Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN TRIGONOMETRI

D
I
S
U
S
U
N
OLEH:
1. Sulaikha Quratul ‘ Aini
2. Pandu hadi winata
3. M. Ridho pangestu
4. Annisa cahya putri
5. Aditya fiqri
X MIPA 3

GURU MATA PELAJARAN:


sisca andryani S.pd
SMAN 10 PEKANBARU T.A 2022/2023

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah Segala puji hanya milik Allah Tuhan semesta alam yang atas
karunia dan nikmat-Nya kami dapat menyelesaikan makalah ini tepat waktu.
Sholawat dan salam semoga selalu tercurah kepada Baginda Rasulullah
Muhammad SAW yang selalu kita harapkan syafaatnya kelak di yaumil kiyamah.

Laporan yang kami susun ini bertemakan TRIGONOMETRI Laporan ini


dibuat dalam rangka memper dalam pemahaman penerapan materi
“Trigonometri“dan sekaligus merupakan tugas matematika yang harus kami
kerjakan. Dalam proses pendalaman materi ini, tentunya saya mendapatkan
bimbingan, arahan, koreksi dan saran.

Kami juga mengucapkan terima kasih kepada guru kami Buk sisca andryani
yang telah membimbing kami dalam pembelajaran selama ini. Dengan segala
kerendahan hati kami berharap kritikan dan saran dari pembaca dan semoga
makalah ini dapat membawa manfaat bagi semua pihak dan khususnya kami
sendiri.

Pekanbaru, 27 februari 2023


Penulis

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.......................................................................................I
DAFTAR ISI.....................................................................................................II

BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG……………….........................................................
B. RUMUSAN MASALAH.............................................................................
C. TUJUAN
PENELITIAN………………………………………………………………….

BABII
PEMBAHASAN
A. ISI…………………………………………………………………………….

BAB III
1.KESIMPULAN……………………………………………………………………
………………..
2.SARAN……………………………………………………………………………
…………………
DAFTAR
PUSTAKA…………………………………………………………………………
…..
BAB I
Pendahuluan

A. Latar belakang

Trigonometri adalah sebuah cabang matematika yang berhadapan


dengan sudut segitiga dan fungs itrigonometri ksepertisinus,cosinus, dan
tangen. Trigonometri memiliki hubungan dengan geometri, meskipun ada
ketidak setujuan tentang apa hubungannya; bagi beberapa orang,
trigonometri adalah bagian dari geometri.Trigonometri terdiri dari sinus
(sin),cosinus (cos), tangens( tan), cotangens (cot), secan (sec) dan
cosecan (cosec).Trigonometri merupakan nilai perbandingan yang
didefinisikan pada koordinat kartesiusatau segitiga siku-siku.

B. Rumusan masalah.

1.apa fungsi dari klinometer?


2.bagaimana cara membuat alat klinometer?
3.bagaimana cara mengukur sudut elevasi pada tiang bendera? 4.bagaimana
cara mengukur jarak antara pengukur dan tiang bendera?
5.Bagaimana cara menghitung tinggi pohon?

C. Tujuan penelitian

1.Untuk mengetahui fungsi dari klinometer


2.Untuk mengetahui cara membuat alat klinometer
3.Untuk mengetahui cara mengukur sudut elevasi pada tiang bendera
4.Untuk mengetahui cara mengukur jarak antara pengukur dan tiang bendera
5.Untuk mengetahui cara menghitung tinggi tiang bendera

BAB II
Isi

Trigonometri adalah sebuah cabang matematika yang mempelajari


hubungan yang meliputi panjang dan sudut segitiga. Di dalam materi
trigonometri ini kita akan mengenal istilah-istilah matematika seperti sinus
(sin), cosinus (cos), tangen (tan), cosecan(csc), secan (sec) dan cotangen
(cot), dengan sinus merupakan kebalikan dari cosecan, cosinus adalah
kebalikan dari secan, dantangent adalah kebalikan dari cotangent.

Definisi perbandingan trigonometri pada segitiga siku-siku adalah


sebagai berikut: Sinus θ = sin θ = (sisi depan)/(sisi miring) = b/c Cosinus θ
= cos θ = (sisi samping)/(sisi miring) = a/c Tangen θ=tan θ= (sisi
depan)/(sisi samping) = b/a Secan θ = sec θ = 1/cos θ = (sisi miring)/(sisi
samping) = c/aCosecan θ = csc θ = 1/sin θ = (sisi miring)/(sisi depan) =
c/bCotangen θ = cot θ = 1/tan θ = (sisi samping)/(sisi depan) = a/b.

Didalam materi ini kita juga akan mempelajari cara mengukur tinggi
suatu objek. Sebelum kita mengukur tinggi objek tersebut tentu kita
memerlukan alat untuk mengukur besar sudut elevasinya. Alat tersebut
adalah klinometer.

1) Fungsi dari klinometer

Klinometer adalah alat peraga yang dipergunakan untuk


menentukanbesar sudut elevasi dalam mengukur tinggi obyek secara
tidak langsung

2) Cara membuat klinometer

Alat dan bahan:


•busur •pipet
•selotip •tali/benang
•pemberat(paku,batu,penghapus, dll)

Langkah – langkah pembuatan:

• pertama buatlah lubangi kecil – kecil di tengah-tengah busur dengan


paku, jaruma tau benda tajam lainnya

• masukkan tali/benang kedalam lubang tersebut

• tempelkan busur pada pipet

• setelah itu tali/benang yanga ada pada busur tadi berilah pemberat di
bagian ujungnya

• klinometer pun siap untuk kita gunakan

3) Cara menghitung sudut dan jarak objek :

1. Lihat lah bagian paling ujung objek dari ujung pipet menggunakanalat
klinometer tersebut. Mintalah bantuan teman untuk melihat sudut
nyasampai pas.
.
2. Jika sudah pas sudut nya mintalah bantuan seorang teman lagi
untukmengukur jarak antara pengukur dan objek.
Cara mengukur tinggi suatu objek (pohon) :
• jika kita sudah mendapat kan hasil sudut dan jarak suatu objek kita dapat
menghitung tinggi suatu objek tersebut dengan cara :
1. Sudut 30⁰ - 90⁰ = 60⁰
2. Sudut 45⁰ - 90⁰ = 45⁰
3. Sudut 60⁰ - 90⁰ = 30⁰

 kita dapat menggunakan rumus tan untuk menghitung tinggi objektersebut

Sudut 30⁰ = tan 60⁰ x jarak + tinggi pengukur


= 1,73 x 360 + 142
= 764,8 cm
Sudut 45⁰ = tan 45⁰ x jarak + tinggi pengukur
= 1 x 480 + 142
= 622 cm
Sudut 60⁰ = tan 30⁰ x jarak + tinggi pengukur
= 0,57 x 1000 + 142
= 712 cm

BAB III
Penutup
A.Kesimpulan

dapat kita simpulkan bahwa aplikasi trigonometri dapat


kitagunakandalam kehidupan sehari-hari, misalnya mencari
ketinggianpohon,tiang basket, dll. Serta banyak juga digunakan
padabidangsains, pemetaan, listrik, statistik,optik, dan sebagainya.

B. Saran

Pada saat mengukur sudut elevasi objek harus sangat sabardan


teliti. Pada saat menghitung tinggi juga harusteliti jangan sampai ada
salah mengalikan atau sebagainya.

DAFTAR PUSTAKA

• dokumen.tips
• Wikipedia

Anda mungkin juga menyukai