Anda di halaman 1dari 5

Tugas Manajemen Penjualan

“Forecasting Methods”

Anggota :

Arifa Kusuma Febriani (14020216120003)


1.
Arifatu Afifah Khoirunisa (14020216120004)
2.
Dyah Ayu Woro Wirasti (14020216120007)
3.
Septytiana Wahyu Mulyadi (14020216120008)
4.
5. Amanatun Izanah (14020216120009)
6. Sri Farah Dilla (140202161200011)
7. Adellia Pramesti Yuliani (14020216120015)
8. Choirul Ibnu Setianto (14020216120022)
9. Putri Arista Widyasmoro (14020216120025)
Resi Yuningsih (14020216120029)
10.
A. Pengertian Trend Analysis dan Forecasting
- Trend Analysis merupakan suatu metode analisis yang ditujukan untuk
melakukan suatu estimasi atau peramalan pada masa yang akan datang.
Untuk melakukan peramalan dengan baik maka dibutuhkan berbagai macam
informasi (data) yang cukup banyak dan diamati dalam periode waktu yang
relatif cukup panjang, sehingga dari hasil analisis tersebut dapat diketahui
sampai berapa besar fluktuasi yang terjadi dan faktor-faktor apa saja yang
mempengaruhi terhadap perubahan tersebut.
Trend merupakan gerakan jangka panjang yang dimiliki kecenderungan
menuju pada satu arah, yaitu arah naik dan turun. (Atmajaya, 2009).
Trend adalah suatu gerakan kecenderungan naik atau turun dalam jangka
panjang yang diperoleh dari rata-rata perubahan dari waktu ke waktu dan
nilainya cukup rata atau mulus (smooth). (Purwanto S.K., 2011).
- Pengertian Forecasting
Forecasting adalah menentukan ramalan mengenai sesuatu di masa yang akan
datang. Sesuatu yang akan datang perlu diramalkan atau diperkirakan karena
waktu yang akan datang penuh dengan resiko ketidakpastian. Forecasting
adalah adalah suatu cara untuk mengukur atau menaksir kondisi bisnis dimasa
mendatang, dimana pengukuran dapat dilakukan secara kuantitatif
(menggunakan metode matematik dan statistik) dan kualitatif (menggunakan
judgment/pendapat). Realisasi sesuatu hampir tidak pernah sama dengan apa
yang diperkirakan, tetapi memperkirakan sesuatu harus dilakukan demi
perencanaan yang lebih luas

B. Manfaat suatu peramalan bagi perusahaan


-  Menambah kemampuan perusahaan untuk mengadakan pengawasan
informasi kegiatan-kegiatan tertentu atau memperbaiki proses pemberian
laporan.
- Memungkinkan timbulnya team work diantara pimpinan.
- Memungkinkan di buatnya jadwal – jadwal pembelian, produksi, budget
penjualan dan budget alokasi pengeluaran sehingga di peroleh pedoman
dasar bekerja yang relatif lebih tepat.

C.  Pengertian Forecasting Penjualan


- Forecast penjualan merupakan perkiraan penjualan pada suatu waktu yang
akan datang dalam keadaan tertentu dan dibuat berdasarkan data-data yang
pernah terjadi dan/atau mungkin akan terjadi.
- Forecast penjualan Adalah teknik proyeksi tentang permintaan konsumen
potensial pada suatu periode tertentu dengan menggunakan berbagai asumsi
tertentu pula.
D. Faktor-faktor yang memengaruhi pembuatan forecast penjualan

Ada lima faktor yang mempengaruhi suatu forecast atau peramalan penjualan yaitu

1. SIFAT PRODUK
Pada faktor ini lebih mengedepankan pada sifat produk yang di hasilkan
oleh perusahaan, apakah produk ini bisa bertahan dalam jangka waktu
yang panjang atau dalam jangka waktu pendek.
2. METODE DISTRIBUSI.

Pada faktor ini lebih menitik beratkan pada metode distribusi yang dipakai
oleh perusahaan, dimana letak perusahaan apakah dekat dengan pasar
atau dekat dengan bahan baku.

3. BESARNYA PERUSAHAAN DIBANDING PESAING.

Pada faktor ini lebih melihat pada posisi suatu perusahaan pada pasar,
apakah perusahaan sebagai market leader, market chalangger, market
follower, atau market niecher.

4. TINGKAT PERSAINGAN.

Setelah mengetahui posisi perusahaan bagaimanakah tingkat persaingan


dengan perusahaan pesaing.

5.  DATA HISTORIS.

Data historis yang diperlukan disini minimal berjumlah lima tahun terakhir
dari perusahaan
Periode Honda Triwulan
Jan-15 339.850
Feb-15 376.973 1.093.394
Mar-15 376.571
Apr-15 371.001
Mei-15 304.900 1.037.668
Jun-15 361.767
Jul-15 278.754
Agu-15 430.953 1.135.165
Sep-15 425.458
Okt-15 453.944
Nov-15 394.726 1.187.661
Des-15 338.991

Periode Honda Triwulan


Jan-16 287.776
Feb-16 362.668 1.090.615
Mar-16 440.171
Apr-16 348.626
Mei-16 339.128 1.067.773
Jun-16 380.019
Jul-16 203.659
Agu-16 388.847 1.015.762
Sep-16 423.256
Okt-16 446.611
Nov-16 450.331 1.206.738
Des-16 309.796
Periode Honda Triwulan
Jan-17 368.739
Feb-17 345.921 1.073.184
Mar-17 358.524
Apr-17 274.155
Mei-17 394.751 932.760
Jun-17 263.854
Jul-17 403.487
Agu-17 418.931 1.230.534
Sep-17 408.116
Okt-17 436.974
Nov-17 430.487 1.149.410
Des-17 281.949

1,400,000

1,200,000

1,000,000

800,000
SALES

600,000

400,000

200,000

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
QUARTERS

Anda mungkin juga menyukai