Anda di halaman 1dari 1

ISIP4212-2

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.1 (2022.2)

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Kode/Nama MK : ISIP4212/Pengantar Ilmu Politik
Tugas 3

No. Soal
1. Birokrasi adalah bagian dari Badan Eksekutif.
a. Jelaskan apa yang dimaksud dengan ‘birokrasi adalah bagian yang tidak terpisahkan dari Badan
Eksekutif”!
b. Jelaskan perbedaan pengertian birokrasi menurut Max Weber dan Guy Peters?

2. Dalam demokrasi, pembahasan perwakilan adalah narasi politik yang krusial. Menurut Anda bagaimana susunan
sistem perwakilan di Indonesia?

3. Lembaga yudikatif Indonesia mengalami perubahan yang signifikan di era reformasi dengan muncul komisi
yudisial dan mahkamah konstitusional. Jelaskan perbedaan fungsi masing-masing lembaga tersebut!

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai