Anda mungkin juga menyukai