Anda di halaman 1dari 66

ACCC ® Conductor

(Alluminium Conductor Composite Core)


ACCC® Installation Hardware

Semarang, 25 Januari 2023

1
Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 2
Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 3
Compression Dead End ACCC®
Peletakan Grip pada Waktu Pasang Deadend Diatas

Pasang grip lebih jauh dari panjang dead end atau paling sedikit lebih jauh dari
panjang “hoist.”
Peletakan Grip 6 m atau 19 kaki sekarang tidak lagi kritis, karena kita akan
melakukan “back pressing”, yang tidak menimbulkan sangkar burung (birdcages)
yang bisa terjadi pada strand berbentuk trapesium.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 4


Compression Dead End ACCC®
Compression Deadend Assembly

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 5


Compression Dead End ACCC®
Peralatan Pemasangan Deadend

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 6


Compression Dead End ACCC®
Prosedure Pemasangan Deadend

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 7


Compression Dead End ACCC®

Persiapan Pemasangan Deadend

305 mm (12”)

Initial rough cut Final cut at


eyebolt

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 8


Compression Dead End ACCC®
Sistem Mekanikal Deadend

EYE BOLT COLLET HOUSING (core)

INNER TUBE
OUTER TUBE

9
Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 9
Compression Dead End ACCC®
Pemasangan ACCC® Compression Deadend

• Pemotong Kabel standard dapat


digunakan untuk pemotongan awal
konduktor.

• Karena tidak ada steel core


didalam Konduktor ACCC, maka
konduktor akan terpotong dengan
lebih mudah dibanding ACSR.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 10


Compression Dead End ACCC®
Deadend Body dan Selongsong Dalam

• Setelah pemotongan dengan gergaji,


dorong ke konduktor - pertama inner
sleeve (selongsong dalam) dan kemudian
deadend body.

• Ujung yang tirus (tapered) dari


selongsong dalam dan ujung yang
berlawanan dengan jumper pad di
deadend body yang juga tirus harus
masuk lebih dahulu.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 11


Compression Dead End ACCC®
Menandai Konduktor untuk Membuka Core

• Buat tanda pada konduktor dengan


jarak sepanjang collet housing
ditambah 50 mm dari ujung
konduktor.

• Dua atau tiga lapis aluminium akan


dibuang mulai dari tanda sampai ke
ujung konduktor.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 12


Compression Dead End ACCC®
Membuang Strand Aluminum dari Core

• Dua atau tiga lapis strand aluminium


dibuang sehingga core tampak.

• Sebelum memotong strand


aluminium, pastikan strands sudah
diikat memakai klem, kawat atau
tape. Gunakan Strand Cutter atau
gergaji untuk membuang dua atau
tiga lapis strand yang melilit core.

Catatan :
Core jangan tergores/terpotong alat potong.
Bila core tergores, kita harus mulai lagi dari
awal.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 13


Compression Dead End ACCC®
Membuang Strand Aluminum dari Core

▪ Jangan sampai core tergores alat potong.

▪ Lapisan terbawah aluminium strand


dipotong hanya sebagian.

▪ Kawat aluminium dengan mudah akan


putus bila ditekuk bolak balik.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 14


Compression Dead End ACCC®
Membersihkan Core

• Bersihkan/lap core dengan kain bersih.

• Perlahan-lahan gunakan amplas yang


tersedia dalam dead end kit untuk
menghilangkan kilap pada lapisan luar
core.

• Bersihkan kembali core menggunakan


lap bersih.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 15


Compression Dead End ACCC®
Memasang Collet dan Collet Housing

• Selongsongkan collet housing pada


core. Ujung dengan lubang lebih
kecil masuk lebih dulu.

• Kemudian dorong collet (wedge)


dengan bagian yang kecil lebih dulu
ke housing.

• Ujung dari core harusnya muncul


dibelakang collet antara 1/8” sampai
maksimum 1/4”
(3 mm sampai 6 mm)

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 16


Compression Dead End ACCC®
Memasang Deadend Eye

• Masukkan ulir deadend eye


kedalam collet housing dan
putar dengan tangan untuk
mengencangkan.

• Stabilkan dan suport collet


housing pada saat eyebolt
dikencangkan.

• Pastikan untuk menjaga agar


collet housing dan konduktor
tetap dalam satu garis lurus
antara satu dengan lainnya.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 17


Compression Dead End ACCC®
Memasang Deadend Eye

• Gunakan dua wrench (kunci


Inggris) besar untuk
mengencangkan eyebolt dengan
collet housing sampai paling
tidak torsinya 115 Newton
meters. Satu wrench memegang
eyebolt dan satunya pada collect
housing. Hati-hati agar core tidak
terputar pada waktu
pengencangan ini.

