Anda di halaman 1dari 19

SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN

JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN BAHASA INDONESIA

[ 4.1. Menyajikan isi teks ( intisari ) laporan hasil observasi berkaitan dengan bidang pekerjaan berdasarkan
interpretasi baik secara lisan maupun tulis ]
1. Mampu menyusun Question And Answer (Tanya Jawab) yang sering digunakan dalam
berkomunikasi dengan konsumen. Q & A disusun untuk membantu dan mempercepat menjawab
pertanyaan konsumen khususnya mengenai :
1.1. Klasifikasi produk barang atau jasa yang dipasarkan.
1.2. Pilihan metode pengiriman berdasarkan klasifikasi dari ekspedisi.
2. Teks Q & A dapat digunakan untuk komunikasi percakapan (chatting) tulisan dengan konsumen.

[ 3.3. Mendeskripsikan (permasalahan, argumentasi, pengetahuan, dan rekomendasi) teks eksposisi


berkaitan dengan bidang pekerjaan yang didengar dan atau dibaca]
1. Mampu membuat deskripsi produk barang atau jasa secara singkat, padat, akurat, serta mudah
dipahami, dengan titik berat deskripsi antara lain :
1.1. Penggunaan kata kunci (keyword),
1.2. Kelebihan / keunggulan produk,
1.3. Kontak person untuk penjualan,
1.4. Link pendukung untuk produk.
2. Mampu membuat deskripsi, penjelasan singkat ataupun artikel pendek yang bersifat soft selling dan
mengajak konsumen untuk membeli produk karena nilai lebih (product value) dan manfaatnya.

[ 4.6. Menciptakan kembali teks anekdot dengan memerhatikan struktur, dan kebahasaan baik lisan
maupun tulis. ]
1. Mampu membuat variasi ide penulisan yang bersifat humor untuk konten pada media sosial
sehingga konten tidak selalu harus berisi penawaran produk saja.
2. Mampu menyusun kalimat yang bersifat sindiran khususnya dalam berkomunikasi dengan
konsumen yang harus dilakukan follow up.

[ 4.10. Menyampaikan pengajuan, penawaran, persetujuan dan penutup dalam teks negosiasi berkaitan
dengan bidang pekerjaan secara lisan atau tulis.]
1. Membuat karangan surat penawaran (e-mail) yang bersifat :
1.1. Copywriting atau kalimat mempengaruhi calon konsumen agar harus membeli produk
barang atau jasa yang ditawarkan.
1.2. Informatif atau kalimat bersifat memberikan informasi mengenai produk, manfaat /
kegunaannya, cara menggunakannya produk barang atau jasa.cara membelinya maupun
kontak / link yang bisa dihubungi.
1.3. Inovatif atau tata letak dan tata paragraph yang update untuk mempengaruhi visual calon
pembeli agar tertarik membaca.
1.4. Komunikatif menitikberatkan pada kemudahan untuk cara membelinya maupun kontak /
link yang bisa dihubungi.

[ 4.17. Menulis puisi dengan memerhatikan unsur pembangunnya (tema, diksi, gaya bahasa, imaji, struktur,
perwajahan) ]
1. Mampu membuat variasi ide penulisan puitis untuk konten pada media sosial sehingga konten tidak
selalu harus berisi penawaran produk saja.

1 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
[ 4.41. Menyeleksi ragam informasi sebagai bahan teks editorial berkaitan dengan bidang pekerjaan baik
secara lisan maupun tulis ]
1. Mampu membuat kata atau kalimat menyapa calon konsumen dengan bahasa yang sesuai profil
konsumen, untuk membuka percakapan dan membangun hubungan penawaran dengan konsumen.
( awalan sis, sista, kak, pak, bunda, kakak, dsb )

[ 4.45. Menyusun teks iklan sesuai bidang pekerjaan dengan memerhatikan struktur dan kebahasaan baik
secara lisan maupun tulis ]
1. Mampu menulis teks iklan secara singkat namun akurat sebagai bahan pendukung pembuatan
konten pada seluruh divisi.
2. Penekanan teks iklan adalah harus memuat kontak person Customer Service per produk agar
konsumen mudah menghubungi atau melakukan pemesanan.

[ 4.47. Mengonstruksi sebuah artikel berkaitan bidang pekerjaan dengan memerhatikan fakta dan
kebahasaan ]
1. Mampu membuat beberapa versi artikel / karangan dengan panjang dengan arahan antara lain :
1.1. Panjang artikel / karangan / deskripsi 150 karakter, 500-700 kata :
1.1.1. Kata kunci (keyword) utama. --> pengulangan dan pendistribusian keyword.
1.1.2. Kata Kunci (keyword) turunan. --> pengulangan & pendistribusian keyword.
1.2. Artikel harus bersifat copywriting atau yang menjual, informatif, dapat sebagai solusi.
1.3. Menitikberatkan keunggulan mengapa pembaca harus membeli atau menggunakan atau
membaca produk barang atau jasa tersebut.
1.4. Memberikan detail dari bahan, berat, ukuran, warna, dsb.

[ 4.49. Menyusun surat dinas yang berkaitan bidang pekerjaan dengan memerhatikan isi, sistematika dan
kebahasaan ]
1. Mampu menyusun draft penulisan surat dinas dan proposal kerjasama untuk instansi terkait
lainnya ataupun perusahaan lain. Draft surat selanjutnya akan dilakukan evaluasi oleh staff yang
terkait.

2 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN SIMULASI KOMUNIKASI DIGITAL

[ 4.3. Menyusun kembali format dokumen pengolah kata ]


1. Mampu menggunakan Microsoft Word / Notepad dengan berbagai variasinya khususnya pada
bagian penekanan kata, jenis tulisan Capitalize Each Word, dsb.  digunakan pada kata kunci.
2. Penggunaan Microsoft Word / Notepad untuk sarana penulisan :
2.1. Melakukan teknik copy, paste (scrape data) dan editing hasil dari riset untuk dipersiapkan
menjadi sebuah konten dengan target mempercepat pekerjaan.
2.2. Membuat deskripsi maupun artikel / karangan.
2.3. Membuat surat penawaran baik manual maupun e-mail marketing.

[ 4.4. Mengoperasikan perangkat lunak pengolah angka ]


1. Mampu membuat dan menggunakan Microsoft Excel sebagai Laporan Harian atau Laporan Bulanan
yang sederhana.
2. Mampu mengolah Laporan Harian dan Laporan Bulanan yang menyajikan data untuk evaluasi dan
analisa penyusunan strategi pemasaran.
3. Mampu membuat dan menggunakan Microsoft Excel untuk database :
3.1. Database akun, email, link yang telah dibuat. Harus mudah dicari ulang (sort) pada saat akun
/ email dibutuhkan.
3.2. Mengelola Database konsumen secara detail. Konsumen yang telah menghubungi berikut
dengan status dan sejarah ordernya.
3.3. Mengelola Data transaksi penjulan dan pembelian.
3.4. Database stok barang yang meliputi barang masuk, barang keluar dan sisa stok. Dapat
menentukan limit stok maupun over stok barang.
3.5. Form untuk mengetahui stok barang dengan limit stok tertentu.
4. Menyusun dan menggabungkan data berbagai sheet dalam kesatuan csv untuk membantu aplikasi
program berbasis data excel.

[ 4.5. Membuat slide untuk presentasi]


1. Mampu menggunakan aplikasi Microsoft power point sebagai alat bantu pembuatan konten
dengan ketentuan :
1.1. Dalam 1 (satu) kata kunci yang ditargetkan, slide yang dibuat cukup sederhana dan tidak
perlu banyak (maksimal 6 – 10 slide).
1.2. Isi dari slide harus mengacu kepada kata kunci (keyword) yang didapatkan dari hasil riset
yaitu username, title, description maupun tags.
1.3. Dalam setiap slide harus dan wajib mencantumkan kontak person penjualan atau link untuk
melakukan pemesanan (link call to action)
1.4. Desain slide sebaiknya norak dan jreng untuk membuat efek visual ketertarikan dari calon
konsumen.
2. Menyimpan file power point dalam extension : presentasi (.ppt dan .pdf) ; gambar (.jpg) ; video
(.mp4 dan .vid).

[ 4.7. Membuat e-book dengan perangkat lunak e-book editor ]


1. Mampu membuat tutorial yang diberikan dan diajarkan menjadi sebuah e-book.

[ 4.9. Melakukan penelusuran informasi ]


1. Mengetahui dan mampu menggunakan berbagai aplikasi komputer untuk mengumpulkan data dan
bahan dalam melakukan riset produk barang atau jasa serta bahan pembuatan konten seperti :

3 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
1.1. Berbagai fasilitas gratis dari search engine google seperti google.co.id, google trends, google
translate, google keyword planner, google luar negeri (.com.my ; .com.sg), google maps,
gmail, google drive, dsb.
1.2. Berbagai aplikasi gratis yang dapat dicari melalui search engine google dan yahoo.
2. Mampu Membuat karangan surat penawaran (e-mail) yang bersifat :
2.1. Copywriting atau kalimat mempengaruhi calon konsumen agar harus membeli produk
barang atau jasa yang ditawarkan.
2.2. Informatif atau kalimat bersifat memberikan informasi mengenai produk, manfaat atau
kegunaannya, cara menggunakannya produk barang atau jasa.cara membelinya maupun
kontak / link yang bisa dihubungi.
2.3. Inovatif atau tata letak dan tata paragraph yang update untuk mempengaruhi visual calon
pembeli agar tertarik membaca.

[ 4.10. Melakukan komunikasi sinkron dan asinkron dalam jaringan ]


1. Mampu berkomunikasi secara lisan (berbicara langsung, melalui telephone ataupun video call)
dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli
calon konsumen.
2. Mampu berkomunikasi secara tertulis maupun gambar (percakapan melalui WA, sms, telegram,
inbox facebook, messanger facebook, dsb) dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan
negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli calon konsumen.

[ 4.11. Menggunakan fitur untuk pembelajaran kolaboratif daring (kelas maya) ]


1. Mampu menggunakan google classroom ataupun edmodo sebagai media pembelajaran dan
interaksi dengan siswa yang meliputi : mendaftarkan email pribadi siswa dan guru, penyampaian
tugas, pengumpulan tugas, penilaian tugas.

[ 4.12. Membuat dokumen tahap praproduksi ]


1. Mampu menyiapkan bahan pembuatan konten pemasaran, antara lain :
1.1. Mampu membuat konsep atau skenario atau proyek secara tertulis dalam pembuatan foto
dan pembuatan video pemasaran. (scane, part, sequel, dsb)
1.2. Meng-inventarisasi peralatan, perlengkapan dan personel yang dibutuhkan dalam
pelaksanaan konsep atau proyek pembuatan foto atau pembuatan video pemasaran produk
barang atau jasa.
1.3. Menggolongkan foto dan video berdasarkan kebutuhan media yang akan digunakan.

[ 4.13. Memproduksi video dan/atau animasi dan/atau musik digital ]


1. Mampu membuat foto dan video pemasaran produk barang atau jasa yang menarik.
1.1. Mengumpulkan sumber foto dengan berbagai teknik pengambilan sudut, variasi
background, variasi zoom, dsb.
1.2. Mengumpulkan sumber video dengan beberapa kali pengambilan gambar.
1.3. Membuat narasi suara maupun audio sesuai dengan konsep atau proyek yang telah dibuat.
1.4. Mampu melakukan editing foto yang telah ada, menggunakan aplikasi pada smartphone
ataupun aplikasi pada computer.
1.5. Mampu melakukan editing atau membuat video pemasaran dengan menggabungkan bahan
yang ada berupa foto, video dan narasi/audio menjadi sebuah video yang menarik dan
bagus.

[ 4.14. Membuat laporan hasil pasca produksi ]


1. Melakukan penyimpanan file yang lengkap ( dimulai dari sumber bahan dan sampai pada hasil
akhir) dan diupload sesuai media pemasaran yang ditargetkan.

4 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN EKONOMI BISNIS

[ 3.3. Menentukan model, pelaku ekonomi, perilaku konsumen dan produsen yang sesuai tuntutan
perkembangan usaha ]
1. Mampu melakukan riset menggunakan fasilitas dari Google untuk menentukan :
1.1. Produk yang dibutuhkan oleh pasar dan dapat dipasarkan.
1.2. Target pasar baik secara wilayah maupun profil/perilaku calon konsumen.
1.3. Kompetitor yang akan dihadapi dalam persaingan usaha.
2. Riset menggunakan google.co.id ; google trends dan google keyword planner untuk menghasilkan
berbagai kata kunci (keyword) yang akan dikembangkan menjadi :
2.1. Username atau nama pengguna
2.2. Title / Judul yang tepat untuk Produk.
2.3. Deskripsi Produk.
2.4. Tags

[ 3.4 Menentukan tingkat elastisitas permintaan, penawaran, dan harga keseimbangan pasar suatu produk ]
1. Mampu melakukan perhitungan keseimbangan harga untuk negosiasi dengan konsumen
berdasarkan :
1.1. Harga pokok yang ditetapkan perusahaan.
1.2. Jumlah permintaan atau order dari konsumen
1.3. Menetapkan perhitungan biaya pengiriman.
2. Mampu menggunakan aplikasi penghitung biaya pengiriman produk.

[ 3.11. Membuat kelengkapan dokumen yang diperlukan dalam lalulintas perdagangan dalam & luar
negeri ]
1. Menyiapkan dan mencetak dokumen yang diperlukan dalam siklus transaksi mulai dari :
1.1. Penyimpanan database konsumen.
1.2. Bukti transfer melalui internet banking atas transaksi yang telah dilakukan.
1.3. Meng-input dan memproses surat jalan untuk mengeluarkan barang dari gudang untuk
diproses pengemasan atau terlebih dahulu melalui pihak ketiga.
1.4. Membuat faktur atau nota penjualan atas barang yang siap dikemas.
1.5. Membuat label alamat pengiriman pesanan barang dan ekspedisi atau kurir yang akan
digunakan sesuai permintaan konsumen.
1.6. Meng-input resi bukti pengiriman dan menginformasikan kepada konsumen.
2. Mampu mencari dan memberikan informasi terkait dokumen untuk pengiriman produk seperti
2.1. Cargo yang menjangkau daerah konsumen.
2.2. Surat karantina paket tanaman (jika diperlukan)

5 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN ADMINISTRASI UMUM

[ 4.2. Membuat uraian tugas setiap tingkatan jabatan pada kegiatan administrasi ]
1. Memahami, mengerti, mendokumentasikan dan melaksanakan uraian pekerjaan (job description)
pada masing-masing bagian atau divisi yang di tempati.

[ 4.7. Melakukan penataan surat / dokumen sesuai sistem yang berlaku ]


1. Melakukan penataan dokumen digital yang merupakan database perusahaan (data link, data e-
mail, data akun, data konsumen, data stok barang, dsb)
2. Melakukan penataan dokumen fisik (dokumen cetak hardcopy) yang berkaitan dengan operasional
perusahaan online.

[ 4.8. Menggunakan peralatan kantor dalam kegiatan administrasi ]


1. Mampu meng-operasional-kan alat bantu hardware (komputer, smartphone, tablet, printer,
kalkulator, telephone, dsb) maupun dalam bentuk aplikasi ataupun software komputer dalam
pekerjaan online.

[ 4.10. Melakukan komunikasi di tempat kerja ]


1. Mampu berkomunikasi secara lisan (berbicara langsung, instruksi kerja, dsb), berdiskusi (team,
breafing, meeting rutin) dan bekerjasama dengan rekan kerja, pembimbing maupun manager-nya.
2. Mampu berkomunikasi secara tertulis (chatting WA/sms, perintah kerja tertulis, disposisi,
permintaan barang, dsb), berdiskusi (grup WA, grup telegram) dan bekerjasama dengan rekan
kerja, pembimbing maupun manager-nya.

[ 4.11. Melakukan pencatatan keuangan sederhana ]


1. Membuat laporan harian ataupun laporan bulanan secara detail atas hasil kerja produktifitas akun,
produktifitas link, follow up, order dari konsumen, posisi order, permintaan dan stok barang.

6 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN MARKETING

[ 4.1. Menentukan pasar ]


1. Mampu melakukan riset menggunakan fasilitas dari Google untuk menentukan :
1.1. Produk yang dibutuhkan oleh pasar dan dapat dipasarkan.
1.2. Target pasar baik secara wilayah maupun profil/perilaku calon konsumen.
1.3. Kompetitor yang akan dihadapi dalam persaingan usaha.
2. Riset menggunakan google.co.id ; google trends dan google keyword planner untuk menghasilkan
berbagai kata kunci (keyword) yang akan dikembangkan menjadi :
2.1. Username atau nama pengguna
2.2. Title / Judul yang tepat untuk Produk.
2.3. Deskripsi Produk.
2.4. Tags

[ 4.3. Melakukan segmentasi pasar ]


1. Mampu menentukan jenis pasar yang akan digunakan dalam pemasaran produk barang atau jasa
berdasarkan :
1.1. Hasil riset dari google dan media yang akan digunakan memasarkan produk.
1.2. Menentukan jenis pasar Media Sosial, Marketplace, Web, Video atau cukup menggunakan
pasar forum dan iklan baris.
1.3. Menentukan segmen pasar segmen retail atau eceran, segmen grosir atau korporasi
(perusahaan)

[ 4.6. Melakukan pengembangan produk ]


1. Mampu memberikan dan melaksanakan ide atau inovasi terhadap produk barang atau jasa
sehingga dapat memiliki nilai jual yang lebih tinggi. Contoh : membuat paket (bundling) penjualan
maupun paket pengemasan produk.
2. Mampu mencari produkbarang atau jasa yang baru dan harus berkaitan serta berhubungan dengan
pemasaran produk sebelumnya. Contoh : jasa seminar online dikembangkan menjadi
workshop/privat/kelas belajar online.

[ 4.8. Melakukan strategi pemasaran barang dan jasa ]


1. Mampu menentukan jenis media, akun yang akan digunakan.
2. Mampu menetukan strategi optimasi dalam berkompetisi dalam menghadapi pasar.
3. Dapat menganalisa berdasarkan hasil evaluasi target keyword pada mesin pencari google.co.id.

