Anda di halaman 1dari 2

DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN FT UGM

tsipil.ft@ugm.ac.id

Mata Kuliah Pemeliharaan dan Perawatan Infrastruktur

Keterangan

Kode Mata Kuliah/SKS : TKS4202/2.0


Semester : VIII
Dosen Koordinator : Ir. Sudarmoko, M.Sc.

1. Holmes M and Martin LM, 1983, Analysis and Design of Structural Connections, Willey a
Sons
2. Rockey KC, Evan HR, Grifths DW, 1983, The Finite Element Method, 1983, Collins
Pustaka :
3. Kirby PA, and Nethercot DA, 1980, Design for Structural Stability, 1980, Collins
4. Hudson, W. R., Haas, R. C. G., & Uddin, W., 1997, “Infrastructure Management”, McGra
5. Kodoatie, R.J., 2005, Pengantar Manajemen Infrastruktur, Bibliography Pelajar

Informasi mata kuliah

Strategi pemeliharaan, rehabilitasi dan pembangunan kembali (Maintenance, rehabilitatio


reconstruction – M,R&R) termasuk tahapan operasi infrastruktur.Analisis kekuatan s
Deskripsi Singkat : menggunakan software SAP atau SUNPRO. Rekomendasi atas hasil analisis, organisasi p
perawatan bangunan, teknis perawatan komponen-komponen bangunan, penyusunan ang
schedule perawatan.

Mata kuliah prasyarat : Tidak ada


Wajib/pilihan : Wajib
Praktik Studio : Tidak ada
Praktikum : Tidak ada
Tujuan spesifik mata kuliah
Tujuan : Mahasiswa memahami konsep-konsep pemeliharaan dan perawatan infrastruktur

e) Memiliki kemampuan mengidentifikasi, memformulasi dan menyelesaikan permasalahan


teknik sipil dengan mempertimbangkan potensi pemanfaatan sumber daya lokal.
Capaian Pembelajaran :
j) Memiliki pengetahuan tentang perkembangan isu-isu terkini dalam bidang teknik sipil.

Page 1
DTSL FT UGM - Jl. Grafika Kampus No.2, Senolowo, Sinduadi, Mlati, Sleman, Yogyakarta 55284
DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN FT UGM
tsipil.ft@ugm.ac.id

1. Manajemen Pemeliharaan
2. Pemeliharaan komponen bangunan, jalan dan cagar budaya
3. Perhitungan biaya pemeliharaan (TCO)
4. Peraturan mengenai pemeliharaan infrastruktur
5. Konsep sistem manajemen infrastruktur
6. Faktor yang menyebabkan degradasi kekuatan material dan infrastruktur
7. Faktor yang menyebabkan degradasi kekakuan material
Topik yang dibahas : 8. Peralatan investigasi
9. Sistem manajemen jembatan
10. Penyebab degradasi jembatan bentang panjang
11. Contoh perawatan jembatan bentang panjang di luar negeri (USA)
12. Sistem monitoring kesehatan struktur
13. Uji frekuensi natural jembatan, uji berkala
14. Indikasi terjadinya defect
15. Perawatan jembatan, rel, dan bandara

Page 2
DTSL FT UGM - Jl. Grafika Kampus No.2, Senolowo, Sinduadi, Mlati, Sleman, Yogyakarta 55284

Anda mungkin juga menyukai