• Mengencangkan sambungan ini


akan mendudukkan collet untuk
memegang core.
16in (406 mm) Minimum
• Catatan : Selalu putar deadend eye
saja dan tahan dengan wrench pada
housing.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 18


Compression Dead End ACCC®
Kencangkan Deadend Sampai 85 Foot Pounds/115 Newton Meters

• Setelah eyebolt dikencangkan ke collet housing, akan ada kira-kira 76mm (3”)
core muncul diarah konduktor.
• Collet akan menyembul keluar dari housing nya kira-kira 6 mm (1/4”) yang
menunjukkan bahwa torsi yang benar telah diaplikasikan pada dead-end dan
collet housing.
Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 19
Compression Dead End ACCC®
Membersihkan Konduktor

• Gunakan Sikat Kawat untuk membersihkan oksidasi pada


permukaan konduktor aluminium. Jangan gunakan sikat tembaga
untuk pekerjaan ini.
• Deadend harus selalu ditopang.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 20


Compression Dead End ACCC®
Membersihkan Konduktor

• Gunakan Sikat Kawat untuk membersihkan oksidasi pada


permukaan konduktor aluminium. Jangan gunakan sikat tembaga
untuk pekerjaan ini.
• Deadend harus selalu ditopang.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 21


Compression Dead End ACCC®
Mengoleskan PROXALUHT A13 ke Konduktor

• Untuk menghindari masalah dengan oksidasi, inhibitors (disebut demikian


karena ia mencegah akses oksigen dan pertumbuhan lapisan oksidasi) telah
digunakan selama puluhan tahun.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 22


Compression Dead End ACCC®
Mengoleskan PROXALUHT Pada Selongsong Dalam

• Sikat selongsong dalam untuk membersihkan oksidasi seperti halnya pada


konduktor.

• Sapukan High Temperature Proxaluht pada selongsong dalam dan dorong


selongsong ke dead end body sampai berhenti.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 23


Compression Dead End ACCC®

Mengapa kita menaruh High Temperature Oxide Inhibitor


(Proxaluht) pada Konduktor dan Selongsong Dalam (Inner
Sleeve) ?

1. Mencegah Oksidasi

2. Membantu mencegah cairan masuk ke deadend dan splice


(sambungan/joint)

3. Membantu menjaga alat ini lebih dingin

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 24


Compression Dead End ACCC®
Memasang Deadend Body

▪ Bila belum ada tanda, beri tanda


pada jarak 44 mm dari bagian dalam
deadend eye kearah konduktor.
Catatan : penyesuaian dilakukan untuk
memastikan agar akhir deadend body
rapat dengan eyebolt/clevis.

▪ Selongsongkan aluminium deadend


body pada deadend eye sampai ke
tanda tersebut (44 mm dari dead end
eye).

• Putar pad dengan 3 lubang baut sesuai arah lintasan jumper relatif terhadap
arah deadend eye.
• Pastikan bahwa eye pada arah yang benar terhadap arah pad pada waktu
pengepresan.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 25


Compression Dead End ACCC®
Birdcaging

▪ Mengepres selongsong aluminium ke arah


konduktor akan menyebabkan strand
aluminium terdorong dan menimbulkan
“birdcaging”

▪ Aluminium akan terdorong sekitar 2,54 mm


(satu per sepuluh inci) untuk setiap kali
pengepresan.

▪ CTC mengharuskan teknik back pressing


yang menghilangkan semua birdcaging di
deadends.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 26


Compression Dead End ACCC®
Pengepresan Deadend

▪ Taruh sabun atau material lain yang licin


pada bagian luar deadend body agar
tidak melekat pada dies.

▪ Tahan dengan tangan ujung selongsong


dalam pada posisinya, kemudian lakukan
satu press mulai 6 mm dari garis tanda
yang paling dekat dengan konduktor.

▪ Putar presshead 180 derajat setiap dua


presan untuk menjaga deadend tetap
lurus.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 27


Compression Dead End ACCC®
Pengepresan Deadend (Lanjutan)

▪ Teruskan press deadend body


dari arah konduktor ke arah tanda
yang ada di tengah deadend body.