[ 4.10. Melakukan promosi produk ]


1. Mampu memproduksi link media dan akun sebanyak-banyaknya di berbagai media sebagai cara
melakukan promosi produk.
2. Melakukan promosi produk baru terhadap konsumen lama yang pernah melakukan pembelian dan
datanya tersimpan pada database konsumen.

[ 4.11. Melakukan riset pasar dan informasi pasar ]


1. Mampu melakukan riset menggunakan fasilitas dari Google untuk menentukan :
1.1. Produk yang dibutuhkan oleh pasar dan dapat dipasarkan.
1.2. Target pasar baik secara wilayah maupun profil/perilaku calon konsumen.
1.3. Kompetitor yang akan dihadapi dalam persaingan usaha.
1.4. Riset menggunakan google.co.id ; google trends dan google keyword planner untuk
menghasilkan berbagai kata kunci (keyword) yang akan dikembangkan menjadi Nama
Pengguna (username), Judul (title), Deskripsi (description) dan Tags.

7 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN KOMUNIKASI BISNIS

[ 4.1. Melakukan komunikasi bisnis ]


1. Mampu berkomunikasi secara lisan (berbicara langsung, melalui telephone ataupun video call)
dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli
calon konsumen.
2. Mampu berkomunikasi secara tertulis maupun gambar (percakapan melalui WA, sms, telegram,
inbox facebook, messanger facebook, dsb) dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan
negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli calon konsumen.

[ 4.2. Melakukan komunikasi bisnis dalam bahasa Inggris ]


1. Mampu berkomunikasi secara tertulis menggunakan Bahasa Inggris ataupun menggunakan aplikasi
google translate dalam negosiasi dengan calon konsumen khususnya permintaan dari luar negeri.

[ 4.3. Melakukan presentasi bisnis ]


1. Mengerti dan mampu membuat pengetahuan tentang produk (produk knowladge) yang
menitikberatkan pada value ( nilai lebih ) produk yang akan dipasarkan.

[ 4.4. Melakukan rekomendasi produk dan pelayanan ]


1. Melakukan program diskon harga dan hadiah kepada konsumen yang bersedia memberikan review
penilaian positif dan ulasan yang baik terhadap pelayanan, kecepatan dan kualitas produk yang
dibelinya.
2. Mampu memberikan komentar atau ulasan positif pada fake akun atau fake order sebagai salah
satu strategi pemasaran khususnya pada :
2.1. Review penilaian positif (bintang) dan ulasan yang baik terhadap pelayanan, kecepatan dan
kualitas produk pada Pasar Marketplace.
2.2. Komentar positif pada akun video youtube.
2.3. Komentar posited dan bintang 5 pada maps yang dibuat.
3. Mengumpulkan, membuat dan mengolah testimoni dari konsumen sebagai bahan promosi
berikutnya dan untuk menguatkan negosiasi dengan konsumen baru.

[ 4.5. Melakukan negosiasi bisnis ]


1. Mampu melakukan diskusi atau konsultasi produk dan negosiasi produk dengan calon konsumen
dengan berpedoman pada :
1.1. Penguasaan pengetahuan produk (product knowladge) kepada konsumen.
1.2. Mampu memberikan nilai lebih (value) atas produk yang akan ditawarkan.
2. Mampu melakukan perhitungan harga jual produk kepada konsumen dengan memperhatikan :
2.1. Harga dasar yang ditetapkan oleh perusahaan.
2.2. Jumlah pembelian (quantity) yang diminta oleh konsumen.
2.3. Mampu menggunakan aplikasi penghitung biaya pengiriman dari ekpedisi.
3. Melakukan follow up terhadap konsumen yang penawaran atau negosiasi produk belum
menghasilkan kesepakatan atau deal (belum closing order).

[ 4.6. Membangun hubungan dengan pelanggan ]


1. Mampu menghimpun dan melakukan pendataan data pribadi konsumen sedetail mungkin sebagai
target penawaran.
2. Mengerti dan memahami strategi dan kekuatan Layanan Purna Jual (After Sales Service) dengan
menerapkan pedoman :
2.1. Kecepatan Layanan setelah konsumen melakukan pembayaran.

8 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
2.2. Secara berkala memberikan informasi mengenai pelaksanaan atau progress layanan
terhadap produk yang dibelinya.
2.3. Selalu menginformasikan progress pengiriman produk melalui tracking resi. Mampu
menggunakan aplikasi tracking resi.
3. Mengerti, memahami dan mengaplikasikan strategi Customer Relationship Management (CRM)
dengan melaksanakan beberapa cara :
3.1. Memahami profil pribadi dari konsumen berdasarkan database konsumen.
3.2. Secara berkala menyapa, menginformasikan dan memberikan perhatian kepada konsumen
(ulang tahun, produk baru, ucapan selamat lainnya, dsb.)

[ 4.7. Membuat surat niaga dalam bidang bisnis ]


1. Membuat karangan surat penawaran (e-mail) yang bersifat :
1.1. Copywriting atau kalimat mempengaruhi calon konsumen agar harus membeli produk
barang atau jasa yang ditawarkan.
1.2. Informatif atau kalimat bersifat memberikan informasi mengenai produk, manfaat /
kegunaannya, cara menggunakannya produk barang atau jasa.cara membelinya maupun
kontak / link yang bisa dihubungi.
1.3. Inovatif atau tata letak dan tata paragraph yang update untuk mempengaruhi visual calon
pembeli agar tertarik membaca.
1.4. Komunikatif menitikberatkan pada kemudahan untuk cara membelinya maupun kontak /
link yang bisa dihubungi.

[ 4.8. Menyelenggarakan rapat]


1. Memastikan tempat petemuan dan perlengkapan telah siap.
2. Menyambut dan mempersilahkan peserta pertemuan untuk absen dan menempatkan diri. Baik
pertemuan secara online ataupun tatap muka.
3. Mampu melayani kebutuhan pendukung pertemuan yang diminta oleh pemateri ataupun peserta
pertemuan. Baik kebutuhan yang bersifat terencana maupun kebutuhan yang bersifat mendadak.
4. Mengoperasionalkan Microsoft Office ataupun Notepad untuk melakukan pencatatan terhadap
kegiatan :
4.1. Meeting Evaluasi Bulanan.
4.2. Pelatihan yang sedang dilaksanakan.
5. Mencetak atau print hasil notula pertemuan dan mendistribusikannya kepada pihak yang terkait
dari hasil pertemuan.
6. Mampu menjadi pembawa acara ataupun moderator dalam pelaksanaan pertemuan secara tatap
muka.
7. Mampu menjadi moderator pada pelatihan online. Moderator maupun admin pada grup WA
pelatihan.

