Anda di halaman 1dari 2

URAIAN TUGAS PERAWAT PELAKSANA

RAWAT INAP
Melaksanakan program peningkatan mutu dan keselamatan pasien.
a. Ikut terlibat dan mendukung budaya keselamatan di rumah sakit.
b. Memelihara kebersihan ruang rawat dan lingkungannya.
c. Menerima pasien baru sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku.
d. Memelihara peralatan keperawatan dan medis agar selalu dalam keadaan siap
pakai.
e. Melakukan pengkajian keperawatan dan melakukan diagnose keperawatan sesuai
batas kewenangannya.
f. Menyusun rencana keperawatan sesuai kemampuannya.
g. Melakukan tindakan keperawatan kepada pasien sesuai kebutuhan dan batas
kemampuannya antara lain :
1) Melaksanakan tindakan pengobatan sesuai program pengobatan
2) Memberi penyuluhan kesehatan kepada pasien dan keluarganya mengenai
penyakitnya.
h. Mengobservasi kondisi pasien, selanjutnya melakukan tindakan yang tepat
berdasarkan hasil observasi tersebut sesuai batas kemampuannya.
i. Melaksanakan tugas pagi, sore, malam dan hari libur secara bergilir sesuai jadwal
dinas.
j. Mengikuti pertemuan berkala yang diadakan oleh penanggung jawab Ruang Rawat
Inap.
k. Melakukan proses administrasi keperawatan di Ruang Rawat Inap.
l. Melaksnakan system pencatatan dan pelaporan asuhan keperawatan yang tepat
dan benar sesuai dengan standar asuhan keperawatan.
m. Melaksanakan serah terima tugas kepada petugas pengganti secara lisan maupun
tulisan, pada saat pergantian dinas.
n. Menyiapkan pasien yang akan pulang, meliputi :
1) Surat izin pulang
2) Surat keterangan istirahat/sakit/opname
3) Petunjuk diet
4) Resep obat untuk di rumah, jika diperlukan
5) Surat rujukan atau pemeriksaan ulang/control

Anda mungkin juga menyukai