▪ Overlap pres2an sekitar 25 %


mulai dari arah konduktor ke
deadend eye.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 28


Compression Dead End ACCC®
Deadend Body Pada Pressan Terakhir

▪ Selesai presan pada deadend body


yang terdekat dengan konduktor,
geser press head ke posisi berikut
menuju ke deadend eye.
▪ Lakukan satu pres dan perhatikan
bahwa body deadend bergerak
mendekati deadend eye. Teruskan
mengepres sampai deadend body
menempel pada deadend eye.
▪ Hentikan mengepres disini agar pad
tidak rusak akibat press yang
berlebihan.
▪ Pada hardware type terbaru
deadend body akan ada jarak
dengan deadend eye. Tujuan ada
jarak tersebut adalah untuk
mengurangi temperatur yang
menuju insulator string.
Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 29
Compression Dead End ACCC®
Penyelesaian Pemasangan Deadend

• Kikir sudut2 tajam pada pres2an


untuk mencegah problem corona.

Bersihkan semua kelebihan high


temperature oxide inhibitor compund.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 30


Compression Dead End ACCC®

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 31


Compression Dead End ACCC®

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 32


Compression Dead End ACCC®
❑ Dengan menurunkan isolator dan
mengaitkan deadend dengan isolator,
mempermudah dalam pengangkatan
deadend.

❑ Deadend harus selalu di beri ikatan –


ikatan pengaman agar tidak teerjadi
tekukan, karena deadend berat.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 33


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 34
Compression Midspan Joint ACCC®
Compression Splice Assembly

Splice Body
Inner Sleeve

Collet Housing

Splice Coupler
Collet

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 35


Compression Midspan Joint ACCC®
Peralatan Pemasangan Splice

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 36


Compression Midspan Joint ACCC®
Persiapan Penyambungan

• Potong secara rata ujung kedua


konduktor yang akan disambung
menggunakan gergaji besi.

• Pada salah satu konduktor


selongsongkan selongsong dalam dan
selongsong luar. (Ujung yang tirus dari
selongsong dalam menghadap keluar
dari ujung konduktor yang dipotong).

• Pada konduktor yang satunya


selongsongkan juga selongsong dalam
satunya.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 37


Compression Midspan Joint ACCC®
Instruksi Penyambungan – Teknik Back Pressing

▪ Selongsongkan selongsong dalam pada konduktor sampai sejauh kira2 1


meter (gamb 1).

▪ Kemudian selongsongkan selongsong luar pada sisi yang lebih jauh dari
tower (Side B) hingga ujung tabung sekitar 60 cm dari ujung konduktor yang
dipotong.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 38


Compression Midspan Joint ACCC®
Instruksi Penyambungan (lanjutan)

• Pasang tape melilit aluminium strand pada jarak tertentu dari ujung konduktor (Lihat
Tabel A)

Table A
ACCC Outside Side A Side B
Code Dia. Exposed core Exposed core
Name (inches) length (inches) length (inches)
Linnet 0.720 9.0 (228 mm) 7.0 (177 mm)
Hawk 0.858 9.0 (228 mm) 7.0 (177 mm)
Dove 0.927 9.0 (228 mm) 7.0 (177 mm)
Grosbeak 0.990 9.0 (228 mm) 7.0 (177 mm)
Drake 1.108 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)
Cardinal 1.196 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)
Bittern 1.345 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)
Lapwing 1.504 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)
Chukar 1.602 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)
Bluebird 1.762 12.5 (317 mm) 10.5 (266 mm)

▪ Munculkan solid core dengan memotong aluminium strand pada tanda, satu lapis demi
satu lapis (lihat Fig 1)

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 39


Compression Midspan Joint ACCC®
Instruksi Penyambungan (lanjutan)
• Lap permukaan core sampai bersih bebas dari oli dan kotoran lain. Kemudian
gosok core perlahan memakai kertas amplas 220 mesh sampai putih dan lap
kembali core menggunakan kain bersih.

• Pasang collet housing (Lihat Fig.2)

▪ Pasang collet (Fig.2) pada core dengan ujung yang kecil kearah housing,
sampai core muncul sekitar 6 mm disisi besar collet (Lihat Fig.3). Ulangi
untuk sisi lainnya.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 40


Compression Midspan Joint ACCC®
Instruksi Penyambungan (lanjutan)
▪ Pasang coupling di sisi A (terdekat dengan tower) dan collet retainer pada
sisi B (terjauh dari tower) dan kencang-kan pakai tangan. Kencangkan lebih
lanjut menggunakan kunci Inggris (diperlukan torsi 85 ftlbs atau 115 NM).

▪ Untuk Sisi A pastikan bahwa kira2 76 mm core dan ujung kecil collet tampak
setelah dikencangkan (Lihat Fig 4).

▪ Untuk sisi B pastikan bahwa kira2 26 mm core dan ujung kecil collet tampak
setelah dikencangkan (Lihat Fig 4)

▪ Taruh sedikit inhibitor pada ulir. Satukan kedua sisi dan kencangkan dengan
tangan. Kencangkan lebih lanjut memakai wrench (perlu torsi 115Nm)

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 41


Compression Midspan Joint ACCC®
Instrucksi Penyambungan (lanjutan)

▪ Tandai konduktor pada sisi A, 17” (432 mm) dari ujung aluminium strand
pakai tape atau supidol (Fig.5). Tanda ini adalah lokasi ujung selongsong
dalam.
• Catatan : Bila pakai tape, tape ini harus dibuang sebelum pengepresan.

▪ Sikat aluminium strand yang akan tertutup oleh selongsong luar dan sapukan
oxidation inhibitor pada bagian strand yang telah disikat.(Lihat Fig. 5)

17.0 inches
Tanda pada konduktor

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 42


Compression Midspan Joint ACCC®
Instruksi Penyambungan (lanjutan)
▪ Kemudian pasang selongsong luar aluminium menutupi coupling assembly.

▪ Sisi A : Berikan oxidation inhibitor pada bagian luar selongsong dalam,dan


masukkan selongsong dalam ke selongsong luar sampai ke tanda di
konduktor. Pastikan selongsong dalam mencapai pembatas yang ada
didalam selongsong luar. Gerakkan selongsong luar bila perlu.

▪ Ketika selongsong luar sudah pada tempatnya, press selongsong dimulai dari
sisi A kearah dalam menggunakan dies yang benar dan overlap press hingga
kira2 1/8” (3mm) dari akhir zona press di Sisi A (Lihat Fig. 6)

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 43


Compression Midspan Joint ACCC®
Finished Splice

▪ Dengan memutar presshead 180 derajat setiap dua kali mengepres dan
menjaga agar semua level ketika mengepres, sambungan akan lurus
setelah selesai.
Catatan : Oleskan sabun atau material lain yang licin pada bagian luar
sambungan agar aluminium tidak menyangkut ke dies.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 44


Compression Midspan Joint ACCC®

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 45


Compression Midspan Joint ACCC®

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 46


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 47
Compression Jumper ACCC®
Jumpers

▪ Jumper pad akan di “back


pressed” untuk
menghilangkan kemungkinan
birdcaging.

▪ Gaya mekanis yang bekerja


pada Jumper relatif kecil
sehingga tidak perlu ada
upaya khusus untruk
memegang core.

▪ Dengan demikian untuk


pemasangan Jumper,
aluminium strand tidak perlu
dikupas lebih dahulu.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 48


Compression Jumper ACCC®
Jumpers (Lanjutan)

▪ Potong ujung konduktor memakai gergaji .

▪ Sikat permukaan konduktor.

▪ Masukkan dan tarik konduktor ke dan dari dalam pad


beberapa kali, kemudian buang kelebihan inhibitor
memakai kain bersih.

▪ Setelah membuang kelebihan inhibitor, masukkan


konduktor hingga ke ujung dari pad.

▪ Gunakan mesin press hydraulic kapasitas minimum


60 Ton untuk press jumper body. Pres mulai dari arah
konduktor menuju ke ujung pad. Overlap setiap pres.

▪ Bersihkan inhibitor yang berlebih.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 49


Compression Jumper ACCC®
Jumpers (Lanjutan)

▪ Bila jumper fitting di pres seperti biasanya, akan terjadi birdcaging yang
ekstrim dari strand aluminium paling luar karena konduktor kurang panjang
untuk bisa menyerap atau menghilangkan birdcaging.

▪ Untuk mencegah hal ini terjadi, jumper pad fitting dipasang dengan cara “back
pressing”

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 50


Compression Jumper ACCC®
Compression Fittings – BOWING - Observations

▪ Setiap kali dies alat pres menekan pada fitting, logam dipaksa bergerak
dibagian dalam dan luar dari fitting. Dalam proses ini, gesekan antara fitting
dan die set bisa menyebabkan bagian yang dipress melengkung. Adalah
penting untuk memberi pelumas pada dies dan menjaga fitting tetap lurus.
Melumuri bagian luar fitting dengan sabun akan sangat menolong.

▪ Sebagai aturan umum maka besar maksimum lengkungan pada deadend


atau jumper fitting adalah 1/2 diameter konduktor sedang pada splice
(sambungan) adalah 1 x diameter konduktor.

• Periksa kelurusan fitting.