9 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN PENATAAN PRODUK

[ 4.2. Menyusun rencana tampilan produk, drink, food, fresh dan kosmetik di supermarket, fashion dan
sport ]
1. Mengenal, mengetahui dan memahami karakteristik masing-masing media di pasar Marketplace
untuk menentukan jenis kategori atau etalase yang tepat dalam rangka menampilkan / display
produk.

[ 4.3. Menyajikan berbagai atribut produk drink, food, fresh dan kosmetik di supermarket, fashion dan sport]
1. Menyiapkan konten kreatif secara lengkap sebelum dilakukan upload massal ke berbagai toko dan
akun marketplace. Konten kreatif dari produk tersebut harus mencantumkan dan memiliki :
1.1. Kemasan dan packing yang menarik dan difoto dari berbagai sudut.
1.2. Menitikberatkan pada value produk dan garansi produk.
1.3. Layanan konsultasi untuk desain tambahan berdasarkan permintaan dari konsumen.

[ 4.4. Menyajikan data spesifikasi produk produk drink, food, fresh dan kosmetik di supermarket, fashion dan
sport]
1. Melakukan Riset internal yang berhubungan dengan produk (data dan spesifikasi) yang akan
dipasarkan untuk mendapatkan kata kunci internal media marketplace yang akan digunakan.
2. Menentukan nama produk dan kategori berdasarkan hasil riset internal dari media marketplace
yang akan digunakan.
3. Mampu mengisi data produk dengan detail (foto, berat, harga, dsb) sehingga mendekati nilai
maksimal score pada setiap produknya di toko marketplace. Pastikan muncul score bintang pada
setiap produk yang diupload.

[ 4.8. Membuat elemen desain dan visual untuk display produk drink, food, fresh dan kosmetik di
supermarket , fashion dan sport ]
1. Untuk 1 (satu) posting produk pada media toko marketplace, minimal ada 5 foto produk dengan
berbagai sudut foto yang berbeda-beda, untuk selanjutnya di-edit dan diupload.

[ 4.12. Melakukan perawatan produk secara berkala produk drink, food, fresh dan kosmetik di supermarket,
fashion dan sport ]
1. Melakukan evaluasi dan update berkala (khususnya spesifikasi, harga, foto, dsb) untuk setiap
produk agar selalu ter-optimasi pada halaman pertama media marketplace.

[ 4.14. Membuat laporan stock floor sesuai SOP produk food, fresh dan kosmetik di supermarket, fashion dan
sport]
1. Mampu memperkirakan jumlah stok yang harus ditampilkan pada posting setiap produk
berdasarkan koordinasi dengan bagian Cargo dan Packing.

[ 4.17. Melakukan perbaikan promosi produk food, fresh dan kosmetik di supermarket, fashion.]
1. Menjalankan strategi brosur / selebaran atau permintaan melalui diskusi produk kepada konsumen
yang bersedia memberikan review penilaian positif dan ulasan yang baik terhadap pelayanan,
kecepatan dan kualitas produk yang dibelinya pada toko marketplace.
2. Mengetahui dan secara rutin melakukan promosi gratis ( promote, dink it ) yang merupakan
fasilitas gratis dari media di marketplace.
3. Mampu menyusun strategi untuk menggunakan fasilitas promosi gratis pada media marketplace
untuk mempertahankan posisi produk dan toko agar selalu berada di halaman pertama pencarian
oleh media marketplace.
4. Mampu membuat script sederhana untuk membantu melakukan promosi (dink it) pada seluruh
toko dan produk yang dimiliki di marketplace.

10 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN ADMINISTRASI TRANSAKSI

[ 4.2. Menentukan alur transaksi ]


1. Mampu memahami dan melaksanakan proses transaksi pembelian dari konsumen melalui bagian
Customer Service maupun Marketplace.
2. Menyiapkan dan mencetak dokumen yang diperlukan dalam siklus transaksi yang dimulai dari :
2.1. Penyimpanan database konsumen.
2.2. Bukti transfer melalui internet banking atas transaksi yang telah dilakukan.
2.3. Meng-input dan memproses surat jalan untuk mengeluarkan barang dari gudang untuk
diproses pengemasan atau terlebih dahulu melalui pihak ketiga.
2.4. Membuat faktur atau nota penjualan atas barang yang siap dikemas.
2.5. Membuat label alamat pengiriman pesanan barang dan ekspedisi atau kurir yang akan
digunakan sesuai permintaan konsumen.

[ 4.4. Membuat administrasi transaksi pembelian ]


1. Melakukan pencatatan baik di buku maupun dalam excel terhadap nilai dan jumlah barang yang
datang ataupun baru dibeli dari supplier.

[ 4.6. Menyusun catatan transaksi pada bukti-bukti penjualan tunai ]


1. Melakukan pencatatan terhadap penjualan tunai atau langsung kepada konsumen end user yang
datang dan melakukan pembelian di outlet perusahaan.

[ 4.7. Membuat transaksi pada bukti-bukti penjualan kredit ]


1. Melakukan pencatatan baik di buku maupun dalam excel untuk data transaksi dengan konsumen
baik yang belum terjadi closing, sudah closing maupun yang masih menjadi piutang khususnya pada
divisi Marketplace.

[ 4.8. Membuat transaksi pada bukti-bukti internet ]


1. Melakukan pengecekan, pencetakan dan database terhadap transaksi online yang telah
terverifikasi sebagai closing order.
2. Membuat laporan bulanan atas mutasi rekening melalui internet banking pada setiap bank yang
digunakan transaksi.

[ 4.12. Mengoperasikan alat hitung ]


1. Mampu menggunakan alat bantu kalkulator dan aplikasi lainnya untuk menghitung total biaya yang
dibebankan kepada konsumen.

[ 4.14. Mengoperasikan alat bantu verifikasi dalam transaksi ]


1. Mampu memahami dan mengoperasionalkan token maupun sms banking dalam melakukan
transaksi pembayaran supplier dan refund kepada konsumen.

[ 4.15. Menggunakan alat komunikasi dalam transaksi (telepon,fax ,microfon, dll) ]


1. Mampu berkomunikasi secara lisan (berbicara langsung, melalui telephone ataupun video call)
dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli
calon konsumen.
2. Mampu berkomunikasi secara tertulis maupun gambar (percakapan melalui WA, sms, telegram,
inbox facebook, messanger facebook, dsb) dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan
negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli calon konsumen.

11 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
[ 4.17. Menyusun laporan hasil penjualan ]
1. Membuat laporan harian ataupun laporan bulanan secara detail atas transaksi penjualan.

[ 4.18. Melakukan evaluasi hasil penjualan ]


1. Mampu melakukan evaluasi dan membarikan simpulan atas laporan bulanan transaksi penjualan
untuk dijadikan bahan pertimbangan strategi publishing dan customer service pada bulan
berikutnya.

12 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN BISNIS ONLINE

[ 4.1. Menggolongkan jenis-jenis bisnis online ]


1. Memahami jenis bisnis online yang dijalankan oleh perusahaan antara lain Toko online (online
shop), Publisher (Adsense), Affiliasi Marketing dan Dropship.

[ 4.2. Merancang website ]


1. Mengetahui, memahami dan bisa membuat gambaran (blue print) dari website yang akan dibuat.
Seperti penggolongan tier pada website-nya, strategi link yang akan dibangun, dsb.

[ 4.3. Membuat website ]


1. Mengetahui, memahami, mampu membuat dan mengelola berbagai jenis website baik website
dengan domain berbayar (.com ; .web.id ; .id) maupun yang menggunakan website berbasis CMS
gratis.
2. Mengerti dan mampu mengaplikasikan kaidah dasar dalam membuat website yaitu ROLE (Riset ,
On Page, Link Building, dan Evaluation).

[ 4.4. Membuat kata kunci SEO ON Page ]


1. Mampu menggunakan berbagai aplikasi bantuan (google.co.id , google keyword planner, google
trends, dsb) untuk mencari dan menentukan kata kunci (keyword) yang akan digunakan.
2. Mendistribusikan kata kunci utama dan kata kunci turunan yang telah ditargetkan dalam artikel
ataupun posting yang dibuatnya sesuai dengan jadwal yang ditetapkan.
3. Membuat artikel dan konten yang menarik serta copywriting untuk membuat nilai bounce rate
website yang optimal.
4. Mampu melakukan setting dasar pada saat melakukan posting untuk kepentingan optimasi antara
lain : pengaturan heading, optimasi gambar pada posting, pengaturan external link, internal link,
outbond / outbond link, kategori / label, dsb

[ 4.5. Mempraktikkan SEO Off Page ]


1. Mengerti dan mampu melaksanakan indexing maupun pengaturan pada google webmasters tools
(google console) untuk setiap website yang dibuat.
2. Melakukan pengecekan indexing dan Search Engine Rank Position secara berkala terhadap website
yang dibuat.
3. Mengerti dan memahami konsep backlink terhadap website yang dibuatnya.
4. Mampu mencari sumber backlink yang sesuai dengan kaidah spam score untuk didistribusikan
sesuai dengan tier website.
5. Menanam backlink dengan berbagai konsep terhadap sumber backlink yang ditargetkan.
6. Selalu memantau dan menganalisa website yang dibuatnya pada google console.

[ 4.6. Membuat email ]


1. Membuat email sesuai dengan kaidah penamaan email (pribadi dan sesuai kata kunci) serta
password yang benar.
2. Melakukan pengamanan email secara berlapis dengan menggunakan verifikasi sms maupun email
pemulihan dan email terkait.
3. Mampu membuat database email dan mendistribusikan email.

[ 4.7. Membuat pemasaran OL menggunakan email ]


1. Membuat karangan surat penawaran (e-mail) yang bersifat :
1.1. Copywriting atau kalimat mempengaruhi calon konsumen agar harus membeli produk
barang atau jasa yang ditawarkan.

13 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
1.2. Informatif atau kalimat bersifat memberikan informasi mengenai produk, manfaat /
kegunaannya, cara menggunakannya produk barang atau jasa.cara membelinya maupun
kontak / link yang bisa dihubungi.
1.3. Inovatif atau tata letak dan tata paragraph yang update untuk mempengaruhi visual calon
pembeli agar tertarik membaca.
1.4. Komunikatif menitikberatkan pada kemudahan untuk cara membelinya maupun kontak /
link yang bisa dihubungi.

[ 4.8. Membuat Akun Media Sosial ]


1. Membuat berbagai berbagai akun menggunakan email maupun nomor telephone pada seluruh
media yang telah ditetapkan pada pasar Sosial Media.
2. Membuat database akun yang telah dibuat berikut dengan pengamanan akun sosial media yang
digunakan.
3. Melakukan pengaturan dasar pada setiap akun sosial media agar dapat teroptimasi pada jenis
media-nya itu sendiri ataupun terhadap search engine.

[ 4.9. Membuat Pemasaran OL menggunakan Media Sosial ]


1. Membuat posting atau caption yang telah dipersiapkan untuk diupload ke akun sosial media sesuai
dengan jadwal yang telah ditetapkan.
2. Melakukan backlink terhadap akun sosial media untuk mengoptimasi akun tersebut.
3. Secara rutin dan terjadwal menambah pertemanan, follower maupun unfollow untuk mendapatkan
konsumen yang tertarget serta ter-segment.
4. Melakukan interaksi dengan konsumen melalui akun sosial media.

[ 4.11. Membuat iklan online ]


1. Melakukan riset untuk menentukan strategi dan materi konten iklan.
2. Mempersiapkan konten dan materi iklan sesuai dengan kaidah hasil riset yang telah dilakukan.

[ 4.12. Mendistribusikan iklan Online ]


1. Melakukan upload massal materi iklan online khususnya iklan gratis sesuai kaidah dan setting iklan.
2. Melakukan repetisi (refresh iklan) secara periodik menggunakan add-on dan tools yang tersedia
secara gratis.