• Lengkung terlalu banyak bisa
menyebabkan stres internal
pada logam dan kegagalan
mekanis fitting.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 51


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 52
Compression Suspension Clamps ACCC®
Armor Rod

• Melindungi terhadap tekukan, tekanan, gesekan, arc-over dan juga


perbaikan. Dipakai pada konduktor ACCC menolong menurunkan panas.
Gunakan “parrot bill” armor rod pada tegangan ekstra tinggi – 345 kV dan
lebih tinggi. Karena konduktor ACCC dari aluminium lunak, maka pada
pemasangan suspension clamp, damper dan spacer maka armor rod harus
digunakan.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 53


Compression Suspension Clamps ACCC®
AGS/Thermolign/CGS, and Hibus Suspensions

▪ AGS (Armor Grip Suspension) atau Thermolign


Suspension direkomendasikan untuk dipakai
pada konduktor ACCC. Sistim AGS pakai satu set
armor rod sedang Thermolign pakai dua set
armorrod. Thermolign mempunyai temperatur
rating maksimum yang lebih tinggi. Keduanya
mengurangi temperatur ke insulator secara
dramatis dan juga memberi perlindungan
tambahan terhadap sudut. Untuk sudut yang
lebih besar lagi, direkomendasikan memakai
double suspension system.

▪ Dimana tidak cukup ruang untuk memasang


armor rod seperti pada Jumper, gunakan CGS
(Cushion Grip Suspensions) yang menawarkan
suspension system bertemperatur tinggi tanpa
armor rod.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 54


Compression Suspension Clamps ACCC®
Suspension Clamps

▪ Suspension clamp yang cocok untuk ACSS bisa


dipakai untuk konduktor ACCC. Clamp harus sesuai
dengan diameter luar dari konduktor ACCC.

▪ Clamp body dan keeper dari suspension clamp


konvensional dapat mengganggu bentuk lapisan
dalam dari strand dan bisa menyebabkan moderate
identation pada wire crossover. Deformasi normal
bukanlah satu masalah.

▪ Suspension clamps untuk ACSS/TW dan konduktor


ACCC/TW biasanya menggunakan armor rod untuk
menolong menurunkan panas dari konduktor
sebelum mencapai suspension clamp.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 55


Compression Suspension Clamps ACCC®
Mengangkat Konduktor

▪ Jangan mengangkat konduktor dengan


hook dari strap hoist atau chain hoist
(Chainblock). Mengangkat dengan cara
ini bisa merusak konduktor/core.

▪ Gunakan sabuk nylon lebar atau alat


angkat lain yang tidak menyebabkan
sudut tajam pada konduktor/core.

▪ Angkat pada kawat armor rod untuk


meratakan gaya yang bekerja pada
konduktor.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 56


Compression Suspension Clamps ACCC®
Double Suspension Clamps

▪ Bila struktur mengalami downpull


yang besar atau mempunyai peru-
bahan sudut lebih besar dari 30
derajat, double suspension clamp
arrangement bisa digunakan
untuk pengganti deadend..

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 57


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 58
Compression Dumper ACCC®
Vibration Damper

▪ Tanya pada FCI Burndy, PLP atau vendor yang telah disetujui tentang desain
damper yang sesuai beserta rekomendasi metode dan posisi pemasangannya
untuk konduktor ACCC.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 59


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 60
Compression Spacer ACCC®
Spacer

Pemasangan spacer pada konduktor ACCC


dilengkapi dengan armor rod, sebagai pelindung
konduktor terhadap tekanan spacer karena
menggunakan system bolted.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 61


Compression Spacer ACCC®
Spacer

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 62


Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 63
Compression T-Tap ACCC®
T - Tap

Setiap tapping pada konduktor ACCC® menggunakan system press dan bukan bolted
karena konduktor ACCC beroperasi pada suhu 180 0C. System bolted akan mengakibatkan
terjadinya kerusakan pada strand aluminium konduktor bahkan dapat merusak composite
core ACCC®.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 64


Temperature Rating

▪ Pastikan fitting dan hardware yang bersentuhan dengan konduktor ACCC®


mempunyai rating temperatur yang sesuai dengan temperatur desain
transmisi.
• Misalnya vibration damper, spacers, clamps, splices, deadend, line
taps, jumper, filling compound, baut, konektor dll.
▪ Komponen logam akan melunak dan kehilangan kekuatan mekanisnya bila
dipanaskan.
▪ Insulator dan member tower temperatur ratingnya lebih rendah dari
temperatur operasi konduktor ACCC, karena itu harus diusahakan bahwa
fitting yang digunakan bisa menurunkan temperature sampai temperatur
operasi insulator.

Copyright January 2023 CTC Global All Rights Reserved 65


Global Corporation
thanks you for attending today’s

Anda mungkin juga menyukai