[ 4.13. Membuat website eCommerce ]


1. Mengetahui, memahami dan mengerti konsep e-commerce yang dapat digunakan dalam
pemasaran online khususnya pada media marketplace dan web toko online.
2. Membuat akun dan melakukan pengaturan dasar pada akun e-commerce yang digunakan.
3. Membuat konten yang bervariasi dan unik dengan berdasarkan kata kunci hasil riset dari media e-
commerce yang akan digunakan.
4. Melakukan upload konten terjadwal pada setiap akun e-commerce yang digunakan.
5. Menyimpan dan mengelola database link akun dan posting pada e-commerce.
6. Melakukukan promosi gratis yang merupakan fasilitas dari media e-commerce untuk setiap produk
yang dipasarkan secara terjadwal dan otomatis.
7. Melakukan analisa kompetitor yang muncul khususnya pada produk yang serupa atau sama agar
dapat dibuat strategi pemasarannya.

[ 4.15. Membuat Blog ]


1. Mengetahui, memahami dan mampu membuat berbagai jenis blog CMS gratis dalam ketegori web
2.0 yang sangat diakui oleh search engine.
2. Membuat akun blog dan melakukan pengaturan dasar dengan memperhatikan kata kunci dari hasil
riset.

14 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
3. Mempersiapkan konten yang copywriting agar pada saat dilakukan upload terjadwal dapat
dilakukan optimasi on page.
4. Mampu melakukan indexing akun dan hasil posting pada google console.

[ 4.16. Membuat adsense pada blog ]


1. Mengetahui, memahami dan mampu mempersiapkan akun yang akan diarahkan sebagai akun
adsense.
2. Mendaftarkan akun blog / web untuk adsense sesuai dengan masa waktu yang ditetapkan.
3. Memantau dan menganalisa secara rutin terhadap blog/web yang telah didaftarkan. Jika terdapat
gagal daftar maka dapat dilakukan revisi ulang konten dan akun tersebut.

[ 4.17. Melakukan Afiliasi Pemasaran ]


1. Mengetahui, memahami dan dapat memilih produk barang atau jasa yang akan dipasarkan dengan
metode afiliasi.
2. Secara rutin melakukan pengecekan terhadap akun afiliasi-nya.

[ 4.18. Membuat laporan pemasaran online ]


1. Mampu membuat dan menggunakan Microsoft Excel untuk database :
1.1. Database akun, email, link yang telah dibuat. Harus mudah dicari ulang (sort) pada saat
akun / email dibutuhkan.
1.2. Mengelola Database konsumen secara detail. Konsumen yang telah menghubungi berikut
dengan status dan sejarah ordernya.
1.3. Mengelola Data transaksi penjulan dan pembelian.
1.4. Database stok barang yang meliputi barang masuk, barang keluar dan sisa stok. Dapat
menentukan limit stok maupun over stok barang.
1.5. Form untuk mengetahui stok barang dengan limit stok tertentu.

15 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN PRODUK KREATIF & KEWIRAUSAHAAN

[ 4.2. Merencanakan produk usaha]


1. Mampu melakukan riset menggunakan fasilitas dari Google untuk menentukan Produk yang
dibutuhkan oleh pasar dan dapat dipasarkan.

[ 4.7. Membuat media promosi untuk pemasaran]


1. Mampu menyiapkan bahan pembuatan konten pemasaran, antara lain :
1.1. Mampu membuat konsep atau skenario atau proyek secara tertulis dalam pembuatan foto
dan pembuatan video pemasaran. (scane, part, sequel, dsb)
1.2. Meng-inventarisasi peralatan, perlengkapan dan personel yang dibutuhkan dalam
pelaksanaan konsep atau proyek pembuatan foto atau pembuatan video pemasaran produk
barang atau jasa.
1.3. Menggolongkan foto dan video berdasarkan kebutuhan media yang akan digunakan.
2. Mampu membuat foto dan video pemasaran produk barang atau jasa yang menarik.
2.1. Mengumpulkan sumber foto dengan berbagai teknik pengambilan sudut, variasi
background, variasi zoom, dsb.
2.2. Mengumpulkan sumber video dengan beberapa kali pengambilan gambar.
2.3. Membuat narasi suara maupun audio sesuai dengan konsep atau proyek yang telah dibuat.
2.4. Mampu melakukan editing foto yang telah ada, menggunakan aplikasi pada smartphone
ataupun aplikasi pada computer.
2.5. Mampu melakukan editing atau membuat video pemasaran dengan menggabungkan bahan
yang ada berupa foto, video dan narasi/audio menjadi sebuah video yang menarik dan
bagus.
3. Menyimpan file power point dalam extension : presentasi (.ppt dan .pdf) ; gambar (.jpg) ; video
(.mp4 dan .vid).

[ 4.9. Melakukan pemasaran produk ]


1. Mampu memproduksi link media dan akun sebanyak-banyaknya di berbagai media sebagai cara
melakukan promosi produk.
2. Mampu berkomunikasi secara lisan (berbicara langsung, melalui telephone ataupun video call)
dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli
calon konsumen.
3. Mampu berkomunikasi secara tertulis maupun gambar (percakapan melalui WA, sms, telegram,
inbox facebook, messanger facebook, dsb) dengan konsumen untuk melakukan penawaran dan
negosiasi atau konsultasi produk yang dibeli calon konsumen.

[ 4.10. Membuat laporan keuangan sederhana ]


1. Membuat laporan harian ataupun laporan bulanan secara detail atas transaksi penjualan.

[ 4.11. Membuat perencanaan tindak lanjut hasil evaluasi usaha ]


1. Mampu melakukan evaluasi dan membarikan simpulan atas laporan bulanan transaksi penjualan
untuk dijadikan bahan pertimbangan strategi publishing dan customer service pada bulan
berikutnya.

[ 4.17. Membuat media promosi untuk pemasaran online ]


1. Membuat konten promosi sederhana menggunakan berbagai aplikasi foto / video pendek
menggunakan smartphone maupun komputer.

16 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
2. Mampu menentukan jenis pasar yang akan digunakan dalam pemasaran produk barang atau jasa
berdasarkan hasil riset dari google. Jenis pasar Media Sosial, Marketplace, Web, Video atau cukup
menggunakan pasar forum dan iklan baris.

[ 4.19. Melakukan pemasaran online]


1. Melakukan riset pasar untuk mengetahui segment pasar dan kompetitor produk barang atua jasa
yang serupa. Riset untuk mendapatkan kata kunci (keyword) yang akan digunakan.
2. Mempersiapkan konten (doc ; ppt ; pdf ; jpg ; vid) dengan mendistribusikan kata kunci hasil dari
riset yang akan diupload secara terjadwal.
3. Meng-upload konten secara terjadwal di seluruh pasar atau media internet.
4. Melakukan komunikasi dengan konsumen untuk penawaran dan negosiasi produk barang atau jasa
secara optimal. Memaksimalkan lead dan follow up ke konsumen.
5. Mempersiapkan pengemasan, melakukan pengiriman produk ataupun proses pengerjaan jasa yang
terjadi setelah closing order atau transaksi pembelian dari konsumen.

17 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
SINKRONISASI KURIKULUM MATA PELAJARAN
JURUSAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN PENGELOLAAN BISNIS RETAIL

[ 4.1. Melakukan bisnis ritel ]


1. Melakukan penjualan end user khususnya melalui media marketplace dan pembelian konsumen dengan
metode cash on delivery (COD).
2. Melakukan pelayanan terhadap pembelian secara langsung dan tunai di toko fisik (kantor) untuk
konsumen yang datang.

[ 4.2. Melakukan manajemen bisnis ritel ]


1. Melakukan pengaturan, perawatan dan pengelolaan setiap toko atau media yang digunakan untuk
pemasaran online sesuai dengan jadwal yang telah dibuat.
2. Mengatur dan melakukan strategi pengelolaan piutang dan pencairan dana pembelian dari konsumen
pada media marketplace.
3. Melaksanakan strategi layanan cash on delivery (COD) khususnya untuk akun marketplace agar memiliki
fitur COD.

[ 4.3. Melaksanakan Kesehatan dan Keselamatan Kerja dalam pengelolaan bisnis retail ]
1. Menjalankan ketentuan dan trik dalam menjaga kesehatan kerja khususnya di depan komputer dan
smartphone. Jaga jarak dari paparan radiasi monitor.

[ 4.4. Melakukan system informasi retail ]


1. Disiplin dan mampu mengelola database email, akun dan link yang digunakan.
2. Mampu menggunakan alat bantu (tools) untuk system informasi penjualan retail.

[ 4.5 Melakukan identifikasi perilaku konsumen dalam bisnis retail ]


1. Mampu melakukan profiling calon konsumen dari cara komunikasi dan gambar profile WA konsumen.
2. Menentukan jenis pasar yang sesuai dengan segmentasi pasar berdasarkan profiling konsumen dan media
yang akan digunakan.
3. Mengerti, memahami dan mengaplikasikan strategi Customer Relationship Management (CRM) dengan
melaksanakan beberapa cara :
3.1. Memahami profil pribadi dari konsumen berdasarkan database konsumen.
3.2. Secara berkala menyapa, menginformasikan dan memberikan perhatian kepada konsumen (ulang
tahun, produk baru, ucapan selamat lainnya, dsb.)

[ 4.8. Melakukan personal selling dalam bisnis retail ]


1. Melayani penjualan produk secara tatap muka online (video call) dan negosiasi dengan konsumen.
2. Melayani pembelian dari konsumen melalui media online yang digunakannya (marketplace, Sosial Media,
Customer Service)

[ 4.9. Melakukan sales promotion dalam bisnis retail ]


1. Membuat konten yang sesuai kaidah berupa gambar, video, artikel dan presentasi sebagai bahan
promosi.
2. Melakukan upload konten secara terjadwal di berbagai media yang diakui search engine.
3. Melakukan promosi produk baru terhadap konsumen lama yang pernah melakukan pembelian dan
datanya tersimpan pada database konsumen.
4. Mampu menyusun strategi untuk menggunakan fasilitas promosi gratis pada media marketplace untuk
mempertahankan posisi produk dan toko agar selalu berada di halaman pertama pencarian oleh media
marketplace.

[ 4.10. Melakukan public relation dalam bisnis retail ]

18 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®
1. Mampu melayani komunikasi dan negosiasi chatting, telp dan video call dengan konsumen
2. Mampu melaporkan dan mengatasi keluhan konsumen atas layanan. Penanganan konsumen dengan
melihat profil dan data konsumen.

[ 4.11. Membuat administrasi bisnis retail ]


1. Melaksanakan penataan dokumen digital (database) konsumen secara detail untuk digunakan
menawarkan produk barang atau jasa.
2. Ketrampilan dalam mengelola database email, akun, media maupun link yang dihasilkan.

[ 4.13. Melakukan manajemen inventory dalam bisnis retail ]


1. Memberikan update informasi stok barang yang dimiliki khususnya pada persediaan di akun/toko pada
media marketplace.
2. Secara berkala melakukan stok opname terhadap persediaan produk yang akan dipasarkan.

[ 4.14. Melakukan tehnologi dalam ritel ]


1. Melakukan penjualan pada media online dengan menggunakan perangkat komputer maupun
smartphone.
2. Mampu menggunakan alat bantu kerja dalam validasi pembayaran seperti token, sms banking, internet
banking, dsb.

[ 4.15. Mengelola manajemen pergudangan dalam bisnis retail ]


1. Melakukan database terhadap produk barang masuk maupun produk yang dikirimkan ke konsumen.
2. Mendata dan melakukan seleksi kelayakan produk (quality control) terhadap produk yang masuk dan
mengembalikan produk yang rusak.
3. Membuat laporan pergerakan stok harian dari gudang dalam tools atau software bantu.

[ 4.17. Melakukan stok opname dalam bisnis retail ]


1. Secara rutin dan terjadwal melakukan stok opname terhadap produk yang tersedia di gudang dan siap
dipasarkan.

[ 4.18. Melakukan penjualan langsung ]


1. Melakukan penjualan langsung kepada konsumen end user yang datang dan melakukan pembelian di
outlet perusahaan.

19 | Sinkronisasi Kurikulum Bisnis Daring & Pemasaran (BDP) dengan Prima Cyber Team - 2019 ®

Anda mungkin juga menyukai